Anda di halaman 1dari 33

TUGAS LK 2 (YUSNIATI, S.

Pd)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMAN 13 Negeri Makassar


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/semester :X /1
Materi Pokok : Nilai-nilai Pancasila dalam Kerangka Praktik Pemnyelenggaraan Pemerintahan
Negara
Alokasi Waktu : 3 Pertemuan ( 3 x 2 JP )

A. KOMPETENSI INTI.
KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1.1. Mensyukuri nilai-nilai Pancasila 1.1.1 Mematuhi nilai-nilai-nilai toleran dalam praktek
dalam praktik penyelenggaraan penyelenggaraan pemerintahan negara
pemerintahan negara sebagai salah 1.1.2 Membangun nilai-nilai kejujuran dalam praktek
satu bentuk pengabdian kepada Tuhan penyelenggaraan pemerintahan negara
Yang Maha Esa 1.1.3 menghormati nilai-nilai pancasila dalam praktek
penyelenggaraan pemerintahan negara
2.1 Mengamalkan nilai-nilai Pancasila 2.1.1 Membangun nilai-nilai toleransi dalam kerangka
dalam kerangka praktik praktek penyelenggaraan pemerintahan
penyenggaraan pemerintah Negara 2.1.2 Menunjukkan nilai-nilai kejujuran dalam kerangka
praktek penyelenggaraan pemerintahan negara
2.1.3 Mengamalkan nilai-nilai kejujuran dalam praktek
penyelenggaraan pemerintahan
3.1 Menganalisis Nilai-nilai Pancasila 3.1.1 Menyebutkan macam-Macam sistem pembagian
dalam kerangka praktik kekuasaan negara
penyelenggaraan pemerintahan 3.1.2 Menjelaskan macam-macam sistem pembagian
Negara kekuasaan negara
3.1.3 Mendeskripsikan pembagian kekuasaan negara secara
horizontal
3.1.4 Mendeskripsikan pembagian kekuasaan negara secara
vertikal
3.1.5 Mengidentifikasi tugas dan wewenang lembaga-
lembaga negara Indonesia
3.1.6 Menjelaskan kedudukan dan fungsi Kementerian
Negara RI dan lembaga pemerintah Non-Kementerian
4.1. Mewujudkan keputusan bersama 4.1.1 Membuat hasil analisis tentang pengambilan keputusan
sesuai nilai-nilai Pancasila dalam bersama sesuai dengan nilai-nilai pancasila dalam
kerangka praktik penyelenggaraan kerangka praktek penyelenggaraan pemerintahan
pemerintahan Negara negara
4.1.2 Mendemonstrasikan hasil analisis terkait dengan
pengambilan keputusan bersama sesuai dengan nilai-
nilai pancasila dalam kerangka praktek
penyelenggaraan pemerintahan
4.13 Menyimpulkan hasil analisis terkait dengan
pengambilan keputusan bersama sesuai dengan nilai-
nilai pancasila dalam kerangka praktek
penyelenggaraan pemerintahan
C. MATERI PEMBELAJARAN
a. Macam-macam sistem pembagian kekuasaan Negara
b. Pembagian Pembagian Kekuasaan Negara secara horizontal dan vertical
c. Tugas dan wewenang lembaga-lembaga Negara
d. Kedudukan dan fungsi Kementerian negara RI dan lembaga pemerintah non kementerian
e. Nilai-nilai Pancasila dalam penyelenggaran pemerintahan
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1
 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)
 Model Pembelajaran : Problem based learning
Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai 10 Menit
b. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan,
melalui pemberian salam dan menyapa peserta didik
dilanjutkan dengan memperhatikan kesiapan psikis
dan fisik peserta didik untuk mengikuti proses
pembelajaran, memperhatikan kebersihan, kerapian,
ketertiban, dan absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu Nasional Garuda pancasila.
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab mengenai
lagu yang telah dinyanyikan dengan KD yang akan
dibahas tentang Nilai-nilai Pancasila dalam
Penyelenggaraan pemerintahan
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai.
f. Menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan peserta didik

Kegiatan Inti a. Guru meminta peserta didik untuk mengamati


Gambar 1.1 tentang foto presiden dengan para menteri 65 menit
di istana negara serta membaca buku pada bab I
tentang sistem pembagian kekuasaan negara, dengan
sub bab A, pembagian kekuasaan negara RI
b. Guru meminta peserta didik menganalisis suatu
permasalahan terkait dengan pembagian kekuasaan
NKRI
c. Guru meminta peserta didik mencatat hal-hal yang
penting dan mungkin dapat dieksplorasi pada saat
proses menganalisis nanti
d. Guru membagi peserta didik menjadi 7 klp yang
beranggotakan 4-5 org siswa, dengan pembagian
tugas sbb: klp 1 dan 2 analisis tentang kekuasaan
konstitutif, klp 3 dan 4 analisis ttg kekuasaan
legislatif, klp 5 dan 6 analisis ttg kekuasaan yudikatif,
klp 7 analisis ttg kekuasaan eksaminatif

e. Guru meminta peserta didik secara klp mencatat


pertanyaan yang ingin diketahui, dan mendorong
peserta didik untuk terus menggali rasa ingin tahu
dengan pertanyaan secara mendalam dalam daftar
pertanyaan terkait dengan tugas yang diberikan
f. Guru mengamati keterampilan peserta didik secara
perorangan dan klp dlm menyusun pertanyaan Guru
bertindak sebagai pembimbing yang siap membantu,
namun peserta didik harus berusaha untuk belajar
keras.
g. Guru membimbing peserta didik dalam klp utk
menyusun laporan hasil kajian klp
h. Laporan tsb dpt berupa bahan tayang atau laporan
tertulis
i. Guru membimbing setiap klp utk menyajikan hasil
telaah dikelas, kegiatan penyajian dpt dilakukan setiap
klp secara bergantian didepan kelas dan klp lain
memberikan pertanyaan atu komentar terhadap hasil
kerja dari klp penyaji
Penutup a. Guru meminta peserta didik untuk merekonstruksi 15 Menit
pemikiran dan aktivitas mereka selama proses
kegiatan pengumpulan informasi, proses analisis serta
proses berlangsungnya tugas klp
b. Guru membantu peserta didik melakukan refleksi atau
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
evaluasi trhadap penyelidikan dan proses-proses yang
telaj mereka lakukan
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
rasa syukur kpd Allah SWT, TYME bahwa pertemuan
kali ini telah berlangsung dengan baik dan lancar

PERTEMUAN 2

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Kajian Konstitusionalitas

Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk 10 Menit
proses belajar mengajar dilanjutkan dengan apersepsi
b. Guru menyampaikan topik ttg kedudukan dan fungsi
kementerian negara RI dan lembaga pemerintahan
non departemen
c. Guru mempersiapkan pembahasan materi melalui
metode diskusi klp yang telah ditentukan topiknya
pada pertemuan pertama (klp 1 agar mempersiapkan
klpnya)
Kegiatan a. Presentasi klp 1, topik bab 1, su bab B, kedudukan
Inti dan fungsi kementerian negara RI dan lembaga 65 Menit
pemerintahan non departemen
b. Pada saat klp 1 tampil presentasi klp lainnya
menyimak materi presentasi ( mengamati)
c. Setelah presentasi selesai dipaparkan oleh klp 1, klp
lain memberikan saran atau masukan dan mengajukan
pertanyaan terkait dengan materi yang sedang dibahas
(menanya)
d. Pengajuan pertanyaan dilakukan dlm bentuk beberapa
pertanyaan jumlah pertanyaan disesuaikan dengan
alokasi waktu yang tersedia.

Penutup a. Guru menyimpulkan materi dan jalannya diskusi 15 menit


b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat melakukan
refleksi terkait dengan kasus tersebut
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
rasa syukur kepada Allah SWT, TYME bahwa
pertemuan kali ini telah berlangsung dengan baik dan
lancar

PERTEMUAN 3

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Refleksi nilai nilai luhur pancasila

Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk 10 Menit
proses belajar mengajar dilanjutkan dengan apersepsi
b. Guru menyampaikan topik ttg nilai-nilai Pancasila
dalam kegiatan penyelenggaraan pemerintahan
c. Menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan peserta didik
Kegiatan a. Guru membagi peserta didik dalam 7 klp heterogen
Inti beranggotakan 4-5 org 55 Menit
b. Guru meminta peserta didik secara klp mencatat
pertanyaan yang ingin diketahui dan mendorong
peserta didik untuk terus menggali rasa ingin tahu
dengan pertanyaan secara mendalam dalam daftar
pertanyaan
c. Guru mengamati keterampilan peserta didik secara
perorangan dan klp dlm menyusun pertanyaan
d. Guru membantu peserta didik untuk mengumpulkan
informasi ttg penerapan nilai-nilai Pancasila dlm
penyelenggaran pemerintahan (eksekutif)
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
e.
Guru membimbing klp untuk mengidentifikasi nilai-
nilai Pancasila yang sudah diimplementasi dlm
penyelenggaraan pemerintahan dan upaya pemecahan
masalah jika nilai-nilai tsb belum diterapkan dalam
penyelenggaraan pemerintahan RI
f. Guru membimbing setiap klpuntuk menyajikan hasil
telaah dikelas. Kegiatan penyajian dapat dilakukan
setiap klp secara bergantian didepan kelas dan klp lain
memberikan prtanyaan atau komentar terhadap hasil
kerja dari klp penyaji
Penutup a. Guru dan siswa menyimpulkan materi 25 menit
b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat melakukan
refleksi terkait dengan kasus tersebut
c. Guru memberi evaluasi kepada peserta didik
d. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
rasa syukur kepada Allah SWT, TYME bahwa
pertemuan kali ini telah berlangsung dengan baik dan
lancar
E. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan
c. Keterampilan

2. Instrumen Penilaian

a. Sikap
Penilaian sikap terhadap peserta didik dilakukan selama proses belajar berlangsung. Penilaian
dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini dilihat aktivitas dan tingkat perhatian
peserta didik pada saat berdiskusi. Aspek yang diamati adalah, iman taqwa, rasa syukur, jujur,
disiplin, dan tanggung jawab. Format observasi penilaian sikap sebagai berikut :

Pedoman Pengamatan Sikap


Kelas : ……………………….
Hari, Tanggal : ……………………….
Pertemuan Ke- : ……………………….
Materi Pokok : ……………………….

Nama Aspek Penilaian


No Peserta Didik Rasa Tanggung
Iman Syukur Jujur Disiplin jawab
Taqwa
1

...

Penskoran
Skor penilaian menggunakan skala 1 – 4, yaitu :
Skor 1 apabila peserta didik tidak pernah sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 2 apabila peserta didik kadang-kadang sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 3 apabila peserta didik sering sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 4 apabila peserta didik selalu sesuai aspek sikap yang dinilai

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
20
Kemampuan
b. P Nama Kemampuan Memberi
Menjawab/
e No Peserta Bertanya Masukan/Saran
Argumentasi
n Didik
g
e 1 2 3 4 1 2 4 1 2 3 4
t 1
a
h
u
an

Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk penugasan, peserta didik diminta untuk
mengerjakan soal sbb:
1. Tuliskan sistem pembagian kekuasaan negara RI
2. Jelaskan kedudukan dan fungsi kementerian negara dan lembaga pemerintahan non
departemen
3. Jelaskan kedudukan dan fungsi pemerintahan daerah dalam kerangka NKRI
4. Tuliskan nilai-nilai Pancasila yang berkaitan degan penyelenggaraan pemerintahan

Penskoran :

Diberi skor maksimal 10

Rumus :

Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
10

c. Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
presentasi, kemampuan bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan
argumentasi kelompok, kemampuan dalam memberikan masukan/saran pada saat
menyampaikan hasil kajian sistem hukum dan sistem peradilan. Lembar penilaian penyajian
dan laporan hasil telaah menggunakan
formatabel di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan
dengan situasi dan kondisi.

Keterangan: diisi dengan tanda cek (V)


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
12
Pedoman Penskoran (rubrik)
No Aspek Penskoran
1. Kemampuan Skor 4, apabila selalu Bertanya
bertanya Skor 3, apabila sering bertanya
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.

2. Kemampuan Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas.


menjawab/ Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas
Argumentasi Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak
jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak
jelas

3. Kemampuan Skor 4, apabila selalu memberi masukan/saran


memberi Skor 3, apabila sering memberi masukan/saran
masukan Skor 2, apabila kadang-kadang memberi masukan/saran
Skor 1, apabila tidak pernah memberi masukan/ saran

F. ALAT DANSUMBER PEMBELAJARAN


1. Penyajian komputer/laptop
2. Bahan ajar powerpoint
3. UUD NRI Tahun 1945
4. Buku teks dan ensiklopedia hukum
5. Internet/sumber lain

Makassar, 18 Juni 2016


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Bunyamin S.Pd.M,Si
----------------------------------------- Yusniati S.Pd
NIP. NIP.19700527 20020202 006

ANALISIS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 13 Makassar


Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : X./I
Alokasi Waktu : 4 X 45 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


K.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
K.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda
sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator


Kompetensi Dasar Indikator

3.2 Mengkatagorikan ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang
mengatur tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan, pertahanan
dan keamanan

4.2 Menyaji hasil analisis tentang ketentuan Undang-undang Negara Republik Indonesia Tahun 1945
yang mengatur wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan, serta
pertahanan dan keamanan

C. Materi Pembelajaran

Ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah
negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan, pertahanan dan keamanan
a. Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
b. Kedudukan warga negara dan Penduduk Indonesia
c. Kemerdekaan beragama dan berkepercayaan terhadap Tuhan YME di Indonesia
d. Sistem Pertahanan dan Keamanan Negara Republik Indonesia

KEGIATAN PEMBELAJARAN ( PERTEMUAN 1)


KEGIATAN URAIAN AKTIFITAS KETER
ANGAN
PENDAHUL 1. Guru menyapa siswa dengan salam, senyum dan dilanjutkan dengan
UAN doa Guru mengkondisikan kelas sesuai (model pembelajaran Kajian (10
Konstitusional ) menit)
2. Guru memberikan kesempatan peserta didik untuk literasi
3. Melakukan apersepsi materi yang akan dibahas,yang didahului
dengan menginformasikan KD yang akan dibahas.

 Guru memfasilitasi siswa melalui sumber belajar yang tersedia, dan


KEGIATAN media yang ada (Buku UUD Negara RI Tahun 1945) (65
INTI  Membaca dan Mengamati Buku UUD 1945 atau melakukan kajian MENIT)
konstitusionalitas (membaca ketentuan Undang-undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945) yang mengatur tentang wilayah
negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan,
pertahanan dan keamanan
 Peserta didik melalui kegiatan eksplorasi berbagai sumber dan media
yang tersedia dan mengidentifikasi Ketentuan Undang-undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah
negara, warga negara dan penduduk, agama dan kepercayaan,
pertahanan dan keamanan
 Peserta didik dikelompokkan dalam beberapa kelompok heterogen
dan setiap kelompok mendapat tugas yang berbeda dan menuliskan
hasil identifikasinya di atas kertas/karton tentang (Ketentuan Undang-
undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang mengatur
tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk, agama dan
kepercayaan, pertahanan dan keamanan)
 Selanjutnya, setiap kelompok memaparkan hasil kerjanya melalui
perwakilan kelompoknya (siswa yang representatif)
KEGIATAN  Guru Memberikan tanggapan / feed back dan penguatan materi esensial (15
AKHIR dan menginformasikan kegiatan selanjutnya. menit)
/PENUTUP  Peserta didik membuat kesimpulan.
 Pembelajaran ditutup dengan salam dan doa.

KEGIATAN PEMBELAJARAN ( PERTEMUAN 2)


KEGIATAN URAIAN AKTIFITAS KETERANGAN
PENDAHULUAN
1. Guru menyapa siswa dengan salam, senyum dan
dilanjutkan dengan doa Guru mengkondisikan kelas
sesuai (model pembelajaran Pemanfaatan TIK) (10 menit)
2. Guru memberikan kesempatan peserta didik untuk
literasi
3. Melakukan apersepsi materi yang akan dibahas .
 Guru mengarahkan siswa untuk duduk berkelompok
KEGIATAN sesuai dengan pembagian kelompok yang sudah (65 MENIT)
INTI ditentukan secara heterogen
 Menginformasikan dan mengarahkan peserta didik untuk
memanfaatkan TIK dalam kegiatan elaborasi yang akan
dilakukan.
 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber tentang
Ketentuan Undang-undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 yang mengatur tentang wilayah
negara, warga negara dan penduduk, agama dan
kepercayaan, pertahanan dan keamanan dan selanjutnya
dianalisa dengan kelompok masing-masing, dan
didiskusikan.dengan kelompoknya dan dengan kelompok
lain.
 Menganalisis dan mempresentasikan hasil diskusi
kelompok tentangKetentuan Undang-undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang mengatur
tentang wilayah negara, warga negara dan penduduk,
agama dan kepercayaan, pertahanan dan keamanan.
KEGIATAN  Guru Memberikan tanggapan / feed back dan penguatan (15 menit)
AKHIR materi esensial dan
/PENUTUP  Peserta didik membuat kesimpulan.
 Pembelajaran ditutup dengan doa dan salam.

 Bentuk Penilaian : 1. Penilaian Sikap : Observasi


2. Penilaian Keterampilan : Lembar pengamatan/portopolio
3. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis

 Instrumen Penilaian ;

Pertemuan Pertama :

1. Instrumen Penilaian Sikap :

NO Nis/Nama Siswa Nilai Religius Kedisipinan Sopan santun kejujura Skor


n
1.
2.
3.
4.
5.

2. Instrumen Penilaian Keterampilan :


NO Nis/Nama siswa ASPEK YANG DINILAI Skor
Aktif Bertanya/ Kerjasama Pendengar yang
Berkomunikasi Baik
1.
2.
3.
4.
5.

3. Instrumen Penilaian Pengatahuan :


1. Menuliskan Pasal dalam UUD Negara RI yang mengatur tentang wilayah negara.
2. Menjelaskan Pasal 26 ayat 1 UUD 1945 tentang warga negara
3. Menjelaskan pasal 26 ayat 2 UUD 1945 tentang penduduk
4. Menuliskan bunyi pasal dalam UUD 1945 yang mengatur tentang agama dan
kepercayaan

Pertemuan Kedua :

4. Instrumen Penilaian Sikap :

NO Nis/Nama Siswa Nilai Religius Kedisipinan Sopan santun kejujura Skor


n
1.
2.
3.
4.
5.

5. Instrumen Penilaian Keterampilan :


NO Nis/Nama siswa ASPEK YANG DINILAI Skor
Aktif Bertanya/ Kerjasama Pendengar yang
Berkomunikasi Baik
1.
2.
3.
4.
5.

 Kunci Jawaban dan pedoman Penskoran :


Instrumen Pertemuan Pertama :

N0 SOAL Jawaban SOAL SKOR


1. Menuliskan Pasal Pasal 25.A UUD 1945 5
dalam UUD Negara
RI yang mengatur
tentang wilayah
negara.
2. Menjelaskan Pasal “Yang menjadi warga negara ialah orang- 20
26 ayat 1 UUD 1945 orang bangsa Indonesia asli dan orang-orang
tentang warga bangsa lain yang disyahkan dengan undang-
negara undang sebagai warga negara”
Jadi, yang menjadi warga negara di negara
kita adalah bisa Orang Indonesia asli dan
orang bangsa lain.
3. Menjelaskan pasal “Penduduk ialah warga negara Indonesia dan 20
26 ayat 2 UUD 1945 orang asing yang bertempat tinggal di
tentang penduduk Indonesia”
Jadi,Penduduk Indonesia harus bertempat
tinggal di Indonesia.
4. Menuliskan bunyi Pasal 29 ayat 1 : Negara berdasar atas 15
pasal dalam UUD keTuhanan Yang Maha Esa
1945 yang mengatur Ayat 2 : Negara menjamin kemerdekaan tiap-
tentang agama dan tiap penduduk untuk memeluk agamanya
kepercayaan masing-masing dan untuk beribadat menurut
kagamanya dan kepercayaannya itu.
JUMLAH SKOR 60

Alat dan Media Pembelajaran : - L K S , Buku UUD 1945 ,gambar /peta, internet

Makassar, 18 Juni 2016

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata pelajaran

BUNYAMIN,S.Pd,M.Si YUSNIATI, S.P d


NIP. NIP.197005272005022006
LK 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 13 Makassar


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/semester :X /1
Materi Pokok : Hubungan struktural dan fungsional pemerintah pusat dan daerah.
Alokasi Waktu : 4 Pertemuan ( 3 x 2 JP )
A.KOMPETENSI INTI.
KI.1 . Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah..
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1.4. Menghormati nilai-nilai 1.4.1 Membangun nilai-nilai proaktif secara adil tentang hubungan
tentang hubungan struktural struktural dan fungsional pemerintahan pusat dan daerah
dan fungsional pemerintahan menurut Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia
pusat dan daerah menurut Tahun 1945
Undang-Undang Dasar Negara 1.4.2 Membangun nilai-nilai responsif secara adil tentang hubungan
Republik Indonesia Tahun struktural dan fungsional pemerintahan pusat dan daerah
1945 menurut Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945
2.1.Menunjukan nilai-nilai tentang 2.4.1 Membangun nilai-nilai proaktif yang terkandung dalam
hubungan struktural dan hubungan struktural dan fungsional pemerintahan pusat dan
fungsional pemerintahan pusat daerah menurut Undang-Undang Dasar Negara Republik
dan daerah menurut Undang- Indonesia Tahun 1945
Undang Dasar Negara Republik 2.4.2.Membangun nilai-nilai responsif yang terkandung dalam
Indonesia Tahun 1945 hubungan structural dan fungsional pemerintahan pusat dan
daerah menurut Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945
3.4. Menganalisis hubungan 3.4.1Menganalisis desentralisasi atau otonomi daerah dalam
struktural dan fungsional konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
pemerintahan pusat dan 3.4.2Mengidentifikasi kedudukan dan peran pemerintah pusat.
daerah menurut Undang- 3.4.3.Mengidentifikasi kedudukan dan peran pemerintah daerah
Undang Dasar Negara 3.4.4.Menunjukkan hubungan struktural dan fungsional
Republik Indonesia Tahun pemerintah pusat dan daerah
1945.
4.4. Menyaji hasil analisis tentang 4.4.1 Menyaji hasil telaah hubungan structural dan fungsional
hubungan struktural dan pemerintahan pusat dan daerah menurut Undang-Undang
fungsional pemerintahan pusat Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
dan daerah menurut Undang- 4.4.2 Mengkomunikasikan hasil telaah Hubungan struktural dan
Undang Dasar Negara Republik fungsional pemerintahan pusat dan daerah menurut Undang-
Indonesia Tahun 1945. Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
C.MATERI PEMBELAJARAN

Materi pelajaran PPKn Kelas X Bab 4. adalah Pembelajaran Hubungan


Struktural dan Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah,
dengan Sub-Bab sebagai berikut :
1. Desentralisasi atau otonomi daerah dalam konteks Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
2. Kedudukan dan Peran Pemerintah Pusat.
3. Kedudukan dan Peran Pemerintah Daerah.
4. Hubungan Struktural dan Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah. (materimateri
tersebut dapat dikembangkan lebih lanjut dalam RPP berdasarkan fakta,
konsep, prinsip, dan prosedur).

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1
 Pendekatan : Saintifik berbasis inquary
 Model Pembelajaran : Kajian Konstitusional

Langkah-langkah Pembelajaran :

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai 10 Menit
b. Mengondisikan suasana belajar yang
menyenangkan, melalui pemberian salam dan
menyapa peserta didik dilanjutkan dengan
memperhatikan kesiapan psikis dan fisik
peserta didik untuk mengikuti proses
pembelajaran, memperhatikan kebersihan,
kerapian, ketertiban, dan absensi.peserta didik.
c. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab
mengenai materi hubungan structural dan
fungsional pemerintahan pusat dan daerah
menurut Undang-Undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945.
d. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai.
e. Menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran
yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti
a. Sebelum peserta didik memahami 65 menit
desentralisasi atau otonomi daerah dalam
konteks Negara Kesatuan Republik
Indonesia,
b.Guru dapat menunjukkan ilustrasi/paparan/
wacana tentang permasalahan sumber
daya dan kemampuan daerah dalam
penerapan otonomi daerah.
c.Guru dapat memulai pelajaran dengan
mengemukakan hakikat desentralisasi
dan kelebihan serta kekurangannya.
d..Peserta didik disajikan wacana tentang
tentang permasalahan sumber daya dan
kemampuan daerah dalam penerapan
otonomi daerah.
c. Peserta didik diberi waktu untuk membaca
wacana tentang permasalahan sumber
daya dan kemampuan daerah dalam
penerapan otonomi daerah
Penutup d. Guru meminta peserta didik untuk 15 Menit
merekonstruksi pemikiran dan aktivitas
mereka selama proses kegiatan pengumpulan
informasi, proses analisis serta proses
berlangsungnya tugas klp
e. Guru membantu peserta didik melakukan
refleksi atau evaluasi trhadap penyelidikan dan
proses-proses yang telaj mereka lakukan
f. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkanrasa syukur kpd Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar

PERTEMUAN 2

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Kajian Konstitusionalitas
Langkah-langkah Pembelajaran :

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih 10 Menit
kondusif untuk proses belajar mengajar
dilanjutkan dengan apersepsi
b. Guru menyampaikan topik ttg kedudukan dan
fungsi kementerian negara RI dan lembaga
pemerintahan non departemen
c. Guru mempersiapkan pembahasan materi
melalui metode diskusi klp yang telah
ditentukan topiknya pada pertemuan pertama
(klp 1 agar mempersiapkan klpnya)
Kegiatan a. Presentasi klp 1, topik bab 1, su bab B,
Inti kedudukan dan fungsi kementerian negara RI 65 Menit
dan lembaga pemerintahan non departemen
b. Pada saat klp 1 tampil presentasi klp lainnya
menyimak materi presentasi ( mengamati)
c. Setelah presentasi selesai dipaparkan oleh klp
1, klp lain memberikan saran atau masukan
dan mengajukan pertanyaan terkait dengan
materi yang sedang dibahas (menanya)
d. Pengajuan pertanyaan dilakukan dlm bentuk
bebrapa pertanyaan ( jumlah pertanyaan
disesuaikan dengan alokasi waktu yang
tersedia

Penutup a. Guru menyimpulkan materi dan jalannya 15 menit


diskusi
b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat
melakukan refleksi terkait dengan kasus
tersebut
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar

PERTEMUAN 3

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Problem Based Learning

Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih 10 Menit
kondusif untuk proses belajar mengajar
dilanjutkan dengan apersepsi
b. Guru menyampaikan topik ttg nilai-nilai
Pancasila dalam kegiatan penyelenggaraan
pemerintahan
c. Menjelaskan materi dan kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan peserta
didik
Kegiatan a. Guru membagi peserta didik dalam 7 klp
Inti heterogen beranggotakan 4-5 org 55 Menit
b. Guru meminta peserta didik secara klp
mencatat pertanyaan yang ingin diketahui dan
mendorong peserta didik untuk terus menggali
rasa ingin tahu dengan pertanyaan secara
mendalam dalam daftar pertanyaan
c. Guru mengamati keterampilan peserta didik
secara perorangan dan klp dlm menyusun
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
pertanyaan
d. Guru membantu peserta didik untuk
mengumpulkan informasi ttg penerapan nilai-
nilai Pancasila dlm penyelenggaran
pemerintahan (eksekutif)
e. Guru membimbing klp untuk mengidentifikasi
nilai-nilai Pancasila yang sudah
diimplementasi dlm penyelenggaraan
pemerintahan dan upaya pemecahan masalah
jika nilai-nilai tsb belum diterapkan dalam
penyelenggaraan pemerintahan RI
f. Guru membimbing setiap klpuntuk
menyajikan hasil telaah dikelas. Kegiatan
penyajian dapat dilakukan setiap klp secara
bergantian didepan kelas dan klp lain
memberikan prtanyaan atau komentar terhadap
hasil kerja dari klp penyaji
Penutup a. Guru dan siswa menyimpulkan materi 25 menit
b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat
melakukan refleksi terkait dengan kasus
tersebut
c. Guru memberi evaluasi kepada peserta didik
d. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar

1. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan
c. Keterampilan

2. Instrumen Penilaian

a. Sikap
Penilaian sikap terhadap peserta didik dilakukan selama proses belajar berlangsung. Penilaian
dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini dilihat aktivitas dan tingkat perhatian
peserta didik pada saat berdiskusi. Aspek yang diamati adalah, iman taqwa, rasa syukur, jujur,
disiplin, dan tanggung jawab. Format observasi penilaian sikap sebagai berikut
Nama Aspek Penilaian
No Peserta Didik Rasa Tanggung
Iman Jujur Disiplin
Syukur jawab
Taqwa
1

...
P
edoman Pengamatan Sikap
Kelas : ……………………….
Hari, Tanggal : ……………………….
Pertemuan Ke- : ……………………….
Materi Pokok : ……………………….

Penskoran
Skor penilaian menggunakan skala 1 – 4, yaitu :
Skor 1 apabila peserta didik tidak pernah sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 2 apabila peserta didik kadang-kadang sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 3 apabila peserta didik sering sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 4 apabila peserta didik selalu sesuai aspek sikap yang dinilai
Kemampuan
Nama Kemampuan Memberi R
Menjawab/
No Peserta Bertanya Masukan/Saran
Argumentasi umus :
Didik
1 2 3 4 1 2 4 1 2 3 4
1 Skor
Perolehan

Nilai = -------
-------------- X 100
20

b. Pengetahuan

Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk penugasan, peserta didik diminta untuk
mengerjakan soal sbb:
5. Tuliskan sistem pembagian kekuasaan negara RI
6. Jelaskan kedudukan dan fungsi kementerian negara dan lembaga pemerintahan non
departemen
7. Jelaskan kedudukan dan fungsi pemerintahan daerah dalam kerangka NKRI
8. Tuliskan nilai-nilai Pancasila yang berkaitan degan penyelenggaraan pemerintahan
Penskoran :

Diberi skor maksimal 10


Rumus :

Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
10
c. Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
presentasi, kemampuan bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan
argumentasi kelompok, kemampuan dalam memberikan masukan/saran pada saat
menyampaikan hasil kajian sistem hukum dan sistem peradilan. Lembar penilaian penyajian
dan laporan hasil telaah menggunakan
formata bel di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan
dengan situasi dan kondisi.

Keterangan: diisi dengan tanda cek (V)


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
12

No Aspek Penskoran
1. Kemampuan Skor 4, apabila selalu Bertanya
bertanya Skor 3, apabila sering bertanya
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.
2. Kemampuan Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas.
menjawab/ Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas
Argumentasi Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak
jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak
jelas
3. Kemampuan Skor 4, apabila selalu memberi masukan/saran
memberi Skor 3, apabila sering memberi masukan/saran
masukan Skor 2, apabila kadang-kadang memberi masukan/saran
Skor 1, apabila tidak pernah memberi masukan/ saran

Pedoman Penskoran (rubrik)

2. ALAT DANSUMBER PEMBELAJARAN

6. Penyajian komputer/laptop
7. Bahan ajar powerpoint
8. UUD NRI Tahun 1945
9. Buku teks dan ensiklopedia hukum
10. Internet/sumber lain

Makassr, 18 Juni 2016


Mengetahui
Kepala SMA Negeri ........... Guru Mata Pelajaran,

BUNUAMIN,S.Pd,M.Si YUSNIATI,S.Pd
NIP, NIP.197027052005022006

LK 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 13 Makassar


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/semester :X /1
Materi Pokok : Integrasi Nasional dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika
Alokasi Waktu : 4 Pertemuan ( 4 x 2 JP )

A. KOMPETENSI INTI.

KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1.5. Mensyukuri nilai-nilai yang 1.5.1.Membangun nilai nilai toleran yang membentuk
membentuk komitmen integrasi komitmen integrasi nasional dalam bingkai Bhineka
nasional dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika
Tunggal Ika
1.5.2.Membangun nilai-nilai damai yang membentuk
komitmen integrasi Nasional dalam bingkai Bhineka
Tunggal Ika

2.5.Mengembangkan nilai-nilai yang 2.5.1Membangun nilai-nilai Toleransi yang


membentuk komitmen integrasi nasional membentuk komitmen integrasi nasional
dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika dalam bingkai Bhineka Tunggal Ika
2.5.2. Membangun nilai-nilai damai yang membentuk
komitmen integrasi dalam bingkai Bhineka
Tunggal Ika
3.5.Menganalis faktor-faktor pembentuk 3.5.1.Mengidentifikasi kebhinekaan bangsa Indonesia.
integrasi nasional dalam bingkai Bhineka
Tunggal Ika 3.5.2. Menganalisis konsep intergrasi nasional
3.5.3.mengidentifikasi faktor-faktor pembentuk
integrasi nasional
3.5.4.Menganalisis membangkitkan kesadaran warga
negara untuk bela negara
3.5.5.Menunjukkan kesediaan warga negara untuk
mealukan bela negara
4.5. menyaji hasil analisis tentang faktor- 4.5.1. Menyaji hasil analisis tentang faktor-faktor
faktor pembentuk integrasi nasional pembentuk integrasi nasional dalam bingkai
dalam Bingkai Bhineka Tunggal Ika Bhineka Tunggal Ika
4.5.2.Mengkomunikasikan hasil analisis tentang faktor-
faktor pembentuk integrasi nasional dalam
bingkai Bhineka Tunggal Ika

C. MATERI PEMBELAJARAN
Pembelajaran integrasi nasional dalam Bingkai Bhineka Tunggal Ika :
1. Kebhinekaan Bangsa Indonesia
2. Konsep integrasi nasional
3. Factor-faktor pembentuk integrasi nasional
4. Tantangan dalam menjaga keutuhan NKRI
5. Peran serta warga Negara dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Keteladanan
Materi:
1. Kebhinekaan Bangsa Indonesia

Langkah-langkah Pembelajaran :

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai 10 Menit
b. Mengondisikan suasana belajar yang
menyenangkan, melalui pemberian salam dan
menyapa peserta didik dilanjutkan dengan
memperhatikan kesiapan psikis dan fisik
peserta didik untuk mengikuti proses
pembelajaran, memperhatikan kebersihan,
kerapian, ketertiban, dan absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu Nasional satu nusa satu
bangsa.
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab
mengenai lagu yang telah dinyanyikan dengan
KD yang akan dibahas tentang Kebhinekaan
bangsa Indonesia
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
pembelajaran yang akan dicapai.
f. Menjelaskan materi dan kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan peserta
didik

Kegiatan Inti a. Sebelum peserta didik mengidentifikasi


kebhinekaan bangsa Indonesia, guru 65 menit
menunjukkan ilustrasi/paparan secara singkat
tentang kebhinekaan bangsa Indonesia
b. Peserta didik disajikan peta wilayah NKRI dan
semboyan Bhineka Tunggal Ika
c. Peserta didik diberi waktu untuk membaca
buku teks bab 5.
d. Peserta didik membuat pertanyaan tentang
peta dan semboyan Bhineka Tunggal Ika
e. Peserta didik dengan kelompok
mengumpulkan informasi yang berkaitan
dengan kebhinekaan bangsa Indonesia
f. Peserta didik membuat analisi terkait dengan
deskripsi kebhinekaan bangsa Indonesia
g. Secara random peserta didik (1-2 mewakili
kelompok) dapat mengkomunikasikan secara
langsung hasil analisis tentang kebhinekaan
Bangsa Indonesia

Penutup a. Guru meminta peserta didik untuk 15 Menit


merekonstruksi pemikiran dan aktivitas
mereka selama proses kegiatan pengumpulan
informasi, proses analisis serta proses
berlangsungnya tugas klp
b. Guru membantu peserta didik melakukan
refleksi atau evaluasi trhadap penyelidikan dan
proses-proses yang telah mereka lakukan
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar
PERTEMUAN 2

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Partisipasi dalam asosiasi kelompok
Materi pelajaran :
1. Pengertian integrasi nasional meliputi:
a. Secara politis
b. Secara antropologis

2. Factor-faktor pembentuk integrasi nasional:


a. Factor pendorong tercapainya integrasi nasional
b. Factor pendukung integrasi nasional
c. Factor penghambat integrasi nasional

Langkah-langkah Pembelajaran :

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih kondusif 10 Menit
untuk proses belajar mengajar dilanjutkan dengan
apersepsi
b. Guru menyampaikan topik ttg konsep integrasi
nasional
c. Guru mempersiapkan pembahasan materi melalui
metode diskusi klp yang telah ditentukan topiknya
pada pertemuan pertama
Kegiatan a. Presentasi klp 5, topik bab 5, sub bab B, konsep
Inti integrasi nasional 65 Menit
b. Pada saat klp 5 tampil presentasi klp lainnya
menyimak materi presentasi ( mengamati)
c. Setelah presentasi selesai dipaparkan oleh klp 5, klp
lain memberikan saran atau masukan dan
mengajukan pertanyaan terkait dengan materi yang
sedang dibahas (menanya)
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
d. Pengajuan pertanyaan dilakukan dlm bentuk
beberapa pertanyaan ( jumlah pertanyaan disesuaikan
dengan alokasi waktu yang tersedia

Penutup a. Guru menyimpulkan materi dan jalannya diskusi 15 menit


b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat
melakukan refleksi terkait dengan kasus tersebut
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah berlangsung
dengan baik dan lancar

PERTEMUAN 3

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Materi pelajaran :
Tantangan dalam keutuhan NKRI
Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Guru mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk10 Menit
proses belajar mengajar dilanjutkan dengan apersepsi
dan tak kalah penting aspek sikap spiritual peserta
didik
b. Guru menyampaikan topik tantangan dalam menjaga
keutuhan NKRI

Kegiatan a. Sebelum peserta didik menganalisis tentang


Inti tantangan dalam menjaga keutuhan NKRI guru dapat 55 Menit
menjelaskan berbagai macam tantangan dalam
menjaga keutuhan NKRI
b. Guru memaparkan secara singkat tengtang
bagaimana menjaga keutuhan NKRI
c. Peserta didik dalam kelompok diberi waktu untuk
membaca buku teks pelajaran PPKN kelas X
d. Peserta didik dalam kelompok diberi waktu untuk
menganalisis tantangan dalam menjaga keutuhan
NKRI
e. Peserta didik melakukan analisis tentang upaya untuk
mengatasi berbagai macam tantangan dalam menjaga
keutuhan NKRI
f. Secara random 1 sampai 2 orang mewakili kelompok
dapat mengkomunikasikan secara lisan hasil analisis
upaya mengatasi berbagai macam tantangan dalam
menjaga keutuhan NKRI sedangkan yang lain
mengumpulkan hasil analisisnya

Penutup a. Guru dan siswa menyimpulkan materi 25 menit


b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat
melakukan refleksi terkait upaya membangun
kesediaan warga Negara untuk melakukan bela
negara
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah berlangsung
dengan baik dan lancar

PERTEMUAN 4

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Materi pelajaran :
Peran serta warga Negara dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran 10 Menit
b. Guru meminta peserta didik untuk mengamati
dengan membaca buku bab 5 sub. Bab.c
c. Guru menanamkan sikap teliti dan cermat dalam
membaca sub bab tersebut
d. Guru meminta peserta didik mencatat hal-hal yang
penting dan mungkin dapat dieksplosrasi dari bacaan
tersebut

Kegiatan a. Guru membagi peserta didik dalam kelompok


Inti heterogen beranggotakan 4 orang 55 Menit
b. Guru meminta peserta didik secara kelompok
mencatat pertanyaan yang ingin diketahui dan
mendorong peserta didik terus menggali rasa ingin
tahu
c. Guru mengamati ketrampilan peserta didik secara
perorangan dan kelompok dalam menyusun
pertanyaan
d. Selama penyelidikan peserta didik didorong untuk
mengajukan pertanyaan dan mecari informasi
sebanyak-banyaknya tentang membangkitkan
kesadaran warga Negara untuk bela negara

Penutup a. Guru dan siswa menyimpulkan materi 25 menit


b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat
melakukan refleksi terkait upaya membangun
kesediaan warga Negara untuk melakukan bela
negara
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah berlangsung
dengan baik dan lancar

E. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan
c. Keterampilan

2. Instrumen Penilaian

a. Sikap
Penilaian sikap terhadap peserta didik dilakukan selama proses belajar berlangsung. Penilaian
dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini dilihat aktivitas dan tingkat perhatian
peserta didik pada saat berdiskusi. Aspek yang diamati adalah, iman taqwa, rasa syukur, jujur,
disiplin, dan tanggung jawab. Format observasi penilaian sikap sebagai berikut

Pedoman Pengamatan Sikap


Kelas : ……………………….
Hari, Tanggal : ……………………….
Pertemuan Ke- : ……………………….
Materi Pokok : ……………………….

Nama Aspek Penilaian


No Peserta Didik Rasa Tanggung
Iman Syukur Jujur Disiplin jawab
Taqwa
1

...

Penskoran
Skor penilaian menggunakan skala 1 – 4, yaitu :
Skor 1 apabila peserta didik tidak pernah sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 2 apabila peserta didik kadang-kadang sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 3 apabila peserta didik sering sesuai aspek sikap yang dinilai
Kemampuan Skor
Nama Kemampuan Menjawab/ Memberi
4 Peserta Bertanya Masukan/Saran
No Argumentasi
Didik
1 2 3 4 1 2 4 1 2 3 4
1

apabila peserta didik selalu sesuai aspek sikap yang dinilai

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
20

b. Pengetahuan

Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk penugasan, peserta didik diminta untuk
mengerjakan soal sbb:
1. Tuliskan sistem pembagian kekuasaan negara RI
2. Jelaskan kedudukan dan fungsi kementerian negara dan lembaga pemerintahan non
departemen
3. Jelaskan kedudukan dan fungsi pemerintahan daerah dalam kerangka NKRI
4. Tuliskan nilai-nilai Pancasila yang berkaitan degan penyelenggaraan pemerintahan

Penskoran :

Diberi skor maksimal 10

Rumus :

Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
10

5. Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
presentasi, kemampuan bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan
argumentasi kelompok, kemampuan dalam memberikan masukan/saran pada saat
menyampaikan hasil kajian sistem hukum dan sistem peradilan. Lembar penilaian penyajian
dan laporan hasil telaah menggunakan
formatabel di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan
dengan situasi dan kondisi.

Keterangan: diisi dengan tanda cek (V)


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
12

Pedoman Penskoran (rubrik)


No Aspek Penskoran
1. Kemampuan Skor 4, apabila selalu Bertanya
bertanya Skor 3, apabila sering bertanya
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.

2. Kemampuan Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas.


menjawab/ Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas
Argumentasi Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak
jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak
jelas

3. Kemampuan Skor 4, apabila selalu memberi masukan/saran


memberi Skor 3, apabila sering memberi masukan/saran
masukan Skor 2, apabila kadang-kadang memberi masukan/saran
Skor 1, apabila tidak pernah memberi masukan/ saran

F. ALAT DANSUMBER PEMBELAJARAN

11. Penyajian komputer/laptop


12. Bahan ajar powerpoint
13. UUD NRI Tahun 1945
14. Buku teks dan ensiklopedia hukum
15. Internet/sumber lain

Makassr, 18 Juni 2016


Mengetahui
Kepala SMA Negeri 18 Makassar Guru Mata Pelajaran,

BUNYAMIN,S.Pd,M.Si YUSNIATI.S.Pd
NIP. NIP.197005272005022006

LK. 2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 13 Makassar


Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/semester :X /1
Materi Pokok : Pembelajaran Ancaman terhadap Negara dalam Bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan ( 3 x2 JP )

A. KOMPETENSI INTI.
KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

1.6. Mensyukuri nilai-nilai yang 1.6.1. Membangun nilai-nilai kerja sama yang
membentuk kesadaran akan membentuk kesadaran akan ancaman terhadap
ancaman terhadap negara dan upaya negara dan upaya penyelesaiannya dibidang
penyelesaiannya di bidang Ideologi, IPOLEKSOSBUDHANKAM dalam bingkai
politik, ekonomi, sosial, budaya, Bhinneka Tunggal Ika
pertahanan, dan keamanan dalam 1.6.2. Membangun nilai nilai gotong royong yang
bingkai Bhinneka Tunggal Ika membentuk kesadaran akan ancaman terhadap
negara dan upaya penyelesaiannya dibidang
POLEKSOSBUDHANKAM dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
2.6. Meyakini nilai-nilai ketahanan 2.6.1. Membangun nilai-nilai kerja sama terkait
terkait ancaman terhadap negara ancaman terhadap negara dan upaya
dan upaya penyelesaiannya penyelesaiannya dibidang
dibidang Ideologi, politik, ekonomi, POLEKSOSBUDHANKAM dalam bingkai
sosial, budaya, pertahanan, dan Bhinneka Tunggal Ika
keamanan dalam bingkai Bhinneka 2.6.2. Membangun nilai nilai gotong royong terkait
Tunggal Ika. ancaman terhadap negara dan upaya
penyelesaiannya dibidang
POLEKSOSBUDHANKAM dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
3.6. Memprediksi indikator ancaman 3.6.1. Menganalisis ancaman terhadap integrasi
terhadap negara dan upaya nasional
penyelesaiannya di bidang ideologi, 3.6.2. Mengidentifikasi ancaman di Bidang
politik, ekonomi, sosial, budaya, IPOLEKSOSBUDHANKAM
pertahanan, dan keamanan dalam 3.6.3. Menjelaskan peran serta masyarakat dalam
bingkai Bhinneka Tunggal Ika mengatasi berbagai ancaman dalam membangun
integritas nasional.
4.6.Menyaji hasil analisis tentang 4.6.1. Menyaji hasil analisis tentang ancaman terhadap
ancaman terhadap negara dan upaya negara dan upaya penyelesaiannya di bidang
penyelesaiannya di bidang ideologi, IPOLEKSOSBUDHANKAM.
politik, ekonomi, sosial, budaya,
pertahanan, dan keamanandalam 4.6.2. Mengkomunikasikan hasil analisis tentang
bingkai Bhinneka Tunggal Ika ancaman terhadap negara dan upaya
penyelesaiannya di bidang
IPOLEKSOSBUDHANKAM

C. MATERI PEMBELAJARAN

Ancaman terhadap Negara dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika, dengan Sub-bab
sebagai berikut.
1. Mewaspadai ancaman terhadap integritas nasional.
2. Ancaman di bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM.
3. Peran serta masyarakat yaitu mengatasi berbagai ancaman dalam membangun integritas
nasional

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1

 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)


 Model Pembelajaran : Meneliti Isu Publik

Langkah-langkah Pembelajaran :
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai 10 Menit
b. Mengondisikan suasana belajar yang
menyenangkan, melalui pemberian salam dan
menyapa peserta didik dilanjutkan dengan
memperhatikan kesiapan psikis dan fisik
peserta didik untuk mengikuti proses
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
pembelajaran, memperhatikan kebersihan,
kerapian, ketertiban, dan absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu nasional Tanah Airku
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab
mengenai makna lagu yang telah dinyanyikan
dengan KD yang akan dibahas
tentangancaman terhadap integritas nasional
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai.
f. Menjelaskan materi dan kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan peserta
didik
Kegiatan Inti a. Guru meminta peserta didik untuk mengamati 65 menit
gambar dibawah ini.
b. Sebelum peserta didik menganalisis ancaman
terhadap integrasi nasional, guru
menunjukkan ilustrasi/paparan secara singkat
tentang ancaman terhadap integrasi nasional
c. Peserta didik diberi waktu untuk membaca
buku teks pelajaran tentang Bab 6 Sub Bab A.
Mewaspadai ancaman terhadap integrasi
nasional, baik ancaman militer dan ancaman
Nonmiliter
d. Peserta didik membuat pertanyaan dari materi
yang terdapat dalam sub bab tersebut
(diharapkan peserta didik dapat membuat 5
pertanyaan yang berbeda dengan teman
sebangku).
e. Peserta didik dengan kelompok
mengumpulkan informasi yang berkaitan
dengan ancaman terhadap integritas nasional
f. Peserta didik membuat analisis terkait dengan
deskripsi ancaman terhadap integritas
nasional, baik ancaman militer dan ancaman
Nonmiliter
g. Secara random peserta didik (1 sampai dengan
2 orang mewakili kelompok) dapat
mengkomunikasikan secara lisan hasil analisis
tentang ancaman terhadap integritas nasional.
Adapun, peserta didik yang lain
mengumpulkan hasil analisis secara tertulis
h. Guru membimbing setiap klp utk menyajikan
hasil telaah dikelas, kegiatan penyajian dpt
dilakukan setiap klp secara bergantian didepan
kelas dan klp lain memberikan pertanyaan atu
komentar terhadap hasil kerja dari klp penyaji
Penutup a. Guru menyimpulkan hasil pemaparan 15 Menit
(perwakilan kelompok) tentang kasus
Marsinah dilanjutkan dengan umpan balik
secara lisan kepada peserta didik tentang
kasus tersebut
b. Guru membantu peserta didik melakukan
refleksi atau evaluasi terhadap penyelidikan
dan proses-proses yang telah mereka lakukan
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkanrasa syukur kpd Allah SWT,
TYME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar

Pertemuan Kedua
 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)
Model Pembelajaran : Meneliti Isu Publik
Langkah-langkah Pembelajaran :

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan 1. Guru mempersiapkan kelas agar lebih kondusif
10 Menit
untuk proses belajar mengajar dilanjutkan
dengan apersepsi
2. Guru menyampaikan topik tentang “Ancaman
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
di Bidang Ipoleksosbudhankam
3. Guru mempersiapkan pembahasan materi
melalui metode diskusi. Kelompok yang telah
ditentukan topiknya pada pertemuan pertama
(kelompok 6 agar mempersiapkan
kelompoknya).
4. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai.
5. Menjelaskan materi dan kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan peserta
didik

Kegiatan Inti 1. Presentasi Kelompok 6, topik Bab 6 Sub-bab B. 65 menit


Ancaman di Bidang Ipoleksosbudhankam.
2. Pada saat Kelompok 6 tampil presentasi,
kelompok lainnya menyimak materi presentasi
(mengamati)
3. Setelah presentasi selesai dipaparkan oleh
Kelompok 6, kelompok lain memberikan
saran/masukan dan mengajukan pertanyaan
terkait dengan materi yang sedang dibahas
(menanya).
4. Pengajuan pertanyaan dilakukan dalam bentuk
termin pertanyaan (jumlah termin disesuaikan
dengan alokasi waktu yang tersedia).

Penutup 1. Guru menyimpulkan materi dan jalannya diskusi 15 Menit


2. Guru membantu peserta didik melakukan refleksi
atau evaluasi terhadap penyelidikan dan proses-
proses yang telah mereka lakukan
3. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT,
Tuhan YME bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar.

4. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan
c. Keterampilan

2. Instrumen Penilaian

d. Sikap
Penilaian sikap terhadap peserta didik dilakukan selama proses belajar berlangsung. Penilaian
dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini dilihat aktivitas dan tingkat perhatian
peserta didik pada saat berdiskusi. Aspek yang diamati adalah, iman taqwa, rasa syukur, jujur,
disiplin, dan tanggung jawab. Format observasi penilaian sikap sebagai berikut :

Pedoman Pengamatan Sikap


Kelas : ……………………….
Hari, Tanggal : ……………………….
Pertemuan Ke- : ……………………….
Materi Pokok : ……………………….
AspekPenilaian
Nama Peserta Rasa Tanggungj
No Didik Iman Jujur Disiplin
Syukur awab
Taqwa
1

...

Penskoran
Skor penilaian menggunakan skala 1 – 4, yaitu :
Kemampuan
Nama Kemampuan Menjawab/ MemberiMasukan/
No Peserta Bertanya Argumentasi Saran
Didik
1 2 3 4 1 2 4 1 2 3 4
1

Skor 1 apabila peserta didik tidak pernah sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 2 apabila peserta didik kadang-kadang sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 3 apabila peserta didik sering sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 4 apabila peserta didik selalu sesuai aspek sikap yang dinilai

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
20
e. Pengetahuan

Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk penugasan, peserta didik diminta untuk
mengerjakan soal sbb:
1. Pada hakikatnya Kebhinekaan bangsa Indonesia merupakan rahmat Allah SWT sekaligus
merupakan sebuah potensi sekaligus tantangan bagi bangsa Indonesia. Jelaskan maksud
pernyataan tersebut !
2. Ancaman militer pada hakikatnya berkaitan dengan ancaman di bidang pertahanan dan
keamanan. Jelaskan dan berikan contoh terkait dengan ancaman di bidang militer
3. Agresi suatu negara yang mengancam kedaulatan suatu negara, keutuhan wilayah, dan
keselamatan segenap bangsa Indonesia mempunyai bentuk-bentuk mulai dari yang
berskala paling besar sampai dengan yang terendah.

Penskoran :

Diberi skor maksimal 10

Rumus :

Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
10

f. Keterampilan

Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
presentasi, kemampuan bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan
argumentasi kelompok, kemampuan dalam memberikan masukan/saran pada saat
menyampaikan hasil kajiansistem hukum dan sistem peradilan. Lembar penilaian penyajian
dan laporan hasil telaah menggunakan
format tabel di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan
dengan situasi dan kondisi.

Keterangan: diisi dengan tanda cek (V)

Kategori Penilaian :

4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang

Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
12

PedomanPenskoran(rubrik)

No Aspek Penskoran
1. Kemampuanberta Skor 4, apabila selalu Bertanya
nya Skor3,apabilaseringbertanya
Skor2,apabilakadang-kadangbertanya
Skor1,apabilatidakpernahbertanya.

2. Kemampuanmen Skor4,apabilamateri/jawabanbenar,rasional,danjelas.
jawab/Argument Skor3,apabilamateri/jawabanbenar,rasional,dantidakjelas
asi Skor2,apabilamateri/jawabanbenar,tidakrasional,dantidakjelas
Skor1,apabilamateri/jawabantidakbenar,tidakrasional,dantidakjelas

3. Kemampuanm Skor4,apabilaselalumemberimasukan/saran
emberimasuka Skor3,apabilaseringmemberimasukan/saran
n Skor2,apabilakadang-kadangmemberimasukan/saran
Skor1,apabilatidakpernahmemberimasukan/saran

5. ALAT DANSUMBER PEMBELAJARAN

16. Penyajian komputer/laptop


17. Bahan ajar powerpoint
18. UUD NRI Tahun 1945
19. Buku teks dan ensiklopedia hukum
20. Internet/sumber lain

Makassar, 18 Juni 2016


Mengetahui
Kepala SMANegeri 13 Makassar Guru Mata Pelajaran,

BUNYAMIN,S.Pd. M.Pd YUSNIATI,S.Pd


NIP. NIP. 197005272005022006
A. Kompetensi Inti
KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI.3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator

1.7.Menghayati nilai-nilai pentingnya 1.7.1. Mendukung nilai-nilai pentingnya wawasan


wawasan nusantara dalam konteks nusantara dalam konteks Negara Kesatuan
Negara Kesatuan Republik Indonesia Republik Indonesia secara adil
secara adil 1.7.2. Menunjukkan nilai-nilai pentingnya wawasan
nusantara dalam konteks Negara Kesatuan
Republik Indonesia secara adil

2.7.Mengembangkan nilai-nilai tentang 2.7.1.Membangun nilai-nilai tangggungjawab tentang


pentingnya wawasan nusantara pentingnya wawasan nusantara dalam konteks
dalam konteks Negara Kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia
Republik Indonesia 2.7.2. Menunjukkan nilai-nilai kerjasama tentang
pentingnya wawasan nusantara dalam konteks
Negara Kesatuan Republik Indonesia
3.7. Mengkarakteristikkan arti pentingnya 3.7.1.Menjelaskan pengertian wawasan nusantara
Wawasan Nusantara dalam konteks 3.7.2.Menguraikan hakikat wawasan nusantara
Negara Kesatuan Republik 3.7.3.Mengemukakan kedudukan, fungsi dan tujuan
Indonesia. wawasan nusantara
3.7.4.Mengklasifikasikan aspek trigatra dan pancagatra
dalam wawasan nusantara
3.7.5. Menegaskan peran serta warga negara mendukung
implementasi wawasan kebangsaan
4.7 Mewujudkan keputusan bersama 4.7.1.Membuat keputusan bersama terkait arti
terkait arti pentingnya Wawasan pentingnya Wawasan Nusantara dalam konteks
Nusantara dalam konteks Negara Negara Kesatuan Republik Indonesia
Kesatuan Republik Indonesia 4.7.2.Mendemonstrasikan keputusan bersama tentang
hakikat wawasan nusantara
C. Materi Pembelajaran
1. Konsep wawasan nusantara
2. Kedudukan, fungsi dan tujuan wawasan nusantara
3. Aspek trigatra dan pancagatra dalam wawasan nusantara
4. Peran serta warga negara mendukung implementasi wawasan kebangsaan

D. Kegiatan Pembelajaran
 Pendekatan : Berbasis Proses Keilmuan (Saintifik)
 Model Pembelajaran : Pertemuan I : Refleksi Nilai-Nilai Luhur Pancasila
Pertemuan II : Analisis Konstitusi
Pertemuan I

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan g. Berdoa sebelum KBM dimulai 10 Menit
h. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan,
melalui pemberian salam dan menyapa peserta didik
dilanjutkan dengan memperhatikan kesiapan psikis dan
fisik peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran,
memperhatikan kebersihan, kerapian, ketertiban, dan
absensi.peserta didik.
i. Menyanyikan lagu Nasional satu nusa satu bangsa.
j. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab mengenai lagu
yang telah dinyakan dengan KD yang akan dibahas tentang
konsep wawasan nusantara
k. Menyampaikan kompetensi dasar dan indikator pencapaian
pembelajaran yang akan dicapai.
l. Menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan peserta didik

Kegiatan Inti a. Sebelum peserta didik menganalisis konsep wawasan 65 Menit


Nusantara, guru menunjukkan ilustrasi/paparan secara
singkat tentang konsep wawasan Nusantara
b. Peserta didik diberi waktu untuk membaca Bab 7 Sub Bab
A. Konsep wawasanNusantara
c. Peserta didik dengan kelompok mengumpulkan informasi
yang berkaitan dengan konsep wawasan Nusantara.
d. Peserta didik membuat analisis terkait dengan deskripsi
konsep wawasan Nusantara
f. Secara random peserta didik (1 sampai dengan 2 orang
mewakili kelompok) dapatmengkomunikasikan secara
lisan hasil analisis tentang konsep wawasan Nusantara
Adapun, peserta didik yang lain mengumpulkan hasil
analisis secara tertulis.
Penutup g. Guru meminta peserta didik untuk merekonstruksi 15 Menit
pemikiran dan aktivitas mereka selama proses kegiatan
pengumpulan informasi, proses analisis serta proses
berlangsungnya tugas kelompok
h. Guru membantu peserta didik melakukan refleksi atau
evaluasi terhadap penyelidikan dan proses-proses yang
telah mereka lakukan
i. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
rasa syukur kepada Allah SWT, bahwa pertemuan kali ini
telah berlangsung dengan baik dan lancar
j. Postes

Pertemuan II
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai
b. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan,
melalui pemberian salam dan menyapa peserta didik
dilanjutkan dengan memperhatikan kesiapan psikis dan
fisik peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran,
memperhatikan kebersihan, kerapian, ketertiban, dan
absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu Nasional dari Sabang sampai Maroke
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab mengenai lagu
yang telah dinyakan dengan KD yang akan dibahas tentang
kedudukan, fungsi dan tujuan wawasan nusantara
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan indikator pencapaian
pembelajaran yang akan dicapai.Menjelaskan materi dan
kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik

Kegiatan Inti a. Sebelum peserta didik mengidentifikasi kedudukan, fungsi


dan tujuan wawasan Nusantara, guru dapat menjelaskan
bagaimana kedudukan, Fungsi dan Tujuan Wawasan
Nusantara.
b. Guru memaparkan secara singkat tentang kedudukan, fungsi
dan tujuan wawasan Nusantara
c. Peserta didik diberi waktu untuk membaca buku teks
pelajaran PPKn kelas X atau sumber lain (seperti
website/internet/media cetak/sumber lainnya) tentang
kedudukan,fungsi dan tujuan wawasan Nusantara. (dalam
kegiatan ini sudah terintegrasi dengan kegiatan mengamati
dan kegiatan menanya antarsesama peserta didik).
d. Peserta didik diberi waktu untuk menganalisis
kedudukan,fungsi dan tujuan wawasan Nusantara yang
terdapat dalam Bab7, buku teks pelajaran PPKn Kelas X B
(Sub-bab E dengan membandingkan dari sumber lain yang
relevan (misalnya website/internet/sumber
lainnya).
e. Peserta didik melakukan analisis tentang kedudukan, fungsi
dan tujuan wawasan Nusantara
f. Secara random (1 s.d 2 orang mewakili kelompok) dapat
mengkomunikasikan secara lisan hasil analisis
kedudukan,fungsi dan tujuan wawasan Nusantara.
Sedangkan peserta didik
yang lain mengumpulkan hasil analisis secara tertulis.
Penutup a. Guru menyimpulkan hasil pemaparan kedudukan, fungsi dan
tujuan wawasan Nusantara dilanjutkan dengan umpan balik
secara lisan kepada peserta didik tentang kedudukan, fungsi
dan tujuan wawasan Nusantara
b. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat melakukan
refleksi terkait dengan kedudukan,fungsi dan tujuan
wawasan Nusantara.
c. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
syukur kepada Allah SWT, bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar.
Pertemuan III
Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan
Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai
b. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan,
melalui pemberian salam dan menyapa peserta didik
dilanjutkan dengan memperhatikan kesiapan psikis dan
fisik peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran,
memperhatikan kebersihan, kerapian, ketertiban, dan
absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu Nasional dari Sabang sampai Maroke
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab mengenai lagu
yang telah dinyakan dengan KD yang akan dibahas tentang
Aspek trigatra dan pancagatra dalam wawasan nusantara
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan indikator pencapaian
pembelajaran yang akan dicapai.Menjelaskan materi dan
kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti 1. Presentasi Kelompok 7, topik Bab 7 Sub-bab c. Aspek
Trigatra dan Pancagatra dalam
Wawasan Nusantara.
2. Pada saat Kelompok 7 tampil presentasi, kelompok lainnya
menyimak materi
presentasi (mengamati).
3. Setelah presentasi selesai dipaparkan oleh Kelompok 7,
kelompok lain memberikan saran/masukan dan
mengajukan pertanyaan terkait dengan materi yang sedang
dibahas (menanya).
4. Pengajuan pertanyaan dilakukan dalam bentuk termin
pertanyaan (jumlah termin disesuaikan dengan alokasi
waktu yang tersedia).
Penutup 1. Guru menyimpulkan hasil pemaparan Aspek trigatra dan
pancagatra dalam wawasan nusantara dilanjutkan dengan
umpan balik secara lisan kepada peserta didik tentang
Aspek trigatra dan pancagatra dalam wawasan nusantara
2. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat melakukan
refleksi terkait dengan Aspek trigatra dan pancagatra dalam
wawasan nusantara
3. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
syukur kepada Allah SWT, bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar.

Pertemuan IV

Kegiatan Uraian Aktifitas Keterangan


Pendahuluan a. Berdoa sebelum KBM dimulai
b. Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan,
melalui pemberian salam dan menyapa peserta didik
dilanjutkan dengan memperhatikan kesiapan psikis dan
fisik peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran,
memperhatikan kebersihan, kerapian, ketertiban, dan
absensi.peserta didik.
c. Menyanyikan lagu Nasional dari Sabang sampai Maroke
d. Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab mengenai lagu
yang telah dinyakan dengan KD yang akan dibahas tentang
Peran serta warga negara mendukung implementasi
wawasan kebangsaan
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan indikator pencapaian
pembelajaran yang akan dicapai.
f. Menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan peserta didik

Kegiatan Inti 1. Guru membagi peserta didik dalam 7 kelompok


heterogen beranggotakan antara 4 - 5 orang.
2. Guru meminta peserta didik secara berkelompok
mencatat pertanyaan yang ingin diketahui, dan
mendorong peserta didik untuk terus menggali rasa ingin
tahu dengan pertanyaan secara mendalam dalam daftar
pertanyaan.
3. Guru mengamati keterampilan peserta didik secara
perorangan dan kelompok dalam menyusun pertanyaan.
4. Permasalahan dan pertanyaan yang diselidiki tidak
mempunyai jawaban mutlak “benar” sebuah masalah yang
rumit dan kompleks mempunyai banyak penyelesaian dan
seringkali bertentangan.
5. Selama penyelidikan peserta didik didorong untuk
mengajukan pertanyaan dan mencari informasi tentang
peran serta warga negara dalam mendukung implementasi
wawasan Nusantara.
6. Guru akan bertindak sebagai pembimbing yang siap
membantu, namun peserta didik harus berusaha
untukbelajar keras.
7. Peserta didik aktif terlibat dalam sejumlah kegiatan
penyelidikan dan hasil-hasil penyelidikan ini dapat
menghasilkan penyelesaian masalah tersebut.
Penutup 1. Guru menyimpulkan hasil Peran serta warga negara
mendukung implementasi wawasan kebangsaan dilanjutkan
dengan umpan balik secara lisan kepada peserta didik
tentang kedudukan, fungsi dan tujuan wawasan Nusantara
2. Sebelum mengakhiri pelajaran, guru dapat melakukan
refleksi terkait dengan peran serta warga negara
mendukung implementasi wawasan kebangsaan
3. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
syukur kepada Allah SWT, bahwa pertemuan kali ini telah
berlangsung dengan baik dan lancar.

G. PENILAIAN PEMBELAJARAN

1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan
c. Keterampilan
2. Instrumen Penilaian
g. Sikap
Penilaian sikap terhadap peserta didik dilakukan selama proses belajar berlangsung. Penilaian
dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini dilihat aktivitas dan tingkat perhatian
peserta didik pada saat berdiskusi. Aspek yang diamati adalah, iman taqwa, rasa syukur, jujur,
disiplin, dan tanggung jawab. Format observasi penilaian sikap sebagai berikut :
Pedoman Pengamatan Sikap
Kelas : ……………………….
Hari, Tanggal : ……………………….
Pertemuan Ke- : ……………………….
Materi Pokok : ……………………….

Nama Aspek Penilaian


No Peserta Didik Rasa Tanggung
Iman Syukur Jujur Disiplin jawab
Taqwa
1

...

Penskoran
Skor penilaian menggunakan skala 1 – 4, yaitu :
Skor 1 apabila peserta didik tidak pernah sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 2 apabila peserta didik kadang-kadang sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 3 apabila peserta didik sering sesuai aspek sikap yang dinilai
Skor 4 apabila peserta didik selalu sesuai aspek sikap yang dinilai
Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = --------------------- X 100
20

h. Pengetahuan
Penilaian pengetahuan dilakukan dalam bentuk penugasan, peserta didik diminta untuk
mengerjakan soal sbb:
1. Jelaskan pengertian wawasan nusantara !
2. Uraikan hakikat wawasan nusantara !
3. Kemukakan fungsi wawasan nusantara !
4. Klasifikasikan aspek trigatra dan pancagatra dalam wawasan nusantara !
5. Rincilah peran serta warga negara dalam mendukung implementasi wawasan kebangsaan !
Penskoran :
Diberi skor maksimal 10 setiap nomor soal
Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = ----------------------------------- X 100
Jumlah Skor Maksimal

i. Keterampilan
Penilaian keterampilan dilakukan guru dengan melihat kemampuan peserta didik dalam
presentasi, kemampuan bertanya, kemampuan menjawab pertanyaan atau mempertahankan
argumentasi kelompok, kemampuan dalam memberikan masukan/saran pada saat
menyampaikan hasil kajian sistem hukum dan sistem peradilan. Lembar penilaian penyajian
dan laporan hasil telaah menggunakan
formatabel di bawah ini, dengan ketentuan aspek penilaian dan rubriknya dapat disesuaikan
dengan situasi dan kondisi.
No. Nama Peserta Kemampuan Kemampuan Menjawab/ Memberi
Didik Bertanya Argumentasi Masukan/Saran

Keterangan: diisi dengan tanda cek (V)


Kategori Penilaian :
4 = sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang
Rumus :
Skor Perolehan
Nilai = ------------------------------------ X 100
Jumlah Skor Maksimal

Pedoman Penskoran (rubrik)


No Aspek Penskoran
1. Kemampuan Skor 4, apabila selalu Bertanya
bertanya Skor 3, apabila sering bertanya
Skor 2, apabila kadang-kadangbertanya
Skor 1, apabila tidak pernah bertanya.

2. Kemampuan Skor 4, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan jelas.


menjawab/ Skor 3, apabila materi/jawaban benar, rasional, dan tidak jelas
Argumentasi Skor 2, apabila materi/jawaban benar, tidak rasional, dan tidak
jelas
Skor 1, apabila materi/jawaban tidak benar, tidak rasional, dan tidak
jelas

3. Kemampuan Skor 4, apabila selalu memberi masukan/saran


memberi Skor 3, apabila sering memberi masukan/saran
masukan Skor 2, apabila kadang-kadang memberi masukan/saran
Skor 1, apabila tidak pernah memberi masukan/ saran

H. ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN

21. Penyajian komputer/laptop


22. Bahan ajar powerpoint
23. UUD NRI Tahun 1945
24. Buku teks dan ensiklopedia hukum
25. Internet/sumber lain

Makassar, September 2016


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

----------------------------------------- Sri Wahyuningsih


Catatan Kepala Sekolah
.......................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai