Anda di halaman 1dari 4

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Layaknya seorang Mahasiswa peternakan kami wajib dan harus

mengetahui tentang hubungan antara statistika dengan pemuliaan ternak. Ada

beberapa konsep statistika dasar yang penting dalam pemuliaan ternak,

diantaranya yaitu teori probabilitas dan distribusi binomial, Uji chi kuadrat, Kurva

normal dan nilai rata-rata, ragam dan peragam, standar deviasi, koefisien variasi,

korelasi, regresi dan analisis varian (ragam).

Ragam merupakan ukuran yang terpenting dalam pemuliaan ternak

karena merupakan suatu ukuran untuk menentukan nilai genotip dan penotip

dari suatu populasi/individu. Ragam menggambarkan suatu dispersi/variasi dari

suatu populasi. Standar deviasi adalah merupakan akar dari ragam, untuk

membandingkan keragaman antara 2 sifat atau lebih apakah sifat yang satu lebih

beragam dari sifat yang lainnya atau kurang beragam digunakan koefisien variasi
(C).

Untuk mengetahui derajat hubungan antara dua variabel atau sifat, misal

hubungan antara lingkar dada dengan bobot badan atau bobot badan dengan

produksi susu, kita bisa menggunakan korelasi. Koefisien regresi mengukur

jumlah perubahan suatu variabel atau sifat dengan variabel lain yang
berhubungan. Analisis ragam dipakai dalam pemuliaan ternak untuk menduga

ragam genetik dan fenotip. Sejak tahun 1985 analisis ini tidak dipakai lagi dengan
mulai dikembangkanya analisis Restricted Maximum Likelihood (REML). Sampai

sekarang REML bisa dikatakan sebagai analisis standar dunia untuk menduga

ragam peragam dalam pemuliaan ternak.

1.2 Tunjuan

1) Mengetahui dan memahami bagaimana mendeskripsikan kondisi suatu

sifat dalam suatu populasi ternak yang diamati.

1.3 Manfaat

1) Untuk mengetahui serta memahami tentang mendeskripsikan kondisi

suatu sifat dalam suatu populasi ternak yang diamati.

2) Mengetahui rumus yang digunakan untuk menentukan ragam dan

peragam, standar deviasi, koefisien variasi, korelasi, regresi dan analisis

varian (ragam).

3) Mengetahui hasil perhitungan menggunakan rumus ragam dan peragam,

standar deviasi, koefisien variasi, korelasi, regresi dan analisis varian

(ragam).

1.4 Metode

1) Penjelasan materi dan prosedur praktikum oleh dosen pengampu.

2) Mengerjakan soal berkaitan dengan deskripsi suatu populasi.

3) Alat dan bahan yang digunakan adalah komputer, kalkulator, alat tulis

dan soal.

4) Jenis dan jumlah data yang digunakan yaitu berbentuk tabel dan jumlah

data 10.

5) Analisis data

a. Nilai mininum : nilai terkecil dalam data

b. Nilai maksimum : nilai terbesar dalam data


c. Rata-rata :
𝑛
𝑥𝑖
𝑥̅ = ∑
𝑛
𝑖=1

d. Ragam : Populasi
2
( ∑ 𝑥𝑖 )
∑ 𝑥𝑖2 − ∑( 𝑥𝑖 − 𝜇 )2
2 𝑛 2
𝜎 = atau 𝜎 =
𝑛 𝑛

Sampel
2
( ∑ 𝑥𝑖 )
∑ 𝑥𝑖2 − ∑( 𝑥𝑖 − 𝑥̅ )2
𝜎2 = 𝑛
atau 𝑠2 =
𝑛 𝑛

e. Peragam : Populasi

∑( 𝑥𝑖 − 𝑥̅ )( 𝑦𝑖 − 𝑦̅ )
𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦) =
𝑛

Sampel

∑( 𝑥𝑖 − 𝑥̅ )( 𝑦𝑖 − 𝑦̅ )
𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦) =
𝑛

f. Standar deviasi :

g. Koefisien variasi : Populasi

𝜎
𝐾𝑉 = 𝜇 𝑥 100 %

Sampel

𝑠
𝐾𝑉 = 𝑥 100 %
𝑥
h. Koefisien korelasi : Populasi

𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦 )
𝑟=
𝜎𝑥 𝜎𝑦

Sampel

𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦 )
𝑟=
𝑠𝑥 𝑠𝑦

i. Koefisien regresi : Populasi

𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦 )
𝑟=
𝜎2

Sampel

𝑐𝑜𝑣 (𝑥, 𝑦 )
𝑟=
𝑠2

Anda mungkin juga menyukai