Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN GIANYAR

DINAS KESEHATAN
UPT.KESEHATAN MASYARAKAT TAMPAKSIRING I

Jl.dr.Ir.Soekarno Tampaksiring Telp.(0361)901224


Email:kesmastps1@yahoo.com Website:kesmastpsI.wordpress.com

KEPUTUSAN KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS KESEHATAN MASYARAKAT


TAMPAKSIRING I
Nomor :800/074/KESMAS TPS I/2016

TENTANG
PENANGGUNG JAWAB TINDAK LANJUT PELAPORAN
KESALAHAN PEMBERIAN OBAT DAN KEJADIAN NYARIS CEDERA (KNC)
DI UNIT PELAKSANA TEKNIS KESEHATAN MASYARAKAT TAMPAKSIRING I

KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS KESEHATAN MASYARAKAT


TAMPAKSIRING I

Menimbang a. bahwa Pelayanan klinis yang bermutu sangat


: dipengaruhi oleh kemampuan puskesmas dalam
mengidentifikasi, mendokumentasi,menganalisis
dan melaporkan permasalahan mutu pelayanan klinis
seperti kesalahan pemberian obat, KTD, KNC untuk
itu perlu dibuat suatu standar prosedur yang dapat
membakukan manajemen resiko klinis

b. bahwa sehubungan dengan butir (a) tersebut diatas


maka perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas Tampaksiring I tentang penanggungjawab
tindak lanjut pelaporan kesalahan pemberian obat dan
keadaan nyaris cedera (KNC).

Mengingat 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


: Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI
No.129/MENKES/SK/II/2008 tentang Standar
Pelayanan Minimal Rumah Sakit;
3. Peraturan Menteri Kesehatan
No.1691/MENKES/PER/VIII/2011 Tentang
Keselamatan Pasien Rumah Sakit
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 30 tahun 2014 tentang standar pelayanan
kefarmasian di Puskesmas;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 tahun 2015 tentang Pusat Kesehatan
Puskesmas

6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia


Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas,
Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter dan
Tempat Praktik Dokter Gigi

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN :

KESATU : PENANGGUNGJAWAB TINDAK LANJUT PELAPORAN


KESALAHAN PEMBERIAN OBAT DAN KEADAAN NYARIS
CEDERA (KNC) DI UPT KESMAS TAMPAKSIRING I

KEDUA : Penanganan Kejadian Tidak Diharapkan, Kejadian


Potensial Cedera dan Kejadian Nyaris Cedera sesuai
dengan SOP Pengananan Kejadian Tidak Diharapkan,
Kejadian Potensial Cedera dan Kejadian Nyaris Cedera;

KETIGA : Kewajiban untuk melaksanakan penanganan Kejadian


Tidak Diharapkan, Kejadian Potensial Cedera dan
Kejadian Nyaris Cedera merupakan tanggung jawab Tim
Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan
Pasien;

KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapannya, maka akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Gianyar
Pada tanggal : 30 Desember 2016

KEPALA UPT KESMAS TAMPAKSIRING I,

IDA BAGUS KETUT SURYANA

Anda mungkin juga menyukai