Anda di halaman 1dari 2

Infeksi Saluran Pernafasan Atas

No. : /II/SPO/Pusk/HP/2017
Dokumen
No. Revisi :
SPO
Tanggal : 20 Februari 2017
Terbit
Halaman :1/2
Puskesmas dr. Aulia Agustin
Hamparan NIP. 19690517 200701 1
Perak 043
1.Pengertian Penyakit infeksi akut yang menyerang salah satu bagian atau lebih dari
saluran nafas mulai dari hidung hingga kantong paru (alveoli) termasuk
jarigan adneksanya seperti sinus/rongga disekitar hidung (sinus para nasal),
rongga telinga tengah dan pleura.
2.Tujuan 1. Menekan angka kesakitan dan mencegah penularan penyakit ISPA
dan pneumonia.

2. Pengobatan terhadap ISPA dan pneumonia .


3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Hamparan Perak Nomor
/II/SK/Pusk/HP/2017 tentang Pelayanan Klinis
4.Referensi 1. ISO 9001:2008 klausal 7.5.1 tentang pengadaan produksi dan
penyediaan jasa
2. Buku Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas Tahun 2007
5.Prosedur Alat
1 Stetoskop
2 Senter atau pen light
3 Respirasi rate time
Bahan
1. Sepasang sarung tangan
2. Alkohol
3. Buku
6.Langkah- 1. Petugas menerima pelanggan dengan ramah
langkah 2. Petugas melakukan anamnesa
3. Petugas mencuci tangan dan persetujuan tindakan dan memakai sarung
tangan
4. Petugas melakukan pemeriksaan, dan menegakkan diagnose
5. Petugas melakukan edukasi kepada pelanggan bahwa penyakit tersebut
disebabkan oleh virus dan dapat sembuh dengan sendiri dalam beberapa
hari, cukup dengan istirahat yang baik, makanan yang bergizi dan
pengobatan simptomatis.
6. Apabila ada kecurigaan infeksi sekunder, petugas member pelanggan
resep dengan pengobatan simptomtis dan antibiotika.
7. Petugas mempersilahkan pelanggan untuk menuju ruang obat.
8. Petugas membereskan alat dan cuci tangan
9. Petugas melakukan pencatatan

7. Bagan Alir
Petugas menerima pelanggan dengan ramah
Petugas melakukan anamnesa

Petugas mencuci tangan dan persetujuan tindakan dan memakai


sarung tangan

Petugas melakukan pemeriksaan, dan menegakkan diagnose

Petugas melakukan edukasi

kecurigaan infeksi sekunder, petugas member pelanggan resep

Petugas mempersilahkan pelanggan untuk menuju ruang obat.

Petugas membereskan alat dan cuci tangan

Petugas melakukan pencatatan

8.Hal yang
perlu
diperhatikan
9.Unit terkait Poli Umum
UGD
Poli Anak
Farmasi
10.Dokumen
Terkait
11.Rekaman
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai