Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sampai saat ini bumi merupakan satu-satunya planet yang dapat
mendukung kelangsungan hidup seluruh mahluk, diantara planet-planet
anggota tata surya alinyya. Oleh karenanya pengetahuan mengebai bumi
dianggap sangat vital guna kelangsungan hidup penghuninya termasuk
manusia. Di jagat raya ini masih banyak pengetahuan yang belum kita kuasai,
termasuk pengetahuan mengenai gempa bumi dan cara mendeskripsinya.
Indonesia adalah pertemuan rangkaian sirkulum mediterania dan rangkaian
sirkulum pasifik dengan proses pembentukan gunung yang masih
berlangsung. Oleh sebab itu, di Indonesia banyak terjadi gempa bumu. Korban
jiwa yang ditimbulkan dari gempa bumi ini mengalami peningkatan dari
sekian gempa yang terjadi (gepa-gempa besar), hal ini disebabkan karena
kurangnya wawasan dan pengetahuan masyarakat terhadap gempa dan cara
penanggulangannya, oleh karena itu kami menyusun makalah ini untuk
meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap gempa, serta cara
penanggulangannya dan mitigasi yang baik dan benar.

1.2 Rumusan Masalah


1. Apa itu gempa bumi?
2. Apa saja faktor-faktor terjadinya gempa?
3. Apa saja klasifikasi gempa bumi?
4. Bagaimana dampak yang ditimbulkan gempa bumi terhadap kehidupan
manusia?
5. Bagaimanan mitigasi untuk gempa bumi?

Anda mungkin juga menyukai