Anda di halaman 1dari 4

1. Pernyataan di bawah ini yang paling tepat 7. Perhatikan gambar dibawah ini!

tentang tata surya adalah . . . Planet tersebut menduduki urutan ke …… dari


a. Bumi dan bulan adalah benda bermassa matahari.
sehingga timbul gaya tarik menarik antara a. 6
keduanya b. 4
b. Bumi dan bulan mempunyai percepatan c. 3
gravitasi yang sama d. 5
c. Matahari mempunyai gaya gravitasi hanya pada
siang hari 8. Lapisan Bumi terdiri dari ...
d. Bumi dan matahari merupakan benda bermassa a. inti, fotosfer, korona, dan kromosfer
sehingga tidak mempunyai gaya gravitasi b. inti, selimut, dan kerak
c. inti, koma, ekor debu, dan ekor ion
2. Peristiwa berikut ini yang merupakan dampak d. tanah, air, api, dan batuan
adanya gaya gravitasi bumi terhadap benda langit
lain yaitu ... 9. Pada saat tertentu air laut akan meninggi dan
a. pasang surut air laut pada saat yang lain air laut akan surut . Naik
b. bulan beredar mengitari bumi turunya permukaan air laut disebabkan adanya
c. gerak semu matahari ......
d. timbulnya gerhana matahari a. Gelombang air laut
b. Gaya tarik bulan
3. Peristiwa alam yaitu naiknya gelombang air laut c. Gaya tarik bumi
yang dapat menyapu daratan karena terjadinya d. Angin laut
gempa bumi di dasar laut yaitu ...
a. erupsi 10. Di beberaoa negara Eropa sedang terjadi
b. erosi musim dingin yang mengakibatkan suhu berada
c. banjir dibawah 0 derajat celsius. Hal tersebut merupakan
d. tsunami salah satu dampak dari terjadinya…….
a. Revolusi Bumi
4. Terjadinya siang dan malam disebabkan oleh b. Rotasi Bulan
suatu perubahan posisi bumi yang dinamakan ... c. Rotasi Bumi
a. Rotasi bulan d. Revolusi Matahari
b. Revolusi bumi
c. Rotasi bumi 11. Planet dalam tata surya yang mempunyai
d. Rotasi bulan jumlah satelit terbanyak yaitu ...
a. yupiter
5. Alat yang digunakan untuk mengukur gempa b. saturnus
bumi dinamakan ... c. neptunus
a. anemorichter d. uranus
b. barometer
c. seismograf 12. Permukaan Bulan yang selalu menghadap
d. termometer Bumi selalu sama. Hal tersebut disebabkan
karena….
6. Yang tidak termasuk pernyataan Hukum Kepler a. jarak bulan yang dekat dengan bumi
yaitu ... b. periode rotasi dan revolusi bulan terhadap bumi
a. Kuadrat dari periode tiap planet yang sama
mengelilingi matahari sebanding dengan pangkat c. bulan dan bumi sama-sama mengelilingi
tiga jarak rata-rata planet ke matahari matahari
b. Garis yang menghubungkan sebuah planet ke d. bulan adalah satu-satunya satelit yang dimiliki
matahari akan memberikan luas sapuan yang sama oleh bumi
dalam waktu yang sama
c. Semua planet bergerak di dalam lintasan elips 13. Matahari meradiasikan berbagai jenis sinar
yang berpusat di satu titik pusat (matahari) dengan panjang gelombang yang bervariasi. Salah
d. Gaya gravitasi memengaruhi gerakan planet- satu jenis sinar yang dimanfaatkan tumbuhan
planet dan benda-benda angkasa lainnya untuk melakukan fotosintesis adalah…
a. Sinar x
b. Infrared menggunakan…………
c. Ultraviolet a. Lup
d. Cahaya tampak b. Mikroskop
c. Teleskop
14. Lama periode revolusi Bulan terhadap d. Kamera foto
Matahari yaitu ...
a. tidak dapat ditentukan 21. Perhatikan gambar dan pernyataan di bawah
b. 29.5 hari ini!
c. 24 jam
d. 365.25 hari

15. Asteroid merupakan benda langit yang


letaknya berada diantara planet….. dan ….
a. Saturnus – Uranus
b. Mars – Yupiter
c. Bumi – Mars
d. Yupiter – Saturnus (1) Planet terbesar
(2) Termasuk planet luar
16. Yang bukan merupakan akibat dari revolusi (3) Memiliki satu satelit
Bumi terhadap Matahari yaitu ... (4) Berada pada urutan ke-6 dari matahari
a. terjadinya siang dan malam Pernyataan yang sesuai untuk planet seperti pada
b. perubahan rasi bintang gambar yaitu ...
c. perbedaan lamanya waktu siang dan malam a. (3) dan (4)
d. perubahan musim b. (2) dan (4)
c. (1) dan (2)
17. Yang menggambarkan dampak perubahan d. (1) dan (3)
musim yang terjadi di daerah tropis yaitu ...
a. tanaman teh hanya dapat tumbuh di dataran 22. Berikut ini yang bukan merupakan lapisan –
rendah lapisan dari matahari yaitu ...
b. daun jati yang meranggas pada musim kemarau a. Prominensa
c. bunga tulip yang mekar pada musim kemarau b. Kromosfer
d. bawang putih tumbuh subur di pesisir pantai c. Fotosfer
Jawa d. Korona

18. Dampak buruk yang terjadi jika seseorang 23. Gerhana bulan akan terjadi jika terjadi
melihat peristiwa gerhana Matahari secara peristiwa ...
langsung yaitu ... a. Posisi matahari, bulan, dan bumi berada pada
a. terserang virus berbahaya satu garis lurus
b. membutakan mata b. Posisi matahari, bumi, dan bulan berada pada
c. kulit terbakar satu garis lurus
d. badan menjadi demam c. Posisi bumi, matahari, dan bulan berada pada
satu garis lurus
19. Alasan matahari termasuk dalam golongan d. Posisi bulan, matahari, dan bumi berada pada
bintang yaitu ... satu garis lurus
a. Bersinar sangat terang
b. Memantulkan cahaya 24. Matahari sebagai pusat sistem tata surya,
c. Memancarkan cahaya sendiri mempunyai karakteristik…
d. Pusat tata surya a. memantulkan cahaya dari bintang
b. mempunyai lapisan inti, selimut, dan kerak
20. Penelitian tentang luar angkasa untuk c. mempunyai medan gravitasi yang paling besar
mengungkap misteri asal usul alam semesta serta d. dikelilingi sabuk asteroid
dengan penemuan bintang dan galaksi baru yang
letaknya sangat jauh dan tidak dapat dilihat oleh 25. Salah satu peristiwa yang terjadi akibat
mata secara langsung terus dilakukan oleh para revolusi bumi yaitu ...
ahli astronomi. Hal tersebut dapat diamati dengan a. Pergantian siang dan malam
b. Gerak semu tahunan matahari
c. Pasang surut air laut 29. Planet dalam adalah planet yang letaknya ....
d. Gerak semu harian matahari a. Di antara Matahari dan Asteroid
b. Di antara Matahari dan Mars
26. Kumpulan dari matahari, planet dan benda c. Di antara Matahari dan Bumi
langit lainnya disebut .... d. Di antara Matahari dan Yupiter
a. Satelit
b. Tata surya 30. Meteor yang jatuh sampai ke permukaan bumi
c. Galaksi disebut ....
d. Bima sakti a. Bintang jatuh
b. Meteor jatuh
27. Planet yang letaknya paling jauh dari matahari c. Meteoroid
adalah .... d. Meteorit
a. Merkurius Soal Essay Tentang Tata Surya
b. Uranus 1. Jelaskan pengertian tata surya!
c. Neptunus 2. Sebutkan planet dalam dalam tata surya kita!
d. Saturnus 3. Sebutkan planet luar dalam tata surya kita!
4. Jelaskan pengertian asteroid!
28. Planet yang tidak memiliki satelit adalah .... 5. Jelaskan pengertian komet!
a. Venus 6. Mengapa pluto tidak lagi dianggap sebagai
b. Mars planet dalam tata surya kita?
c. Merkurius 7. Jelaskan pengertian satelit alami dan satelit
d. Bumi buatan?
Kunci Jawaban Soal Tentang Tata Surya
Jawaban Soal Essay
1. Tata Surya ialah kumpulan benda-benda langit yang tersusun atas suatu bintang besar yang disebut
dengan matahari, dan seluruh objek yang terikat oleh gaya gravitasinya
2. Merkurius, venus, bumi, mars
3. Jupiter, saturnus, uranus, neptunus
4. secara umum adalah objek Tata Surya yang terdiri dari batuan dan mineral logam beku
5. Komet adalah badan Tata Surya kecil, biasanya hanya berukuran beberapa kilometer, dan terbuat dari es
volatil.
6. Pluto sudah tidak dianggap lagi sebagai sebuah planet karena lintasan orbitnya tidak bersih dari benda
langit lainnya. Hal ini bertentangan dengan pengertian planet yang di sampaikan oleh IAU.
7. Satelit alami adalah benda langit yang bergerak mengelilingi sebuah planet. Sedangkan satelit buatan
adalah satelit yang dibuat oleh manusia dan semua gerakannya telah diatur oleh manusia.

Jawaban Soal Pilihan Ganda


1 A 7 D 13 D 19 C 25 B
2 B 8 B 14 D 20 C 26 B
3 D 9 B 15 B 21 B 27 C
4 C 10 A 16 A 22 A 28 A
5 C 11 A 17 B 23 B 29 D
6 D 12 B 18 B 24 C 30 D

Anda mungkin juga menyukai