Anda di halaman 1dari 55

Panduan D esain M edia I nformasi,

Sistem Tanda dan Penunjuk Arah


DEMOGRAFI DAN APLIKASI
Dipublikasikan pada Desember 2013

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain/ITS
DESKRIPSI LEARNING OUTCOME
• Mampu melakukan perhitungan dan
menjelaskan data demografi serta
mengaplikasikannya

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


INDIKATOR KEBERHASILAN
✓Mampu melakukan perhitungan ukuran
demografi dengan tepat
✓Mampu menjelaskan Data Demografi dan
mengaplikasikan dalam kasus demografi

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


POKOK BAHASAN
• Ukuran Demografi
• Variabel /jenis data demografi
• perhitungan ukuran-ukuran demografi
(Jumlah penduduk, angka kelahiran, angka
kematian, migrasi, kepadatan penduduk);
piramida penduduk

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

DISKUSI

APA YANG DIMAKSUD DENGAN


DEMOGRAFI?

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
Analisis Demografi vs Studi Kependudukan

1. ANALISIS DEMOGRAFI, diartikan sebagai studi statistik


dan matematik terhadap besaran, komposisi, sebaran, serta
perubahan-perubahannya yang terjadi dari waktu ke waktu
pada populasi manusia melalui berlangsungnya lima proses:
fertilitas, mortalitas, perkawinan, migrasi, dan mobilitas
sosial.

2. STUDI KEPENDUDUKAN merupakan hubungan-hubungan


antara variabel demografi dan variabel non demografi.
STUDI KEPENDUDUKAN memungkinkan melihat variabel-
variabel non demografi sebagai variabel independen dan
variabel demografi sebagai variabel dependen

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


DEMOGRAFI MURNI
 Adalah tehnik untuk menghitung
indikator- indikator demografi

Tehnik tehnik tentang perhitungan


fertilitas, mortalitas, dan migrasi
penduduk

 menghasilkan perkiraan keadaan


penduduk di masa lampau/depan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


DEMOGRAFI
• Ilmu yang mempelajari penduduk suatu
wilayah dari segi jumlah , struktur jumlah
(komposisi ) dan perkembangannya
(perubahannya)
• Ilmu yang mempelajari jumlah , persebaran ,
territorial, komposisi penduduk , dan jumlah,
persebaran, teritorial, penduduk, perubahan
serta sebab sebabnya yang biasa timbul
karena natalitas , mortalitas , sebab-natalitas,
mortalitas, migrasi , dan mobilitas sosial
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
KAJIAN DEMOGRAFI

Struktur Penduduk
• meliputi : jumlah penduduk, persebaran
penduduk, dan komposisi penduduk
Proses Penduduk
• meliputi : natalitas (kelahiran), mortalitas
(kematian), dan migrasi penduduk

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


SUMBER DATA DEMOGRAFI
Sensus Penduduk
• yaitu proses keseluruhan dari pengumpulan, pengolahan, penyajian,
dan penilaian data penduduk yang menyangkut ciri-ciri demografi,
sosial ekonomi, dan lingkungan hidup
Registrasi Penduduk
• yaitu pencatatan penduduk yang dilakukan secara mandiri oleh
warga ketika terjadi perubahan – perubahan jumlah penduduk. Hal
ini dilakukan oleh Departemen Dalam Negeri melalui kantor desa
Survei Penduduk
• yaitu proses pencatatan informasi tentang penduduk berdasarkan
kekhususan bidang kajian secara lebih luas dan mendalam.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Perbedaan sensus dan survei
➢ Cakupan penduduknya:
• Sensus: seluruh penduduk
• Survei: sebagian penduduk (sampel)
➢ Fleksibilitasnya (waktu pelaksanaan):
• Sensus: periodik (biasanya 10 tahun sekali)
• Survei: bisa kapan saja (biasanya 5 tahun sekali,
bergantung ada tidaknya dana)
➢ Materi:
• Sensus: tetap dari tahun ke tahun
• Survei: bisa berganti topik sesuai kebutuhan dan lebih
mendalam

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

DISKUSI

JADI, APA KAITAN DEMOGRAFI


DENGAN OFFICIALS STATISTICS?

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

DISKUSI

APA UKURAN DEMOGRAFI YANG


LAIN? Kamus
Demografi

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
KOMPONEN DEMOGRAFI

PENDUDUK MORTALITAS FERTILITAS MIGRASI

JUMLAH, KONSEP KONSEP KONSEP


DISTRIBUSI atau dan serta dan
PERSEBARAN UKURAN
UKURAN JENIS MIGRASI
dan KOMPOSISI FERTILITAS
MORTALITAS TAHUNAN Serta
dan UKURAN MIGRASI
UKURAN
FERTILITAS
KUMULATIF

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


UKURAN
PanduanDASAR DEMOGRAFI
D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
TidakDipublikasikan
semua di bahas
pada Desemberdi Offstat
2013

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain/ITS
Definisi PENDUDUK?
• Penduduk adalah orang-orang yang berada di
dalam suatu wilayah yang terikat oleh aturan-
aturan yang berlaku dan saling berinteraksi
satu sama lain secara terus menerus.
• Dalam sosiologi, penduduk adalah kumpulan
manusia yang menempati wilayah geografi
dan ruang tertentu

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

DISKUSI

GAMBARAN JUMLAH, KOMPOSISI


DAN PERSEBARAN PENDUDUK

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
PERSAMAAN IMBANGAN
(balancing equation)

Pt  P0  ( B  D)  ( I  E )

Pt  populasi pada akhir periode


P0  populasi pada awal periode
B  kelahiran
D  kematian
E  emigrasi
I  imigrasi
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
KEPADATAN PENDUDUK
KEPADATAN PENDUDUK KASAR
Crude Population Density

KEPADATAN PENDUDUK FISIOLOGIS


Physiological density

KEPADATAN PENDUDUK AGRARIS


Agriculture density

Dibahas di M.K
Stud Kependukan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Kepadatan kasar adalah banyaknya
penduduk per satuan luas. Luas yang dipakai
sebagai penyebut adalah luas daratan suatu
pulau atau suatu wilayah yang bersangkutan
tanpa membedakan daerah yang tandus atau
subur.
Jumlah Penduduk
Luas wilayah (km2 )

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


PIRAMIDA PENDUDUK
• Adalah grafik mendatar yang disusun
berdasarkan komposisi penduduk menurut
umur dan jenis kelamin. Piramida penduduk
dapat mencerminkan apakah negara (wilayah)
tersebut mempunyai ciri penduduk tua atau
muda. Penduduk tua berarti sebagian besar
penduduk tersebut berada pada kelompok usia
tua, penduduk muda berarti sebagian besar
penduduknya berada pada kelompok usia
muda.
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
pentingnya pengetahuan tentang
komposisi umur dari suatu penduduk,
karena perbedaan struktur umur akan
menimbulkan pula perbedaan dalam aspek
sosial ekonomi seperti masalah angkatan
kerja, penyediaan sarana pendidikan dan
sebagainya.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


UMUR MEDIAN dan STRUKTUR UMUR
PENDUDUK
• Umur median adalah umur yang
membagi penduduk menjadi dua bagian
dengan jumlah yang sama, bagian yang
pertama lebih muda dan bagian yang
kedua lebih tua daripada umur median.
• Kegunaan dari ukuran umur median
adalah untuk mengukur tingkat
pemusatan penduduk pada kelompok-
kelompok umur tertentu. Rumus umur
median adalah:
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
Rumus Umur Median
Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
 n / 2  fx 
Umur Median =
Dipublikasikan pada Desember 2013 1Md  i
 f Md 

dimana:

lMd = batas bawah kelompok umur yang mengandung n/2


n = jumlah penduduk total
fx = jumlah penduduk kumulatif sampai dengan
kelompok umur yang mengandung n/2
fMd = jumlah penduduk pada kelompok umur dimana
terdapat nilai n/2
i = adalah kelas interval umur

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
DEFINISI DEPENDENCY RATIO
• Rasio ketergantungan adalah angka yang menyatakan
perbandingan antara banyaknya penduduk yang tidak
produktif (penduduk usia muda dan usia lanjut) dengan
banyaknya penduduk usia produktif (penduduk usia 15-64
tahun).
• Secara matematis :
Dependency Ratio = youth dependency + aged
dependency
P014 P65
Dependency  x100  x100
P1564 P1564

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


PIRAMIDA PENDUDUK
• Adalah grafik berbentuk piramida yang
merupakan gambaran secara visual dari
komposisi penduduk menurut jenis
kelamin. Penggunaan piramida akan
membantu memudahkan mengenal
dan memahami karakteristik penduduk
suatu wilayah menurut jenis kelamin.
• Terdapat 5 (lima) model piramida
penduduk
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
MODEL PIRAMIDA PENDUDUK
Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
BENTUK PIRAMIDA PENDUDUK
• MODEL 1. Dasar lebar dan slope tidak terlalu curam atau
datar. Bentuk semacam ini terdapat pada penduduk
dengan tingkat kelahiran dan kematian sangat tinggi. Umur
median rendah, sedangkan angka beban tanggungan
(dependency ratio) tinggi.

• MODEL 2. Dasar piramida lebih lebar dan slope lebih


curam sesudah kelompok umur 0-4 tahun sampai ke
puncak piramida. Terdapat pada negara dengan permulaan
pertumbuhan penduduk yang tinggi/cepat akibat adanya
penurunan kematian bayi dan anak-anak tetapi belum ada
penurunan fertilitas. Median age (umur median) sangat
rendah dan angka beban tanggungan (dependency ratio)
sangat tinggi.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


BENTUK PIRAMIDA PENDUDUK lanjutan

• MODEL 3. Terdapat pada negara dengan tingkat kelahiran


dan kematian yang begitu rendah. Karakteristik yang dimiliki
piramida ini yaitu umur median sangat tinggi, dengan beban
tanggungan sangat rendah terutama pada kelompok-
kelompok umur tua.

• MODEL 4. Piramida penduduk dengan bentuk lonceng/genta


(the bellshaped pyramid). Bentuk ini dicapai oleh negara-
negara yang paling sedikit sudah 100 tahun mengalami
penurunan tingkat kelahiran dan kematian. Umur median
cenderung menurun dan angka beban tanggungan meninggi.

• MODEL 5. Tingkat kelahiran dan kematiannya sangat rendah.


Menyebabkan berkurangnya jumlah absolut penduduk.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


KARAKTERISTIK PENDUDUK
1. EXPANSIVE: jika sebagian besar penduduk berada dalam
kelompok umur muda. Tipe ini umumnya terdapat pada
negara-negara yang mempunyai angka kelahiran dan
angka kematian tinggi.
2. CONSTRINCTIVE: jika penduduk yang berada dalam
kelompok termuda jumlahnya sedikit. Tipe ini terdapat
pada negara-negara dimana tingkat kelahiran turun
dengan cepat, dan tingkat kematiannya rendah.
3. STATIONATURY: jika banyaknya penduduk dalam tiap
kelompok umur hampir sama, kecuali pada kelompok
umur tertentu. Tipe ini terdapat pada negara-negara yang
mempunyai tingkat kelahiran dan tingkat kematian
rendah.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Indonesia 2000
100+ Males Females
95-99
90-94
85-89
80-84
75-79
70-74
65-69
60-64
55-59
50-54
45-49
40-44
35-39
30-34
25-29
20-24
15-19
10-14
5- 9
0- 4

15000 10000 5000 0 5000 10000 15000


Numbers ('000)
The oldest age group is open-ended. Population 212,1m

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


More developed regions 2000 Less developed regions 2000
100+ Males Females 100+ Males Females
95-99 95-99
90-94 90-94
85-89 85-89
80-84 80-84
75-79 75-79
70-74 70-74
65-69 65-69
60-64 60-64
55-59 55-59
50-54 50-54
45-49 45-49
40-44 40-44
35-39 35-39
30-34 30-34
25-29 25-29
20-24 20-24
15-19 15-19
10-14 10-14
5- 9 5- 9
0- 4 0- 4

60000 40000 20000 0 20000 40000 60000 400000 300000 200000 100000 0 100000 200000 300000

Numbers ('000) Numbers ('000)


The oldest age group is open-ended. Population 1191,4m The oldest age group is open-ended. Population 4865,3m

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Piramida Penduduk Indonesia,
1961-2010
1961 1971 1980
75+ 75+ 75+
70-74 70-74 70-74
Panduan D esain65-69
M edia I nformasi, 65-69 65-69
Sistem Tanda dan
60-64Penunjuk Arah 60-64 60-64
Laki-laki 55-59 Perempuan Laki-laki 55-59 Perempuan Laki-laki 55-59 Perempuan
Dipublikasikan pada Desember
50-54 2013 50-54 50-54
45-49 45-49 45-49
40-44 40-44 40-44
35-39 35-39 35-39
30-34 30-34 30-34
25-29 25-29 25-29
20-24 20-24 20-24
15-19 15-19 15-19
10-14 10-14 10-14
5-9 5-9 5-9
0-4 0-4 0-4

12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12 12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12 12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12
Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan

1990 2000 2010


75+ 75+ 75+
70-74 70-74 70-74
65-69 65-69 65-69
60-64 60-64 Laki-laki 60-64 Perempuan
Laki-laki 55-59 Perempuan Laki-laki 55-59 Perempuan 55-59
50-54 50-54 50-54
45-49 45-49 45-49
40-44 40-44 40-44
35-39 35-39 35-39
30-34 30-34 30-34
25-29 25-29 25-29
20-24 20-24 20-24
15-19 15-19 15-19
10-14 10-14 10-14
5-9 5-9 5-9
0-4 0-4 0-4

12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12 12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12 12 10 8 6 4 2 0 0 2 4 6 8 10 12
Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
World’s Largest Countries in 2025
World’s Largest Countries in 2001
Country Population
Rank
Country Population
Rank
1 China 1.43 billion
Panduan D esain M edia I nformasi,
1 Sistem Tanda danChina
Penunjuk Arah 1.27 billion
2 India 1.36 billion
2 India
Dipublikasikan pada Desember 2013 1.03 billion
3 United States 346 million
3 United States 285 million 4 Indonesia 272 million
4 Indonesia 206 million 5 Pakistan 252 million
5 Brazil 172 million 6 Brazil 219 million
6 Pakistan 145 million 7 Nigeria 204 million
7 Russia 144 million 8 Bangladesh 181 million
8 Bangladesh 134 million 9 Russia 137 million

9 Japan 127 million 10 Mexico 131 million

10 Nigeria 127 million 11 Japan 121 million

11 Mexico 100 million 12 Ethiopia 118 million

12 Germany 82 million 13 Philippines 108 million

13 Vietnam 79 million Congo,


Democratic
14 106 million
14 Philippines 77 million Republic of
(Zaire)
15 Egypt 70 million
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain 15 Vietnam 104 million
Statistika FMIPA ITS
Piramida Penduduk Indonesia,
2015-2030
Kel. Umur 2015 Kel. Umur 2020
75+ 75+
70-74 70-74
65-69 65-69
60-64 60-64
55-59 55-59
50-54 50-54
45-49 45-49
40-44 40-44
35-39 35-39
30-34 30-34
25-29 25-29
20-24 20-24
15-19 15-19
10-14 Laki-laki 10-14 Laki-laki
5-9 Perempuan 5-9 Perempuan
0-4 0-4
14 12 10 8 6 4 2 0 2 4 6 8 10 12 14 14 12 10 8 6 4 2 0 2 4 6 8 10 12 14
Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan
Kel. Umur 2025
75+ Kel. Umur 2030
70-74 75+
65-69 70-74
60-64 65-69
55-59 60-64
50-54 55-59
45-49 50-54
40-44 45-49
35-39 40-44
30-34 35-39
25-29 30-34
20-24 25-29
15-19 20-24
15-19
10-14 Laki-laki 10-14 Laki-laki
5-9 Perempuan 5-9 Perempuan
0-4 0-4
14 12 10 8 6 4 2 0 2 4 6 8 10 12 14 14 12 10 8 6 4 2 0 2 4 6 8 10 12 14
Jutaan Jutaan Jutaan Jutaan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


3
6

PERMASALAHAN PENDUDUK

Proyeksi jumlah penduduk Indonesia


tahun 2010 yaitu 234,2 juta jiwa, hasil
sensus penduduk tahun 2010 yaitu
237,6 juta atau lebih besar 3,4 juta jiwa.
LAJU PERTUMBUHAN PENDUDUK
2,50 2,32

2,32 1,97
2,00
1,98
1,45 1,49
1,50
1,47 Est. LPP
1,00 LPP Real
1.27 1,1
0,98
0,50

0,00
1971-1980 1980-1990 1990-2000 2000-2010 2010-2020 2020-2025
Est. LPP 2,32 1,98 1,47 1,14 1,1 0,98
LPP Real 2,32 1,97 1,45 1,49

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Panduan D esain M edia I nformasi,
Persentase Penduduk Indonesia menurut Pulau, 2010
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

Kalimantan Sulawesi
Sumatera
5,8% 7,31%
21,31%

2,6%

5,5%

Jawa 57,49% Bali dan Nusa


Tenggara

37
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
Statistika FMIPA ITS
PERMASALAHAN PENDUDUK
PERSEBARAN PENDUDUK 1930 - 2010
7% 7% 7% 8% 7% 7% 8%
7% 7% 7% 7% 7% 7% 7%
4% 4% 4% 5% 5% 5% 6%
69% 65% 64% 62% 60% 60% 58%

19% 20% 20% 21%


16% 18%
14%

1930 1961 1971 1980 1990 2000 2010


Sumatera Jawa & Madura Kalimantan Sulawesi Lainnya
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
Pengertian Fertilitas
• Kemampuan seorang perempuan atau
sekelompok perempuan secara riel untuk
melahirkan
• Hasil reproduksi nyata dari seorang
perempuan atau sekelompok perempuan
• Tindakan reproduksi yang menghasilkan
kelahiran hidup

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Pengukuran Fertilitas
• Pengukuran Fertilitas Tahunan:
Mencerminkan fertilitas suatu kelompok
penduduk/beberapa kelompok penduduk untuk
jangka waktu satu tahun
• Pengukuran Fertilitas Kumulatif:
Mencerminkan banyaknya kelahiran
sekelompok/beberapa kelompok wanita selama
masa reproduksinya

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


UKURAN FERTILITAS
Angka Kelahiran Kasar (Crude Birth Rate)

Tingkat Fertilitas Umum (General Fertility Rate)

Tingkat Kelahiran Menurut Umur (Age Spesific Fertility Rate)

Total Fertility Rate (TFR)

General Fertility Rate (GFR)

Net Reproduction Rate (NRR)

Dibahas di M.K
Stud Kependukan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


BEBERAPA PENGUKURAN FERTILITAS
(TAHUNAN)
• CBR (Crude Birth Rate)/Angka Kelahiran Kasar
B
CBR  k
PM
B=jumlah kelahiran dalam setahun (pertengahan tahun)
P=jumlah penduduk pertengahan tahun
k=konstanta= 1000

• GFR (General Fertility Rate)/Angka Fertilitas Umum


B
GFR  k
Pf 1549
Pf15-49 =jumlah penduduk perempuan umur 15-49 tahun

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


BEBERAPA PENGUKURAN FERTILITAS
(Lanjutan)

ASFR (Age Spesific Fertility Rate)


Bi
ASFRi  k
Pf i
Bi=jumlah kelahiran dalam kelompok umur i dalam setahun
Pfi=jumlah penduduk perempuan pertengahan tahun kelompok

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


BEBERAPA PENGUKURAN FERTILITAS Kumulatif
• TFR (Total Fertility Rate)/Angka Fertilitas Total
TFR  5. ASFRi
Rata-rata jumlah anak yang dilahirkan oleh seorang
pertempuan sampai akhir masa reproduksi
GRR (Gross Reproduction Rate)/Angka Reproduksi Bruto
GRR  5 ASFR fi
dimana ASFRfi= ASFR yang dihitung hanya untuk kelahiran
anak perempuan pada kelompok umur reproduksi.
ASFRfi juga merupakan tingkat fertilitas menurut umur ke-i
dari kelompok berjenjang 5 tahunan

• NRR (Net Reproduction Rate)/Angka Reproduksi Neto

5Lx/L0= probabilita kematian bayi dalam usia reproduksi (dari tabel kematian)

. NRR  5 ( ASFRf i )( Lx / L0 ) 5

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


BONUS DEMOGRAFI
• Perubahan struktur umur penduduk dan
menurunnya beban ketergantungan
memberikan peluang yang disebut bonus
demografi atau demographic dividend

• Dikaitkan dengan munculnya suatu


kesempatan, the window of opportunity yang
dapat dimanfaatkan untuk menaikkan
kesejahteraan masyarakat.
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
Bonus Demografi
Berdasarkan publikasi yang dikeluarkan oleh
UNFPA (2010) meyatakan bahwa pada tahun
2020 – 2030 Indonesia akan mengalami
fenomena bonus demografi. Hal ini menjadi
momentum yang sangat penting bagi
pemerintah untuk lebih giat lagi melakukan
usaha-usaha dalam meningkatkan kualitas SDM
yang dimiliki.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Manfaat Bonus Demografi

Bonus demografi bisa menjadi the window of


opportunity bagi Indonesia apabila didukung dengan
kualitas SDM yang baik. Adanya SDM yang berkualitas
dapat meningkatkan produktivitas masyarakat serta
berpengaruh terhadap kesejahteraan dan
pertumbuhan ekonomi. Namun, disisi lain bonus
demografi juga bisa menjadi momentum pengangguran
besar-besaran apabila jumlah angkatan kerja yang ada,
tidak sebanding dengan jumlah lapangan kerja yang
tersedia.

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


The Window of Opportunity
(Jendela Peluang)
• Celah sempit diawali dengan bonus demografi
terjadi mulai tahun 1990an

• The window of opportunity terjadi tahun 2020-


2030 dimana Dependency Ratio mencapai titik
terendah 44 per 100

• Meningkat lagi sesudah 2030 karena meningkatnya


proporsi penduduk lansia

• Hanya terjadi satu kali dalam sejarah suatu


penduduk
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
PERSIAPAN TUGAS 4
• CARI INFORMASI TENTANG DATA DEMOGRAFI DALAM SUATU
WILAYAH
• BISA LIHAT DI HASIL SENSUS PENDUDUK
• BUAT SUATU “ARTIKEL ILMIAH POPULER” untuk suatu DATA
DEMOGRAFI dalam bentuk BULETIN
• Buletin adalah media cetak berupa selebaran atau majalah, berisi
warta singkat atau pernyataan tertulis tentang “sesuatu” yang
diterbitkan secara periodik (?) oleh suatu organisasi
• WILAYAH dan TEMA BEBAS (tidak perlu diatur)
• MAKSIMUM : 2 HALAMAN
• Buat Piramida Penduduknya, lalu bandingkan dengan piramida
penduduk Indonesia
• Contoh : ……
Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain
HANYA SEKEDAR CONTOH

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


See Panduan
you, D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
If Allah willspada Desember 2013
Dipublikasikan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain/ITS
Tambahan
Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Dipublikasikan pada Desember 2013

Jumlah penduduk laki-laki


Sex ratio = ------------------------------------------ x 100
Jumlah penduduk perempuan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
INDIKATOR RATIO JENIS KELAMIN
(SEX RATIO)
Panduan D esain M edia I nformasi,
Sistem Tanda dan Penunjuk Arah
Sex ratio= 100, berarti jumlah penduduk laki-laki
Dipublikasikan pada Desember 2013

seimbang dengan jumlah penduduk


perempuan
Sex ratio < 100, berarti jumlah penduduk laki-laki
lebih kecil dari pada jumlah
penduduk perempuan
Sex ratio > 100, berarti jumlah penduduk laki-laki
lebih besar dari pada jumlah
penduduk perempuan

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Statistika FMIPA ITS
Sex Ratio
WORLD 2000
120
106 106 106 105 105 104 104 103 103
102 101
98
100 93
Males per hundred females

89
81
80
70
61
60
48

40 36
27
20
20

0
10-14
15-19
20-24
25-29
30-34
35-39
40-44
45-49
50-54
55-59
60-64
65-69
70-74
75-79
80-84
85-89
90-94
95-99
0- 4
5- 9

100+
The oldest age group is open-ended. Population 6056,7m

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain


Sex Ratio
Indonesia 2005
120
104 104 103 103 102 102 102 102 102 102
101
100 92
Males per hundred females

87 85
81
78
80 74
65
57
60
45

40 32

20

0
10-14
15-19
20-24
25-29
30-34
35-39
40-44
45-49
50-54
55-59
60-64
65-69
70-74
75-79
80-84
85-89
90-94
95-99
0- 4
5- 9

100+
The oldest age group is open-ended. Population 225,3m

Kuliah Semester Gasal 16/17 by Ismaini Zain

Anda mungkin juga menyukai