Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Perilaku kekerasan adalah suatu keadaan kehilangan kendalinya perilaku
seseorang yang diarahkan pada diri sendiri, orang lain, atau lingkungan. Perilaku
kekerasan pada diri sendiri dapat berbentuk melukai diri untuk bunuh diri atau
membiarkan dalam bentuk penelantaraan diri. Perilaku kekerasan pada orang adalah
tindakan agresif yang ditujukan untuk melukai atau membunuh orang lain. Perilaku
kekerasan pada lingkungan dapat berupa perilaku merusak lingkungan, melempar
kaca, genting, dan semua yang ada dilingkungan. Pasien yang dibawa kerumah sakit
jiwa sebagian besar akibat melakukan kekerasan dirumah.
Perawat harus jeli dalam melakukan pengkajian untuk menggali penyebab
perilaku kekerasan yang dilakukan selama di rumah. Hal tersebut bertujuan untuk
menentukan penanganan yang tepat selama pasien dirawat di rumah sakit agar
perilaku kekerasan pada pasien dapat terkontrol.
.
B. TUJUAN
1. TUJUAN UMUM
Mahasiswa mampu melakukan asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan resiko
perilaku kekerasan.
2. TUJUAN KHUSUS
a. Mahasiswa mampu melakukan pengkajian pada pasien dengan resiko perilaku
kekerasan
b. Mahasiswa mampu melakukan analisa data hasil pengkajian pasien dengan resiko
perilaku kekerasan
c. Mahasiswa mampu merumuskan diagnosa keperawatan pada pasien dengan resiko
perilaku kekerasan
d. Mahasiswa mampu menentukan perencanaan keperawatan pada pasien dengan resiko
perilaku kekerasan
e. Mahasiswa mampu melakukan implementasi keperawatan pada pasien dengan resiko
perilaku kekerasan
f. Mahasiswa mampu melakukan evaluasi asuhan keperawatan pada pasien dengn
resiko perilaku kekerasan

Anda mungkin juga menyukai

  • Bab Ii
    Bab Ii
    Dokumen2 halaman
    Bab Ii
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Lowongan Pekerjaan
    Lowongan Pekerjaan
    Dokumen1 halaman
    Lowongan Pekerjaan
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Halaman Judul
    Halaman Judul
    Dokumen2 halaman
    Halaman Judul
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Bumbum
    Bumbum
    Dokumen1 halaman
    Bumbum
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen1 halaman
    Bab 3
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Judul
    Judul
    Dokumen2 halaman
    Judul
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Liqo'
    Liqo'
    Dokumen2 halaman
    Liqo'
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Lembar Balik Senam Kaki DM
    Lembar Balik Senam Kaki DM
    Dokumen19 halaman
    Lembar Balik Senam Kaki DM
    afifatu rohmah
    100% (1)
  • Kata Pengantar
    Kata Pengantar
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Bahaya Merokok
    Bahaya Merokok
    Dokumen17 halaman
    Bahaya Merokok
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Bahaya Merokok
    Bahaya Merokok
    Dokumen17 halaman
    Bahaya Merokok
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Sup Kentang 2
    Sup Kentang 2
    Dokumen9 halaman
    Sup Kentang 2
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat
  • Kemuliaan Seseorang Ditentukan Amalnya
    Kemuliaan Seseorang Ditentukan Amalnya
    Dokumen2 halaman
    Kemuliaan Seseorang Ditentukan Amalnya
    afifatu rohmah
    Belum ada peringkat