Anda di halaman 1dari 4

ANALISIS TINDAKAN KEPERAWATAN

1. Tindakan keperawatan yang dilakukan :

Pemberian suntik Insulin

Nama pasien :

Diagnosa medis :

2. Diagnosa Keperawatan :
Resiko tinggi infeksi berhubungan dengan kadar glukosa tinggi

3. Prinsip-prinsip tindakan dan rasional :

No Prosuder Kerja Rasional


.
1. Fase Prainteraksi
 Mengecek status pasien  Untuk mengetahui
status penyakit
 Mencuci tangan pasien
 Mencegah infeksi
nasokomial
 Menyiapkan alat
 Persiapan melakukan
tindakan
2. Fase Orientasi
 Memberi salam pada pasien  Menjalin keakraban
antara perawat
dengan pasien
 Menjelaskan kepada pasien tentang  Agar pasien
persiapan memahami tujuan
tindakan yang
 Menutup sampiran (kalau perlu) dilakukan
 Agar pasein merasa
privasinya dihargai
3. Fase Interaksi
 Mencuci tangan  Mencegah infeksi
nasokomial
 Memakai handscoen bersih  Mencegah infeksi
nasokomial
 Mengucapkan salam  Menerapkan etika
keperawatan
4. Fase Tindakan
 Memeriksa apakah Novolet berisi tipe  Menerapkan prinsip
insulin yang sesuai dengan kebutuhan. pemberian obat 6
 Mengganti jarum pada insulin pen dengan benar
jarum yang baru.  Untuk menghindari
 Memasang cap Novolet sehingga angka nol tumpulnya jarum
(0) terletak sejajar dengan indikator dosis.  Agar dosis yang
diberikan sesuai
kebutuhan
 Memegang novolet secara horizontal  Melakukan sesuai
SOP

Skala pada cap : 0, 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18 unit


(setiap rasa ”klik” yang dirasakan perawat saat
memutar cap Insulin Pen menandakan 2 unit insulin
telah tersedia).
 Memilih lokasi suntikan. Periksa apakah  Memastikan insulin
dipermukaan kulitnya terdapat kebiruan, disuntikkan dilokasi
inflamasi, atau edema. yang benar
 Melakukan rotasi tempat/lokasi penyuntikan  Menghindari terjadinya
insulin. Lihat catatan perawat sebelumnya. iritasi dilokasi
penyuntikan yang
mempengaruhi
penyerapan insulin

 Mendesinfeksi area penyuntikan dengan kapas  Mencegah transmisi


alcohol/alcohol swab, dimulai dari bagian tengah mikroorganisme
secara sirkuler ± 5 cm.
 Mencubit kulit tempat area penyuntikan pada  Memastikan obat
klien yang kurus dan regangkan kulit pada klien masukke area subcutan
yang gemuk dengan tangan yang tidak dominan.

 Menyuntikkan insulin secara subcutan dengan  Melakukan sesuai SOP


tangan yang dominan secara lembut dan
perlahan. Ibu jari menekan bagian atas Insulin
Pen sampai tidak terdengar lagi bunyi ‘klik’ dan
tinggi Insulin Pen sudah kembali seperti semula
(tanda obat telah diberikan sesuai dengan dosis).
 Tahan jarum Insulin pen selama 5-10 detik  Agar insulin
didalam kulit klien sebelum dicabut supaya tidak masukkedalamtubuhseca
ada sisa obat yang terbuang. ramaksimaldantidakada
insulin yang terbuang.
 Mencabut jarum dengan cepat, tidak boleh  Agar tidak menghambat
dimassage, hanya dilalukan penekanan pada area penyerapan insulin.
penyuntikan dengan menggunakan kapas
alkohol.

5. Fase Terminasi
 Melakukan evaluasi tindakan  Pasien dapat memahami
tindakan yang dilakukan
 Berpamitan dengan klien  Agar pasien merasa
dihargai
 Mencuci tangan  Mencegah transmisi
mikroorganisme
 Mencatat kegiatan dalam lembar catatan  Pendokumentasian
keperawatan
4. Bahaya-bahaya yang mungkin terjadi akibat tindakan dan rasional
 Salah pasien
Pencegahan : pastikan memberikan insulin kepada pasien yang benar
 Salah dosis
Pencegahan : Pastikan memberikan dosis sesuai kebutuhan

5. Tujuan tindakan tersebut dilakukan


 Pemberian obat melalui jaringan sub kutan ini pada umumnya dilakukan dengan
program pemberian insulin yang digunakan untuk mengontrol kadar gula darah.

6. Hasil yang didapat dan maknanya


 Insulin telah diberikan kepada pasien dengan dosis sesuai order dokter

Maknanya: pasien mengatakan tidak ada keluhan setelah diberikan suntik insulin.

7. Identifikasi tindakan keperawatan lainnya untuk mengatasi masalah/diagnose


tersebut. (mandiri dan kolaborasi)
 Mengatakan kepada pasien untuk menghindari konsumsi makanan manis untuk
menghindari naiknya gula darah pasien.

Banjarmasin, ..........................2016

Nersmuda,

(..............................................)
Preceptor klinik

(............................................)
ANALISIS TINDAKAN DOPS
PEMBERIAN INSULIN

Oleh :

MEGALIA

Npm. 164901110122

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN

FAKULTAS KEPERAWATAN DAN ILMU KESEHATAN

PROGRAM STUDI PROFESI NERS A KEPERAWATAN

TAHUN AKADEMIK 2016/2017

Anda mungkin juga menyukai