Anda di halaman 1dari 1

KUNCI JAWABAN UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL (UAS 1)

TAHUN PELAJARAN 2016-2017

Mata Pelajaran : Seni Budaya Waktu : 90 Menit


Kelas : XI TKJ & Farmasi Guru : Anwar Wismojoyo
Pilihan Ganda

1. A 11. E 21. C 31. B


2. C 12. D 22. C 32. E
3. C 13. E 23. A 33. B
4. B 14. A 24. D 34. A
5. D 15. B 25. E 35. A
6. B 16. A 26. A 36. A
7. D 17. C 27. B 37. C
8. E 18. D 28. E 38. B
9. D 19. A 29. D 39. E
10. B 20. D 30. E 40. B
Essay:

1. Proporsi artinya perbandingan ukuran keserasian antara satu bagian dengan bagian yang lainnya
dalam suatu benda atau susunan karya seni (komposisi). Untuk mendapatkan proporsi yang baik, kita
harus selalu membandingkan ukuran keserasian dari benda atau susunan karya seni tersebut.
Misalnya, membandingkan ukuran tubuh dengan kepala, ukuran kursi dengan meja, ukuran objek
dengan ukuran latar, dan kesesuaian ukuran objek dengan objek lainnya.
Kontras adalah kesan yang didapat karena adanya dua hal yang berlawanan, misalnya adanya bentuk
ukuran, warna, atau tekstur yang berbeda. Kontras yang ditimbulkan karena adanya bentuk yang
berbeda disebut kontras bentuk. Jika ukurannya yang berbeda maka disebut kontras ukuran. Bila
warnanya yang berbeda maka disebut kontras warna. Dan apabila tekstur yang berbeda, maka
disebut Kontras tekstur.
2. Cetak stensil adalah teknik mencetak dengan menggunting kertas sesuai bentuk atau tulisan yang
diinginkan, kemudian kertas tersebut ditempelkan dengan kain/papan yang akan diberi cat, dan
kertas tersebut dicat/disemprot. Sehingga ketika kertas tersebut dicabut, hasil cat pada kain/papan
akan seperti yang telah digunting. Contoh penggunaan cetak stensil adalah spanduk dan papan
peringatan
3. karya seni rupa dua dimensi yang mempunyai dua ukuran (panjang dan lebar ) contoh lukisan dan
karya seni rupa tiga dimensi yang mempunyai tiga ukuran atau memiliki ruang.(panjang, lebar dan
tinggi) contoh karya patung
4. musik tradisional adalah musik yang dipakai sebagai perwujudan dan nilai budaya yang sesuai
dengan tradisi. Atau dengan kata lain musik tradisional adalah cetusan perasaan atau ekspresi melalui
nada atau suara dari alat musik sehingga mengandung lagu atau irama yang diwariskan secara turun
temurun dari satu generasi kegenerasi berikutnya contoh gamelan, gambang kromong dkk
5. Zaman Modern (1900 – sekarang) Musik pada Zaman ini tidak mengakui adanya hokum-hukum dan
peraturan-peraturan, karena kemajuan ilmu dan teknologi yang semakin pesat, misalnya penemuan
dibidang teknik seperti Film, Radio, dan Televisi. Pada masa ini orang ingin mengungkapkan sesuatu
dengan bebas contoh musik hip hop

Anda mungkin juga menyukai