Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Mapel : Matematika
Kelas/Semester :X/2
Pertemuan ke : 1, 2, 3 dan 4
Alokasi Waktu : 8 x 45 menit
Standar Kompetensi : Menerapkan perbandingan, fungsi, persamaan, dan identitas trigonometri
dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar : Menyelesaikan persamaan trigonometri
Indikator :
1. Identitas trigonometri digunakan dalam menyederhanakan persamaan atau bentuk
trigonomteri
2. Persamaan trigonometri ditentukan penyelesaiannya

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat :
1. Menyederhanakan persamaan trigonometri dengan identitas trigonomeri
2. Menyelesaikan persamaan trigonometri sederhana
B. Materi Pembelajaran

Rumus-rumus dasar identitas trigonometri

Persamaan Trigonometri

C. Metode Pembelajaran :

Ceramah, diskusi, penugasan, tanya jawab.

D. Langkah-langkah Pembelajaran :

1. Pertemuan ke- 1 ( 2x 45 menit)


a. Kegiatan Awal :
 Guru mengucapkan salam dan mengecek kehadiran siswa.
 Guru memberikan motivasi terkait dengan pentingnya materi yang akan
dipelajarai.
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
 Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai
silabus.
b. Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk membaca dan mengingat kembali tentang
perbandingan rumus jumlah dan selisih sudut yang telah dipelajari.
 Guru meminta siswa untuk membaca materi yang akan dipelajarai sekarang yang
ada dalam buku paket matematika.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang segala sesuatu
yang belum jelas setelah membaca materi dalam buku paket matematika.
Elaborasi
 Guru membagi kelas menjadi kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang.
 Siswa berkumpul sesuai dengan kelompoknya masing-masing.
 Guru menjelaskan tentang konsep identitas trigonometri pada siswa dan
memberikan beberapa contoh soal.
 Setelah guru menjelaskan diharapkan siswa bisa memahami konsep identitas
trigonometri dan memberi kesempatan Tanya jawab.
 Guru membagikan Lembar Kerja kepada masing-masing kelompok sebagai
bahan diskusi.
 Siswa berdiskusi di kelompoknya masing-masing
 Masing –masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi.
Konfirmasi
 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan secara lisan maupun tertulis
terhadap keberhasilan siswa.
 Siswa dan guru bersama-sama mengambil kesimpulan terhadap hasil eksplorasi
dan elaborasi siswa.
 Guru memberikan soal kepada siswa sebagai refleksi hasil pengalaman belajar
yang telah dilakukan.
 Guru memberikan tugas rumah kepada siswa.
Uraian kegiatan belajar

Rumus-rumus dasar identitas trigonometri

Sin2 A + cos2 A = 1

sin A
Tan A =
cos A

cos A
Cotan A =
sin A

Cotan2 A + 1 = cosec2 A

Tan2 A + 1 = sec2 A

Contoh1 : buktikan cos 2A = cos2 A – sin2 A

Jawab : Ruas kiri: cos 2A = cos ( A + A)

= cos A. Cos A – Sin A. Sin A

= cos 2 A – Sin 2 A

Ruas kiri = ruas kanan (terbukti)

Contoh 2 : buktikan tan A. Cos A = sin A


sin 𝐴
Jawab : ruas Kiri : tan A. Cos A = cos 𝐴 . cos A

= sin A

Ruas kiri = ruas kanan (terbukti)

Lembar kerja Siswa (LKS):

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan berdiskusi dengan kelompok anda!

Buktikan identitas trigonometri berikut:

1. 3 sin 2 A + 3 cos 2 A = 3
2. Cos 2 A + Cos 2 A. Tan A = 1
3. 4 cos2 A + 2 = 6 – 4 sin2 A
4. Cos 2 A = 1- 2 sin2 A
5. (sin A + cos A )2 – 2 sin A. Cos A = 1

c. Kegiatan Akhir :
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru menyampaikan salam penutup.
2. Pertemuan ke- 2 ( 2x 45 menit)
a. Kegiatan Awal :

 Guru mengucapkan salam dan mengecek kehadiran siswa.


 Guru memberikan motivasi terkait dengan pentingnya materi yang akan
dipelajarai.
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
b. Kegiatan Inti :
Eksplorasi

 Guru meminta siswa untuk membaca materi yang akan dipelajarai sekarang
yang ada dalam buku paket matematika.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang segala sesuatu
yang belum jelas setelah membaca materi dalam buku paket matematika.
 Guru memberikan beberapa soal tentang materi yang sudah di pelajari pada
pertemuan sebelumnya.
Elaborasi

 Guru membagi kelas menjadi kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang.


 Siswa berkumpul sesuai dengan kelompoknya masing-masing.
 Guru menjelaskan konsep persamaan sinus dengan memberikan beberapa
contoh soal dan mendiskusikannya bersama siswa.
 Guru membagikan Lembar Kerja kepada masing-masing kelompok sebagai
bahan diskusi.
 Siswa berdiskusi di kelompoknya masing-masing
 Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusinya.

Konfirmasi

 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan secara lisan maupun
tertulis terhadap keberhasilan siswa.
 Siswa dan guru bersama-sama mengambil kesimpulan terhadap hasil eksplorasi
dan elaborasi siswa.
 Guru memberikan soal kepada siswa sebagai refleksi hasil pengalaman belajar
yang telah dilakukan.
 Guru memberikan tugas rumah kepada siswa.

Uraian materi pelajaran

Persamaan trigonometri (sinus)

sin x = sin A , maka x = A + k. 360o atau x = (180o – A) + k.360o

contoh 1 : Tentukan himpunan penyelesaian dari sin x = ½ untuk 0o ≤x≤360o


1
jawab : Sin x = 2

Sin x = sin 300

x1 = 300 + k .3600

x1 = 300 + 0 . 3600 = 300

x2 = (1800-300) + k .3600

x2 = 1500+ 0. 3600 = 1500

Jadi himpunan penyelesaiannya = {300,1500}

Latihan Kegiatan Siswa (LKS)

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan berdiskusi dengan kelompok anda!

1. 2 Sin 3x = √3
1
2. Sin x = 2 √2

3. 2 sin 2x – 1 =0
4. 2 sin 2x = √3
c. Kegiatan Akhir :

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.


 Guru menyampaikan salam penutup.
3. Pertemuan ke- 3 (2 x 45 menit)
a. Kegiatan Awal :

 Guru mengucapkan salam dan mengecek kehadiran siswa.


 Guru memberikan motivasi terkait dengan pentingnya materi yang akan
dipelajarai.
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
b. Kegiatan Inti :

Eksplorasi

 Guru meminta siswa untuk membaca materi yang akan dipelajarai sekarang
yang ada dalam buku paket matematika.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang segala sesuatu
yang belum jelas setelah membaca materi dalam buku paket matematika.
Elaborasi

 Guru menjelaskan konsep persamaan cosinus dengan memberikan beberapa


contoh soal dan didiskusikan bersama siswa.

 Guru membagi kelas menjadi kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang.


 Siswa berkumpul sesuai dengan kelompoknya masing-masing.
 Guru membagikan Lembar Kerja kepada masing-masing kelompok sebagai
bahan diskusi.
 Siswa berdiskusi di kelompoknya masing-masing
 Masing-masing kelompok menpresentasikan hasil diskusinya.
Konfirmasi

 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan secara lisan maupun
tertulis terhadap keberhasilan siswa.
 Siswa dan guru bersama-sama mengambil kesimpulan terhadap hasil eksplorasi
dan elaborasi siswa.
 Guru memberikan soal kepada siswa sebagai refleksi hasil pengalaman belajar
yang telah dilakukan.
 Guru memberikan tugas rumah kepada siswa.
Uraian materi pelajaran
Persamaan trigonometri (cosinus)
cos x = cos A , maka x = ± A + k. 360o

Contoh : Tentukan himpunan penyelesaian dari cos x = ½ untuk 0o ≤x≤360o

Jawab : cos x = ½

Cos x = cos 60o

x = ± 60 + k. 360

x1 = 60 + k. 360

x1 = 60 + 0. 360 = 60

atau

x2 = -60 + k. 360

x2 = -60 + 1. 360 = 300

jadi HP : { 60. 300)

Latihan Kegiatan Siswa (LKS)


Kerjakan soal berikut dengan berdiskusi dengan kelompok anda!
Tentukan Himpunan penyelesaian dari persamaan kosinus berikut:
1
1. cos x = 2 √3

2. 2cos 2x – 1 = 0
3. 2cos 2x = √3
4. 4cos 3x = 2
5. 4cos 3x =2√3
c. Kegiatan Akhir :
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru menyampaikan salam penutup.

4. Pertemuan ke- 4 ( 2 x 45 menit)


a. Kegiatan Awal :
 Guru mengucapkan salam
 Guru mengecek kehadiran siswa
 Guru menyampaikan materi yang akan di pelajari dan tujuannya.
b. Kegiatan Inti :
Eksplorasi

 Guru meminta siswa untuk membaca materi yang akan dipelajari sekarang yang
ada dalam buku paket matematika.
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang segala sesuatu
yang belum jelas setelah membaca materi dalam buku paket matematika.
Elaborasi
 Guru menjelaskan konsep awal tentang persamaan tangen dengan memberikan
beberapa contoh soal dan didiskusikan bersama siswa.
 Guru membagi kelas menjadi kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang.
 Siswa berkumpul sesuai dengan kelompoknya masing-masing.
 Guru membagikan Lembar Kerja kepada masing-masing kelompok sebagai
bahan diskusi.
 Siswa berdiskusi di kelompoknya masing-masing
 Setiap siswa menpresentasikan hasil diskusinya dengan forum tanya jawab
Konfirmasi

 Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan secara lisan maupun
tertulis terhadap keberhasilan siswa.
 Siswa dan guru bersama-sama mengambil kesimpulan terhadap hasil eksplorasi
dan elaborasi siswa.
 Guru memberikan soal kepada siswa sebagai refleksi hasil pengalaman belajar
yang telah dilakukan.
 Guru memberikan tugas rumah kepada siswa.
Uraian Materi pelajaran
Persamaan Trigonometri
tan x = tan A , maka x = A + k. 180o
contoh1 : Tentukan Himpunan penyelesaian tan x = 1 untuk 0o≤ x ≤360o:
Jawab : tan x = 1
Tan x = tan 45o
x = 45o + k. 180o
x = 45o + 0. 180o = 45o
x = 45o + 1. 180o = 225o
contoh 2 : Tentukan Himpunan penyelesaian tan 2x = √3 untuk untuk 0o≤ x ≤180o:
Jawab : tan 2x = √3
tan 2x = tan 60o
2x = 60 + k .180
x = 30 + k . 90
x = 30 + 0.90 = 30
x = 30 + 1.90 = 120
HP =(30,120)

Latihan Kegiatan Siswa (LKS)


Kerjakan soal berikut dengan diskusi kelompok!
Tentukan Himpunan penyelesaian pesamaan berikut untuk 0o≤ x ≤180o: :
1
1. Tan x = 3 √3

2. tan 3x = 1
3. 6 tan 2x = 2√3
c. Kegiatan Akhir :
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru menyampaikan salam penutup.

E. Sumber Belajar/ Media

Modul Matematika SMK kelas X, Yudhistira

Buku Matematika SMU Kelas I, Erlangga, BK. Mandiri

Matematika Dasar, Erlangga, Wilson Simangunsong.


F. Penilaian.

Tes tertulis bentuk uraian,


1. Buktikan bahwa cos A + sin A . tan A = sec A (skor : 5)
2. Tentukan HP dari persamaan berikut untuk 0o≤ x ≤360o: (skor : 5)
2 sin 2x = √3
3. Tentukan HP dari persamaan berikut untuk 0o≤ x ≤360o: (skor : 5)
4 cos 3x = 2√2
4. Tentukan HP dari persamaan berikut untuk 0o≤ x ≤180o: (skor : 5)
1
tan 3x = 3 √3

Nilai = jumlah skor x 5


Siswa yang mendapat nilai kurang dari 65% mengulang mengerjakan tes formatif.
Kunci jawaban :
sin 𝐴 𝑐𝑜𝑠2 𝐴+𝑠𝑖𝑛2 𝐴
1. Ruas kiri : cos A + sin A . tan A = cos A +sin A. cos 𝐴 = = 1/cos A = sec A
cos 𝐴

2. {30,210}
3. {15,135,255}
4. {10,70,130}

Mengetahui, Semarang, 18 februari 2011

Kepala Sekolah Guru Mapel

(..................................) (......................................)

Anda mungkin juga menyukai