Anda di halaman 1dari 3

28/07/2016 Teknik Validasi Instrumen Penelitian dan Teknik Triangulasi | AYRCK.

com

Pencarian...

A Y R CK.CO M
FIKIRAN ITU IBARAT PAYUNG, DIA
HANYA BERGUNA JIKA TERBUKA

Home Ekonomi Kesehatan Islami Teknologi Sharing Materi Kuliah Download

Headlines News : Senangnya Mendapat Nilai A Untuk Tesisku! 18/07/2016

Home » metil , sharing » Teknik Validasi Instrumen Penelitian dan Teknik Triangulasi
TOPIK YANG SEDANG TRENDING

Teknik Validasi Instrumen Penelitian dan Teknik Triangulasi Materi Perkuliahan S2 MM­STAR


Written By Eriskan Arnoldy on Wednesday, March 9, 2016 | 10:55:00 AM Universitas Bengkulu
sumber : collegecandy.com Halo guys !
Like Share Be the first of your friends to like this. Dibawah ini saya share materi­materi
perkuliahan yang digunakan di kelas.
Untuk mengunduh, silah...
"Kamu pake wawancara, kan? Kalo begitu tambah
Beasiswa Program S2 STAR Batch 4
teknik validasi untuk panduan wawancara kamu!" Sudah Dibuka!
Program Beasiswa STAR Mau kuliah
Itulah kalimat dari dosen pembimbing yang bikin lagi tapi gak ada dana? Tertarik untuk
saya galau berat siang itu. Bayangkan, sudah memperdalam pengetahuan tentang
masalah pengelolaan keuangan n...
empat kali lebih menghadap dosen tersebut dan
hanya diperintahkan sedikit memperbaiki tata cara UNIB Membuka Lowongan Pekerjaan
penulisan yang salah, dan hal semacamnya, lalu Untuk 44 Orang!
kali ini disuruh menambahkan metode untuk UNIB . Sumber gambar :
www.antaranews.com Kawan­kawan
memvalidasi panduan wawancara? Beuuh.. masih nganggur dan butuh pekerjaan?
Nih ada info lowongan pekerjaan dari
Malam itu saya makan tidak enak dan tidur tidak Universi...

nyenyak. Tengah malam saya terbangun lalu saya MEA : Strategi Marketing UMKM


langsung nyelam di dunia maya mencari teknik Dengan Pendekatan New Wave
validasi yang dimaksudkan oleh pak dosen. Marketing
sumber : fap.or.th SEKILAS TENTANG
Akhirnya saya mendarat pada hasil penelitian
MEA ASEAN sebagai gabungan
Fitriyani (2015). Dia meneliti tentang respon guru bangsa­bangsa Asia Tenggara yang
matematika SMP Negeri Kelas VII di Kabupaten Jember terhadap implementasi kurikulum 2013. Untuk beranggotakan 10 negara (Indonesia, T...
memvalidasi kuisioner dan panduan wawancaranya dia menggunakan beberapa orang yang ditunjuk sebagai
Informasi Sekolah Ikatan Dinas 2016:
validator. (nb: untuk mengunduh penelitian Fitriyani silahkan klik di referensi dibawah). Tamat Sekolah Langsung Kerja!
Apakah kalian merupakan fresh
Proses validasinya adalah sebagai berikut: graduate SMU/sederajat? Ataukah
kalian memiliki anak­anak yang baru
1. Validator diberikan lembar penilaian validasi , satu lembar kuisioner dan satu lagi lembar lagi panduan
lulus S MU/sederajat ? Nah ini kabar b...
wawancara. Kedua instrumen pengumpulan data tersebut lalu dikoreksi oleh validator dg melihat apakah ada
penulisan yang salah (huruf besar, kecil, bentuk kalimat). Jika ada penulisan yang salah validator dapat Pendaftaran Beasiswa S2 STAR
mencoretnya dan membenarkannya pada item yang salah tersebut. Diperpanjang Hingga 7 Januari 2016!
Beasiswa S2 STAR­BPKP Angkatan ke­
4 Sebagaimana diumumkan di harian
2. Validator kemudian mencentang salah satu dari 4 skala penilaian, yakni 1 = Tidak Baik, 2 = Kurang Baik, 3 = Rakyat Bengkulu tempo hari lalu,
Baik, 4 = Sangat Baik. bahwa pendaftaran beasiswa S2 STA...

Variabel Moderat, Variabel Kontrol dan
3. Jika ingin memberikan saran validator dapat mengisi saran pada kolom yang tersedia. Variabel Intervening (Perantara)
Sumber gambar :
4. Lalu langkah selanjutnya peneliti mencari nilai I yang merupakan nilai rata-rata hasil validasi dari semua 2012books.lardbucket.org Pada
awalnya saya kira variabel dalam
validator untuk setiap pertanyaan. penelitian itu cuma ada dua macam
yakni variabel bebas...
5. Setelah nilai I didapat, peneliti kemudian menentukan nilai A yang merupakan rerata nilai untuk instrumen.
Sharing Koleksi Referensi Bidang
Ekonomi
6. Selanjutnya dicari nilai V yang merupakan nilai rerata total untuk semua instrumen.    Illustrasi 'Mencari Referensi'. Sumber
gambar : www.zawaj.com Apakah
7. Nilai V kemudian dilihat masuk pada kategori mana pada 'tingkat kevalidan instrumen'. (Dapat dilihat pada kawan­kawan kuliah di bidang
ekonomi? Apakah kawan­kawa...
tabel dibawah). Dengan tingkat pencapaian validitas sebagai berikut :
a. Kategori sangat valid atau valid, maka tidak perlu dilakukan revisi instrumen dan tidak perlu uji validasi
ulang.
b. Kategori cukup valid, maka perlu dilakukan revisi pada instrumen berdasarkan saran atau koreksi dari para
validator namun tidak perlu dilakukan uji validasi ulang.
c. Kategori kurang valid atau tidak valid, maka perlu dilakukan revisi pada instrumen berdasarkan saran dari
validator dan perlu dilakukan uji validasi ulang.
http://ayrck.blogspot.co.id/2016/03/teknik­validasi­instrumen­penelitian.html 1/3
28/07/2016 Teknik Validasi Instrumen Penelitian dan Teknik Triangulasi | AYRCK.com

skip skip skip..

Setelah saya masukkan teknik validasi ini kedalam Bab 3 dan saya tunjukkan ke dosen pembimbing, eh dia
bilang bukan ini yang saya maksud! Lah??

"Kamu harus masukkan teknik kon rmasi yaitu teknik triangulasi pada tahapan veri kasi dan penyimpulan
(teknik kualitatif Miles dan Hubberman)."

Lah kalo itu bukan validasi pak! tapi kon rmasi! Saya protes tapi dalam hati saja sebab gak berani. wkwkwk..

Akhirnya teknik validasi tadi saya eliminir dari Bab 3 dan saya masukkan teknik triangulasi yang berguna untuk
kon rmasi. Lalu apa triangulasi atau teknik triangulasi tersebut??

Moleong (2009) mende nisikan teknik triangulasi sebagai teknik pemeriksaan keabsahan data dengan
memanfaatkan sesuatu yang lain. Nasution (2003) menjelaskan bahwa teknik triangulasi dapat dilakukan
dengan teknik yang berbeda. Teknik triangulasi berguna untuk mengecek keabsahan data juga sekaligus untuk
memperkaya data. Sedangkan Patton (1987) menjelaskan bahwa teknik triangulasi artinya membandingkan dan
mengecek balik derajat kepercayaan suatu informasi yang diperoleh melalui waktu dan alat yang berbeda dalam
penelitian kualitatif.

Dari de nisi diatas dapat ditarik kesamaan pengertian bahwa teknik triangulasi adalah teknik memveri kasi
data yang didapat dengan menggunakan teknik yang berbeda. Misalnya data yang didapat dari kuisioner
diveri kasi kebenarannya dengan teknik wawancara, atau data yang didapat dari wawancara diveri kasi
menggunakan dokumentasi, dsb.

Akhirnya setelah saya perbaiki kembali sesuai dengan permintaan dosen pembimbing, proposal saya di ACC
untuk seminar proposal.

"Ya sudah daftar seminar sana!" 

Dan galau pun hilanglah sudah! wkwkwk..

Referensi :
Fitriyani. (2015). Analisis respon Guru Matematika SMP Negeri Kelas VII di Kabupaten Jember Terhadap
Implementasi Kurikulum 2013. Universitas Jember: Skripsi.

Moleong, I.J. (2009). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Nasution. (2003). Metode Penelitian Naturalistik Kualitatif. Bandung: Tarsito.

Patton. (1987). How to Use Qualitative Methods in Evaluation. Saint Paul: Sage Publications

Sumber gambar :
pakcilek.blogspot.com

Share this post : Like 0 Tweet 0

Related Articles

Cara Daftar Ikatan Dinas Badan Pusat Statistik (STIS)
Mau Ikut Ikatan Dinas Sekolah Pasukan Pemadam Kebakaran? Ini Infonya!
Informasi Sekolah Ikatan Dinas 2016: Tamat Sekolah Langsung Kerja!
Yuk Belajar tentang Postur APBN melalui Ebook nya!

http://ayrck.blogspot.co.id/2016/03/teknik­validasi­instrumen­penelitian.html 2/3
28/07/2016 Teknik Validasi Instrumen Penelitian dan Teknik Triangulasi | AYRCK.com
Trik Agar Otak Semakin Cerdas
Pendaftaran Beasiswa S2 STAR Diperpanjang Hingga 7 Januari 2016!

Label: metil, sharing

3 komentar + komentar +

tina tinut March 9, 2016 at 12:08 PM

Reply
Tengkyu rik..

tina tinut March 9, 2016 at 12:09 PM

Reply
Tengkyu rik..

March 10, 2016 at 10:59 AM
 Eriskan Arnoldy
Reply
Masama Tin. Btw HBD y Tin... wkwkwk

Post a Comment

Enter your comment...

Comment as:  Select profile...

Publish
  Preview

« Prev Post Home Next Post »

Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Copyright © 2011. AYRCK.com ­ All Rights Reserved Proudly powered by Blogger

http://ayrck.blogspot.co.id/2016/03/teknik­validasi­instrumen­penelitian.html 3/3

Anda mungkin juga menyukai