Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MANAJEMEN KEPERAWATAN

TIM MANAJEMEN KEPERAWATAN

PROGRAM STUDI DIPLOMA KEPERAWATAN


POLITEKNIK KESEHATAN RS dr. SOEPRAOEN MALANG
TA. 2016/2017
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Nama mata kuliah Manajemen Keperawatan


Kode WAT406
Semester 5 (lima) mahasiswa tingkat III
Beban kredit 2 sks (T= 2)
Tim dosen 1. Apriyani Puji Hastuti, M.Kep
2. Heny Nurma Yunita, S.Kep Ners, MMRS
3. Hanim Mufarokhah, M.Kep
Deskripsi mata kuliah Mata kuliah ini membahas tentang manajemen keperawatan dan menngarahkan tim keperawatan
dalam menentukan tujuan yang tepat untuk memberikan pelayanan kesehatan yang baik kepada
masyarakat. Penekanan mata kuliah terfokus pada komunikasi yang efektif dengan teman sejawat,
kerjasama tim, memprakarsai perubahan yang tepat dalam lingkungan kerja dan menggunakan
gaya kepemimpinan, pendekatan dan strategi yang tepat untuk mempengaruhi orang lain kea rah
terciptanya tujuan yang lebih baik dalam proses keperawatan.
Manajemen keperawatan mempelajari bagaimana mengelola sekelompok perawat dengan
menggunakan fungsi manajemen sehingga dapat memberikan asuhan keperawatan pada klien.
Fokus cabang ilmu ini membahas tentang teori manajemen dan kepemimpinan untuk memberikan
pelayanan keperawatan professional. Penekanannya meiputi penggunaan ketrampilan manajemen
dan kepemimpinan pada asuhan klien secara menyeluruh melalui manajemen pelayanan
keperawatan dan berupaya memprakarsai perubahan efektif dalam sistem asuhan keperawatan.
Bentuk pengalaman belajar meliputi kuliah, diskusi dan praktek lapangan. Seminar digunakan
untuk mensistesis konsep- konsep dari mata ajaran pokok.
Capaian pembelajaran MK Mahasiswa mampu:
Menguasai konsep teoritis penjaminan mutu asuhan keperawatan, konsep teoritis praktek
keperawatan berbasis bukti (evidence base practice)
Menunjukkan kinerja bermutu dan kuantitas yang terukur terhadap hasil kerja sendiri, tenaga kerja
pendukung (support workers) yang menjadi tanggung jawab pengawasan di lingkup bidang
kerjanya.
Capaian pembelajaran khusus 1. Konsep dan proses manajemen keperawatan
2. Manajemen dan perencanaan asuhan keperawatan
3. Konsep berubah dalam keperawatan
4. Staffing dalam manajemen keperawatan
5. Manajemen konflik, kolaborasi dan negosiasi
6. Model praktek keperawatan professional
7. Konsep mutu pelayanan keperawatan
8. Konsep teoritis pejaminan mutu asuhan keperawatan
9. Konsep teoritis praktek keperawatan berbasis bukti (evidence base practice)
10. Indikator penilaian mutu asuhan keperawatan
11. Kepuasan pelanggan
12. Membuat rencana kerja sebagai anggota tim
13. Manajemen Keselamatan Pasien
Metode penilaian dan 1. Presensi dan sikap (5%)
pembobotan 2. Penugasan, seminar dan diskusi (25%)
3. UTS 35%
4. UAS 35%
Daftar referensi 1. Anoraga. 1995. Perilaku Keorganisasian. Jakarta: Pustaka Jaya
2. Chitty, K.K (1997) Professional Nursing. Concepts and challenges. 2nd ed. W.B. Saunders Co.
Philadelphia.
3. CHS-POKJA DEPDIKBUD R.I. (1999). Pendidikan Tinggi Keperawatan di Indonesia. Makalah
seminar. DIKTI. Jakarta
4. Depkes, R.I. (1998). Kebijaksanaan Depkes dalam meningkatkan sumber daya Keperawatan
dalam menghadapi era kesejagatan.
5. Gillis, D.A., (1996). Nursing Manajement. 2nd ed. W.B. Saunders. New York
6. Grant, A.B. & Massey, V.H. (1999). Nursing Leadership, Management & Research. Springhouse
Co. Pennsylvania.
7. Kuntoro, Agus. (2010). Buku Ajar Manajemen Keperawatan. Yogyakarta: Nuha Medika
8. Leddy, S. & Pepper, J.M. (1993). Conceptual Bases of Professional Nursing. 3rd edition. J.B.
Lippincott Company. Philadelphia.
9. Marquis BL & Huston CJ (2010). Kepemimpinan dan Manajemen Keperawatan: Teori dan
Aplikasi Edisi 4. Jakarta: EGC
10. Mc Mahoon, et all. (1999). Manajemen Pelayanan Kesehatan Primer. Jakarta: EGC
11. Nursalam (2001). Pendekatan Praktis Proses dan Dokumentasi Keperawatan. Konsep dan
Praktek. Jakarta: Salemba Medika
12. Nursalam (2002). Manajemen Keperawatan: Aplikasi pada Praktik Keperawatan Profesional.
Jakarta: Salemba Medika.
13. Rowland, H.S. & Rowland, B.L. (1997). Nursing Administration Handbook. 4th ed. An Aspen
Pub: Maryland.
14. Sumijatun. (2009). Manajemen Keperawatan: Konsep Dasar dan Aplikasi Pengambilan
keputusan Klinis. Jakarta: Trans Info Media
15. Suyanto. (2009). Mengenal Kepemimpinan dan Manajemen Keperawatan di Rumah Sakit .
Yogyakarta: Mitra Cendekia
16. Swanburg, Russel. (2000). Pengantar Kepemimpinan dan Manajemen Keperawatan Untuk
Perawat Klinis. Jakarta: EGC
17. Anggraeni, Dewi. 2013. Kajian Pengetahuan Perawat Tentang Model Asuhan Keperawatan
Profesional di Rumah Sakit Militer Malang
18. Anggraeni, Dewi. 2012. Identifikasi Pelaksanaan Tugas dan Wewenang Kepala Ruang di RS
Militer Malang

JADWAL PEMBELAJARAN

PERTEMUAN CAPAIAN PEMBELAJARAN BAHAN KAJIAN (MATERI METODE INDIKATOR DOSEN


AJAR) PENILAIAN PENGAJAR
I Mampu menjelaskan konsep Konsep dasar manajemen Tutorial Ketepatan Hanim
dasar manajemen a. Pengertian Small Group menjawab soal Mufarokhah,
b. Teori manajemen Discussion (tes tulis) M.Kep
c. Fungsi manajemen
d. Unsur manajemen
e. Hubungan fungsi
dan unsur
Mampu menjelaskan konsep Konsep manajemen Tutorial Ketepatan
dasar manajemen keperawatan Small Group menjawab soal
keperawatan a. Pengertian DIscussion (tes tulis)
b. Prinsip umum
manajemen
Keperawatan
c. Peran manajemen
keperawatan
operasional
d. Filosofi dan tujuan
pelayanan
keperawatan
e. Lingkup manajemen
keperawatan

2 Mampu menjelaskan proses Proses manajemen Tutorial KetepatanHanim


Mufarokhah,
manajemen 1. Perencanaan Small Group menjawab soal
M.Kep
2. Pengorganisasian Discussion (tes tulis)
Proses manajemen Tutorial Ketepatan
1. Koordinasi Small Group menjawab soal
2. Pengawasan Discussion (tes tulis)
3. Evaluasi
Fungsi manajemen
keperawatan (planning,
organizing, staffing,
actuating, controlling)
3 Mampu menjelaskan konsep 1. Teori berubah Tutorial Ketepatan Heny Nurma
berubah dalam keperawatan 2. Urgensi berubah Small Group menjawab soal Yunita, S.Kep
3. Proses berubah Discussion (tes tulis) Ners, MMRS
4. Perubahan dalam
keperawatan
4 Fungsi staffing dalam Seleksi personel dan Tutorial Ketepatan Apriyani Puji
manajemen Keperawatan pengembangan staf Small Group menjawab soal Hastuti, M.Kep
keperawatan DIscussion (tes tulis)
1. Hakekat ketenagaa
2. Rekrutmen, seleksi,
penyaringan dan
penempatan
3. Program orientasi
4. Pengembangan staf
5 Mampu menjelaskan konsep Konsep manajemen asuhan Tutorial Ketepatan Heny Nurma
manajemen asuhan keperawatan: Small Group menjawab soal Yunita, S.Kep
keperawatan 1. Pengertian Discussion (tes tulis) Ners, MMRS
2. Model dalam system
pemberian asuhan
keperawatan
6 Pelaksanaan MAKP 1. Penerimaan pasien Small Group Ketepatan Heny Nurma
Yunita, S.Kep
baru Discussion menjawab soal
Ners, MMRS
2. Timbang terima Roleplay (tes tulis)
3. Sentralisasi obat
4. Ronde keperawatan
5. Discharge planning
7 Konsep manajemen konflik Konsep manajemen konflik Tutorial Ketepatan
Heny Nurma
Yunita, S.Kep
dalam Keperawatan 1. Sejarah manajemen Small Group menjawab soal
Ners, MMRS
konflik Discussion (tes tulis)
2. Kategori konflik
3. Proses konflik
4. Strategi
penyelesaian konflik
8 Konsep dan prinsip, dan Memahami konsep dan Tutorial Ketepatan Apriyani Puji
kewenangan dalam prinsip, dan kewenangan Small Group menjawab soal Hastuti, M.Kep
pendelegasian dan supervisi dalam pendelegasian dan Discussion (tes tulis)
supervise:
1. Pengertian delegasi
2. Aspek penting
dalam
pendelegasian
3. Wewenang yang
didelegasikan
4. Pengertian supervise
5. Fungsi dan tujuan
supervise
6. Prinsip supervise
7. Teknik supervise
8. Pengertian delegasi
dan supervise
9. Prinsip dan teknik
superisi
10. Prosesudr delegasi
dan supervise dalam
manajemen
keperawatan
9 Fungsi menggerakkan dalam Konsep dasar Ceramah, Ketepatan Apriyani Puji
manajemen keperawatan kepemimpinan: diskusi menjawab soal Hastuti, M.Kep
(tes tulis)
1. Pengertian
kepemimpinan
2. Syarat pemimpin
yang efektif
3. Peran pemimpin
terhadap kelompok
4. Fungsi dan tugas
pemimpin
5. Factor- factor yang
kepemimpinan
6. Teori kepemimpinan
macam gaya
kepemimpinan
10 Konsep mutu pelayanan Program evaluasi dan Tutorial Ketepatan Apriyani Puji
keperawatan manajemen kualitas dalam Small Group menjawab soal Hastuti, M.Kep
pelayanan keperawatan Discussion (tes tulis)
1. Pengertian
pelayanan public
2. Prinsip pelayanan
public
3. Tujuan pelayanan
public
4. Penilaian terhadap
mutu pelayanan
5. Konsep mutu
pelayanan
keperawatan
11 Konsep mutu pelayanan Sasaran keselamatan Ceramah, Ketepatan Hanim
pasien: Problem Base menjawab soal Mufarokhah,
1. Identifikasi gelang Learning (tes tulis) M.Kep
keselamatan pasien
2. Komunikasi efektif
3. Pencegahan
medication error
4. Ketepatan pasien,
lokasi daerah operasi
5. Pencegahan resiko
infeksi
6. Pencegahan resiko
jatuh
12 Konsep mutu pelayanan Mutu pelayanan Ceramah, Ketepatan Apriyani Puji
Keperawatan: Problem Base menjawab soal Hastuti, M.Kep
1. Perawatan diri Learning (tes tulis)
pasien
2. Kepuasan pasien
3. Kenyamanan pasien
4. Kecemasan pasien
5. Pengetahuan pasien
6. Aplikasi mutu
pelayanan tiap unit
perawatan di
Rumah Sakit
JADWAL PERKULIAHAN

NO PERTEMUAN KELAS A WAKTU KELAS B WAKTU DOSEN


PENGAJAR
1 Penjelasan silabus
PJMK Manajemen Keperawatan
2 Pertemuan 1 Senin, 13 Februari 13.00 – 13.50 Senin, 13 Februari 2017 07.10 – 08.00 Hanim Mufarokhah,
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50 M.Kep
3 Pertemuan 2 Selasa, 14 Februari 13.00 – 13.50 Selasa, 14 Februari 2017 07.10 – 08.00 Hanim Mufarokhah,
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50 M.Kep
14.40 – 15.30 08.50 – 09.40
4 Pertemuan 3 Jumat, 17 Februari 07.10 – 08.00 Jumat, 17 Februari 2017 09.40 – 10.30 Heny Nurma Yunita,
2017 08.00 – 08.50 10.30 – 11.20 S.Kep Ners, MMRS
5 Pertemuan 4 Senin, 20 Februari 13.00 – 13.50 Senin, 20 Februari 2017 07.10 – 08.00 Apriyani Puji
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50 Hastuti, M.Kep
6 Pertemuan 5 Selasa, 21 Februari 13.00 – 13.50 Selasa, 21 Februari 2017 07.10 – 08.00 Heny Nurma Yunita,
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50 S.Kep Ners, MMRS
14.40 – 15.30 08.50 – 09.40
7 Pertemuan 6 Jumat, 24 Februari 07.10 – 08.00 Jumat, 24 Februari 2017 09.40 – 10.30 Heny Nurma Yunita,
2017 08.00 – 08.50 10.30 – 11.20 S.Kep Ners, MMRS
8 Pertemuan 7 Senin, 27 Februari 13.00 – 13.50 Senin, 27 Februari 2017 07.10 – 08.00 Heny Nurma Yunita,
S.Kep Ners, MMRS
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50
9 Pertemuan 8 Selasa, 28 Februari 13.00 – 13.50 Selasa, 28 Februari 2017 07.10 – 08.00 Apriyani Puji
Hastuti, M.Kep
2017 13.50 – 14.40 08.00 – 08.50
14.40 – 15.30 08.50 – 09.40
10 Pertemuan 9 Jumat, 3 Maret 2017 07.10 – 08.00 Jumat, 3 Maret 2017 09.40 – 10.30 Apriyani Puji
Hastuti, M.Kep
08.00 – 08.50 10.30 – 11.20
11 Pertemuan 10 Senin, 6 Maret 2017 13.00 – 13.50 Senin, 6 Maret 2017 07.10 – 08.00 Apriyani Puji
Hastuti, M.Kep
13.50 – 14.40 08.00 – 08.50
12 Pertemuan 11 Selasa, 7 Maret 2017 13.00 – 13.50 Selasa, 7 Maret 2017 07.10 – 08.00 Hanim Mufarokhah,
13.50 – 14.40 08.00 – 08.50 M.Kep
14.40 – 15.30 08.50 – 09.40
13 Pertemuan 12 Jumat, 10 Maret 2017 07.10 – 08.00 Jumat, 10 Maret 2017 09.40 – 10.30 Apriyani Puji
Hastuti, M.Kep
08.00 – 08.50 10.30 – 11.20
Minggu tenang 13 – 17 Maret 2017
UAS 20 – 24 Maret 2017
TUGAS YANG HARUS DISELESAIKAN MAHASISWA

Mandiri Penugasan mandiri:


1. Manajemen dan perencanaan asuhan keperawatan
2. Timbang terima pasien, sentralisasi obat, ronde keperawatan, penerimaan pasien baru dan discharge
planning
3. Manajemen konflik, kolaborasi dan negosiasi
4. Model praktek keperawatan professional
5. Konsep mutu pelayanan keperawatan : manajemen pasien safety
6. Kepuasan pelanggan
7. Membuat rencana kerja sebagai anggota tim
Kelompok POA (plan of action)
1. Penerimaan pasien baru
2. Timbang terima
3. Sentralisasi obat
4. Ronde keperawatan
5. Discharge planning
Tugas akhir semester Tugas kelompok diatas diselesaikan sebelum UAS, sebagai persyaratan mengikuti UAS (presensi kehadiran >75%
dan sudah menyelesaikan tugas individu dan kelompok) dan diunggah ke youtube dengan kata kunci
ANGKATAN-JENIS PENUGASAN KELOMPOK-PRODI KEPERAWATAN SOEPRAOEN MALANG

Mengetahui, Malang, 07 Februari 2017


Ketua Program Studi Keperawatan Koordinator I Prodi Keperawatan PJMK Manajemen Keperawatan

Ns. Kumoro Asto L, S.Kep,. M.Kep Ns. Ardiles Wahyu K, S.Kep Ns. Hanim Mufarokhah, M.Kep
PNS III/c NIP. 197205211996031001 NIK. 119820913042011037Pd

Anda mungkin juga menyukai