Anda di halaman 1dari 2

PERHITUNGAN INVERSE

- Metrik A

0,989 0,2647 0,0260


0,0422 0,3105 0,1272
0,0422 0,1140 0,0991
- Matrik I

1 0 0
0 1 0
0 0 1

- HAsil Pengurangan matrik A dengan Matrik I [ I – A ]

0.9011 -0.2647 -0.026


-0.0422 0.6895 -0.1272
-0.0422 -0.114 0.9009

- Perhitungan inverse matrik [ A – I ]-1 (Pada program Exel)

 Pilih kolom yang kosong pada kolom axcel mislnya O4

 Masukan formula exel yakni =Miniverse (K4:M6)


Kemudian tekan enter, maka akan diperoleh nilai 1.135439

 Kemudian pilih kembali sel O4 pada excel dan dari pilih 3 baris lagi kebawah dan 3 kolom lagi
kekanan sesuai dengan ukuran matriks yang akan di-inverse, jadi sel yang terpilih berada dalam
rentang O4:Q6

 Lalu tekan F2 pada keyboard. Maka akan muncul tulisan =Miniverse (K4:M6)
 Setelah itu Tekan Ctrl + Shift + Enter
Maka akan muncul hasil sebagai berikut :

 Sehingga dapat diketahui jika hasil perhitungan Inverse dari [ A – I ]-1 adalah :

[I-A]-1
1.135439 0.451863 0.096568

0.081201 1.517307 0.216575

0.063461 0.213166 1.14193

Anda mungkin juga menyukai