Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN DWIJA BHAKTI

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DWIJA BHAKTI 1


STATUS TERAKREDITASI A Berdasarkan SK Ketua BAS PROPINSI JAWA TIMUR
No.073/BAP-SM/TU/XI/ 2012 Tanggal 19 Nopember 2012
Program Keahlian : Teknik Gambar Bangunan,Teknik Instalasi Tenaga Listrik,Teknik Pemesinan,
Teknik Komputer dan Jaringan
Alamat : Jl. Kusuma Bangsa No. 74 Telp.(0321) 861996 Fax.(0321) 863246 – 861996 Jombang
Website: www.dwijabhakti.com E-mail : dwijabhaktijombang@gmail.com

UJIAN KOMPETENSI KEJURUAN


SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2017/2018

SOAL UJIAN KOMPETENSI KEJURUAN


KONFIGURASI WIRELESS ROUTER

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)


Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Kode : 2063
Alokasi Waktu : 5 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan

I. PETUNJUK UMUM
a. Periksalah dengan teliti dokumen soal ujian praktik
b. Siapkan Peralatan/Komponen/Bahan

II. KESELAMATAN KERJA


a. Gunakan alat keselamatan kerja berupa baju praktek, sepatu karet, dan gelang statis
b. Saat menghidupkan komputer dan mematikan gunakan prosedur yang benar
c. Mengembalikan Peralatan/Komponen/Bahan dengan rapi
d. Selalu mematikan komputer melalui shut down

III. DAFTAR PERALATAN/KOMPONEN/BAHAN

Nama Peralatan/
No. Spesifikasi Jumlah Keterangan
Komponen/Bahan
1 2 3 4 5
a. Casing tower
b. PSU350 Watt
c. Processor min 1.50
GHz 1 unit PC/
Personal Computer /
1. d. RAM min 1 GB siswa
Laptop
e. Hard Disk min.40 GB
f. CD/DVD Drive 24x
g. NIC 10/100 Mbps
h. Monitor 14”
TP-Link Wireless N Router
2. Wireless Router 1 buah
TL-WR941ND
Untuk Kabel UTP dan RJ
3. Crimping Tool 1 buah
45
4. Cable Tester Untuk Kabel UTP Straight 1 buah
5. NIC (Ethernet ) 10/100Mbps 1 buah
6. Koneksi Internet Min. 56 Kbps
7. Smartphone Android / iOS 1 buah
Bahan
1. Kabel UTP SPC /2 meter
1

2. Konektor RJ 45 AMP 2 buah

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK DWIJA BHAKTI 1 JOMBANG


IV. SOAL/TUGAS

1. Konfigurasi Wireless Router sebagai Access Point


2. Blokir website
3. Blokir berdasarkan MAC Address

Langkah kerja Konfigurasi Wireless Router sebagai Access Point

1. Siapkan alat dan bahan yang digunakan


2. Crimp kabel UTP straight
3. Hubungkan Wireless Router dengan PC/Laptop
4. Login ke laman tplinklogin.net
5. Klik menu Network  LAN. Atur IP address LAN 192.168.xx.1 ; Subnet Mask : /27
Save
6. Klik menu Quick Setup  pilih Auto Detect  MAC Clone pilih No
 Wireless Radio : enable
 Wireless Network Name : nama_siswa_net
 Region : Indonesia
 Mode : 11bgn mixed
 Channel : Auto
 Wireless Security  WPA-PSK/WPA2-PSK : nama_siswa12345

7. Konfigurasi DHCP
 Klik menu DHCP  DHCP Setting
 DHCP Server : enable
 Start IP : 192.168.xx.10
 End IP : 192.168.xx.20
 Save dan Reboot

8. Tes hasil konfigurasi dengan menghubungkan ke perangkat smartphone/Laptop

Langkah kerja Konfigurasi Wireless Router Blokir Website

1. Klik menu Access Control


 Centang Enable Internet Access Control
 Default Filter Policy  Deny  Save
2. Klik Setup Wizard  Mode pilih  IP Address
 Host Description : nama_siswa_1
 LAN IP Address : 192.168.xx.10 – 192.168.xx.20
 Next
3. Mode  Domain Name
 Target Description : nama_siswa_2
 Domain Name : masukkan 4 website yang akan di blokir
- www.facebook.com
- www.youtube.com
- www.lazada.com
- www.liputan6.com
- Next
4. Schedule Description : nama_siswa_3
Day  pilih hari senin – sabtu
Hilangkan centang all-day 24-hours

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK DWIJA BHAKTI 1 JOMBANG


Start time : 0700
Stop time : 1500
Next
5. Rule Name : nama_siswa_blokir
Pastikan  Host : nama_siswa_1
Target : nama_siswa_2
Schedule : nama_siswa_3
Status : Enabled

6. Tes hasil konfigurasi dengan membuka browser dan mengakses laman yang telah
diblokir. Pastikan laman yang telah di blokir tidak dapat diakses dan laman lain yang
tidak diblokir tetap dapat diakses sesuai dengan pengaturan waktu yang sudah
ditentukan.

Langkah kerja Konfigurasi Wireless Router Blok Berdasarkan MAC Address

1. Klik menu Access Control


 Centang Enable Internet Access Control
 Default Filter Policy  Deny  Save

2. Klik sub menu Host pada menu Access Control  Add New
 Host Description : nama_siswa_4
 Pada kolom MAC Address ketikkan MAC Address pada smartphone kalian
 Save

3. Klik sub menu Rule pada menu Access Control  Add New
 Rule name : nama_siswa_blokir_MAC
Pastikan kolom Host : nama_siswa_4
Target : Any Target
Schedule : Any Target
Status : Enabled
 Save

4. Tes hasil konfigurasi dengan membuka browser dan mengakses laman yang telah
diblokir. Pastikan laman yang telah di blokir tidak dapat diakses dan laman lain yang
tidak diblokir tetap dapat diakses.

V. TOPOLOGI JARINGAN

SELAMAT BEKERJA
TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK DWIJA BHAKTI 1 JOMBANG

Anda mungkin juga menyukai