Anda di halaman 1dari 7

Anak-anak Febris: Diagnosis dan Penatalaksanaan

Intisari
Latar Belakang: Demam adalah penyebab 70% dari semua konsultasi dengan pediatrisian dan dokter
keluarga. Demam tanpa penyebab yang teridentifikai (durasi ≤7 hari) dan fever of unknown origin (FUO,
durasi ≥ 7 hari) adalah situasi klinis yang cukup sulit.

Metode: Artikel ini berdasarkan pencarian literature selektif untuk publikasi yang mengandung kata
“Pediatric fever management” dengan perhatian khusus ke meta-analisis dan review sistematis

Hasil: Hal utama diagnosis adalah pemeriksaan fisik oleh dokter yang berpengalaman dalam perawatan
anak-anak dan remaja. Frekuensi dari infeksi bacterial berat/Severe Bacterial Infection (SBI) adalah 10%
pada neonates, 5% pada bayi yang berumur sampai 3 bulan, dan 0,5% sampai 1% pada bayi yang lebih
tua dan balita. Mortalitas dari SBI pada neonates adalah sebanyak 10%. Kekhawatiran dari orang tua dan
dokter adalah tanda-tanda peringatan penting untuk SBI. Tanda klinis SBI termasuk sianosis, takipnea,
perfusi perifer yang buruk,ptechiae, dan suhu rectal diatas 40OC. Obat antipiretik hanya boleh
digunakan pada situasi khusus terpilih. Lebih dari 40% kasus FUO adalah karena infeksi; Pada lebih dari
30% kasus, penyebabnya masih belum jelas.

Kesimpulan: Aspek yang terpenting adalah pemeriksaan fisik berulang dari pasien, konseling orang tua
dan edukasi dari staff medis dan perawat menyangkut tanda peringatan SBI. Penelitian masih diperlukan
pada uji diagnostic dan perkembangan vaksin baru.

Sebagian besar konsultasi dengan dokter anak dan dokter keluarga adalah tentang demam. Pada satu
penelitian, ditemukan bawah 70% dari semua pertemuan dengan dokter keluarga menyangkut demam
tidak terkarakteristik. Demam pada anak-anak adalah sumber kekhawatiran tidak hanya orang tua,
tetapi juga terhadap dokter.

Demam didefinisikan sebagai suhu rektal diatas associated molecular pattern [DAMP]). Aktivasi
38OC. Demam muncul bila set point ni berujung ke sekresi interleukin-1b (IL-1b),
hipotalamik untuk suhu tubuh diregulasi yaitu sitokin utama untuk kaskade inflamasi.
meningkat, dengan cara mirip bagaimana Bekerja seperti hormone, IL-1b menstimulasi
thermostat bekerja. Senyawa pirogenik yang produksi prostaglandin E2 (PGE2) oleh sel
membawa regulasi meningkat ini dapat bersifat endothelial hipotalamik. PGE2, kemudian,
eksogen atau endogen. Penelitian baru-baru ini memicu regulasi meningkat dari set point
memberikan penjelasan terhadap komposisi hipotalamik dari nilai normal (misalkan) 37OC
dan pengenalan molecular pyrogen. Makrofag sampai 40 OC, sebagai contoh. Tubuh
dan sel sistem retikuloendotelial dapat memproduksi lebih banyak panas, dan secara
diaktivasi oleh komponen bakteri atau pola aktif meningkatkan suhu pusatnya, melalui
molecular dari komponen bakteri pada berbagai mekanisme yang secara bersamaan
permukaan bakteri, yang disebut pathogen- mengaktivasi sistem saraf simpatis
assoiated molecular pattern (PAMP), seperti (vasokonstriksi kutan dan inhibisi berkeringat
lipopolisakardia, dan juga dengan cara untuk mencegah hilangnya panas), aktivasi
dihancurkan oleh sel dan komponen selulernya metablisme (seperti pada jaringan lemak
atau kristal yang berasal darinya (damage- coklat), dan menggigil. Hanya untuk
meningkatkan suhu tubuh sebanyak 2O sampai “controlled trial,” “human”, “<18 years of age”,
3OC dan memepertahankan pada tingkat yang “publication <5 years,” “systematic review,” dan
baru, tubuh dapat meingkatkan konsumsi oleh “Cochrane analysis”. Tanggal pencarian adalah
20%. 29 Agustus 2013. Pertimbangan khusus
diberikan kepada meta-analisis dan review
Demam dipertahankan erat melalui evolusi dan
sistematik yang dilakukan menurut prinsip
diatur ketat oleh sistem saraf pusat (SSP).
pengobatan evidence-based. Textbook dari
Kedua fakta ini mensugesti bahwa demam
pediatric dan teksbook khusus untuk demam
mungkin memberikan manfaat terhadap
juga dikonsultasikan. Referensi dan sitasi yang
individu untuk bertahan hidup. Kemungkinan,
ditemukan pada artikel dan buku juga
peningkatan dari suhu dapat menghambat
digunakan untuk mencari publikasi yang
replikasi bakteri dan viral dan memperkuat
relevan. Laporan kasus tidak dipertimbangkan.
respon imun terhadap patogen. Belum terdapat
Suatu pencarian dari webstie AWMF (AWMF =
bukti yang cukup untuk mendukung hipotesis
Arbeitsgemeinschaft der wissenschaftlichen
ini.
medizi -nischen Fachgesellschaften, Asosiasi
Pada fisiologi normal manusia, suhu tubuh perhimpunan medik sains di Jerman) tentang
terendah di mapgi hari dari tertinggi di malam kata “Fieber” (demam) dilkakukan pada 29
hari, dengan amplitude rata-rata bervariasi Agustus 2013: Pencarian ini hanya menemukan
setinggi 0,5OC. Selebihnya, suhu tubuh normal satu pulikasi, yaitu guideline tentang fever of
berubah seiring umur (bayi sekitar 0,5OC lebih unknown origin yang diberikan oleh
hangat dibanding anak-anak dan orang perhimpunan Jerman tentang Rehumatologi
dewasa), denga tingkat aktivitas fisik, dan siklus Pediatrik dan Remaja (Gesellschaft für Kinder-
menstruasi pada wanita. und Jugendrheumatologie, GKJR). Selebihnya,
database terkini juga dicari di hari pertama/
Sasaran Belajar
Pengukuran suhu
Artikel ini akan membuat pembaca mampu
untuk: Pengukuran suhu rektal dipertimbangkan
sebagai baku emas. Kelebihannya dibanding
- Menamai lankgah terpenting dalam metode lain telah didokumentasikan pada
penilaian diagnostic dari demam dan review sistematik. Termometri telinga lebih
mendeskripsikan bagaimana variasinya cepat, mudah, murah (karena membutuhkan
pada umur anak-anak waktu lebih sedikit dari waktu perawat), da
- Mengetahui kapan demam anak-anak lebih nyaman untuk anak-anak, tetapi
berhubungan dengan resiko ingek sensitivitasnya tidak adekuat. Untuk kelas
bakteri serius dan bagaimana memberi khusus dari pasien (contoh, pelayanan
antibiotic secara kritis dan rasional, dan onkologis), termometri telinga dapat digunakan
- Menyatakan argument untuk dan bila perhatian diberikan untuk membersihkan
melawan penggunaan obat antipiretik kanal secara menyeluruh. Walau terdapat fakta
dan mengetahui kapan diindikasikan bahwa guideline NICE di Inggiris dan guidline
Metode Italian Pediatric Society merekomendasikan
pengukuran aksilar dengan thermometer digital
Suatu pencarian literature selktif dilakukan di nenonatus, metode paling reliable, seperti
pada PubMed dengan kata pencarian “pediatric pengukuran rectal lebih direkomendasikan
fever management” di bawah Batasan “review”, untuk neonates, bayi, dan balita.
Prosedur tiga langkah - Penyakit hematologis dan fungsi yang
terganggu dari limpa
Tidak terdapat guideline Jerman untuk
- Kateter vena sentral untuk nutrisi
manajemen klinis anak-anak febris. Satu
parenteral atau kemoterapi
algoritme yang mungkin berdasarkan
- Penyakit jantung kongenital, seperti
rekomendasi penulis ditunjukkan pada gambar
gangguan valvular
2
- Kanker, seperti leukemia
Step 1:
Pemeriksaan fisik dari anak-anak dilakukan
Mencari penyebab ( Pemeriksaan riwayat dan untuk menjawab dua pertanyaan utama:
fisik)

- Pemeriksaan fisik adalah alat utama - Apakah ada yang abnormal dari kondisi
klinisi untuk menentukan penyebab fisik anak-anak
demam
Respirasi anak-anak, denyut, dan
- Durasi dan pola demam harus
tekanan darah harus diperiksa. Tingkah
didokumentasikan
lakunya, tingkat kesadaran, dan reaksi
- Seberapa lama anak anak sudah febril
terhadap stimulus harus diamati, dan
dan berapa suhu maksimum?
juga pewarnaan kulit dan turgor
- Apakah suhu bervariasi tergantung
waktu ? - Apakah sumber demam dapat
- Apa gejala yang menyertai? (Diare, ditemukan?
gatal, batuk, nyeri)
Tenggorok dan telinga harus diperiksa,
- Apakah demam bertahan lebih dari
dan paru dan jantung diauskultasi. Bila
seminggu tanpa penyebab yang
anak-anak kesakitan, tempat dimana
diketahui. Bila demikian, ini adalah
nyeri terasa harus dilokalisir
definisi Fever of Unknown Origin (FUO)
Kebutuhan untuk pemeriksaan fisik berulang
Riwayat, dalam pandangan umur pasien dan
pada interval pendek oleh klinisi yang sama
penyakit signifikan sebelumnya dapat menjadi
(atau oleh bebrapa klinisi dapat menjadi alas an
determinan untuk prosedur berikutnya.
untuk merawat anak-anak yang tampak sakit an
Neonatus dan anak-anak dengan masalah mempunyai demam yang persisten tetapi masih
berikut tig kali lebih rentan seperti yang lain belum diketahui sebabnya)
untuk terkena infeksi bacterial:
Step 2:
- Gangguan imun yang diperoleh (contoh
Asesmen kritis dari anak-anak dan keputusan
pengobatan imunosupresif untuk inflammatory
untuk langkah berikutnya yang harus dilakukan
bowel atau penyakit sendi)
(hospitalisasi vs rawat jalan)
- Imunodefisiensi primer; contoh
Suhu tubuh harus diukur lagi, setepat ungkin
hypogammaglobulinemia
untuk meningkirkan (sebagai contoh) pakaian
- Asplenisme, post-tarumatik
yang terlalu hangan sebagai sebab suhu yang
- Penyakit hematologis dan gangguan
meningkat. Bila pemeriksaan fisik tidak
yang berkurang dari limpa; seperti
ditemukan temuan positif, situasi ini (demam
anemia sickle-cell
tanpa sebab) adalah salah satu yang
memberikan tentangan terhadap pedatrisin
manapun. Impresi klinisi secara umum masih protein, dan bila diindikasikan, x-ray dada untuk
menjadi faktor terpenting untuk memutuskan mentingkirkan infiltrate, efusi, atau nodus limfe
apakah harus merawat anak-anak atau tidak hilar yang melebar. Tujuan dari evaluasi
diagnostic adalah untuk mengidentifikasi
Anak-anak dengan demam yang tidak tampak,
patogen, kultur anaerobic dan aerobic dari
terutama terpengaruh, seperti pada sebagian
darah dan urin harus dilakukan. Tergantung
besar kasus, dapat ditatalaksana pada basis
penamakan klinis anak, pungsi lumbal dapat
rawat jalan dan tidak memerlukan pengambilan
dilakukan untuk mendapat liquor cerebrospinal
darah untuk pemeriksaan, sepanjng riwayat
untuk pemeriksaan. Pulse Oksimetri
klinis dan pemeriksaan klinis telah
diindikasikan selama anak-anak terus tampak
menyingkirkan infeksi signifikan dari jalan nafas
sangat sakit.
atas atau bawah, apendisitis, dan meningitis
Pada neonatur, termasuk bayi preterm, pada
Perhatian: Tanda klinis dair meningitis tidak
tanda klinis sepsis sangat nonspesifik dan
secara reliable terdapat pada anak-anak
mungkin tidak terdapat. Oleh sebab itu,
dibawah umur 15 bulan
pengukuran dari konsentrasi interleukin-6 (IL-6)
Urinalisis harus dilakukan, dan anak-anak harus sekarang telah menjadi rutin pada unit
dievaluasi lagi dalam waktu sehari dua hari. perawatan intensif pediatric (PICU), agar
Penjelasan menyeluruh dari situasi kepada petunjuk diagnostic penting bisa didapat pada
orangtua anak-anak sangat penting agar dapat bayi baru lahir febris dalam kurun waktu 24 jam
disensitisasikan terhadap tanda-tanda penyakit. Klinisi harus bertindak cepat untuk
peringatn, dan agar kunjungan yang tak perlu ke memula pengobatan antibiotic sesegera
dokter dan pengobatan yang tak perlu ditemukan kecurigaan. Pengukuran dari
(antibiotic) dapat dihindari. Bila anak-anak prokalsitonin (PCT) pada darah sangat mahal
memang, faktanya terpengaruh berat dan (lebih dari 20 euro per pemeriksaan,
mempunyai temuan fisik klinis (refill time dibandingkan dengan kurang dari 2 euro untuk
kapiler > 3 detik, sianosis, somnolen, dyspnea, CRP); Sensitifitas putative yang lebih tinggi
edema, dehidrasi, oligouria, iritasi meningeal, untuk pemeriksaan PCT infeksi bakteri,
gangguan mobilitas) [Contoh, anak-anak tidak dbandingkan CRP, masih dalam perdebatan.
berjalan lagi[, kejang, muntah, atau faktor Sekarang, cara terbaik untuk menentukan
resiko lainnya ada, maka perawatan diperlukan patogen yang bertanggung jawab adalah kulutr
darah. Bila anak-anak sudah ditatalaksana
Step 3 dengna antibitoik, klutur darah umumnya
Re evauasi dan pemeriksaan laboratorium negative; selebihnya, kultur darah
spesifik dan pemeriksaan pelengkap, jika membutuhkan waktu lebih banyak dan tidak
dibutuhkan menjadi bagian penatalaksanaan rutin untuk
infeksi viral. Pertimbangan ini meningkatkan
Anak-anak dimana demam masih berthan atraktivitas dari pemeriksaan multiplex
dibawah pegamatan perawatan ambulatoris polymerase chain reaction (PCR) – suatu
harus direevaluasi agar perjalanan klinis dapat metode diagnostic baru dan sangat mahal,
dinilai dan pemeriksaan fisik baru dapat diamati dengan biaya 300 eur per pemeriksaan—untuk
dan didokumentasikan. Anak-anak yang deteksi lebih cepat dari patogen di kisaran yang
dimasukkan ke rumah sakit mendapat lebih luas. Pemeriksaan individual atau
pemeriksaan diagnostic, termasuk urinalisi gabungan dari IL-6, IL-8, prokalsitonin, dan/atau
berulang, hitung darah differential, C-Reactive PCR multiplex sekarang tampak belum perlu
dan tidak dibenarkan di tempat lain selain Anak-anak berumur 1 sampai 3 bulan –
setting perawatan intensif. Kerentanan dari SBI masih rendah pada
kelompok umur ini (sekitar 5%), dimana
Demam tanpa sebab: suatu tantangan khusus
penyebab utama dari demam adalah penyakit
Diagnosis dan penatalaksanaan demam tanpa vital: Respiratory Syncytial virus (RSV) dan virus
sebab tergantung dengan umur. influenza di musim dingin, enterovirus di musim
panas, dan musim gugur. Infeksi traktus
Neonatus – Neonatal sepsis dapat urinarius sanat sering (prevalensi 2 sampai
menyebabkan kematian atau kerusakan 20%), tergantung jenis kelamin dan jenis
permanen terhadap sistem saraf pusat (SSP), sirkumsisi. Bayi yang tampak sakit harus dirawat
termasuk retardasi mental permanen. Sepsis untuk inisiasi segera penatalaksanaan intravena
pada neonates dan bayo premature dengan antibiotic (contoh, ceftriakson atau
memberikan mortalitas sampai dengan 16%. cefotaksim).
Tingkat kultur darah positif mengindikasikan
infeksi bacterial pada tiga hari pertama adalah 1 Anak-anak berumur 3 sampai 36 bulan – Infeksi
per ribuan neonates yang lahir saat term, viral sejauh ini adalah yang paling sering,
dibandingkan ke 19 per ribu kelahiran dengan dengna tingkat SBI relatif rendah.
berat badan lahir dibawah 1500 g. Riwayat klinis Diestimasukan bawaha <0,5% sampai 1%.
masih sangat penting: Spektrum patigen masih mirip dengan anak-
anak yang berumur 1 sampai 3 bulan, kecuali
infeksi yang diperoleh secara perinatal tidak
- Apakah ibu mempunyai demam, tes berperan lagi. Karena jumlah anak-anak yang
swab positif, atau rupture premature sekarang divaksinasi lebih banyak untuk
membrane? melawan Haemophilus influenzae tipe b (Hib)
- Apakah bayo lahir secara prematur? dan pneumokokkus, insidensi dari infeksi
Demam langka pada neonates; memang, terhadap patogen ini berkurang sebanyak 90%
hipotermia lebihs erring. 10% neonates febril dan 30% secara berturut-turut.
mempunyai infeksi bakteri berat/Severe Suatu tantangan khusus -- Demma yang
bacterial infection (SBI). Klinisi yang merawat berlangsung lebih dari tujuh hari: fever of
mungkin mempunyai kesulitan dalam unknown origin
mengenali sepsis pada neonates, karena tand-
tanda tipikal seperti bekrurangnya minum, Prosedur yang harus diikuti untuk anak-anak
tonus otot flaksid, dan pewarnaan kulit yang dengan FUO telah ditetapkan pad aguideline
berbeda mungkin tidak ada. Bila terdapat yang diberikan oleh Perhimpunan Jerman untuk
kecurigaan infeksi pada neonates, anak-anak Pengobatan pediatric dan remaja, perhimpunan
harus dirawat dan serangkaian pemeriksaan Jerman untuk Rheumatologi Anak-anak dan
untuk sepsis harus dilakukan, termasuk hitung remaja, dan perhimpunan Jerman untuk
darah lengkap dengan diferensial, CRP, IL-6, penyakit infeksius Pediatrik. Pengambilan
penentuan asam-basa, dan urinalisis. Urin riwayat dan pemeriksaan fisik yang seksama
darah, liquor cerebrospinal, dan (bila adalah metode yang jauh lebih efisien untuk
diindikasikan) feses harus dikirim untuk kultur, memebrikan diagnosis daripada pemeriksaan
dan pengobatan empiric intravena dengan laboratorium scattershot dan pemeriksaan
antibiotic harus diinisiasi. pelengkap. Dalam mengambil riwayt, klinisi
harus secara sistematis menanyakan tentang
riwayat keluarga, kontak dengan hewan, travel,
dan penggunaan antibiotic, sebelum menurunkan suhu. Penggunaan rutin dari
pembedahan, dan pengobatan yang digunakan pengobatan antipiretik untuk mengobati
anak-anak dalam basis jangka panjang. Bila demam pada anak-anak tanpa tanda lain
anak-anak mempunyai FUO, pasien dan orang penyakit yang berat tidak direkomendasikan
tuanya harus ditanya berulang kali. lagi di Jerman, Inggris, Ameriksa, atau Italia
Dokumentasi dari perawatan sebelumnya dan
Sepengalaman penulis, anak-anak febris dapat
kontak dengan klinisi harus didapat dan dibaca.
dibuat lebih tenang bahkan tanpa pengobatan
Prosedur invasive seperti laparotomi (Seperti
antipiretik sepanjang diberikan cairan melalui
pada apendisitis yang dicurigai), laparoskopi,
mulut (50-80ml/kg berat badan tubuh) atau
dan biopsy jarang dibutuhkan. 18 Penelitian
secara intravena sebagai solusi saline atau
pada anak-anak dengan FUO (Total 1638
glukosa(sekitar 100ml/kg berat badan tubuh
pasien) dianalisis baru-baru ini pada sebuah
pada anak-aak atau sampai dengna 200 ml/kg
review sistematis
berat badan pada neonates). Kehilangan cairan
Pada 10% sampai 30% kasus, penyebab dari lebih banyak sekitar 10% sampai 15%
demam tidak dapat ditentukan. Sebagian besar diekspektasi untuk setiap kenaikan 1OC dari
dari anak-anak ini suhunya menurun sendiri suhu: sebagai contoh, kebutuhan cairan 30%
tanpa komplikasi lebih lanjut setelah lebih tinggi bila anak-anak mempunyai suhu
pengobatan simptomatis. Terapi antibiotic 40OC
empiris (dilakukan setelah kultur darah, swab,
Penggunaan terbatas dari obat antipiretik
dll telah didapat) diindikasikan bila terdapat
bukti klinis dari infeksi bakteri sistemik, Obat antipiretik sekarang digunakan hanya
sehingga komplikasi infeksius berat dapat pada situasi berikut, bila anak-anak:
dicegah. Terapi steroid empiris, di sisi lain,
harus dicegah selama mungkin dan harus - Tampak sangat sakit
dilakukan bila kelainan autoimun tampak - Mempunyai demam yang sangat tinggi
sebagai diagnosis yang paling mungkin setelah (>40OC)
pasien sangat sakit untuk ebberapa minggu dan - Mendapat cairan dalam jumlah yang
penyakit ganas telah dieksklusi secara sedikit
definitive. - Pada situasi yang khusus, seperti shock
atau penyakit yang menyerta yang
Edukasi dan konseling tentang menahan obat meningkatkan konsumsi energi—
antipiretik sebagai conroh penyakit jantung atau
paru kronis, stroke akut, atau
Orang tua dari pasien febril sering memikirkan
bronkiolitis.
demam, tidak sebagai gejala, tetapi sebagai
penyakit yang mengkhawatirkan itu sendiri. Obat antipiretik harus didosiskan sesuai berat
Orang tua dan staff medis (asisten praktisi, dan bukan dengan umur. Obat harus disimpan
perawat, dan dokter) harus diedukasi terus pada tempat yang aman. Dosis tunggal dari
menerus tentang demam. Tujuan dari konseling parasetamol atau ibuprofen telah tampak
orang tua adalah untuk membuat orang tua mengurangi demam lebih efektif dibandingkan
dapat mengobservasi anak-anak secara efektif, placebo.
memberikan perhatian khusus terhadap tanda
potensial dari penyakit berat (menyangkut Parasetamol adalah agen antipiretik pilihan
pernafasan anak, kulit, dan tingkat kesadaran), pertama, karena pengalaman klinis yang sudah
dibandingkan khawatir hanya tentang ada telah menunjukkan bahwa aman. Harus
diberikan secara oral pada dosis 10-15 mg/kg memberikan perhatian ke anak-anak dan aspek
setiap empat sampai enam jam. Obat tersebut ni sendiri tentunya membantu untuk
mengeluarkan efeknya dalam waktu 30-60 meringankan gejala sampai kisaran tertemtu.
menit. Juga dapat diberikan dalam bentuk Pendinginan eksternal dengan pemandian air es
supositoria atau intravena. Administrasi rektal atau kompres dingin di sekitar kaki bukan suatu
sangat berguna untuk anak-anak yang muntah penatalaksanaan yang rasional bila dilakukan
atau mempunyai kesadaran yang terganggu; secar tunggl (contoh, tanpa agen antipiretik),
pemberian intravena berguna bila pemberian karena mempromosikan vasokonstriksi dan
cepat ke sistem saraf pusat dibutuhkan, contoh sinyal ke pusat termoregulatoris bahwa suhu
secara intra atau perioperative(saat harus lebih diproduksi. Hal ini berujung, ke
parasetamol digunakan untuk efek konsumsi energi yang lebih tinggi. Di sisi lain,
analgesiknya). Parasetamol, bila didosiskan bila anak-anak menderita tidak dari demma,
dengan sesuai, hampir tidak mempunyai sefek tetapi dari hipertermia (didefinisikan sebagai
samping. Hepatotoksisitas telah dideskripsikan suhu diatas 41IC, seperti pada heatstroke), set
hanya pada laporan kasus beberapa individu, point hipotalamik tidak ter up-regulasi dan
apakah secara tidak sengaja atau memang pendinginan eksternal dengan air es atau
dengan niat bunuh diri, dapat menjadi fatal. kompres dingin, mungkin dapat sebagai
Parasetamol berhubungan dengna penatalaksanaan yang efektif
perkembangan asma, tetapi belum ada
Overview
hubungan kausal yang ada, dan kaitannya itu
sendiri masih dalam perdebatan. Komponen terpenting dari asesmen diagnostic
adalah pemeriksaan fisik, seringnya berulang,
Ibuprofen diberikan pada dosis 10 mg/kg berat
oleh klinisi dengan pengalaman dalam merawat
badan setiap enam jam, dengan dosis maksimal
anak-anak dan remaja. Pemeriksaan intensif
per hari sebanyak 40 mg/kg. Efek utamanya
pekerja dan mahal memang sangat jarang
terjadi dalam waktu tiga sampai empat jam dan
dibutuhkan. Pada perawatan primer, step
bertahan hanya sedikit lebih lama dibandingkan
terpenting dan pertama adalah untuk
parasetamol – enam sampai delapan jam,
mengkonsultasikan orang tua dari anak-anak
dibandingkan empat sampai enam jam. Tidak
febris bahwa demam seringnya membantu
terdapat bukti sains menindikasikan kelebihan
dibanding menyakiti, dan pengobatan
ibuprofen dibandingkan parasetamol. Untuk
antipiretik hanya diindikasikan pada situasi
efek sampingnya, terdapat laporan kasus
khusus. Demam tanpa penyebab yang dapat
individu gastritis dan ulkus gastrik dan duodenal
teridentifikasi dan fever of unkown origin yang
yang berkembang dibawah pengobatan
memberikan tantangan sulit untuk
ibuprofen, dan juga nefrotoksisitas.
pendiagnosis; pemeriksaan diagnostic spesifik
Kewaspadaan harus diperhatkan bila anak-anak
dan inisiasi yang tepat dari pengobatan
menderita dari dehidrasi atau kondisi medis
mungkin dibutuhkan, terkadang pada setting
kompleks lainnya.
rawat jalan
Terakhir, pengukuran fisik adalah, dibandingkan
hal lainnya adalah sebuah cara untuk

Anda mungkin juga menyukai