Anda di halaman 1dari 2

SUSUNAN ACARA

PENUTUPAN PORSENI XI & HARI PEMUDA GKE TAHUN 2018


SEKALIGUS PERAYAAN HUT KEMERDEKAAN INDONESIA KE-73 TAHUN
SPPR JEMAAT GKE AGAPE
08.00-08.30 : Persiapan
08.30-09.30 : Ibadah singkat, dilanjutkan dengan penutupan Porseni XI & Hari Pemuda GKE Tahun
2018 SPPR Jemaat GKE Agape
09.30-09.40 : Penentuan peserta lomba
09.40-09.50 : Lomba makan pisang tutup mata (berpasangan)
09.50-10.00 : Lomba ngedot
10.00-10.10 : Lomba pindah karet pakai sedotan (berpasangan)
10.10-10.20 : Lomba make up tutup mata (berpasangan)
10.20-10.30 : Lomba pindah balon
10.30-11.00 : Pembagian hadiah dilanjutkan makan siang bersama.

LITURGI IBADAH
1. Menyanyi dari Kidung Pujian “HARI INI KU RASA BAHAGIA” (Jemaat berdiri)
Hari ini ku rasa bahagia
Berkumpul bersama saudara seiman
Tuhan Yesus t‟lah satukan kita
Tanpa memandang di antara kita
Bergandengan tangan
Dalam kasih dalam satu hati
Berjalan dalam terang kasih Tuhan
Kau saudaraku, kau sahabatku
Tiada yang dapat memisahkan kita
Kau saudaraku, kau sahabatku
Tiada yang dapat memisahkan kita

2. Votum dan salam (P: Pendeta, J: Jemaat)


P : Saudara-saudara yang terkasih di dalam nama Tuhan Yesus Kristus, marilah kita datang
kepada Dia Allah Yang Maha Kuasa dan menaikkan pujian serta syukur atas kasih dan
pemeliharaanNya. Pertolongan kita adalah di dalam Nama Allah, Pencipta langit dan bumi.
J : Jiwaku memuliakan Tuhan dan hatiku bersukaria karena Tuhan Yesus Kristus
adalah Juruselamat.
P : Kasih sukacita dan Damai Sejahtera dari Allah Bapa kita dan dari Tuhan
Yesus Kristus Menyertai saudara-saudara sekalian.
P + J : Amin. (Jemaat duduk)

3. Menyanyi dari Kidung Pujian “S‟PERTI BAPA SAYANG ANAK-NYA”


Bapa besar sungguh kasih setiaMu S‟perti Bapa sayang anakNya
Nyata sungguh perlindunganMu Demikianlah Engkau mengasihiku
Tak satu kuasa mampu pisahkan Kau jadikan biji mataMu
Aku dari kasihMu Kau berikan s‟mua yang ada padaMu

Bapa ajar ku s‟lalu hormatiMu S‟perti Bapa sayang anakNya


Ajarku s‟turut perintahMu Demikianlah Kau menuntun langkahku
B‟rikanku hati „tuk menyembahMu Hari depan indah Kau beri
Dan bersyukur s‟tiap waktu RancanganMu yang terbaik bagiku

4. Firman Tuhan, dilanjutkan dengan Doa oleh Pendeta (sekaligus doa akan mengumpulkan
persembahan)
5. Persembahan syukur, diiringi dengan Kidung Jemaat No. 363 : 1-2 “BAGI YESUS KU SERAHKAN”
Bagi Yesus kuserahkan Tanganku kerja bagiNya,
hidupku seluruhnya; kakiku mengikutNya;
hati dan perbuatanku, mataku memandang Yesus;
pun waktuku milikNya. yang kupuji Dialah!

Bagi Yesus semuanya, Bagi Yesus semuanya,


pun waktuku milikNya. yang kupuji Dialah!
Bagi Yesus semuanya, Bagi Yesus semuanya,
pun waktuku milikNya. yang kupuji Dialah!

(Jemaat yang sudah mengumpulkan persembahan berdiri)

6. Pengutusan dan Berkat (Pendeta)


“Allah berjalan di depan untuk menuntun engkau. Allah berjalan di belakang untuk menguatkan
engkau. Allah ada di sekelilingmu untuk menjaga dan memelihara engkau, sekarang dan selama-
lamanya, Haleluya, Amin.”

7. Lagu Penutup, Kidung Pujian “LEBIH DARI PEMENANG”


Lebih dari pemenang
Dalam segala perkara
Iblis t‟lah dikalahkan
Oleh kuasa darah-Nya
Jika Allah di pihak kita
Siapa dapat melawan
Kita lebih dari pemenang

Haleluya
Kibarkanlah panjiNya
Yesus Raja segala Raja
Haleluya bangkitlah gerejaNya
Kita lebih, lebih dari pemenang

Anda mungkin juga menyukai