Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN

IBU HAMIL KEK


Nomor :
SOP Tanggal Terbit :
Revisi ke :
Tanggal Revisi :
Halaman : 1/1
Puskesmas Rawat H. Nurhasan, SKM
Inap Gunungkencana NIP. 196209021985011002
1. Pengertian Ibu hamil yang beresiko KEK adalah ibu hamil yang mempunyai ukuran
(LILA < 23.5 cm)
2. Tujuan Sebagai acuan pemberian makanan tambahan ibu hamil KEK
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 440/SK/ /PKM-GK/ /2017
4. Referensi 1. Pedoman Teknis pemberian Makanan Tambahan Ibu Hamil Kementrian
Kesehatan RI Direktorat Jendral Bina Gizi 2010
2. Pedoman Pelaksanaan Surveilans Gizi Kementrian Kesehatan RI Tahun
2015
5. Prosedur
A. Persiapan

1) Bidan desa melaporkan data sasaran ibu hamil KEK ke Puskesmas

2) Menyiapkan data sasaran PMT Ibu Hamil KEK (Gakin dan Non
Gakin) di Puskesmas untuk di laporkan ke Dinas Kesehatan
Kabupaten Lebak

B. Pelaksanaan

1) Petugas Puskesmas menerima PMT Ibu Hamil KEK dari Dinas


Kesehatan

2) Petugas mendistribusikan PMT ibu hamil KEK ke desa sesuai sasaran

3) Petugas memantau PMT ibu hamil KEK yang telah di distribusikan


ke desa

4) Petugas melakukan evaluasi


6. Bagan Alir -
7. Unit Terkait 1. Bidan Desa
PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN IBU
HAMIL KEK
No. Dokumen :
Tanggal Terbit :
Daftar
Revisi ke :
Tilik Tanggal Revisi :
Halaman : 1/1

Puskesmas Rawat H. NURHASAN , SKM


Inap Gunungkencana NIP. 196209021985011002

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


A. Persiapan
1.
Apakah Bidan desa melaporkan data sasaran ibu hamil KEK ke
Puskesmas?
2.
Apakah Petugas Menyiapkan data sasaran PMT Ibu Hamil KEK (Gakin
dan Non Gakin) di Puskesmas untuk di laporkan ke Dinas Kesehatan
Kabupaten Leba?
B. Pelaksanaan
1.
Apakah Petugas Puskesmas menerima PMT Ibu Hamil KEK dari Dinas
Kesehatan?
2.
Apakah Petugas mendistribusikan PMT ibu hamil KEK ke desa sesuai
sasaran?
3.
Apakah Petugas memantau PMT ibu hamil KEK yang telah di
distribusikan ke desa?
4. Apakah Petugas melakukan evaluasi?
Jumlah

Compliance rate (CR) : ……………………………….%

Gunungkencana, 2017
Pelaksana / Auditor

…………………………….
NIP:

Anda mungkin juga menyukai