Anda di halaman 1dari 2

REFLEKSI DISKUSI KASUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman

1 dari 1

PROSEDUR TETAP Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur,

dr. Nuningsih, MM., MHKes

Merefleksikan dan mendiskusikan kasus nyata serta


Pengertian
menarik berdasarkan pengalaman

1. Meningkatkan pengetahuan staf


2. Meningkatkan keterampilan berkomunikasi
Tujuan
3. Menyelesaikan suatau masalah

Kebijakan
Prosedur 1. Persiapan
1.1 Daftar Hadir
1.2 Format Laporan RDK

2. Pelaksanaan
2.1 Fasilitator membuka pertemuan diikuti
dengan salam
2.2 Fasilitator menyampaikan dengan ringkas
persyaratan diskusi
 Selama penyampaian tidak boleh
ada interupsi
 Berbicara hanya pada satu orang
pada suatu saat
 Tidak boleh ada dominasi dalam
diskusi
 Bertanya tanpa memojokan atau
nmengarahkan
2.3 Fasilitator memberikan kesempatan kepada
presenter untuk menyajikan kasus/ masalah
selama 15 – 20 menit
2.4 Setelah selesai fasilitator mepersilahkan
peserta untuk mengajukan pertanyaan,
sanggahan , atau klarifikasi selama 20 – 30
menit
2.5 Fasilitator boleh mengajukan pertanyaan,
sanggahan, atau klarifikasi
2.6 Bila diskusi telah selesai, fasilitator bertanya
kepada presenter apa yang dapat dipelajari
dalam diskusi ini
2.7 Masalah issue yang muncul didiskusikan
serta dicatat untuk menjadi pedoman di masa
yang akan dating
2.8 Semua peserta diskusi menandatangani
daftar hadir
2.9 Fasilitator menyimpulkan hasil diskusi
2.10 Fasilitator membuat laporan dalam format
RDK
2.11 Sepakati jadwal RDK yang akan dating
2.12 Fasilitator menutup pertemuan
2.13 Dokumen RDK disimpan dalam arsip unit
terkait

Dokumen Terkait
1. ICU
2. UGD
3. NICU
Unit Terkait 4. HD
5. OK
6. Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai