Anda di halaman 1dari 2

STUDI KASUS AUDIT SIKLUS PENDAPATAN PENGENDALIAN DAN UJI

PENGENDALIAN (TUJUAN AUDIT LEVEL TRANSAKSI) YANG BERHUBUNGAN


DENGAN PENJUALAN KREDIT DAN PENERIMAAN KAS

PT. Auto Jaya yang didirikan pada tahun 2006 merupakan perusahaan yang bergerak di
bidang usaha penjualan mobil. Tujuan dari perusahaan ini adalah mendapatkan keuntungan dari
penjualan mobil baik penjualan secara tunai maupun kredit.
Dalam pelaksanaannya, PT. Auto Jaya masih belum maksimal dalam pengolahan
transaksi. Mengingat sedemikian pentingnya aliran penerimaan kas bagi kelangsungan hidup
suatu perusahaan, maka diperlukan suatu perencanaan dan pengendalian penerimaan kas secara
jeli dan seksama pada PT. Auto Jaya yang belum pernah dilakukan pemeriksaan internal atas
penerimaan kas sebelumnya.

Prosedur Penerimaan Kas


Prosedur penerimaan kas yang terdapat pada PT. Auto Jaya adalah sebagai berikut:
Uang/kas yang diterima (masuk) berasal dari
1) Penerimaan pendapatan dari penjualan secara tunai
2) Penerimaan pendapatan dari penjualan secara kredit
Pengendalian dan uji pengendalian tujuan audit level transaksi yang berhubungan dengan
penjualan kredit dan penerimaan kas.

Asersi (Tujuan Audit) Pengendalian Uji Pengendalian


Keberadaan dan Komputer mencocokan Masukan data uji diaman
Ketersediaan (Keterjadian) informasi di faktur penjualan data faktur tidak cocok
dengan informasi pengiriman dengan informasi pengiriman
Kelengkapan komputer mencetak laporan Masukan data uju berupa
(kelengkapan) semua barang yang telah pengiriman yang belum
dikirim tapi tidak ditagih ditagih ke uji akurasi laporan
semua barang yang telah
dikirim tapi belum ditagih
Keberadaan dan Perbandingan tanggal faktur Masukan data uji berupa
ketersediaan/kelengkapan dengan periode akuntansi data pengiriman pada satu
(Pisah batas) ketika barang dikirim periode dan penagihan pada
periode berikutnya.

Penilaian dan alikasi (akurasi) komputer mencocokan harga Masukan data uji berupa
penjualan dengan daftar harga faktur yang tidak cocok
harga yang telah disetujui dengan daftar harga yang
dan order penjualan. telah disetujui atau order
penjualan.
Penyajian dan pengungkapan komputer mencocokan Masukan data uji berupa
(klasifikasi) jumlah konsumen pada informasi pelanggan pada
faktur penjualan dengan faktur penjualan yang tidak
jumlah konsumen pada order cocok dengan order
penjualan. penjualan.
Hak dan kewajiban Jika sebuah entitas menjual Amati dan pergerakan
piutangnya maka entitas prosedur untuk
tersebut harus menyimpan mendokumentasikan piutang
catatan tentang piutang yang yang telah difaktorkan atau
dijual tersebut kemudian dijual.
bandingkan catatan tersebut
dengan laporan bulanan yang
diterima dari perusahaan
penjamin.

Anda mungkin juga menyukai