Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN FISIK

 Secara Umum
- keadaan umum tampak lemah
- kesadaran menurun
- tekanan darah normal atau menurun
- denyut nadi normal, atau cepat dan kecil
- suhu badan normal atau meningkat
 Status generalisata
Dilakukan untuk mencari tanda-tanda syok dan membantu diagnosis kerja.
Dilakukan pada kepala, mata, telinga, hidung, mulut, tenggorokan, leher.
 Pemeriksaan thoraks
Dilakukan untuk mencari tanda-tanda syok atau mencari penyebab syok
lainnya selain perdarahan.
 Pemeriksaan abdomen
Cembung minimal di daerah hipogastrika dan ballotement (+) di perut bagian
bawah sebesar telur bebek.
 Status obstetrikus
TFU, DJJ (-), His(-).
Leopold I sesuai TFU
Leopold II, II,IV tidak dapat dinilai
 Pemeriksaan ginekologis
- Inpeksi vulva: pendarahan pervaginam, ada atau tidak jaringan hasil
konsepsi, tercium atau tidak bau busuk dari vulva.
- Inspekulo: pendarahan dari kavum uteri, ostium uteri terbuka atau sudah
tertutup, ada atau tidak jaringan yang keluar dari ostium, ada atau tidak cairan
atau jaringan berbau busuk dari ostium.
- Colok vagina: porsio masih terbuka atau sudah tertutup, teraba atau tidak
jaringan dalam kavum uteri, besar uteri lebih kecil dari usia kehamilan, tidak
nyeri saat porsio digoyang.

Anda mungkin juga menyukai