Anda di halaman 1dari 2

Pencegahan Terhadap Serangan Hawa Panas Pada Saat Bekerja Di Lingkungan Yang Panas Pencegahan Terhadap Serangan Hawa

erangan Hawa Panas Pada Saat Bekerja Di Lingkungan Yang Panas

2. Pengaturan Kerja 4. Pakaian Yang Cocok

Pencegahan Terhadap
Hindari bekerja di lingkungan yang panas dalam Pakaian dengan warna cerah akan mengurangi penyerapan
waktu yang lama. Perhatikan laporan cuaca, dan panas dan membantu pengeluaran panas.
semua ataupun sebagian besar pekerjaan haruslah Pakaian yang longgar dapat membantu penguapan keringat,

Serangan Hawa Panas


dijadwalkan pada: tapi pakaian yang terlalu longgar dapat menyebabkan terselip
atau terseret ke bagian–bagian mesin yang bergerak.
- periode waktu yang lebih dingin, seperti di pagi
Pakaian yang terbuat dari bahan alami dapat membantu
hari; dan
Pada Saat Bekerja
pengeluaran panas.
- tempat yang lebih dingin, seperti area yang Helm dengan pinggiran yang lebar atau topi dengan tepi yang
sudah ada pelindungnya atau area yang teduh lebar dapat mencegah terik sinar matahari langsung di bagian

Di Lingkungan Yang Panas


wajah, leher dan punggung.
Meminimalkan pekerjaan fisik yang
mengharuskan menggunakan
rja
5. Kesehatan Pekerja
alat–alat mekanik di tempat kerja. n Ke
g a tura ngka Perhatian khusus harus diberikan pada setiap laporan yang
Pen lam Ra han
Da cega ngan disampaikan oleh pekerja yang menderita gejala serangan
Membuat pengaturan kerja bagi Pen p Sera s
ada ana hawa panas. Para pekerja harus dilatih untuk memperhatikan
para pekerja untuk istirahat di Terh awa P
H respon tubuhnya. Bilamana terjadi gejala serangan hawa
tempat yang sejuk atau daerah panas, mereka harus segera menginformasikan kepada
teduh selama periode waktu panas. atasannya dan mengambil tindakan–tindakan memadai
secepatnya.
Memperbolehkan karyawan untuk istirahat secara
teratur atau merotasi ke sisi lain tempat kerja dalam Beberapa pekerja mungkin mempunyai kesulitan–kesulitan
dalam beradaptasi dengan lingkungan kerja yang panas karena
jam kerja untuk mengurangi serangan panas pada
keadaan kondisi kesehatan mereka atau efek dari obat –
lingkungan kerja yang panas. obatan. Para majikan harus memikirkan hal ini dan
mempertimbangkan pemberian rekomendasi bagi para pekerja
untuk pergi ke dokter saat akan memberikan tugas kerja bagi
para pekerja tersebut.
3. Sediakan Air Minum Botol Dingin Pertanyaan – pertanyaan
Sediakan air minum botol Telepon : 2852 4041
dingin untuk para pekerja Facsimile : 2581 2049
setiap waktu selama kerja.
e-mail : enquiry@labour.gov.hk
Mendorong para pekerja
untuk minum air secukupnya Informasi pelayanan yang diberikan oleh Departemen Tenaga Kerja
dan informasi penting tentang legislasi ketenagakerjaan dapat
atau minuman lain yang layak
diperoleh melalui situs kami http://www.labour.gov.hk.
untuk menambah cairan dan
elektrolit yang hilang dari
tubuh karena keringat. Pengaduan – pengaduan
Jika anda mempunyai pengaduan mengenai tempat kerja dan praktik
kerja yang tidak aman, silakan hubungi Departemen Tenaga Kerja
Bagian Keamanan Kerja dan Kesehatan pada hotline pengaduan no.
2542 2172. Semua pengaduan akan diperlakukan secara rahasia.

Published by the Labour Department


Printed by the Government Logistics Department Indonesian version 1/2010-1-L58i
Pencegahan Terhadap Serangan Hawa Panas Pada Saat Bekerja Di Lingkungan Yang Panas Pencegahan Terhadap Serangan Hawa Panas Pada Saat Bekerja Di Lingkungan Yang Panas Pencegahan Terhadap Serangan Hawa Panas Pada Saat Bekerja Di Lingkungan Yang Panas

Hari–hari di musim panas di Hong Kong adalah panas dan Faktor–faktor Risiko Temperatur atau Gejala–gejala Serangan Hawa Panas
lembab. Para pekerja yang melakukan pekerjaan secara suhu tinggi
manual berisiko terkena serangan hawa panas, jika langkah – Pada temperatur atau suhu yang tinggi; Pada kelembaban Gejala–gejala umum termasuk:
langkah pencegahan yang memadai tidak dilakukan. yang tinggi Faktor – faktor risiko serangan panas termasuk:
Selebaran ini memberikan daftar langkah – langkah memadai
yang harus dilakukan oleh pihak majikan dan pihak pekerja 1. Temperatur atau suhu tinggi Kelembaban Kehausan, kelelahan, kelesuan
untuk mencegah serangan hawa panas ketika bekerja di
yang tinggi
2. Kelembaban yang tinggi (Karena hal ini Mual dan sakit kepala
lingkungan yang panas. menghalangi penguapan keringat)
Hampir pingsan dan sejenak kemudian kehilangan
Dengan mengambil langkah–langkah efektif untuk 3. Ventilasi yang tak memadai kesadaran
mengontrol bahaya yang ditimbulkan oleh suatu pekerjaan di 4. Paparan radiasi panas yang tinggi,
lingkungan yang panas, tidak hanya memastikan Kulit yang lembab dan pucat
seperti terkena sinar matahari langsung
keselamatan dan kesehatan para pekerja, tetapi juga Lemah dan detak nadi yang cepat, dan bahkan
bermanfaat bagi organisasi: 5. Aktivitas kerja manual yang berat. kekejangan otot
6. Memakai pakaian yang dapat
Mengurangi cedera yang ditimbulkan karena pekerjaan menghalangi penguapan keringat dan
dan efek – efek yang merugikan kesehatan para
pekerja.
menghalangi pengurangan panas. Sistem Kerja yang Aman dan Sehat
Memacu semangat kerja dan mengurangi kebiasaan Kita harus mempertimbangkan semua faktor – faktor Majikan harus memformulasikan sistem kerja yang
bolos kerja. tersebut di atas dan tidak hanya mengandalkan faktor aman dan sehat untuk melindungi para pegawai dari
tunggal saja (seperti temperatur) dalam memberikan serangan hawa panas.
penilaian terhadap risiko dari serang terik panas.
Suatu sistem yang efektif haruslah termasuk:
Meningkatkan efisiensi kerja serta produktivitasnya.

Jenis Pekerjaan apa sajakah yang mempunyai 1. Lingkungan Kerja


risiko lebih tinggi terhadap serangan hawa
Memisahkan fasilitas peralatan kerja yang dapat
panas? menimbulkan panas di tempat bekerja dan
Para pekerja yang diharuskan bekerja di lingkungan yang menggunakan material yang sudah diisolasi untuk
panas, di luar gedung ataupun di dalam gedung, bisa jadi meminimalkan pengeluaran panas pada area kerja
mengalami serangan hawa panas, jika tidak ada melakukan yang lainnya;
langkah – langkah pencegahan. Sebagai contoh, pekerja Meningkatkan aliran udara dengan menggunakan
konstruksi atau pekerja untuk perbaikan jalan, pekerja binatu, ventilasi yang memadai atau sistem mesin pendingin
pekerja catering yang bekerja di dapur, pekerja jasa ruangan yang memadai, terutama di tempat–tempat
pengantaran/pengangkutan barang dan lain sebagainya. Para kerja seperti dapur–dapur dan peti–peti logam
pekerja yang baru pertama kali melakukan pekerjaan – kontener.
pekerjaan cenderung mendapatkan serangan hawa panas
Hindarilah bekerja di bawah sinar terik matahari
karena badan mereka masih belum mampu menyesuaikan diri
langsung dan memasang alat pencegah panas
terhadap lingkungan kerja yang panas.
matahari sementara jika memungkinkan.

Anda mungkin juga menyukai