Anda di halaman 1dari 2

Tujuan

Ketuban Pecah Dini - Definisi


- Diagnosis
dr. Supriyatiningsih, M.Kes., SpOG - Penatalaksanaan pada preterm dan
aterm

Definisi

Pecahnya ketuban sebelum dimulainya


proses persalinan
 Preterm < 37 minggu (PPROM)
Term ≥ 37 minggu (TPROM)

Periode Laten
Kausa
 Waktu saat pecahnya ketuban hingga
dimulainya persalinan
 Semakin muda usia kehamilan semakin lama  Idiopatik
periode laten Infeksi (mis: vaginosis bakterial)
 Pada kehamilan aterm 90% akan memulai Polyhidramnion
persalinan dalam 24 jam
Inkompeten servik
 Pada kehamilan 28-34 minggu
50% bersalin dalam waktu 24 jam Anomali uterin
80-90% bersalin dalam waktu 1 minggu Akibat pemasangan cerclage pada servik atau
amniosentesis
Trauma

Risk Factors
 Chorioamnionitis  Previous preterm Diagnosis
 Vaginal infections delivery (PPROM) Riwayat sebelumnya
 Cervical  AA ethnicity Pemeriksaan dengan spekulum steril (hindari
abnormalities  Acquired or pemeriksaan digital)
 Vascular pathology congenital  Cuci vagina
(incl. abruptio) connective tissue  Cairan terkumpul di fornik posterior
 Smoking disorder  Cairan bebas dari servik
 1st, 2nd, 3rd, or  Nutritional  Pemeriksaan pH cairan (kertas nitrazin) –
multiple trimester deficiencies (Vit.C, tidak spesifik
bleeding copper, zinc) Tes ferning - gambaran daun pakis
USG-normal bila jumlah cairan cukup
Lanjutan..........
Untuk menentukan betul tidaknya ketuban pecah
dini, dokter dapat melakukan dengan adanya : g. Pemeriksaan abdomen uterus lunak tidak nyeri
a. Umur kehamilan ˃ 20 minggu tekan
b. Keluar cairan ketuban dari vagina tanpa h. Pemeriksaan inspekulo, terlihat cairan keluar dari
disertai rasa mules ostium uteri internum
c. Cairan dapat keluar sedikit atau banyak i. Dilakukan uji kertas lakmus :
d. Cairan dapat keluar saat duduk, berdiri Merah – biru (basa) : air ketuban
maupun tidur
Merah – merah (asam) : air kencing
e. Demam, bercak vagina yang banyak, nyeri
perut, denyut jantung janin bertambah cepat j. Tes pakis, dengan meneteskan air ketuban pada
merupakan tanda-tanda infeksi gelas objek dan dibiarkan kering. Pemeriksaan
f. Aroma air ketuban berbau manis dan tidak mikroskopik menunjukkan gambaran daun pakis
seperti amoniak k. Pemeriksaan Mikroskopik : terlihat lanugo dan
vernik kaseosa

Anda mungkin juga menyukai