Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN BERBASIS KBK

MATA KULIAH : EKONOMI TEKNIK

Kompetensi Utama : Mampu mendesain sistem kelistrikan dan menganalisisnya secara


teknis-ekonomis. (No. 2)
Kompetensi Pendukung : Mampu Berwirausaha / bekerja mandiri / bekerjasama dalam bidang
teknik elektro
(No. 13)
Mampu menggunakan bahasa asing sebagai second language (No.15)
Kompetensi lainnya Mampu terlibat dalam kehidupan sosial bermasyarakat berdasarkan
(Institusial) : budaya bahari (No.16)
Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berbudi pekerti luhur,
memiliki etika dan moral, berkepribadian yang luhur dan mandiri serta
bertanggung jawab terhadap masyarakat dan bangsa (No.17)
Memiliki jiwa kepemimpinan, peneliti dan enterpreneur serta mampu
bersaing (No.18)

Bentuk Bobot
Minggu Materi Kompetensi Akhir Indikator
Pembelajaran Nilai
Ke : Pembelajaran Sesi Pembelajaran Penilaian
(Metode SCL) (%)
1 2 3 4 5 6
Prinsip-Prinsip dasar
ekonomi teknik, Kuliah interaktif Mampu menjelaskan
konsep nilai uang + Diskusi + prinsip prinsip ekonomi
1 s.d 4 terhadap waktu, Tutorial teknik, mengaplikasi - -%
Teori Evaluasi Proyek (Cooperative rumus-rumus nilai uang
dan perencanaan Learning) terhadap waktu,
usaha memahami cara

2
mengevaluaisi proyek
dan perencanaan usaha

1 2 3 4 5 6

Ketuntasan gagasan;
kejelasan langkah
Menyusun
Presentasi & penyelesaian
Poster/Makalah yang
diskusi masalah; informasi
Pengembangan memuat Aplikasi
kelompok + ilmiah; kreativitas;
konsep biaya dan pengembangan konsep
Tutorial kemampuan
5 s.d 8 kreteria evaluasi biaya dan menentukan
(Collaborative berkomunikasi;
proyek kriteria suatu proyek 20%
Learning) kerjasama tim dan
yang ditugaskan
etika

Ketuntasan gagasan;
kejelasan langkah
Menyusun
Biaya Modal, Biaya Presentasi & penyelesaian
Poster/Makalah untuk
Tahunan suatu diskusi masalah; informasi
menghitung biaya modal,
proyek dan kelompok + ilmiah; kreativitas;
9 s.d 10 biaya tahunan dan cara 15%
perbandingan biaya Tutorial kemampuan
memilih bunga yang
serta pemilihan (Collaborative berkomunikasi;
sesuai untuk suatu
bunga Learning kerjasama tim dan
proyek yang ditugaskan
etika

Presentasi & Menyusun Poster/


Analisis keputusan diskusi Makalah untuk
Ketuntasan
11 s.d 12 gagasan; kejelasan langkah penyelesaian masalah; informasi ilmiah; kreativitas; 15%
Investasi dan analisis kelompok + menganalisis keputusan
kemampuan berkomunikasi; kerjasama tim dan etikaKkk
resiko investasi Tutorial investasi dan resiko

3
(Collaborative statu proyek yang
Learning ditugaskan

Ketuntasan gagasan;
kejelasan langkah
Kerja individu Menyusun fortfolio
penyelesaian
Evaluasi proyek dan + presentasi perencanaan usaha,
13 s.d 14 masalah; informasi 30%
perencanaan usaha (Project Based sesuai dengan peminatan
ilmiah; ketepat
learning) mahasiswa.
gunaan perencanaan
usaha yang dipilih.
Kejelasan langkah
pemecahan kasus;
Studi kasus Menyusun draf Langkah-
kejelasan alasan;
Uji Kompetensi & (Problem langkah pemecahan
15 s.d 16 ketepatan langkah 20 %
Remedial Solving kasus yang akan
dan alasan;
Learning) digunakan disertai alasan
ketelitian;
kemampuan analogi

1. MATERI / BAHAN BACAAN

1. E.Paul degarmo, William G. Sullivan, Elin M. Wicks. 1997, Engineering Economy, Edisi Bahasa
Indonesia,Jakarta, PT. Prenhallindo.
2. Robert J.Kodoatie.1995, Analisis Ekonomi Teknik,Yogyakarta, Andi
3. Kadariah. 1988, Evaluasi Proyek, Jakarta, Lembaga Penerbit Universitas Indonesia
4. Gerald J. thuesen, W.J. Fabrycky. 2001, Engineering Economy, Ninth Edition, New Jersey, Prentice
Hall.
5. Donald G. Newnan. 1988, Engineering Economy Analysis, Third Edition, Jakarta, Binarupa Aksara.

4
6. Freddy Rangkuti. 2004, Business plan, Teknik membuat Perencanaan Bisnis dan Analisis, Jakarta,
Gramedia Pustaka Utama.
7. Suad Husnan, Suwarsono. 1999, Studi kelayakan Proyek, Yogyakarta, UPP AMP YKPN.
8. Suyuti, Ansar, 2006, Modul Mata Kuliah Ekonomi Teknik.

2. KRITERIA PENILAIAN
Kriteria yang dinilai pada mata kuliah ini sebagai berikut :
1. Ketuntasan gagasan pada poster/makalah dari model yang dipilih; informasi ilmiah, kemampuan
analisis, kemampuan komunikasi, kerja sama tim, kreativitas dan etika ( 50 %)
2. Kelengkapan isi, kejelasan langkah penyelesaian masalah, informasi ilmiah, ketepat gunaan
perencanaan usaha yang dibuat (30 %)
3. Kejelasan langkah pemecahan kasus, kejelasan alasan, ketepatan langkah dan alasan, ketelitian,
kemampuan analogi. ( 20 %)

5
Kriteria Pembobotan Nilai Akhir

Nilai Akhir Bobot


A 86 - 100
A- 81 - 85
B+ 76 - 80
B 71 - 75
B- 66 - 70
C+ 61 - 65
C 51 - 60
D 45 - 50
E  44

Anda mungkin juga menyukai