Anda di halaman 1dari 5

SMA SHAFTA

TERAKREDITASI “A”

MATEMATIKA
WARDOYO, S.Pd

Kompetensi Inti : Memahami, menerapkan,dan


menganalisispengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif
berdasarkan rasaingin
tahunyatentangilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan
humanioradengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan,dan peradaban
terkaitpenyebab fenomenadan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan
prosedural padabidangkajian
yangspesifik sesuai dengan bakat dan
minatnyauntuk memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar : 3.1 Memahamidan menganalisiskonsep dasar


operasimatriks dan sifat-sifat operasi
matriks sertamenerapkannyadalam
pemecahan masalah.operasi matriks
sertamenerapkannyadalam pemecahan
masalah.
4.1 Memadu berbagai konsep dan aturan
operasi matriks dan menyajikanmodel
matematika dari suatu masalah nyata
dengan memanfaatkan nilai determinan
atau invers matriks dalam pemecahannya.
Indikator : 1. Memahami pengertian ma-triks dan
sifat-sifat dari ma-triks
2. Menyebutkan dan menjelas-kan jenis-
jenis matriks
3. Memahami kesamaan dua matriks
4. Menentukan transpose ma-triks
5. Memahami operasi hitung pada
matriks

KTS SMA SHAFTA 2017/2018 1


SMA SHAFTA
TERAKREDITASI “A”

6. Memahami determinan dan invers


matriks
7. Menyelesaikan persamaan linear dua
variabel melalui invers dan
determinan suatu matriks

Metode : Metode pembelajaran kooperatif


(Cooperatif Learning) tipe Team
Assisted Individualization (TAI)
dengan pendekatan pembelajaran
Scientific.

Bentuk Soal : Essay / uraian

KTS SMA SHAFTA 2017/2018 2


SMA SHAFTA
TERAKREDITASI “A”

Tugas 1 : Essay ( Individu)


Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar !
Perhatikan Matriks Berikut ini !
 3x x   2x 2 1
1. Diketahui P =   dan Q = 
 6 1
 . Jika x1 dan x2 adalah akar-akar dari
 4 x  

det P = det Q, maka nilai x 12  x 22

 a b  1 2   39 10  12 11
2. Nilai a yang memenuhi persamaan :         
 c d 2 1  11 12  11 13 
adalah … .

 1 4   4 5   2 1 2p 1 
3. Diketahui          maka nilai p + q …
  2 3    3 2    4 3  1 q  1
.

4. Diketahuimatriks:

Nilai x + y adalah ...


5. Diketahui dua buah matriks:

Jika AX = B, tentukan matriks X..?

KTS SMA SHAFTA 2017/2018 3


SMA SHAFTA
TERAKREDITASI “A”

Tugas 2 : Kelompok Soal Cerita

Kerjakan dengan metode matriks..!


Note :
1. Jawaban pada tugas 1 dikerjakan pada kertas folio bergaris
2. Dikumpulkan bersamaan dengan tugas 2
3. Tugas 1 diselipkan di tugas 2 sesuai dengan kelompok masing-
masing !
4. Dikumpulkan 1 minggu setelah KTS

Bentuk Soal
1. Suatu perusahaan pakaian, JCloth, memiliki dua pabrik
yang terletak di Surabaya dan Malang. Di dua pabrik
tersebut, JCloth memproduksi dua jenis pakaian, yaitu kaos
dan jaket. Perusahaan tersebut memproduksi pakaian yang
kualitasnya dapat dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu
standard, deluxe, dan premium. Tahun kemarin, pabrik di
Surabaya dapat memproduksi kaos sebanyak 3800 kualitas
standard, 2.500 kualitas deluxe, dan 1.600 kualitas
premium, serta jaket sebanyak 1.900 kualitas standard,
1.300 kualitas deluxe, dan 1000 kualitas premium.
Sedangkan pabrik yang terletak di Malang dapat
memproduksi kaos sebanyak 4.300 kualitas standard,
3.000 kualitas deluxe, dan 1.600 kualitas premium, serta
jaket sebanyak 2.900 kualitas standard, 3.400 kualitas
deluxe, dan 900 kualitas premium dalam periode yang
sama.
a. .Tulislah “matriks produksi” dengan ordo 3 × 2 untuk
masing-masing pabrik (S untuk Surabaya dan M untuk
Malang), dengan kolom kaos, kolom jaket, dan tiga baris
yang menunjukkan banyaknya jenis-jenis pakaian yang
diproduksi.
b. Gunakan matriks dari poin 1 untuk menentukan banyaknya
pakaian yang telah diproduksi oleh pabrik di Surabaya dan
Malang.
KTS SMA SHAFTA 2017/2018 4
SMA SHAFTA
TERAKREDITASI “A”

c. Gunakan perkalian skalar untuk menentukan berapa


banyak pakaian dari masing-masing jenis yang akan
diproduksi di Surabaya dan Malang, jika perkiraan
peningkatan produksinya adalah 10%.
d. Berapa total banyak pakaian yang diproduksi oleh JCloth
(di kedua pabrik) pada tahun depan, untuk setiap jenis
pakaian?

2. Arman membeli 5 pensil dan 3 penghapus, sedangkan Susi membeli 4


pensil dan 2 penghapus di toko yang sama. Di kasir, Arman membayar
Rp 11.500,00 sedangkan Susi membayar Rp 9.000,00. Jika Dodi
membeli 6 pensil dan 5 penghapus, berapa ia harus membayar...?

KTS SMA SHAFTA 2017/2018 5

Anda mungkin juga menyukai