Anda di halaman 1dari 3

PEMETAAN INDIKATOR PEMBELAJARAN

PJOK Matematika
Kompetensi Dasar
Kompetensi Dasar
4.1. mempraktikkan pola gerak dasar lokomotor yang
3.11. Menentukan urutan berdasarkan panjang pendek
dilandasi konsep gerak (seperti konsep tubuh, ruang,
benda, tinggi rendah dan urutan kelompok berdasarkan
hubungan, dan usaha) dalam berbagai bentuk permainan
jumlah
sederhana dan atau tradisional
Indikator
Indikator
Mempraktekkan perbedaan karakteristik individu dalam
Membedakan tinggi rendah dan panjang pendek atas sutu
baris berbaris.
benda

PEMBELAJARAN
2

PPKN
Kompetensi Dasar
3.3. Mengenal keberagaman karateristik individu di rumah
dan di sekolah
Indikator
Memanfaat keberagaman karaketeris individu dalam dalam
kehidupan sehari-hari.
SILABUS PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar Negeri Paulan 10 Adisumarmo

Kelas/Semester : I (satu)/I

Tema/Sub tema :1. Diriku/4.1 Aku Istimewa

Kompetensi Insti

1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam

tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kegiatan Pembelajaran dan


Kompetensi Dasar Indikator Alokasi Waktu Sumber Belajar
Penilaian
Buku guru Tematik terpadu
PJOK Siswa melakukan kegiatan baris berbaris 1×35 menit
Mempraktekkan perbedaan Kurikulum 2013 Untuk SD/MI
4.1. mempraktikkan pola gerak
disesuiakan dengan tinggi rendahnya siswa
karakteristik individu dalam Kelas I 2013, Jakarta: Kementrian
dasar lokomotor yang
dengan yang tinggi berada di depan
baris berbaris Pendidikan dan Kebudayaan, hlm:
dilandasi konsep gerak
79-82.
(seperti konsep tubuh, ruang, Prosedur penilaian : penilaian proses
Buku siswa tematik terpadu
hubungan, dan usaha) dalam
berbagai bentuk permainan Kurikulum 2013 Untuk SD/MI
sederhana dan atau tradisional Kelas I 2013, Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan, hlm:
Matematika
84-88.
3.11. Menentukan urutan Membedakan tinggi rendah Guru menjelaskan berbagai karaktersistik
berdasarkan panjang pendek dan panjang pendek atas panjang pendek dan tinggi rendah suatu
benda, tinggi rendah dan sutu benda benda dan siswa menbedakanya.
urutan kelompok berdasarkan
jumlah. Prosedur penilaian : Penilaian hasil

PPKN
Memanfaat keberagaman Guru menjelaskan manfaat keberagaman
3.3. Mengenal keberagaman
karaketeris individu dalam karakteristik individu dalam kehidupan dan
karateristik individu di rumah
kehidupan sehari-hari siswa memahaminya.
dan di sekolah
Prosedur penilaian: penilaian hasil belajar

Anda mungkin juga menyukai