Anda di halaman 1dari 73

APLIKASI MYOB ACCOUNTING

MULTI CURRENCY

Disusun oleh:

AULIA GERALDO :17630181

Teknik Informatika
Universitas Islam Kalimantan Muhammad
Arsyad Al-Banjary
KATA PENGANTAR
AlhamdulillahiRabbil’alamin, penulis ucapkan sebagai rasa syukur kepada

Allah SWT atas segala karunia, rahmat, dan ilmu-Nya, sehingga penulis dapat

menyelesaikan Laporan Aplikasi MYOB Accounting Multi Currency. Laporan ini

diajukan untuk memenuhi Tugas mata kuliah Apliakasi Komputer Akuntansi III di

semester empat (4) pada Program Studi Komputerisasi Akuntansi Bina Sarana

Informatika, dengan judul “APLIKASI MYOB ACCOUNTING MULTI

CURRENCY “.

Tidak lupa penulis sampaikan terimakasih kepada pihak–pihak terkait yang

telah membantu penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah ini.

Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada:

1. Direktur Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Bina Sarana

Informatika.

2. Ketua Program Studi Komputerisasi Akuntasi AMIK BSI.

3. Ibu selaku dosen matakuliah MYOB yang telah memberikan arahan dan

bimbingan untuk menyelesaikan laporan ini.

4. Rekan-rekan mahasiswa kelas KA-4A.

Penulis menyadari bahwa penulisan laporan ini masih jauh sekali dari kata

sempurna. Untuk itu penulis membuka diri untuk menerima kritik dan saran untuk

kesempurnaan makalah ini dan agar dapat lebih baik dimasa yang akan datang.

Banjarbaru, 24 April 2018

DAFTAR ISI

II
Lembar Judul
Kata Pengantar ....................................................................................................... ii
Daftar Isi ................................................................................................................ iii
BAB I PENDAHULUAN.................................................................................
1.1. Perkenalan MYOB ........................................................................ 1

1.2. Langkah-langkah persiapan MYOB .............................................. 2

BAB II STUDI KASUS MULTI CURRENCY ...............................................


2.1. Membuat Data Base Perusahaan Baru ....................................... 4
2.1.1. Gambaran Umum Perusahaan ......................................... 4
2.1.2. Setup Account .................................................................. 5
2.1.3. Setup Linked Account ..................................................... 7
2.1.4. Setup Pajak Linked Account ........................................... 8
2.1.5. Setup Jobs, Harga, dan Categories .................................. 8
2.2. Setup Account opening balance ................................................ 10
2.3. Setup Card List .......................................................................... 11
2.3.1. Setup Card List (Currency US Dollar) ............................ 11
2.3.2. Setup Card List (Currency IDR) ..................................... 12
2.4. Setup Persediaan ....................................................................... 13
2.4.1. Daftar Harga Laundry ..................................................... 13
2.5. Transaksi Periode 2017 ............................................................. 14
2.5.1. Kas/Bank Masuk ............................................................. 14
2.5.2. Kas/Bank Keluar ............................................................. 16
2.5.3. Jurnal Umum (Reccuring Jurnal) .................................... 19
2.5.4. Transaksi Pembelian Tunai dan Kredit (USD&IDR) ..... 20
2.5.5. Transaksi Pembayaran Hutang (USD&IDR) .................. 24
2.5.6. Transaksi Penjualan Tunai dan Kredit (USD&IDR) ...... 26
2.5.7. Transaksi Pembayaran Piutang (USD&IDR) ................. 30
2.5.8. Transaksi Service ............................................................ 32
BAB III PEMBAHASAN ....................................................................................
3.1. Membuat Data Base Perusahaan Baru ...................................... 34
3.1.1. Membuat Data Baru ........................................................ 34
3.1.2. Seup Multi Currencies .................................................... 37
III
3.1.3. Mengubah Mata Uang .................................................... 39
3.2. Setup Modul Account................................................................ 40
3.2.1. Menambah Akun Mata Uang IDR .................................. 40
3.2.2. Menambah Akun Mata Uang USD ................................. 41
3.2.3. Mengedit Mata Uang IDR menjadi USD ....................... 42
3.3. Setup Linked Account ............................................................... 44
3.3.1. Setup Linked Account & Banking Account ................... 44
3.3.2. Setup IDR Linked Account ............................................ 45
3.3.3. Setup USD Linked Account ........................................... 47
3.3.4. Setup Pajak Linked Account .......................................... 49
3.4. Setup Jobs, Price Level, Catagories .......................................... 50
3.4.1. Setup Job ......................................................................... 50
3.4.2. Setup Catagories .............................................................. 51
3.4.3. Price Level ...................................................................... 53
3.5. Setup Opening Balance ............................................................. 54
3.6. Setup Card List .......................................................................... 56
3.6.1. Setup Cardlist Costumer ................................................. 56
3.7. Setup Saldo Awal Costumer dan Supplier ................................ 57
3.7.1. Saldo Awal Costumer (USD) ......................................... 57
3.7.2. Saldo Awal Supplier (USD) ........................................... 58
3.7.3. Saldo Awal Costumer (IDR)… ...................................... 60
3.7.4. Saldo Awal Supplier (IDR)… ....................................... 61
3.8. Setup Modul Invetory ............................................................... 63
3.8.1. Set Item List .................................................................... 63
3.8.2. Setup Opening Balance Invetory ................................... 65
3.9. Transaksi-transaksi Royal Laundry Outlet… ............................ 67
3.9.1. Jurnal dan Banking ......................................................... 67
3.9.2. Transaksi Pembelian ....................................................... 70
3.9.3. Transaksi Pembayaran Hutang… ................................... 73
3.9.4. Transaksi Penjualan… ................................................... 73
3.9.5. Penjualan Service ........................................................... 75

BAB IV PENUTUP ............................................................................................


4.1. Kesimpulan............................................................................... 76
4.2. Saran ......................................................................................... 76

IV
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Perkenalan MYOB Premier V.16 Multi Currency

MYOB Premier adalah sebuah aplikasi akuntansi yang diperuntukkan bagi

usaha kecil menengah (UKM) yang dibuat secara terpadu (integrated software).

Memadukan beberapa modul menjadi satu paket dengan harga yang cukup

terjangkau untuk usaha kecil dan menengah. Dikembangkan pertama kali oleh

MYOB Limited Australia dan sekarang telah dikembangkan dibeberapa negara lain,

seperti di New Zealand, Asia, Amerika, Kanada, dan United Kingdom. MYOB

Premier dapat digunakan untuk perusahaan yang menggunakan sistem

multicurrency (banyak mata uang) dan multy user (banyak pengguna).

Salah satu kelebihan utama MYOB Premier dibandingkan dengan produk

MYOB lainnya adalah fasilitas multi currency. Saat anda membuat file baru fasilitas

ini tidak langsung diaktifkan oleh MYOB Primer. Anda masih harus mengaktifkan

sendiri fitur dan fitur ini tidak ada di MYOB Accounting.MYOB Premier dapat

digunakan untuk perusahaan yang menggunakan sistem

multicurrency (banyak mata uang) dan multi user (banyak pengguna).

Beberapa pertimbangan menggunakan software ini sebagai alat (tools) yang

membantu proses pekerjaan akuntansi supaya menjadi lebih cepat dan tepat di

antarannya adalah :

1. User friendly (mudah digunakan).

1
Tampilan menu dan aliran transaksi yang sederhana dan mudah. Mudah

diingat dan dimengerti oleh orang awam yang kurang mengetahui secara

mendalam tentang komputer dan akuntansi.

2. Tingkat keamanan (security) yang valid untuk setiap user.

3. Kemampuan explorasi semua laporan ke program Excel tanpa melalui

proses export dan impor file yang merepotkan.

4. Kemampuan trash back semua laporan ke sumber dokumen dan sumber

transaksi.

5. Dapat di aplikasikan untuk 105 jenis perusahaan yang telah

direkomendasikan oleh MYOB.

6. Software tersebut telah teruji karena program tersebut dikembangkan di

negara lain, seperti Amerika yang negara tersebut merupakan gudang

software ya ng terkenal dan hebat.

1.2. Langkah-langkah Persiapan MYOB

1. Setup Currency Simbol & Date Format

Format tanggal dan simbol mata uang yang ditampilkan di

MYOB, mengikuti simbol mata uang dan setting yang telah ditentukan di

dalam local currency(multi currency) di menu list-currencies.

2. Setup Company File & Company Information Preference

Buat file baru di MYOB, sekaligus menentukan periode pembukuan yang

dipilih, menentukan tipe akun yang dibuat dan menentukan letak

file.myoakan ditempatkan.

3. Setup Currency List


Tentukan dan seting mata uang local dan mata uang asing yang akan

digunakan di MYOB Multy Currency.

4. Setup Link Account

2
Tetapkan linked account yang menyebabkan MYOB membuatkan jurnal

otomatis, baik untuk transaksi pembelian dan penjualan di mata uang lokal

maupun transaksi pembelian dan penjualan dengan mata uang asing.

5. Susun setup pajak dan presentasi

Susun format untuk pencatatan dan penghitungan Pajak Pertambahan Nilai

(PPN), linked akun PPN masukan dan keluaran, serta tarif pajak yang

berlaku.

5. SetUp Jobs, Category, Harga

6. Setup Saldo Awal melalui Opening Balance dengan pertukaran mata uang

USD

7. Susun daftar pelanggan , supplier , dan employee

8. Setup Saldo Awal Customer dan Supplier

9. Setup persediaan

10. Masukan transaksi purchase dan sales.


BAB II

STUDI KASUS MULTI CURRENCY

2.1. Membuat DataBase Perusahaan Royal Laundry and Outlet

2.1.1. Gambaran Umum Perusahaan

Ny. Indry mendirikan usaha yang bergerak dalam bidang jasa dan
perdagangan pada tahun 2014. Berikut data perusahaan :
Nama Perusahaan : Royal Laundry and Outlet

Alamat : Jl. Merdeka no.77 Jakarta 140156

Periode Perusahaan : Januari 2017 – Desember 2017

3
Telp/Fax : 021-86868686 / 021-68686868

Email : royallaundryoutlet@yahoo.com

1. Kebijakan Perusahaan

Pada awal tahun 2017, Perusahaan ini bermaksud membuat laporan

a. Keuangannya dengan menggunakan Myob.

b. Untuk pembelian dan penjualan menggunakan dana Kas dan

Bank

c. Periode akuntansi 01 Januari 2017 sampai dengan 31 Desember

2017.
d. Transaksi menggunakan dua jenis mata uang, yaitu dollar dan rupiah

dengan ketentuan rupiah exchange rate = Rp.1 dan dollar exchange rate

= 13.000.

e. Bank USD digunakan untuk pembayaran hutang usaha USD dan piutang

usaha USD.

2. Berikut daftar mata uang yang perlu dibuat

Currency kode Currency Name Exchange rate Currency symbol

IDR Rupiah 1 Rp

USD United States Dollar 13.000 US$

2.1.2. Setup Account

1. Akun yang harus ditambah (IDR)

Akun ditambahkan apabila ada akun pada laporan yang tidak ada.

KodeAkun NamaAkun Klasifikasi

1-1200 Bank BCA Bank

4
1-2100 Kas Bank

1-1300 Piutang Dagang Account Recivable

1-1400 Persediaan laundry Other asset

1-1500 Persediaan Barang Dagang Other asset

1-1600 Bangunan Other asset

1-1700 Akm.peny.bangunan Other asset

1-1800 Kendaraan Other asset

1-1900 Akm.peny.kendaraan Other asset

2-2100 Hutang usaha Accounts payable

2-1200 Hutang gaji Accounts payable

2-1300 Hutang bank Accounts payable

3-1100 Modal disetor Equity

3-2100 Laba ditahan Equity

2-2300 Pajak keluaran Other liability

2-3100 Pajak masukan Other liability

4-1000 Biaya angkut Income

4-2300 Penjualan Income

5-1000 Potongan Pembelian Cost of sales

5-3200 HPP Cost of sales

2. Akun yang perlu ditambahkan (USD)

5
Kode Akun Nama Akun Tipe Akun

1-0110 Cash (USD) Bank

1-0120 Bank (USD) Bank

1-0210 Trade Debtors (USD) Account Receivable

2-0210 Trade Creditors (USD) Account Payable

3. Edit akun (USD)

Acc# Acc Name H/D Account type

1-0110 Cash (USD) Exchange D Bank

1-0120 Bank(USD)Exchange D Bank

1-0210 Trade Debtors (USD) Exchange D Account Receivable

2-0210 Trade Creditors (USD) Exchange D Account Payable

2.1.3. Setup Linked Account

Setelah membuat data akun baru, MYOB telah menyediakan beberapa dari

default account list yang tidak dapat dihapus, tetapi dapat digantikan dengan nomor

dan nama akun yang lain. Hal itu dikarenakan akun tersebut telah terhubung dengan

akun dan form lain yang nantinya akun tersebut akan membuatkan jurnal otomatis

yang terjadi transaksi yang berkaitan dengan akun tersebut.

Akun yang terhubung tersebut melekat di empat tempat, yaitu:


1. Linked account yang diisikan dari menu setup.

2. Linked account yang diisikan dari menu List - Currencies.

3. Linked account yang diisikan dari menu List – Tax Codes.

4. Linked account yang diisikan dari menu List - Items.

6
2.1.4. Setup Pajak Linked Account

Berikut pajak yang harus dibuat, dalam studi kasus yang kami buat, kami
menggunakan pajak PPN 10%.
Tax Code PPN

Description Pajak Pertambahan Nilai

Rate 10%

Tax Collected Pajak Masuka (2-3100)

Tax Paid Pajak Keluaran (2-3200)

Tax Type Good & Service Tax

2.1.5. Setup Categories, Harga, dan Jobs

1. Jobs

Jobs oleh MYOB diartikan sebagai suatu bagian pekerjaan dalam

perusahaan. Dengan menggunakan fasilitas job ini, perusahaan dapat

melihat dan menganalisa laba atau rugi atas bagian pekerjaan tersebut.

Job No Job Nama

P Produk

J Jasa

2. Harga/Price Level

Berikut daftar price level yang perlu dibuat:

Price ID Price Name

A IDR
B USD

3. Categories

7
MYOB menyediakan satu fasilitas tambahan lagi untuk bisa memisahkan

laporan perdevisi, cabang, tau kategori. Category yang dimaksudkan di sini

nantinya kita bisa melihat laporan laba rugi. Bisa melihat laporan neraca, laporan

buku besar, dan per kategori. Selain itu category bisa juga diklasifikasikan sebagai

departemen suatu perusahaan yang bersifat cost centre.

Daftar kategori yang perlu dibuat, seperti berikut:

Categories ID Categories Name

L Local

O Overseas

2.2. Setup Account Opening Balance

Berikut Ini adalah daftar neraca saldo awal Perusahaan (IDR & USD).

PT Loyal Loundry Outlet Neraca


Saldo Awal
Per. 31 Desember 2016

Akun Saldo Akun saldo

Cash (USD) US$350 Trade US$250

Creditors(USD)

Cash (USD) Rp 4.549.650 TradeCreditors(USD Rp 3.249.750

Exchange )Exchange

Bank (USD) US$500 Hutang Dagang Rp 5.750.000

Bank (USD) Rp 6.499.500 Hutang gaji Rp2.000.000

Exchange

Trade Debtors US$200 Hutang bank Rp 25.500.000

(USD)

8
Trade Debtors Rp 2.599.800 Modal disetor Rp100.325.000

(USD) Exchange

Kas Rp 3.500.000 Laba ditahan Rp84.000.000

Bank BCA Rp 20.750.000

Piutang Dagang Rp 2.580.000

Per.Laundry Rp 7.500.000

Per.Barang Dagang Rp 10.295.000

Bangunan Rp 95.550.000

Akm.peny.bangunan Rp -9.500.000

Kendaraan Rp 85.000.000

Akm.peny Rp-8.500.000

Kendaraan

2.3. Setup Card List

2.3.1 . Setup Cards List (Currency US Dollar)

Berikut ini adalah data customer, suplier dan employee yang dimiliki oleh
perusahaan dengan menggunakan mata uang USD (US$) :
Card Type Nama Country Job Katagori OpeninBalance

Costumer Prili M Amerika J O US$50

Costumer Yayu Amerika J O US$150

Supplier Girls Outlet Amerika P O US$150

9
Supplier Prima Amerika P O US$100

Clothes

2.3.2. Setup Cards List (Currency IDR)

Berikut ini adalah data customer, suplier dan employee yang dimiliki oleh
perusahaan dengan menggunakan mata uang IDR (Rp) :
Card Type Nama Country Job Katagori OpeninBalance

Costumer Deswinar Indonesia J L Rp 1.200.000

Costumer Emilia Indonesia J L Rp 1.380.000

Supplier Pt. Thosiba Indonesia P L Rp 2.500.000

Supplier Olimpic Indonesia P L Rp 3.250.000

Supplier Zoya Indonesia P L Rp. 0

Employee Iva Indonesia -

Employee Rinda.S Indonesia -

10
2.4. Setup Persediaan

Merupakan alokasi total Persediaan yang telah diinput di Account Opening

Balance. Jadi Total Nominal yang dialokasikan harus sama dengan nominal

Persediaan di Account Opening Balance.

No Kode Nama Sat Stok Unit Cost Harga Price Supplier

Barang Jual Level Utama

USD

1 D01 Celana Jeans Pcs 20 Rp 130.000 Rp 260.000 US $20 Prima Clothes

2 D02 Kaos Cowok Pcs 35 Rp 52.000 Rp 104.000 US$8 Prima Clothes

3 D03 Kaos Cewek Pcs 25 Rp 75.000 Rp 130.000 US$10 Zoya

4 D04 Dress Pcs 40 Rp 100.000 Rp 195.000 US$15 Girls Outlet

2.4.1. Daftar harga laundry

No Kode Jenis Laundry Harga USD Harga IDR

1 LBJ Laundry Baju US$1/pcs Rp 13.000/pcs

3 LBD Laundry BadCover US$2/pcs Rp 26.000/pcs

4 LKT Laundry Karpet US$5/pcs Rp 65.000/pcs

2.5. Transaksi Periode 2017

2.5.1. Kas/Bank Masuk

1. Pengisian kas

Pada tanggal 1 januari 2017 perusahaan melakukan pengisian kas melalui


bank BCA.

11
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS MASUK

Nomor : TR001
Tanggal : 1 Januari 2017

Diterima dari : Bank BCA


Sejumlah : Rp 8.000.000,- (Ke kas) Keterangan :
Pengisian kas
Sejumlah dengan huruf Delapan juta rupiah

Disetujui Dibayar oleh Diterima

(...............) (................)
(...............)

2. Penyetoran Kas

Setiap akhir hari, perusahaan menyetorkan kas hasil penjualan, pada hari ini
tanggal 2 januari 2017 royal laundry outlet mengirimkan hasil penjualan ke
bank BCA.
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS MASUK

Nomor : TR002
Tanggal : 2 Januari 2017

Diterima dari : Royal Laundry Otlet (dari kas)


Sejumlah : Rp 2.500.000,- (Ke Bank BCA)
Keterangan : Setoran hasi penjualan harian
Sejumlah dengan huruf Dua Juta Lima Ratus Rupiah

Disetujui Dibayar oleh Diterima

(...............) (................) (...............)

2.5.2. Kas/Bank Keluar

1. Pemilik mengambil uang prive

Pada tanggal 5 januari Ny Indry Febriyanti selaku pemilik Royal Laundry

12
Outlet ingin mengambil uang melalui kas sejumlah Rp 4.000.000.
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS KELUAR

Nomor Cek : KK001


Tanggal : 5 Januari 2017

Dibayar Oleh : Royal Laundry Outlet


Sejumlah : Rp 4.000.000,- (Melalui Kas)
Keterangan : Pemilik Mengambil Uang (Prive)
Sejumlah dengan huruf Empat Juta Rupiah

Disetujui Dibayar Diterima


Oleh Oleh Oleh

(...............) (................) (...............)

2. Membayar Biaya Kebersihan dan Keamanan

Pada tanggal 10 januari perusahaan membayar kebersihan dan keamanan


kepada petugas kebersihan sejumlah Rp 1.000.000.
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS KELUAR

Nomor Cek : KK002


Tanggal : 10 Januari 2017

Dibayar Kepada : Petugas Kebersihan


Sejumlah : Rp 1.000.000,- (Melalui Kas)
Keterangan : Membayar biaya kebersihan & keamanan
Sejumlah dengan huruf Satu Juta Rupiah

Disetujui Dibayar Diterima


Oleh Oleh Oleh

(...............) (................) (...............)

3. Membayar Gaji Karyawan (USD)

Pada tanggal 10 januari 2017, royal laundry membayar gaji karyawan yang
bernama Iva sebesar US $200, melalui Bank USD.

13
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS KELUAR

Tanggal : 10 Januari 2017 Nomor


Cek : KK003

Dibayar Oleh : Royal Laundry


Sejumlah : US$200 (Melalui Bank USD)
Keterangan : Membayar Gaji Karyawan Iva
Sejumlah dengan huruf Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah

Disetujuioleh Dibayar oleh Diterima

(...............) (................) (...............)

2.5.3. Jurnal Umum (Reccuring Jurnal)

MYOB memiliki fasilitas untuk menginput transaksi berkala/berulang

dengan nilai nominal tetap, misalnya transaksi pembayaran asuransi per bulan.

Fasilitas tersebut adalah Save As Recurring, yang terdapat pada Record Journal

Entry. Dengan memanfaatkan fasilitas ini, maka untuk transaksi yang sama di lain

waktu, tinggal menggunakan template recurring yang sudah dibuat.

1. Contoh studi kasus pembayaran gaji

Pada tanggal 10 januari 2017, royal laundry membayar gaji karyawan yang

bernama Rinda Shiam sebesar Rp2.500.000, melalui kas.

Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

BUKTI KAS KELUAR

Nomor Cek : KK004


Tanggal : 10 Januari 2017

Dibayar Kepada : Rinda Shiam M


Sejumlah : Rp 2.500.000,- (Melalui Kas)
Keterangan : Membayar Gaji Karyawan
Sejumlah dengan huruf Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah

14
Disetujui Dibayar Diterima
Oleh Oleh Oleh

(...............) (................) (...............)

2.5.4. Transaksi Pembelian Tunai dan kredit (IDR & USD)

1. Transaksi Pembelian Tunai (IDR)

Pada tanggal 20 januari 2017, royal laundry membeli pakaian secara Tunai

kepada Zoya dengan faktur dibawah ini.

zoya
Jl. Menteng no.45
Jakarta - 130254

Faktur Pembelian

Nomor : FPB001
Tangga : 20 Januari 2017
Dijual Kepada : Royal Laundry Outlet
Alamat : Jl. Merdeka
Termin : COD
No.Order : -
No Kode Nama Qty Harga Total Pajak

1 D03 Kaos Cewe 20 Rp 75.000 Rp Rp 150.000


1.500.000
Total Rp 1.500.000

Total pajak Rp 150.000

Total setelah pajak Rp 1.650.000

Dikirim Tanggal : 22 Januari 2017 Disetujui

Pegawai : Riffa

(………………………………..)

2. Transaksi Pembelian Tunai (USD)

15
Pada tanggal 25 januari 2017 Royal laundry and Outlate membeli celana
jeans pada suplier Prims Clothes secara tunai.

Prima Clothes
Jl. Mataram no.20
Jakarta - 130126

Faktur Pembelian

Nomor : FPB002
Dijual Kepada : Royal Laundry
Tanggal : 25 Januari 2017
Alamat : Jl. Merdeka
Termin : COD

No Kode Nama Qty Harga Katagori Total

1 D01 Celana Jeans 5 US$10 L US$50

Total US$50

Total pajak Total US$5


setelah pajak
US$55

Dikirim Tanggal : 27 Januari 2017 Disetujui


Pegawai : Dina

(……………………………………..…..)

3. Transaksi Pembelian kredit (USD)

Pada tanggal 29 januari 2017, royal laundry membeli pakaian secara kredit

kepada Girls Outlet dengan faktur dibawah ini

Girls Outlet
Jakarta - 130254
16
Nomor : FPB003
: Royal Laundry
Tanggal
Alamat : Jl. Merdeka
Termin : 2/10,N/30
No Kode Nama Qty Harga Total Pajak

1 D04 Dress 3 US$7 US$21 US$2.1

Total US$21

Total pajak US$2.1

Total setelah pajak US$23.1

Uang muka US$10

Sisa hutang US$13.1

4. Retur pembelian

Pada tanggal 27 januari perusahaan melakukan pengembalian barang karena

robek,berdasarkan nomor transaksi FPB002 tanggal 25 januari

2017 dengan cara pembayaran tunai. Berikut rinciannya:

Jakarta - 130126

17
Nomor : FPB004
: Royal Laundry
l
Alamat : Jl. Merdeka
Termin : COD
No Kode Nama Qty Harga Katagori Total

1 D01 Celana Jeans -2 US$10 L US$20

Total US$20
Total pajak US$2

Total setelah pajak US$22

2.5.5. Transaksi Hutang (IDR dan USD)

1. Pembayaran Hutang (IDR)

Tanggal 2 Febuari 2017, royal laundry melunasi hutang kepada Olimpic


melalui kas sebesar Rp 2.750.000.
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-
140156

KWITANSI
Nomor : FPB005
Tanggal : 2 Febuari2017

Diterima Oleh : Pt. Olimpic


Sejumlah : Rp 2.750.000,-
Keterangan : Melunasi hutang kepada Olimpic
Sejumlah dengan huruf Dua Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu
Rupiah

18
Diterima oleh Disetujui oleh

( Pt. Olimpic) (Royal Laundry outlet)

2. Pelunasan Hutang (USD)

Tanggal 4 Febuari 2017, royal laundry melunasi hutang kepada Girls

Outlet melalui Cash USD sebesar US $150


Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

KWITANSI

Tanggal :4 Febuari 2017


Nomor : FPB006

Dibayar Oleh : Royal Laundry


Sejumlah : US $150 (melalui cash USD)
Keterangan : Melunasi hutang kepada Grils Outlet
Sejumlah dengan huruf Seratus lima puluh Dollar

Disetujuioleh Diterima oleh

(...............) (................)

2.5.6. Traksaksi Penjualan (IDR dan USD)

1. Transaksi Penjualan Tunai (USD)

Pada tanggal 5 febuari 2017, Ny Prilie membeli celana jeans dengan mata

uang asing yaitu dollar.

Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

19
Nomor : FPJ001
: Prielie
Tanggal
Alamat : Chicago
Termin : COD
No Kode Nama Qty Harga Total Pajak

1 D01 Celana Jeans 2 US$20 US$40 US$4

Total US$40

Total pajak US$4

Total setelah pajak US$44

2 Transaksi Penjualan Kredit (USD)

Pada tanggal 10 febuari Ny yayu membeli celana jeans dan dress secara

kredit, dengan uang muka US $60.

20
3. Transaksi Penjualan Tunai (IDR)

Pada tanggal 15 febuari 2017, Ny Deswinar membeli kaos cewek dan dress

secara tunai

Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

21
Nomor : FPJ003
: Ny Deswinar
Tanggal
Alamat : Ciapus
Termin : COD
No Kode Nama Qty Harga Total Pajak

1 D03 Kaos Cewek 2 Rp 130.000 Rp 260.000 Rp 26.000

2 D04 Dress 1 Rp 195.000 Rp 195.000 Rp 19.500

Total Rp 455.000

Total pajak Rp 45.500

Total setelah pajak Rp 500.500

: Iva

4. Retur Penjualan

Pada tanggal 16 febuari 2017, Deswinar mengembalikan barang yang dibeli

dikarenakan rusak(robek)

Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

Retur Penjualan

Nomor : FPJ004
Dijual Kepada : Deswinar
Tanggal : 16 Febuari 2017
Alamat : Ciapus
Termin : COD

No Kode Nama Q Harga


Total Pajak ty

1 D03 Kaos Cewek 1 Rp 130.000 Rp 130.000 Rp 13.000

22
Total Rp 130.000

Total pajak Rp 13.000

Total setelah pajak Rp 143.000

Dikirim Tanggal : 16 Febuari 2017 Disetujui

Pegawai : Rinda

(..........................)

2.5.7. Pembayaran Piutang (IDR dan USD)

1. Menerima Pelunasan Piutang (IDR)

Pada tanggal 20 Febuari 2017 Deswinar membayar piutang kepada royal


laundry sebesar Rp 1.200.000
Royal
Laundry
Jl.Merdeka no.77
Jakarta-
140156 BUKTI KAS MASUK

Nomor : FPJ005
Tanggal : 20 Januari
2017
Diterima dari : Deswinas
Sejumlah : Rp 1.200.000,-
Keterangan : Menerima pembayaran piutang
Sejumlah dengan huruf Satu Juta Dua Ratus Ribu Rupiah
Disetujuioleh Diterima oleh

(...............) (................)

2. Pembayaran Piutang (USD)

Pada tanggal 21 Febuari 2017 Prielie membayar piutang kepada royal


laundry sebesar US $50

23
Royal
Laundry
Jl.Merdeka no.77
Jakarta-
140156 BUKTI KAS MASUK

Nomor : FPJ006
Tanggal : 21 Febuari
2017
Diterima dari : Prielie
Sejumlah : US$50
Keterangan : Menerima pembayaran piutang
Sejumlah dengan huruf Lima Puluh Dollar
Disetujuioleh Diterima oleh

(...............) (................)

2.5.8. Servis Laundry

1. Transaksi Mata Uang USD

pada tanggal 23 febuari 2017 Ny.Yayu memakai jasa laundry kami secara
tunai

Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

Faktur Penjualan

Nomor : FPJ002
Dijual Kepada : Yayu
Tangga l : 23 Febauri 2017
Alamat : Bogor
Termin : COD

24
No Kode Nama Qty Harga Total

1 LBD Laundry Bad Cover 2 US$2/pcs US $4

Jumlah US $4

DikirimTanggal : 25 febuari 2017 Disetujui

Pegawai : Iva

(...........................)

2. Transksi IDR

pada tanggal 26 febuari 2017 Ny Emilia memakai jasa laundry kami secara
tunai.
Royal Laundry
Jl.Merdeka no.77 Jakarta-140156

Nomor : FPJ002
: Emilia
Tanggal
Alamat : Cibinong
Termin : COD
No Kode Nama Qty Harga Total

1 LBD Laundry Baju 5 Rp 13.000 Rp 65.000

Jumlah Rp 65000

: 26 febuari 2017
Pegawai : Iva

BAB III PEMBAHASAN

3.1. Membuat Data Base Perusahaan baru

3.1.1 Membuat Data Baru

25
1. Buka aplikasi Myob di dekstop anda

2. KLIK Menu Create, lalu akan tampil jendela seperti berikut, lalu next

3. Tampil jendela company Information. Kemudian isi data sebagai berikut

4. KLIK Next . Kemudian akan tampil jendela New Company File Assistant

26
Current FY : Tahun Tutup Buku

Last Month FY : Bulan Tutup Buku

Conversion Month : Bulan Konversi Manual ke MYOB

Number of Acct Periods : Jumlah Bulan Periode Akuntansi

5. KLIK Next>> Kemudian akan tampil jendela konfirmasi

27
6. KLIK Next >> Pada Tampilan jendela New Company File Assistant Pilih

Option yang kedua karena akunnya menggunakan fasilitas import akun.>>

KLIK Next>>Tampil Jendela Conculation >> KLIK NEXT

7. KLIK Command Center

28
3.1.2. Setup Multi Currencies

1. Dari Menu Bar pilih menu Setup, pilih dan klik Preferences.

2. Pada Bagian Tab System, Pilih “ I Deal in Multiple Currencies >> Klik OK

29
3.1.3. Mengubah Mata Uang

1. Pilih Menu List-Currencies

2. Klik anak panah di baris Singapore Dollars (Local) atau klik Edit (ALT D)

30
3. Ganti Kode mata uang dari SGD menjadi IDR, namanya dari

SingaporeDollars menjadi Rupiah, dan simbol dari $ menjadi Rp >> Klik

Ok

4. Kemudian klik Edit untuk membuat mata uang lainnya

31
5. Untuk mata uang USD ganti menjadi Exchange Rate menjadi Rp.13.000
3.2 . Setup Modul Account (IDR & USD)

3.2.1. Menambah Akun Mata Uang IDR

1. Pilih modul account >> accounts list >>

2. Isi data sebagai berikut >> ok, lakukan hal yan sama pada akun yang bermata

uang IDR

32
3.2.2. Menambah Akun (USD)

1. Modul Account >> Account List.

2. Pada tab account pilih New Kemudian buat account Cash (USD) dengan

type account adalah bank, seperti gambar dibawah ini:

33
3.2.3. Mengedit Mata Uang IDR menjadi USD
1. Klik menu edit, pada tab Detail ganti currency menjadi USD.

2. Buat currency exchange Account untuk nilai tukar IDR dengan USD seperti

dibawah ini:

3. Kemudian klik OK.

4. Pada Currency Exchange Account akan tampil secara otomatis dengan kode

akun 1-0111 Cash (USD) Exchange.

34
5. Maka secara otomatis akan terbentuk account cash (USD) exchange.Lihat daftar

account seperti dibawah ini:

Lakukan langkah yang sama untuk pembuatan account yang menggunakan mata

uang asing (USD). *untuk IDR kita tidak perlu mengganti currency*

3.3 Setup Linked Account

3.3.1. Setup Link Accounts & Banking Accounts

1. Pilih Menu Setup >> Linked Account

35
lalu isi kolom sebagai berikut.

36
3.3.2. Setup IDR Linked Account

1. Buka dari menu List >>Currencies.

2. pilih baris mata uang Rupiah (Local) >>klik Edit.

3. Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.

4. Asset Account for Tracking Receivables >>1-1120 Piutang Usaha

5. Bank Account for Customer Receipt >> 1-0100 Bank BCA

37
6. Isikan 2 Linked account pada tab Payable Accounts seperti berikut ini

7. Liability Account for Tracking Receivables >>2-1100 Hutang Dagang

8. Bank Account for Paying Bills >> 1-0100 Bank BCA

3.3.3. Setup USD Linked Account

1. Buka dari menu List – Currencies.

2. pilih baris mata uang United States Dollars, klik Edit.

38
3. Isikan 2 Linked account pada tab receivable seperti berikut ini.

4. Asset Account for Tracking Receivables >> 1-0210 Trade Debtors (USD)

5. Bank Account for Customer Receipt >> 1-0120 Bank (USD)

6. Isikan 2 Linked account pada tab Payable Accounts seperti berikut ini
7. Liability Account for Tracking Receivables >>2-0210 Trade Creditors

(USD)

8. Bank Account for Paying Bills >> 1-0120 Bank (USD)

39
40
3.3.4. Setup Pajak Linked Account

1. Dari Menu Bar Pilih List >>Tax code >> New

41
3.4. Setup Jobs, Price Level, Catagories

3.4.1. Setup Jobs

1. Pilih menu List >>Jobs>>New Lalu isi kolom sebagai berikut>>klik OK

42
3.4.2. Setup Catagories

1. Setup Category >>Pilih menu List category>>New

43
44
3.4.3. Price Level

1. Pilih Menu List, Pilih Costum list&field names.

2. Pilih Price Levels, isikan data seperti gambar di bawah ini:

45
3.5. Setup Opening Balance

1. Pilih Menu Setup >>Balance >>Account Opening Balance.

2. Tambahkan untuk saldo awal sbb:

a. Akun dengan mata uang asing, disikan sebesar nilai mata uang asing maka

oleh MYOB akan dihitung sebesar nilai exchange-nya dari kurs yang diisi

di menu list – curriencies.

b. Masukkan nilai minus jika jumlah saldo awal perkiraan tersebut bersifat

mengurangi perkiraan lain perkiraan lain, misalnya untuk perkiraan


46
Akumulasi Penyusutan, potongan, retur dan prive. Nilai harus balance

yaitu bernilai nol

47
3.6. Setup Cardlist

3.6.1. Setup Cardlist Costumer

1. Pilih menu Card File >>Card List >>Pilih jenis all cards >>New

2. Pilih jenis costumer Isi data seperti pada tabel dalam studi kasus

48
3. Jika sudah terisi lalu OK, lakukan hal yang sama untuk data supplier dan

employe (sesuaikan dengan tabel yang penulis buat) *perhatikan currency

USD/IDR)
3.7. Setup saldo awal costumer dan supplier

3.7.1. Saldo awal costumer (USD)

1. Pilih Menu Setup Balance Customer Balance >> Pilih Customer

2. Klik Add sale (Pastikan Currency diganti menjadi USD)

49
3. Berikut hasil jika sudah terinput semua

50
3.7.2. Setup Saldo Awal Supplier (USD)

1. Pilih Menu Setup à Balance Supplier Balance >> Pilih Supplier

2. Klik Add Purchase (Pastikan Currency diganti menjadi USD)

3. Lalukan pada supplier yang lainya, hingga muncul bacaan congratulation

artinya saldo awal kita sudah benar/balance

51
3.7.3. Setup saldo awal costumer (IDR)

1. Pilih Menu Setup Balance Customer Balance >>Pilih Customer [ Emilia] 2.


Klik Add sale (Pastikan Currency IDR)
52
53
3. Klik record, lakukan hal yang sama hingga muncul congratulation

3.7.4. Setup Saldo Awal Supplier (IDR)

1. Pilih Menu Setup Balance Supplier Balance >>Pilih Supplier [PT Thosiba]

>>Klik use Supplier (Pastikan Currency IDR)

2. Lalukan pada supplier yang lainya, hingga muncul bacaan congratulation

artinya saldo awal kita sudah benar/balance.

54
55
3.8. Setup Modul Invetory

3.8.1. Set Item List

1. Pilih Modul Inventory >> Item List>>New >> Isikan data pada tab

Profile, Buying Details, dan Selling Details.

2. Perhatikan contoh gambar di bawah ini:

56
3. Jika sudah klik oke, lakukan hal yang sama pada persediaan yang lain,

*Untuk persediaan yang kategori servise Pilihan I Inventory dan I Buying

tidah di isi karena tidak dijadikan persediaan.

57
3.8.2. Setup Opening Balance Inventory (Adjust Inventory)

1. Pilih modul Inventory >> pilih Count Inventory.

2. Akan ditampilkan jendela Count Inventory. Ketikkan jumlah kuantitas

setiap barang pada kolom counted.

3. Selanjutnya klik tombol Adjust Inventory >> Tampil jendela Default

Expense Account. Pilihan ini bisa dikosongkan >>Klik Continue

4. Akan ditampilkan jendela Count Inventory. Ketikkan jumlah kuantitas

setiap barang pada kolom counted.

58
5. Lalu isikan harga pokok barang per unit di kolom unit cost, beserta pilihan

akun persediaan pada kolom Account!

6. Tekan CTRL + R untuk melihat efek jurnal dari adjust inventory

59
3.9. Transaksi-Transaksi Royal Laundry Outlet

3.9.1. Jurnal dan Banking

1. Kas/Bank Masuk

a. Penyetoran Kas

1.) Pilih modul Banking >>Receive Money >>Isikan data transaksi

tersebut >> OK

60
2.) Tekan CTRL-R untuk melihat jurnal

2. Kas/Bank Keluar

a. Pembayaran gaji karyawan (USD)

1.) Pilih modul Account >>Record Jurnal Entry >> Isikan data transaksi

tersebut >> record, Catatan: currency ubah menjadi USD

61
62
3.9.2. Transaksi Pembelian

1 Transaksi Pembelian Tunai (USD)

a. Pilih Modul purchases >> Enter Purchases >> Klik Changes To Bill

>>Ubah tampilan layout menjadi item.

b. Unceklist Tax Inclusive >> Isikan data transaksi purchase >> Record

c. Pastikan rate yang digunakan : USD.

63
2 Retur Pembelian (USD)

a.

>>Pilih layout menjadi Item>>Ubah Supplier menjadi Prima Clothes

b. Buatlah Faktur Retur terlebih dengan cara menginputjumlah yang diretur dengan

tanda (-).

c. Isikan data transaksi purchase >> Record

d. Pada Modul Purchase >> Pilih Purchases Register.


e. Pada tab Returns & Debits klik button Retur Receive Refund >> new

purchase

64
3.9.3. Transaksi Pembayaran Hutang (USD)

1. Klik Modul Purchases >> Pay Bills >>Isi kolom sesuai transaksi >>Record

65
3.9.4. Transaksi Penjualan

1. Penjualan Tunai IDR

a. Pilih Modul sales Enter Sales >> Ubah Layout Menjadi Item

b. Pilih Tab Invoice Pilih Term menjadi COD >>Input data transaksi

penjualan >> Record

66
2. Pembayaran Piutang

a. Pilih modul sales >> Receive Payment >> isikan data sebagai berikut

67
3.9.5. Penjualan Service

1. Pilih Modul sales >>Enter Sales >>Ubah Layout Menjadi Service

Pilih Tab Invoice >> Pilih Term menjadi C.O.D >>Input data transaksi

penjualan jasa.

BAB IV

68
PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang didapat dari penyusunan makalah ini adalah sebagai

berikut:

1. MYOB adalah salah satu software akuntansi yang dapat digunakan

perusahaan.

2. MYOB adalah sebuah software akuntansi yang diperuntukan bagi usaha

kecil dan menengah (UKM) yang dibuat secara terpadu (integrated

software).

3. Modul yang dimiliki MYOB antara lain : Acoount dan Banking.

4.2. Saran

MYOB di desain untuk memenuhi kebutuhan penyediaan informasi

akuntansi sekaligus sebagai alat pengolah laporan keuangan dalam perusahaan dan

dapat digunakan oleh karyawan personal. Banyaknya software yang beredar

dipasaran saat ini, khususnya dibidang akuntansi membuat anda harus hati-hati

untuk memilih serta menentukan software yang mana yang akan digunakan untuk

perusahaan anda agar tidak menimbulkan kerugian untuk orang lain dan perusahaan

anda sendiri.

69

Anda mungkin juga menyukai