Anda di halaman 1dari 19

Apa yang saudara simpulkan dan bagaimana

sikap selanjutnya ?
Faktor apa saja yang akan menyebabkan terganggunya fungsi nafas pada
kasus tersebut ?

1. Nyeri
2. Perubahan Anatomi :
di thoraks / di abdomen
3. Gangguan otot dan persyarafan
TRAUMA THORAKS
1. Pneumothoraks: tension dan open
2. Flail Chest
3. Hemathoraks: massif
ADA PNEUMOTORAKS
TENSION?
Diagnosis harus ditegakkan secara klinis
Lihat dan palpasi toraks  gerak sisi sakit tertinggal
Palpasi trachea  terdorong ke sisi sehat
Ketuk toraks  sisi sakit hipersonor (suara rongga)
Dengar suara nafas  sisi sakit menghilang

Lakukan punksi (needle thoracostomy)


tanpa tunggu foto sinar-X
TANDA LAIN
PNEUMOTORAKS
Pergeseran letak trachea
(raba di sternal notch)
Lebih curiga bila ada
- Patah tulang iga
- Emfisema subkutan
DENGARKAN
(PAKAI STETOSKOP)

Suara nafas menurun di sisi sakit


Suara jantung bergeser
LAKUKAN PUNKSI SEGERA
(DEKOMPRESI)

Jarum besar (#14, 16)


Sela iga ke dua (ICS 2)
Garis tengah selangka
(mid clavicular line)
Drain thorax dipasang kemudian
PUNKSI PLEURA UNTUK DUGAAN
PNEUMOTORAKS
(CARA JARUM + SPUIT + AIR)

Jika keluar gelembung


= ada pneumotoraks
air Jarum jangan dicabut
sampai drain terpasang

Jika air terhisap masuk


masuk
= tak ada pne-toraks
5 cm
Jarum segera dicabut
sebelum air habis
PNEUMOTHORAKS TERBUKA
 Diakibatkan oleh Defek/ luka yang lebar pada thoraks.
 Tekanan dalam cavum pleura akan sama dengan
tekanan dalam atmosfer  collaps paru.
 Jika defek > 2/3 diameter trakea  udara inspirasi
lebih mudah melewati lubang pd thoraks dari pada
mulut/ hidung.
 Terlihat sebagai luka thoraks yang menghisap pada saat
inspirasi (sucking chest wounds),
 Terjadi sesak berat, hipoksia dan hiperkapnia.
PNEUMOTHORAKS TERBUKA
 Penatalaksanaan:
1) Berikan oksigenasi dan ventilasi yang adekuat
2) Tutup defek dengan kassa steril, dg merekatkan di 3 sisi untuk
menghasilkan efek “ flutter valve”. Kassa tidak tembus air dan
udara, mis: plastik wrap atau petroleum gauze.
3) Jangan merekatkan pada keempat sisi
4) Konsul dokter bedah untuk dilakukan insersi chest tube

NB: chest tube tidak boleh diinsersikan melalui luka penetrasi


karena akan secara tepat mengikuti alur yanng terbentuk
menuju paru/ diafragma  akan merusak organ tersebut/
menyebabkan perdarahan yang massif
1

Ada hemotoraks?
HEMATOTHORAKS MASSIF
Perdarahan hebat dalam rongga pleura > 1500 cc.
Etiologi:
- Luka tembus merusak pembuluh darah pada hilus paru
- Trauma tumpul paru
Dampak:
-kehilangan darah banyak  hipovolemiahipoksia
Manifestasi klinis:
- Sesak
- Shock
- Perkusi redup
- Vena leher kollap
Tindakan:
Mengganti volume darah yg hilang
Tindakan thorakottomy (cek indikasi)
Patah iga ganda / ada Flail Chest ?
 Fraktur iga multiple pada 2/ lebih tulang dengan 2 atau lebih garis fraktur
yang tidak berhubungan.
 Menyebabkan gangguan pergerakan dinding dada, gangguan ventilasi

Inspirasi Expirasi

Perhatikan gerak dada waktu bernafas


TERAPI
1. Ventilasi adekuat
2. Analgesik
3. Resusitasi cairan
 Cek ada tanda shock atau tidak, tidak: pmberian
cairan hati-hati
Untuk pneumotoraks

Water-sealed
drainage Water-sealed
2 cm bawah air
drainage
UNTUK HEMOTHORAX
Tidak ada pompa hisap / suction

Penampung Water seal


darah 3
1 2
UNTUK HEMOTHORAX

Thoracic / Bulleau drainage

-Ada botol khusus penampung


(#1)
-Ada botol pembatas tekanan hisap
(#3)
-Ada botol pengaman jika pompa
hisap berhenti (#2)
3
1 2
Dekompresi pneumotoraks tension dengan jarum

Anda mungkin juga menyukai