Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

Amiodarone merupakan obat antiaritmia class III yang dipergunakan sebagai terapi dari
ventrikuler aritmia berat dan rekuren, paroxysmal atrial takikardia, atrial fibrilasi and menjaga
irama sinus post kardioversi pada atrial fibrilasi.1 Amiodarone-induced thyrotoxicosis (AIT)
terjadi sebanyak 3% dari semua pasien yang mendapat terapi amiodarone di Amerika Utara. Pada
daerah yang kekurangan Iodium, angka insidensi meningkat menjadi 10%.2 Risiko meningkat
dengan meningkatnya dosis yang diberikan.3 Sementara insidensi Amiodarone-induced
thyrotoxicosis (AIT) di Indonesia belum terdapat data.
Thyrotoxicosis yang terjadi disebabkan karena kandungan iodium yang terdapat pada
Amiodarone. Sebagaimana yang telah diketahui 200mg tablet Amiodarone mengandung 75mg
iodium; sekitar 10% iodium tersebut dilepaskan sebagai iodium bebas harian.4 Amiodarone sangat
lipofilik dan berakumulasi di jaringan adiposa, jantung, otot rangka, dan thyroid. Penggunaan
jangka panjang meningkatkan sampai 40 kali lipat kadar iodium dalam darah dan urin yang dapat
menghambat produksi dan pelepasan T3 serta T4 thyroid dalam satu atau dua minggu pengobatan
(the Wolff-Chaikoff effect).5,7 Amiodarone dan metabolitnya juga mengakibatkan toksiksitas
terhadap sel kelenjar thyroid.9 Amiodarone-induced thyrotoxicosis (AIT) dapat terjadi pada pasien
dengan underlying penyakit thyroid (AIT 1) atau tanpa underlying penyakit thyroid (AIT 2).
Sangat penting untuk membedakan antara kedua tipe ini karena tata kelolanya yang berbeda.
Pada referat kali ini, penulis akan membahas mengenai kegunaan dan tata cara penggunaan
Amiodarone serta efek samping terhadap sistemik tubuh khususnya kelenjar thyroid yang dapat
menyebabkan thyrotoxicosis.
BAB II
AMIODARONE
2.

Anda mungkin juga menyukai

  • Label
    Label
    Dokumen2 halaman
    Label
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Asma
    Asma
    Dokumen1 halaman
    Asma
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Macam-Macam Asma
    Macam-Macam Asma
    Dokumen1 halaman
    Macam-Macam Asma
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Asma
    Asma
    Dokumen1 halaman
    Asma
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Asma
    Asma
    Dokumen1 halaman
    Asma
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Anatomi
    Anatomi
    Dokumen5 halaman
    Anatomi
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Anatomi
    Anatomi
    Dokumen5 halaman
    Anatomi
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Case Zahra
    Case Zahra
    Dokumen2 halaman
    Case Zahra
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Anatomi
    Anatomi
    Dokumen5 halaman
    Anatomi
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Profes I
    Profes I
    Dokumen5 halaman
    Profes I
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Amenorea Primer
    Amenorea Primer
    Dokumen9 halaman
    Amenorea Primer
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Amenorea Primer
    Amenorea Primer
    Dokumen9 halaman
    Amenorea Primer
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • RESENSI
    RESENSI
    Dokumen3 halaman
    RESENSI
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat
  • Landasan Teor1
    Landasan Teor1
    Dokumen1 halaman
    Landasan Teor1
    Andi Hidayat
    Belum ada peringkat