Anda di halaman 1dari 2

Patofisiologi Decompression Sickness

by: Sebastian Sipayung

Patofisiologi sederhana dengan analogi botol soda:

1. Soda adalah carian yang larut dengan gas


2. Tekanana (pada botol baru yang tertutup rapat) menjaga gas tetap larut didalam cairan
(larutan)
3. Mengurangi tekanan secara cepat dan tiba-tiba mengakibatkan gas yg larut keluar dari
larutannya dan membentuk gelembung
4. Bila botol soda dibuka secara perlahan (mengurangi tekanan sedikit demi sedikit),
gelembung tidak akan terbentuk pada larutan

Hukum Henry
Menyelam pada
Semakin tinggi Oleh karena itu,
tekanan, maka kedalaman yang
jumlah gas yang
semakin banyak dalam
larut dalam darah
jumlah gas yang meningkatakan
semakin banyak
akan larut dalam tekanan
carian

Penyebab-penyebab
lain terbentuknya
gelembung:
Perubahan
* Tekanan atmosfir Tekanan secara
yang turun Apa yang
cepat akan terjadi bila
* Area-area tekanan
rendah (sendi) menimbulkan penyelam naik
* Rongga dan
gelembung di ke permukaan
tubulens dalam jaringan
terlalu cepat?
(guncangan) dan pembuluh
* Microbuble darah
nuclei (gelembung
mikro)
Gelembung dalam
darah menyumbat
pembuluh darah pada
organ-organ vital

Kerusakan
Gelembung dalam
Jaringan jaringan dapat menekan
pembuluh darah dan
menghambat alirannya
Akibat dari
terbentuknya
gelembung Gelembung dalam darah
dapat menstimulasi
proses pembekuan darah
Efek Komplemen sehingga menghambat
aliran darah

"Gelembung" dianggap
sebagai benda asing, oleh
karena itu memicu proses
imun yang akan
mengelilingi dan
menyerang gelembung

sumber:

https://www.omao.noaa.gov/sites/default/files/documents/Pathophysiology%20of%20Decom
pression.pdf

Anda mungkin juga menyukai