Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL KEGIATAN

ASSALAM BIDAN FUNDAY

KELUARGA BESAR MAHASISWA ISLAM (ASSALAM)


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA – KELUARGA MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA
FLASH SUMMARY

NAMA KEGIATAN ASSALAM BIDAN FUNDAY (Halal bi Halal dan Rihlah)

TUJUAN Meningkatkan ukuwah antar pengurus dan anggota ASSALAM


KEGIATAN BIDAN 2012
TEMPAT  Halal Bihalal
RK Faal Lantai 3
 Rihlah
Wisata Religi Sunan Ampel
TANGGAL  Halal bi Halal
28 September 2012
 Rihlah
30 November 2012
SASARAN  Halal bi Halal
Anggota ASSALAM BIDAN 2012
PESERTA
 Rihlah
Pengurus ASSALAM BIDAN 2012
DANA Rp. 500.000,00

I. Pendahuluan

Sebagai sebuah organisasi harus selalu meningkatkan kekompakan, dan


kerjasama yang terlah terjalin antar anggota. Agar program kerja yang telah
direncanakan bisa terlaksana dengan baik.
Seperti hal nya ASSALAM BIDAN sebuah organisasi mahasiswa islam untuk
program studi pendidikin bidan yang masih berada dibawah kordinasi ASSALAM
BEM KM FK UA sangatlah perlu untuk terus meningkatkan kekompakan dan
kerjasama antar anggota demi tercapainya visi-misi dari ASSALAM BIDAN itu
sendiri. Untuk itu kami dari ASSALAM BIDAN yang bermaksud untuk mengadakan
kegiatan Assalam Bidan Funday demi meningkatkan ukuwah dalam ASSALAM
BIDAN pada khususnya dan ASSALAM BEM KM FK UA pada umumnya.

II. Dasar Kegiatan

1. Tri Dharma Perguruan Tinggi

2. Kegiatan Assalam Bidan Funday ini berdasarkan Program Kerja ASSALAM


BIDAN 2012-2013.
3. GBPK BEM KM FK UA

Pengembangan Organisasi Kemahasiswaan

Organisasi Intern

a. Meningkatkan kesadaran, minat, bakat, dan partisipasi aktif mahasiswa dalam


hal manajemen organisasi dan kepemimpinan.

b. Mendukung kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh BK BEM FK UA sepanjang


tidak bertentangan dengan GBPK BEM FK UA.

4. Anggaran Dasar GBPK FK UA

III. Tujuan

Tujuan Umum

Meningkatkan ukuwah anggota ASSALAM BIDAN BEM KM FK UA.

Tujuan Khusus

Setelah mengikuti kegiatan Assalam Bidan Funday ini, mahasiswa program studi
pendidikan bidan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga akan :

1. Memiliki keimanan dan ketakwaan yang kuat yang akan dijadikan landasan dalam
kehidupan akademik maupun nonakademik sebagai mahasiswa Fakultas
Kedokteran Universitas Airlangga.

2. Memiliki rasa kebersamaan dan kekompakan yang kuat sebagai mahasiswa


Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga.
IV. Sasaran

 Halal bi Halal : semua anggota Assalam Bidan 2012

 Rihlah : Semua pengurus Assalam Bidan 2012

V. Tema

Rahmatalilalamin

VI. Materi dan Metode Kegiatan

 Halal bi Halal

Materi Kegiatan :

Cara Sukses Menyongsong Kehidupan Baru

Metode Kegiatan :

1. Materi dan tanya jawab

Ditujukan untuk memberi arahan, pandangan, gambaran, dan pengetahuan tentang


ukuwah menurut hukum islam.

2. Halal bi Halal

Ditunjukan untuk membarikan kesempatan saling bermaafan setelah Idul Fitri.

 Rihlah

Metode Kegiatan :

1. Doa bersama

Ditunjukan agar selama kepengurusan Assalam Bidan 2012 bisa memberikan


manfaat bagi lingkungan sekitarnya.

2. Makan bersamam

Ditunjukna untuk menambah kekompakan antar pengurus ASSALAM BIDAN


BEM KM FK UA di akhir kepengurusan.
VII. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

VIII. Panitia Pelaksanaan

Panitia pelaksana “Assalam Bidan Funday “adalah anggota Assalam Bidan 2012
BEM KM FK UA.

IX. Susunan Panitia

Susunan Panitia “Assalam Bidan Funday “ terlampir di lampiran.

X. Susunan Acara

Susunan acara “Assalam Bidan Funday “terlampir di lampiran.

XI. Anggaran Dana

Anggaran dana “Assalam Bidan Funday “ terlampir di lampiran.

XII. Penutup

Surabaya, 2012
Ketua Sekretaris

NIM. NIM.
LEMBAR PENGESAHAN
“Assalam Bidan Funday”

Ketua BEM KM FK UA 2012 Ketua Ormawa Assalam BEM KM FK UA


2012

Reza Wisnu Wardana Abdurrahman


NIM. 010911109 NIM.010911117

Dosen Pembimbing

Dr. Eko Budi Koendhori, dr., M.Kes


NIP. 19640904 199203 1 004

a.n Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga


Wakil Dekan I

Prof. Dr. Indri Safitri Mukono, dr., MS.,


NIP. 19530614 198103 2 001
Lampiran 1
SUSUNAN ACARA
“Assalam Bidan Funday “ BEM KM FKUA 2011

Halal bi Halal
15.00 - 15.15 absebsi
15.15 - 15.20 pembukaan
15.20 – 15.30 sambutan
15.30 – 16.15 materi
16.15 – 16.30
16.30 – 16.45 penutup

Rihlah
14. 00 – 15.00 mobilisasi ke wisata Religi Sunan Ampel
15.00-15.30 Dzikir dan Doa bersama
15.30-16.00 Sholat Ashar berjama’ah
16.00-17.00 makan bersama
Lampiran 2
SUSUNAN KEPANITIAAN
“Assalam Bidan Funday” BEM KM FKUA 2012
Pelindung : Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga
Prof. Dr. Agung Pranoto, dr., M.Kes., Sp.PD., K-EMD,
FINASIM
Penasehat : Wakil Dekan I Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga
Prof. Dr. Indri Safitri Mukono, dr., MS
Dosen Pembimbing :
Penanggung Jawab : Ketua Umum BEM KM FK UA
Reza Wisnu Wardana 010911109
Ketua Ormawa Assalam BEM KM FK UA
Abdurrahman 010911117
Ketua Panitia :
Sekretaris :
Bendahara : Anggaraeny Eka R
Sie Acara : Isnul Jumrohtul Jannah
Fita
Niar
Sie Konsumsi :Betti Rosdiana
Faizah Ruhil Islam
Aidah Harisah
Sie Pubdok : Miratul Hasanah
Alawiyah
Sie Transport : Poetri Dian

Alfiyah
Lampiran 3

ANGGARAN DANA
“Assalam Bidan Funday” BEM KM FK UA
Pemasukan
Dana RKAT Rp 500.000,00
Total Pemasukan Rp. 500.000,-
Pengeluaran
Sekretaris
Print Proposal dan LPJ 25 @ Rp 500,- Rp. 12.500,-
Potocopy Proposal dan
125 @ Rp 100,- Rp. 12.500,-
LPJ
Jilid Proposal dan LPJ
Acara 2 @ Rp 2.500,- Rp. 5.000,-
Fee pemateri
Rp. 100.000,-
Konsumsi
Konsumsi Pemateri
Konsumsi Peserta
Air mineral
Rp. 10.000,-
200 @ Rp 1.500,- Rp. 300.000,-
4@ Rp. 15.000,- RP. 60.000,-

Total Pengeluaran Rp. 500.000,-

Anda mungkin juga menyukai