Anda di halaman 1dari 34

Bagian/SMF Ilmu Kesehatan T H T Bedah Kepala & Leher

Fakultas Kedokteran - Universitas Andalas


Rumah Sakit Umum Pusat Dr. M. Djamil
Padang, 2018
*Not ENT set….!!
*Head Lamp
*Pemeriksaan Hidung
*Pemeriksaan Hidung

*Rinoskopi anterior :
*spekulum
dimasukkan ke dalam
lubang hidung dengan
hati-hati, dibuka
setelah spekulum
berada di dalam dan
waktu mengeluarkan
jangan ditutup dulu
agar bulu hidung
tidak terjepit
*Rinoskopi Anterior
Yang dinilai :
• Kavum nasi  lapang/sempit
• Sekret  serous, mucous, purulent
• Konka inferior, konka media  eutrofi/atrofi/hipertrofi/edema
• Septum  deviasi..? Jenis..?
• Massa  deskripsikan: mudah berdarah..? Warna..?
*Rinoskopi Posterior

Menggunakan kaca
tenggorok berukuran 2-4
Kaca dipanaskan dulu
supaya tidak kabur oleh
nafas pasien
Lidah pasien ditekan dgn
spatula lidah
Kaca dimasukan ke
belakang uvula dgn arah
kaca ke atas
Pasien diminta bernafas
tetap melalui hidung
*Rinoskopi Posterior

*Perlu diperhatikan: kaca


tidak boleh menyentuh
dinding posterior faring
(agar tidak terangsang
reflek muntah)
*Sinar lampu di arahkan
ke tenggorok.
*Rinoskopi Posterior

* Yang dinilai :
Septum nasi bagian posterior, koana, sekret di belakang
faring (post nasal drip), konka, massa di nasofaring,
muara tuba, torus tubarius dan fossa rosenmuller
*Pemeriksaaan Tenggorok
* Pemeriksaan Tenggorok ….

*Lidah ditekan dengan


spatula
*Perhatikan :
arkus faring
uvula
tonsila palatina
dinding posterior
faring
* Pemeriksaan Tenggorok ….
* Laringoskopi Indirek ….

* Pasien duduk lurus agak condong ke depan,


leher agak fleksi
* Lidah pasien dijulurkan dan dipegang dgn
kassa (jari tengah di bawah dan jempol di atas)
* Pasien bernafas melalui mulut dgn tenang
* Kaca laring no 5-8 yg telah dihangatkan,
dimasukkan ke dalam mulut dan diletakkan di
depan uvula.
* Nilai :
Epiglotis, aritenoid, rima glotis, plika
ventrikularis, plika vocalis, sinus piriformis,
massa dan valekula
* Laringoskopi Indirek ….
*Pemeriksaan Leher

*History : duration,
presentation, & time
course of the symptoms
(acute or chronic),
fluctuant swellings
*Inspection : contour-
defining structure,
vascular marking, venous
stasis, skin tumor, position
& mobility of the neck

* Basic anatomy of the anterior neck.


Visualize structure while performing neck examination
*Pemeriksaan Leher
*Recomended routine
from palpating the
cervical nodes
*From submental to
submandibular, then
along
sternocleidomastoid
muscle & vascular
sheath, to the
supraclavicular nodes,
then back up along the
course of the accessory
nerve toward the
nuchal region
*Pembuatan Tampon Anterior
*Pembuatan Tampon Anterior
*SKDI 2012 – Daftar Penyakit THT-KL
*SKDI 2012 – Daftar Penyakit THT-KL
*SKDI 2012 – Daftar Penyakit THT-KL
*SKDI 2012 – Keterampilan Klinis THT-KL
*SKDI 2012 – Keterampilan Klinis THT-KL
*SKDI 2012 – Keterampilan Klinis THT-KL
*SKDI 2012 – Keterampilan Klinis THT-KL

Anda mungkin juga menyukai