Anda di halaman 1dari 27

Edisi 59/2017

MENGUKUR KINERJA
MELALUI PRESTASI
PORTAL KANAL

8 KILAS KPD 27
16
Pokok-pokok Amandemen Merger Internasional di
UU LPM PUTS Negara Singa

WAWANCARA
WAWANCARA

28
Amandemen Undang-Undang
UTAMA
28
30
Amandemen Undang-Undang
Persaingan Usaha
Persaingan Usaha

Mengukur Kinerja PERSPEKTIF

36
Melalui Prestasi

PENEGAKAN HUKUM

40
Pencapaian KPPU dalam
2012-2017
PENCEGAHAN

KPPU Menang Atas


41 KEGIATAN

44
Raksasa Industri
Otomotif
Regulasi Merger
& Akuisisi dalam
Perspektif Persaingan
Usaha dan Tren
Perekonomian Global Tingkatkan Kualitas
dengan Lokakarya
2 EDISI 59 | 2017 Regional
EDISI 59 | 2017 Sektor
3
e-Commerce
TAJU
TA
TAJUK
JUK
K

KICAU
SALAM REDAKSI
@acisal_mpd: @YLKI_ID saya mau
2018 diyakini oleh banyak pihak sebagai tahun menyampaikan. Di papua barat ini
transisi. Setidaknya KPPU mencatat terdapat 4 tarif nelpon & data @Telkomsel makin
(empat) bentuk transisi, pertama adalah transisi mahal. Mungkin krn tdk ada pesaing
politik, di mana tahun ini Komisi Pemilihan Umum disni @KPPU
bersiap menggelar Pesta Demokrasi di 171 daerah
@dpp_ado: Kami siap bekerjasama
di seluruh Indonesia. Artinya kita bersiap untuk bersama KPPU utk mengungkap fakta
mendapatkan pemimpin baru yang diharapkan mengenai ketidakadilan Perusahaan
tidak saja menjalankan pemerintahan yang bersih Aplikasi terhadap driver online
dari praktik korupsi, akan tetapi juga mempunyai
komitmen yang kuat untuk mendorong terciptanya @aqqsoo: @KPPU kalau utk pengaduan,
bagaimana prosedurnya pak ?
iklim persaingan usaha yang sehat melalui berbagai
kebijakannya pada dunia usaha. @abduldira: @KPPU malam admin..
Kedua, tahun 2018 pun menjadi momentum

5
coba diinvest persaingan harga
pergantian Komisioner KPPU. Tentu saja kita transportasi online dong..yang menurut
berharap KPPU pada periode keempat ini akan saya udh ga sehat..terutama uber
diisi oleh sosok-sosok yang terjamin integritas dan motor..mksh
kompetensinya guna memimpin otoritas pengawas
persaingan usaha yang kredible, independen, dan
senantiasa menempatkan kepentingan nasional di
atas kepentingan pribadi atau kelompok tertentu.
Ketiga, perkembangan plattform digital
KIRIM SARAN, KOMENTAR, KRITIK ATAU PERTANYAAN
TERKAIT MAJALAH KOMPETISI
KE INFOKOM@KPPU.GO.ID
MENGAWAL
teknologi yang sedemikian pesat dinikmati
masyarakat dan mewarnai pertumbuhan ekonomi
nasional memunculkan konsekuensi bagi KPPU dan DEWAN PAKAR
TAHUN PERSAINGAN
para pemangku kebijakan untuk dapat mengambil
positioning yang tepat. Kegagalan positioning dalam
memahami bentuk-bentuk model bisnis baru akan
Dr. Muhammad Syarkawi Rauf, R. Kurnia
Sya’ranie, Ir. Muhammad Nawir Messi,
Saidah Sakwan, Kamser Lumbanradja,
USAHA

M
berdampak pada munculnya putusan KPPU atau Munrokhim Misanam, Chandra Setiawan,
Sukarmi, Tresna P. Soemardi. enjadi penjaga persaingan sebanyak 788 laporan dengan perkara
kebijakan pemerintah yg justru mendisinsentif iklim
PENANGGUNG JAWAB usaha yang sehat di Indonesia tender sebanyak 595 laporan dan laporan
persaingan usaha yg sehat.
Dendy R. Sutrisno itu tidak mudah. Segala perkara non tender sebanyak 193 laporan.
Keempat, memasuki tahun ketiga proses
amandemen UU No. 5 Tahun 1999, kita berharap
PEMIMPIN REDAKSI pelik yang terjadi, tidak KPPU juga telah menghasilkan 76 surat
agar pada tahun 2018 ini amandemen dimaksud
Dendy R. Sutrisno serta merta membuat masyarakat mafhum saran dan pertimbangan kepada Pemerintah
REDAKTUR PELAKSANA
dapat segera dituntaskan mengingat banyak “distorsi terhadap nilai-nilai persaingan usaha yang serta menerima 335 notifikasi merger,
Intan Putri W
pasar” yang harus segera diselesaikan KPPU, REDAKSI
coba dijunjung. akuisisi, dan konsolidasi.
termasuk di antaranya dalam mengantisipasi cross Messy Merista S, Windy Hapsari O, Rat- Fungsi KPPU sebagai garda depan Fokus sektor KPPU selama lima
border cartel. mawan Ari K, Bayu Fitriyanto. penegakan hukum persaingan usaha, tahun ke belakang adalah seputar pangan,
Pada akhirnya tidak ada pilihan lain selain ALAMAT REDAKSI pemberi saran dan pertimbangan isu transportasi/logistik, telekomunikasi,
menyambut tahun 2018 dengan penuh optimisme Gedung KPPU, Jalan Ir. H. Juanda No. 36 persaingan usaha kepada pemerintah, perbankan, pendidikan, serta kesehatan,
serta merapatkan barisan untuk bersama-sama Jakarta Pusat 10120 pengawas merger, serta pengawas kemitraan di mana KPPU berperan penting dalam
mengawal fase transisi ini demi kesejahteraan rakyat di Indonesia, tidak serta merta diemban mengawasi implementasi regulasi yang ada,
HALO HUMAS 021-34831563
Indonesian seorang diri. KPPU memerlukan kerja tetap dalam koridor Hukum Persaingan
SEKRETARIAT 021-3507015, 3507043
Fax. 021-3507008
sama yang erat dari seluruh elemen dalam Usaha yang sehat. []
Bebas Kartel, Indonesia Makmur mewujudkan fungsi ini.
Email: infokom@kppu.go.id
Persaingan Sehat, Sejahterakan Rakyat Selama kurun waktu 2013-2017,
Website: www.kppu.go.id
tercatat KPPU telah menerima laporan

4 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 5


Bingkai

6 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 7


PORTAL

berkembang dan semakin kompleks, diperkuat agar memberikan kesempatan


Karena keterbukaan pasar akibat tuntutan pada pengusaha muda untuk bisa ‘naik
global. Perubahan proses notifikasi menjadi kelas’,” ujar Bahlil.
notifikasi pre merger merupakan salah satu Penguatan kelembagaan dan dukungan
upaya untuk mencegah kekuatan modal SDM yang handal dan profesional sangat
besar menguasai ekonomi Indonesia melalui penting guna meningkatkan peran KPPU.
cara bersaing yang tidak sehat. Perbaikan Oleh karenanya, Kementerian Perdagangan,
hukum acara di KPPU dilakukan untuk lebih KPPU beserta DPR akan segera membahas
memberikan kepastian hukum dalam proses amandemen UU No 5 Tahun 1999 di
penanganan perkara di KPPU. Sedangkan minggu ini.
pengaturan leniency merupakan upaya Menurut Ketua KPPU, M. Syarkawi
untuk mendorong pemberantasan kartel Rauf, status kelembagaan KPPU saat ini
yang merupakan praktek jahat persaingan menghadapi berbagai masalah. Ini karena
tidak sehat. Leniency telah terbukti menjadi statusnya belum jelas dan sanksi di dalam
perangkat untuk membongkar kejahatan KPPU masih kurang tegas. Syarkawi
kartel di Negara-negara maju. menjelaskan bahwa undang-undang yang
Ketua Umum HIPMI, Bahlil Lahadia, telah berumur 17 tahun itu sudah tidak
mengungkapkan, praktek kartel dan sesuai dengan pertumbuhan ekonomi saat

POKOKͳPOKOK monopoli usaha di Indonesia ini semakin


memprihatinkan. Menurutnya, berbagai
bisnis dari mulai hulu hingga hilir hanya
ini.
Syarkawi menambahkan, terdapat
beberapa poin usulan amandemen yang
AMANDEMEN dikuasai oleh 0,7% konglomerasi dari
seluruh populasi pengusaha yang ada.
akan disuarakan. Pertama, denda dan sanksi
yang diberikan agar diperbesar. Karena,
Alhasil, untuk mengembangkan peluang selama ini, para perusahaan yang terbukti
UU LPM PUTS tumbuh pemain baru 99,3% pemain
baru, termasuk Usaha Mikro Kecil dan
bersalah hanya bisa didenda maksimal
Rp25 miliar. Sejumlah nilai yang dianggap
Menengah (UMKM), kewenangan dan terlalu kecil jika dibandingkan dengan

K
PPU mengadakan Diskusi Panel LPM PUTS, pada 24 Oktober 2017, di peran KPPU harus ditingkatkan.”Kami dampak yang ditimbulkan. Kedua, KPPU
bertajuk Pokok-pokok Amandemen Jakarta. dukung penguatan KPPU. Satu-satunya hanya bisa menindak pelaku usaha di dalam
Undang-Undang Nomor 5 Tahun Pokok-pokok perubahan UU LPM (organisasi pengusaha) yang mendukung negeri, tetapi tidak bisa menindak yang ada
1999 tentang Larangan Praktek PUTS antara lain berkenaan dengan penguatan KPPU itu Hipmi,” ujar Bahlil di luar negeri walaupun bisnisnya sangat
Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat kelembagaan KPPU, perubahan proses pada acara Diskusi Panel Amandemen UU bersinggungan dan mempengaruhi bisnis di
(UU LPM PUTS) di Hotel Le Meredien notifikasi merger dari post merger menjadi 5/1999, di Hotel Le Meridien, Jakarta. Indonesia. “Kalau bisnis bisa cross border
Jakarta. Diskusi Panel ini diselenggarakan pre merger, perbaikan dalam hukum acara Bahlil menambahkan, yang tidak maka, kejahatan yang timbul pun cross
untuk mendukung percepatan pengesahan di KPPU serta program leniency. menyetujui revisi aturan ini adalah border. Kami minta diberi kewenangan
amandemen UU No. 5 Tahun 1999. Penguatan kelembagaan KPPU konglomerat-konglomerat yang telah untuk menindak kejahatan lintas negara,”
Seminar ini mengundang stakeholders yang dilakukan untuk meningkatkan kinerja menjalankan bisnisnya secara monopolistik. ujarnya. []
berkepentingan terhadapperubahan UU pengawasan persaingan usaha yang terus “Kami HIPMI mendorong agar sanksi

8 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 9


PORTAL

KPPU sejak tahun 2015 dan diadakan Secretary General of Japan Fair Trade
secara dwi-tahunan, dengan tujuan sharing Commission), dan Mr. M. Nawir Messi
informasi dan pengetahuan serta nilai-nilai (Commissioner of KPPU) hadir sebagai
yang terkait dengan isu persaingan usaha tamu VIP bersama Rudiantara (Menteri
yang terus berkembang, baik nasional Komunikasi dan Informatika), Budi Karya
maupun lintas batas dan global, dengan Sumadi (Menteri Perhubungan), Bambang
sejumlah stakeholder persaingan usaha. Brodjonegoro (Menteri Bappenas),serta
“Tema 2JICF ini diambil, bertujuan perwakilan dari Kementerian Perdagangan,
untuk memberikan Indonesia tentang Kementerian Pertanian, Kementerian
bagaimana harus cepat beradaptasi dan Dalam Negeri, Kepolisian Republik
mengantisipasi perkembangan dunia Indonesia, serta perwakilan Negara sahabat.
persaingan usaha dalam pertumbuhan KPPU juga memberikan penghargaan
ekonomi digital, serta dampaknya setinggi-tingginya kepada mitra kerja
terhadap kompetisi. Event ini juga KPPU dalam mengembangkan persaingan
menujukkan bahwa Indonesia, siap untuk usaha di Indonesia. Penghargaan “The
berkomitmen mengembangkan kebijakan Most Favorable Initiatives of Competition
persaingan usaha di Indonesia dan dunia Issues” diberikan kepada mitra kerja KPPU
internasional”, pukas Syarkawi dalam yang tergabung dalam satgas pangan
sambutan pembukanya. pada Ramadhan dan Idul Fitri 2017,
Opening ceremony yang dibuka yakni Kementerian Pertanian, Kepolisian
oleh Menteri Koordinator Bidang Republik Indonesia, serta Kementerian
OPENING CEREMONY Perekonomian, Darmin Nasution ini, juga
turut dihadiri oleh para panelis yang akan
Perdagangan. Perhargaan juga diberikan
kepada Kementerian Keuangan dan
hadir pada Conference of 2JICF esok Kementerian Bappenas, sebagai wujud
THE 2nd JAKARTA INTERNATIONAL harinya. Ms. Ng Ee Kia (Assistance Chief kerjasama keuangan, dan dukungan yang
Executive Competition Commission of penuh terhadap kinerja KPPU.
COMPETITION FORUM Singapore), Dr. Hassan Qaqaya (Melbourne Selain itu, KPPU juga memberikan
University), Dr. Antonio Gomes (Head penghargaan berupa “The Most Active

D
of OECD Competition Division), Mr. Media Coverage on Competition Issues”
iselenggarakan di Pelataran dan para komisioner KPPU, pada 24
Bruce Cooper (General Manager of kepada Bisnis Indonesia (media cetak) dan
Ramayana Hotel Indonesia Oktober 2017.
Australian Competition and Consumer Metro TV (media elektronik), yang secara
Kempinski Jakarta, rangkaian Membuka 2JICF dengan tema
Commission), Ms. Yin Yanling (Director of simultan telah bekerja sama dengan KPPU,
kegiatan The 2nd Jakarta “Disruptive Innovation, Competition Policy
Anti-Monopoly Bureau of China Ministry dalam meng-cover seluruh berita persaingan
International Competition & Challenges to Emerging Markets”, Ketua
of Commerce), Dr. Tsai-Lung HONG usaha dan menginformasikannya kepada
Forum (2JICF) dibuka dengan sebuah KPPU M. Syarkawi Rauf menuturkan,
(Commissioner of Chinese Taipei Fair publik dan stakeholder. []
opening ceremony yang dihadiri oleh bahwa Jakarta International Competition
Trade Commission), Ms. Barbara Wise
sederet menteri kabinet kerja, narasumber Forum (JICF) ini adalah sebuah forum
(NSW Transport Commissioner – Sydney),
ahli persaingan usaha tingkat internasional, multi-stakeholder yang telah diinisiasi oleh
Mr. Toshiyuki Nambu (Senior Deputy

10 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 11


PORTAL

Dalam sambutan pembukanya, Chief Executive Competition Commission


Syarkawi menekankan pada perlunya of Singapore), Hassan Qaqaya (Melbourne
KPPU untuk ikut berkontribusi terhadap University), Antonio Gomes (Head of
perkembangan ekonomi digital di OECD Competition Division), Bruce
Indonesia dan dunia internasional. Di mana Cooper (General Manager of Australian
teknologi digital dan social networking Competition and Consumer Commission),
kini telah dapat mengubah cara seseorang Yin Yanling (Director of Anti-Monopoly
dalam menentukan sebuah nilai pada Bureau of China Ministry of Commerce),
barang dan jasa. “Teknologi digital telah Tsai-Lung HONG (Commissioner of
bertransformasi dengan sangat cepat, Chinese Taipei Fair Trade Commission),
termasuk pada barang dan jasa yang ada Barbara Wise (NSW Transport
saat ini, di mana terjadi transformasi yang Commissioner – Sydney), Toshiyuki
besar di pasar. Dunia terasa sempit, pasar Nambu (Senior Deputy Secretary General
terasa semakin dekat,” ungkap Syarkawi. of Japan Fair Trade Commission), M.
Pernyataan ini sejalan dengan apa Nawir Messi (Commissioner of KPPU),
yang disampaikan Rudiantara. Bahwa Even Alex Chandra (Head of Education,
Indonesia adalah sebuah pasar yang amat Human Resources & Customer Protection
besar untuk aktivitas pasar digital. Di mana Division in Indonesia Ecommerce
di Indonesia, digital marketing kini menjadi Association), Nadiem Makarim (CEO
nilai tambah untuk memasarkan produk, and Founder Go-Jek Indonesia), Hendri
menggunakan platform tertentu. “Hal ini Sivilianto (Government of Jakarta), dan
tentunya mengundang banyak investor Toshan Tamhane (Senior Partner McKinsey
digital untuk mengembangkan produk Indonesia).
mereka di Indonesia,” jelasnya. Kesemua panelis ini membawa misi
DISRUPTIVE INNOVATION, Dengan adanya pengawasan
persaingan usaha yang baik, tambah
penting pada konferensi 2JICF. Di mana ke
depannya, pasar digital di Indonesia dapat
COMPETITION POLICY AND Rudiantara, investor digital tentunya akan
semakin tertarik untuk bergabung, dalam
menjadi pasar yang besar, dengan masuknya
berbagai produk digital, yang diimbangi
CHALLENGES TO EMERGING pengembangan pasar digital di Indonesia, oleh daya beli masyarakat Indonesia yang
“kita harus membuat Indonesia sebagai meningkat, dan kebutuhan teknologi
MARKETS Negara yang kompetitif, mengedepankan
nilai-nilai persaingan”.
informasi yang semakin meingkat pula.
Mereka menekankan pentingnya menjaga

U
ntuk kedua kalinya, rangkaian Kempinski, pada 25 Oktober 2017. Event Konferensi The 2nd Jakata persaingan usaha dan beragamnya produk
Jakarta International dwi-tahunan ini dibuka dengan sambutan International Competition Forum (2JICF) digital di Indonesia, dengan KPPU sebagai
Competition Forum (JICF) oleh Ketua KPPU, M. Syarkawi Rauf, serta ini turut pula dihadiri oleh sejumlah pakar garda depan yang mendorong terciptanya
digelar oleh KPPU, di Grand keynote address oleh Menteri Komunikasi persaingan usaha lintas batas sebagai persaingan usaha yang sehat. []
Ballroom Hotel Indonesia dan Informatika, Rudiantara. panelis. Sebut saja Ng Ee Kia (Assistance

12 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 13


PORTAL

J
AIF, atau the Japan- Hukum Persaingan Usaha.
ASEAN Integration Fund, Dalam program ini, peserta
menyelenggarakan program program terjun langsung pada
pertukaran pegawai (staff kegiatan-kegiatan pada tiap otoritas
exchange) pada paruh kedua persaingan usaha. Di KPPU sendiri,
tahun 2017, yang bekerja sama HafitzAizat (MyCC) ditempatkan di
dengan otoritas persaingan usaha Direktorat Persidangan dan Grace
lintas batas ASEAN. Tahun ini, Suenn (CCS) ditempatkan di Biro
KPPU berkesempatan melakukan Hukum, Humas, dan Kerjasama.
staff exchange dengan otoritas Dalam melaksanakan
persaingan usaha dari Malaysia program staff exchange, para
(Malaysia Competition Commission pegawai dituntut untuk dapat
COMPETITION – MyCC) dan otoritas persaingan
usaha dari Singapura (Competition
meningkatkan kompetensi mereka
dalam bidang persaingan usaha,
AUTHORITIES Commission of Singapore – CCS).
Tujuan utama program
mempelajari penanganan perkara
pada otoritas persaingan usaha
STAFF EXCHANGE ini adalah untuk meningkatkan
penegakan hukum persaingan
negara lain, menjembatani kerja
sama dalam bidang penegakan
PROGRAMME usaha di antara negara-negara hukum antarnegara, meningkatkan
ASEAN dan penguatan Undang- kemampuan analisis studi pasar dan
undang Persaingan Usaha, serta ekonomi, mempelajari pola merger
meningkatkan pemahaman terhadap otoritas persaingan usaha lain,
UU Persaingan Usaha tiap negara di meningkatkan kemampuan media
ASEAN, dan mempromosikan kerja relation, dan kegiatan komunikasi
sama lintas batas dalam penegakan lain. []

14 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 15


Kilas KPD

KPD BATAM KPD BATAM


KEPALA KPD BATAM ISI SEMINAR INTERNASIONAL TANAMKAN NILAI PERSAINGAN, KPPU GELAR
UNIVERSITAS LANCANG KUNING KULIAH UMUM DI UNIBA
menyampaikan bahwa sejalan dengan prinsip W i b i s o n o Allah lah yang menetapkan
hukum persaingan usaha persaingan usaha yang menjelaskan harga, menurunkannya,
sangat dibutuhkan dalam sehat. Sehingga para bahwa hukum melapangkan serta
perdagangan internasional, wirausahawan kita dituntut islam sejalan meluaskan rizki.
terutama pada saat ini untuk menerapkan ketiga hal dengan Pancasila Menurut Syarkawi,
dimana Indonesia telah tersebut. dan Undang- dalam ekonomi
memasuki era Masyarakat “Hukum perdagangan Undang Dasar konvensional, penetapan
Ekonomi ASEAN. internasional bertujuan 1945. Praktek harga seperti dalam riwayat
Kepala KPPU Kantor Sehingga persaingan tidak untuk meliberalisasi monopoli dan tersebut diatas dikenal
Perwakilan Daerah Batam hanya terjadi antara pelaku perdagangan internasional persaingan dengan istilah price fixing.
Lukman Sungkar menjadi usaha dalam negeri saja dengan mengurangi ham- usaha tidak sehat Tidak hanya dilarang oleh
pembicara pada Seminar namun juga dengan pelaku batan sehingga diharapkan “Malam ini kita kedatangan termasuk dalam Rasulullah, Price fixing juga
Internasional bertajuk usaha dari luar negeri. dapat meningkatkan kese- tamu istimewa, Ketua KPPU. salah satu perbuatan yang dinilai bertentangan dengan
Competition in The Berdasarkan Global jahteraan. Namun keadaan Dari 36 perguruan tinggi dilarang dalam hukum hukum persaingan usaha.
International Trade (In Competitive Index daya saing ini mustahil diwujudkan yang ada di Kepri, Uniba islam, karena memberikan Syarkawi juga
Business Law and Global Indonesia pada periode jika ada praktek persaingan yang dipilih. Ini sebuah mudharat bagi orang lain. Di menuturkan kepada para
Economic Perspective) yang tahun 2016-2017 berada usaha tidak sehat”, ujar Luk- kebanggaan bagi kami”, sisi lain, persaingan dalam mahasiswa, sebagai generasi
diselenggarakan oleh Pasca pada peringkat ke-41 dari man. kata Rektor Universitas berbisnis merupakan sarana zaman now, hendaknya
Sarjana Universitas Lancang 138 negara. Posisi ini berada Lebih lanjut Lukman Batam (Uniba), Novirman untuk bisa berprestasi secara mahasiswa tidak lagi
Kuning bekerja sama dibawah beberapa negara menjelaskan bahwa pelaku Jamarun di sela pembukaan fair. Hal ini merupakan salah bercita-cita untuk menjadi
dengan Bank Riau Kepri, tetangga, seperti Singapura usaha domestik harus jeli kuliah umum persaingan satu bentuk melakukan pegawai, namun bercita-
bertempat di Menara Dang yang menempati peringkat melihat peluang pasar, usaha di hadapan ratusan perlombaan dalam mencari cita untuk menjadi seorang
Merdu Bank Riau Kepri, di ke-2, dan Malaysia yang “Ketika permintaan tinggi, mahasiswanya, bertempat kebaikan (Fastabiqul wirausahawan sehingga
Kota Pekanbaru, pada 14 menempati peringkat ke-25. produksi dalam negeri di Kampus Uniba pada 14 Al-khayrat). “Hukum dapat menciptakan lapangan
September 2017. Hal ini menunjukan bahwa tidak bisa penuhi, maka jadi Desember 2017. islam itu cocok dengan pekerjaan. “Saya generasi
Selain Lukman Sung- Indonesia harus berbenah kesempatan bagi produsen Pada kegiatan yang Pancasila, hukum islam itu yang lahir di era 70an.
kar, Seminar Internasional diri agar mampu menghadapi dari luar. Jadi pelaku usaha dipandu oleh Kepala KPPU cocok dengan Undang- Generasi tersebut memang
tersebut juga diisi oleh era perdagangan bebas dan dalam negeri harus jeli Kantor Perwakilan Daerah Undang Dasar 1945”, tutur sebagian besar cita-citanya
Azman Hassan dari Faculty meningkatkan kemampuan melihat kondisi pasar” tutur Batam Lukman Sungkar Chabullah. menjadi pegawai. Generasi
of Economic and Manage- daya saingnya, sehingga para Lukman. Hal ini berkenaan tersebut, bertindak selaku Ketua KPPU, M. zaman now tidak lagi bercita-
ment, Universiti Putra Ma- pelaku usaha Indonesia tidak dengan banyaknya potensi narasumber yaitu Dekan Syarkawi Rauf dalam cita untuk menjadi pegawai,
laysia, Direktur Utama Bank ketinggalan dengan pelaku peluang usaha sebagai akibat Fakultas Ekonomi Uniba pemaparannya menceritakan tapi bercita-cita untuk
Riau Kepri Irvandi Gustari, usaha dari Negara lain. dari tingginya permintaan Chabullah Wibisono, Ketua bahwa suatu ketika menjadi wirausahawan,
dan Bambang Supeno dari Menurut Lukman yang tidak diimbangi KPPU RI M Syarkawi Rauf Rasulullah SAW diminta dapat menciptakan lapangan
Universitas Lancang Kuning. Hukum Perdagangan dengan percepatan produksi dan Direktur Penindakan oleh sekelompok orang pekerjaan, dan berkontribusi
Pada kegiatan Internasional yang memiliki dalam negeri yang belum KPPU Gopprera untuk mematok harga pasar mendorong tumbuhnya
yang dihadiri oleh para tiga prinsip utama yakni bisa dimanfaatkan dengan Panggabean. karena terjadinya lonjakan perekonomian nasional”,
mahasiswa pasca sarjana dan keadilan, non diskriminasi maksimal oleh pelaku usaha Dekan Fakultas harga, Beliau menolaknya ujar Syarkawi.[]
akademisi tersebut, Lukman dan transparansi sangat domestik.[] Ekonomi Uniba Chabullah dan menjelaskan bahwa

16 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 17


Kilas KPD

KPD MEDAN KPD MEDAN


WAKIL KETUA KPPU MENGISI KULIAH UMUM DI IMPLEMENTASI NOTA KESEPAHAMAN DALAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA BIDANG PENDIDIKAN, KPPU MENGGELAR KULIAH
UMUM DI UNIVERSITAS SYIAH KUALA BANDA ACEH
usaha besar yang dekat
dengan penguasa selebihnya
adalah pelaku usaha kecil dalam memasukkan materi-
yang memanfaatkan bagian materi persaingan usaha
kecil dari pasar. Kondisi sehingga dapat memberikan
ini menyebabkan pelaku pemahaman kepada
usaha baru mengalami masyarakat. Bagaimana
kesulitan untuk masuk ke caranya agar masyarakat atau
dalam pasar. UU persaingan pelaku usaha tidak melakukan
Untuk meningkatkan maupun hukum persaingan usaha merupakan salah satu persaingan usaha tidak
pemahaman tentang prinsip- usaha di Indonesia. produk reformasi yang hadir sehat yaitu mengedepankan
prinsip persaingan usaha “meskipun KPPU sudah sebagai inisiatif DPR untuk pencegahan. Ilyas juga
yang sehat dan mengenai berusia tujuh belas tahun, menanggulangi persoalan- berharap kedepan Unsyiah
substansi UU No.5 Tahun tapi hukum persaingan usaha persoalan yang muncul dari dapat dilibatkan dalam
1999 tentang Larangan di Indonesia belum terlalu kegiatan berusaha tersebut. Guna tujuan pengembangan Dekan Fakultas Hukum penyusunan materi kuliah
Praktek Monopoli dan popular”, jelas Arifin. Arifin Persaingan usaha dianggap nilai-nilai persaingan usaha Unsyiah Prof. Dr. Ilyas persaingan usaha sebagai
Persaingan Usaha Tidak juga menyampaikan bahwa sangat penting, karena dan sebagai salah satu im- S.H. M.Hum dalam pidato suatu bentuk kerjasama.
Sehat, KPPU bersama UMSU khususnya Fakultas dengan adanya persaingan, plementasi nota kesepaham pembukanya menyampaikan Menanggapi hal
Fakultas Hukum Universitas Hukum akan mendukung mendorong pelaku usaha antara KPPU dan Universi- bahwa persaingan usaha tersebut, Kepala KPD
Muhammadiyah Sumatera KPPU dalam mencapai untuk lebih efisien dan tas Syiah Kuala Banda Aceh, tidak sehat itu akan selalu Medan mengatakan
Utara (UMSU) menggelar visi dan misinya. Ia juga kreatif dalam menciptakan KPD KPPU Medan meye- ada, sehingga apabila tidak bahwa KPPU akan terus
Kuliah Umum yang menyampaikan harapannya inovasi-inovasi baik dari lenggarakan kuliah umum diatur oleh KPPU akan melaksanakan sosialisasi
diselenggarakan pada agar kerjasama antara UMSU sisi produk maupun pola pada tanggal 23 November terjadi praktek kartel, terkait perlunya pemahaman
tanggal 13 November 2017 dan KPPU dapat terjalin berusaha. Hal ini lah yang 2017 dengan tema “Pen- monopoli, monopsoni dan tentang UU No.5 Tahun 1999
dengan tema “Penegakan dengan baik dalam berbagai kemudian perlu dilakukan egakan Hukum Persaingan hal-hal lain yang dilarang khususnya di lingkungan
Hukum Persaingan Usaha di bidang. pengawasan, agar inovasi Usaha di Indonesia”. Had- dalam UU No.5 Tahun 1999. kampus. Harapannya adalah
Indonesia”. Acara kemudian atau pola kegiatan usaha yang ir sebagai pemateri Kepala Harapan kami ke depannya, ketika suatu saat mahasiswa-
Kegiatan kuliah umum dilanjutkan dengan diciptakan tidak merusak Kantor Perwakilan Daerah KPPU tidak hanya mahasiswa Fakultas Hukum
dibuka Wakil Rektor I Dr. pemaparan materi yang atau merugikan kondisi Medan, Abdul Hakim Pasari- melakukan penindakan ini menjadi Hakim, mereka
Arifin Gultom S.H. M.Hum, disampaikan oleh Wakil pasar dan pelaku usaha lain. bu. terhadap tindakan-tindakan mampu untuk memutuskan
dalam sambutannya Ia Ketua KPPU Ny. R. Kurnia Adanya persaingan juga Peserta yang hadir persaingan usaha tidak sehat perkara-perkara persaingan
menyampaikan bahwa Sya’ranie. Dalam paparannya menciptakan banyaknya yaitu mahasiswa Fakultas tetapi memperkecil peluang usaha tidak sehat. “Kami
pembahasan mengenai Ibu Kurnia menyampaikan pilihan produk dengan harga Hukum, Ekonomi, Magister orang untuk melakukan juga di KPD Medan akan
kebijakan dan penegakan bahwa KPPU dibentuk untuk yang wajar dan kualitas Kenotariatan dan Dosen persaingan usaha yang menfasilitasi mahasiswa yang
hukum persaingan usaha di mengawasi pelaksanaan produk yang baik. Kondisi Unsyiah. Kegiatan ini juga tidak sehat. Salah satu hal akan mengikuti program
Indonesia tidak sepopuler UU No.5 Tahun 1999 yang ini tentu menguntungkan dihadiri oleh Dekan Fakultas yang bisa dilakukan adalah magang dan melakukan
ketika kita membicarakannya dilatarbelakangi pemusatan bagi masyarakat sebagai Hukum Unsyiah Prof. Dr. KPPU dalam melakukan penelitian khusus untuk
di Amerika atau Eropa. Hal ekonomi dimana delapan konsumen, jelas Kurnia. [] Ilyas S.H. M.Hum, Wakil tindakan pencegahan menyelesaiakan skripsi dan
ini disebabkan karena masih puluh persen kekuatan Dekan III Universitas Syiah yaitu dengan bekerjasama tesis terkait persaingan
belum familiarnya kebijakan ekonomi dikuasai oleh pelaku Kuala Dr. Gaussyah. dengan Perguruan Tinggi usaha”, tutup Hakim.[]

18 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 19


Kilas KPD

KPD BALIKPAPAN KPD BALIKPAPAN


CEGAH POTENSI PERSEKONGKOLAN TENDER LANGGAR UU NO. 5 TAHUN 1999, SEKOLAH
SEMAKIN MARAK DI KALTIM, KPD BALIKPAPAN KHUSUS OLAHRAGAWAN INTERNASIONAL KALTIM
KUMPULKAN LPSE DAN ULP SEͳKALTIM DINYATAKAN BERSALAH
Lebih dari pada itu, forum ini KPD Balikpapan menggelar
juga dapat dijadikan sebagai sidang pembacaan putusan
sarana bertukar informasi Perkara Dugaan Pelanggaran
terkait permasalahan- Pasal 22 Undang-undang
permasalahan yang terjadi Nomor 5 Tahun 1999 terkait
dalam proses pengadaan Paket Pembangunan Sarana
barang dan jasa, “ya forum dan Prasarana UPTD TA
ini diselenggarakan sebagai 2013 Provinsi Kalimantan
ajang untuk saling bertukar Timur. Sidang Pembacaan
informasi mengenai kasus- Putusan digelar pada 23
kasus atau permasalahan- Oktober 2017 di Ruang
permasalahan apa saja Sidang KPD Balikpapan,
yang terjadi dalam proses dihadiri oleh majelis komisi
pengadaan barang dan jasa”, yakni Tresna P. Soemardi, dukungan, serta Terlapor 22 Undang-undang Nomor
kata Muhari. selaku Ketua Majelis Komisi, III dianggap tidak serius 5 Tahun 1999. Majelis
serta R. Kurnia Sya’ranie dan dalam mengikuti lelang dan kemudian menjatuhkan
KPD Balikpapan Unit Layanan Pengadaan Dalam paparannya, Munrokhim Misanam, selaku hanya berperan sebagai sanksi kapada para terlapor
menyelenggarakan Forum (ULP) dari seluruh wilayah Muhari menjelaskan anggota Majelis Komisi. pendamping saja guna masing-masing yaitu sebesar
Diskusi Persaingan Usaha Kalimantan Timur. mengenai tatacara deteksi Dalam serangkaian memenangkan Terlapor II. Rp 444.175.200 untuk
Sehat dalam Proses dini terhadap ada atau pemeriksanaan yang Selain itu turut disebutkan Terlapor II dan sebesar Rp
Pengadaan Barang dan Jasa di Kepala KPD tidaknya persekongkolan dilakukan oleh Majelis bahwa berdasarkan adanya 190.360.800 untuk Terlapor
Wilayah Kalimantan Timur Balikpapan, Ahmad Muhari, antara peserta tender Komisi, setidaknya terdapat bukti kesamaan dalam III. Jika di bandingkan
pada tanggal 25 Oktober hadir dalam forum tersebut pengadaan barang dan jasa empat penilaian kepada para metode pelaksanaan, dengan nilai Pagu paket
2017 di Gedung Keuangan Bersama dengan Direktur yang perlu diketahui oleh terlapor yang terdiri dari kesamaan daftar personil pengadaan tersebut, sanksi
Negara Balikpapan. Penanganan Permasalahan LPSE dan ULP. Harapannya Terlapor I Panitia Pengadaan, inti, kesamaan item ini relative kecil jumlahnya,
Hukum LKPP, Setya adalah agar LPSE dan ULP Terlapor II PT Nike Jaya penawaran, dan kesamaan namun Majelis Hakim
Forum ini dilaksanakan Budi Arijanta. Dalam dapat mengantisipasi dan Abadi dan Terlapor III PT IP address antara Terlapor II memiliki penilaian lain dalam
bekerjasama dengan Pembukaannya Ahmad mengetahui bagaimana Yulia Jaya, empat penilaian dan III, dugaan akan adanya menjatuhkan sanksi yaitu
Lembaga Kebijakan Muhari menyampaikan, trik-trik yang dilakukan tersebut yaitu majelis menilai persekongkolan semakin dengan tidak mematikan
Pengadaan Barang dan bahwa kegiatan ini para pelaku usaha terutama para terlapor telah terbukti kuat. pelaku usaha, tetapi dengan
Jasa Pemerintah (LKPP). dilaksanakan dalam rangka peserta tender pengadaan melakukan kerjasama Berdasar fakta-fakta memberikan efek jera kepada
Peserta yang hadir dalam meminimalisir terjadinya barang dan jasa dalam dalam pembuatan dokumen hukum yang ditemukan pelaku usaha yang terbukti
Forum Diskusi tersebut persekongkolan tender yang melakukan persekongkolan penawaran di antara Terlapor selama proses persidangan, melanggar ketentuan yang
adalah perwakilan dari Unit saat ini marak terjadi dalam atau melakukan unfair II dan Terlapor III, dimana Majelis Komisi kemudian berlaku. “Kalau misalnya
Layanan Pengadaan Secara proses pengadaan barang competition dalam proses hal tersebut dikuatkan dengan memutuskan bahwa mereka ini berulah lagi
Elektronik (LPSE) dan dan jasa di wilayah Kaltim. pengadaan barang dan jasa.[] adanya bukti kesamaan Terlapor II dan Terlapor baru kami pertimbangkan
dokumen penawaran dan III terbukti secara sah dan terkait besaran denda yang
tindakan pemalsuan surat meyakinkan melanggar Pasa diberikan”, tutup Kurnia.[]

20 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 21


Kilas KPD

KPD SURABAYA KPD SURABAYA


WORKSHOP BPK PERWAKILAN FORUM JURNALIS DENGAN RRI SURABAYA
JAWA TIMUR
maupun vertical sehingga dapat diterapkan. KPPU
dapat dihitung potensi melakukan MoU dengan
kerugian Negara. Kementerian Koperasi dan
Aru Armando, Kepala Usaha Kecil dan Menegah
KPD KPPU Surabaya RI dan membentuk satgas
memberikan materi kepada kemitraan di berbagai daerah
para peserta terkait dengan untuk memaksimalkan
tugas dan wewenang fungsi pengawasan
yang dimiliki oleh KPPU kemitraan di daerah-daerah
beserta contoh – contoh yang tidak terjangkau oleh
perkara terkait dengan KPPU. Sedangkan saat
Sebagai bentuk pelaksanaan Timur. Para auditor dapat persekongkolan tender. Untuk mendekatkan peran Jawa Timur sendiri ini KPD Surabaya banyak
kerjasama KPPU – BPK RI, mengambil pengalaman dari Dari contoh perkara KPPU kepada para jurnalis merupakan daerah yang menangani isu persaingan
KPD Surabaya diundang KPPU dalam menemukan KPPU tersebut, peserta daerah Surabaya khusunya memproduksi banyak usaha di pengadaan barang
oleh BPK Perwakilan Jawa adanya dugaan – dugaan dapat mengambil ilmu dan insan radio, KPPU KPD komoditi sehingga perlu dan jasa.
Timur sebagai narasumber persekongkolan dalam pengalaman KPPU dalam Surabaya menyelenggarakan perhatian lebih dari Aru juga memaparkan,
dalam acara Workshop tender pemerintah baik memeriksa dan memperoleh Forum Jurnalis dengan pemerinta, apabila kondisi bahwa sejak tahun 2000
“Aspek Hukum Dalam persekongkolan horizontal alat bukti adanya RRI Surabaya bertajuk pasar di Jatim stabil maka hingga tahun 2017, KPPU
Pemeriksaan dan Langkah maupun vertikal sehingga persekongkolan. KPD “Peran KPPU dalam di daerah lain kemungkinan telah menerima laporan
Jitu dalam mengungkap dapat dihitung potensi Surabaya membagi metode Pengembangan Produk juga stabil. KPPU KPD masyarakat terkait dugaan
Persekongkolan Dalam kerugian Negara. pembuktian yang dapat Lokal dan Perlindungan Surabaya “menantang” pelanggaran UU Nomor
Pengadaan Barang/Jasa Workshop diawali diterapkan ketika auditor UKM”, pada 12 Desember pemimpin daerah yang akan 5 Tahun 1999 sebanayak
Pemerintah” pada tanggal 31 dengan arahan yang melakukan pemeriksaan. 2017. maju Pilkada tahun 2018 2.537 yang terdiri dari
Oktober 2017. disampaikan oleh Kepala Metode tersebut diantaranya Kepala KPD Surabaya, nanti untuk menandatangani 1.278 atau sebanyak 73%
Workshop ini dihadiri BPK Perwakilan Jawa adalah pemenuhan peraturan Aru Armando, selaku Pakta Integritas Anti dari total laporan terkait
oleh Kepala BPK Perwakilan Timur. Beliau mengingatkan perundangan, ada tidaknya narasumber utama forum, Persaingan Usaha Tidak dengan tender. Bahwa
Jawa Timur serta diikuti para kepada para auditor di BPK kejanggalan proses tender, menyebutkan bahwa tujuan Sehat untuk berkomitmen sejumlah 348 perkara yang
pejabat struktural maupun pentingnya meningkatkan serta penelitian dokumen forum ini adalah sebagai menjaga persaingan usaha sudah ditangani oleh KPPU
staf fungsional di lingkungan kemampuan mendeteksi peserta tender. bentuk upaya dari KPPU yang sehat di wilayah dengan komposisi sebanyak
Kantor BPK Perwakilan Jawa adanya persekongkolan Workshop kemudian untuk menyampaikan kepada Jatim. Untuk memajukan 245 perkara tender dan 55
Timur. Dalam sambutannya dalam kegiatan pengadaan dilanjutkan dengan diskusi masyarakat melalui media, perekonomian, pemerintah perkara non tender dan 8
Kepala BPK Perwakilan barang atau jasa di karena antusiasme para khususnya radio, bahwa hendaknya melakukan perkara mengenai merger.
Jawa Timur mengingatkan pemerintah yang menjadi peserta dalam menggali KPPU sebagai lembaga pengawasan kegiatan Perkara terbanyak yang
kepada para auditor di BPK objek pengawasan BPK Jawa informasi dari narasumber. pengawas persaingan usaha kemitraan sehingga adil ditangani oleh KPPU dalam
pentingnya meningkatkan Timur. Para auditor dapat Setelah workshop, Kepala yang independen juga dan saling menguntungkan. kurun waktu dari tahun
kemampuan mendeteksi mengambil pengalaman dari KPD Surabaya melanjutkan memiliki peran yang penting Kegiatan kemitraan 2000 hingga tahun 2017
adanya persekongkolan KPPU dalam menemukan dengan sesi konsultasi dalam menjaga kepentingan hendaknya dituangkan adalah pada tahun 2008
dalam kegiatan pengadaan adanya dugaan – dugaan terhadap beberapa nasional, membina pelaku dalam bentuk perjanjian yaitu menangani sebanyak
barang atau jasa di persekongkolan dalam permasalahan audit yang usaha lokal serta melindungi tertulis sehingga jika terdapat 68 perkara dengn persentase
pemerintah yang menjadi tender pemerintah baik sedang dilakukan oleh BPK dan membimbing UKM permasalahan di kemudian sebesar 27% perkara di
objek pengawasan BPK Jawa persekongkolan horizontal Jawa Timur.[] dalam praktek kemitraan. hari, penegakan hukum bidang jasa konstruksi. []

22 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 23


Kilas KPD

KPD MAKASSAR KPD MAKASSAR


JANGAN ADA INFLASI KARENA BAWANG MERAH BANGUN INFRASTRUKTUR PENDUKUNG
Bawang merah disinyalir
PEREKONOMIAN, BUPATI MAJENE: MAJENE BUTUH
akhir-akhir ini menjadi salah DUKUNGAN KPPU
satu komoditi penyebab
inflasi di Indonesia. Untuk
menanggulangi hal tersebut Dalam menjalankan fungsi
Bank Indonesia kemudian dan tugasnya, KPPU selalu
membentuk klaster bawang berupaya untuk memenuhi
merah binaan di daerah- kebutuhan para stakeholdern-
daerah, salah satunya di ya. Guna tujuan mensosial-
daerah Sulawesi Selatan. isasikan Undang-undang No.
Pembentuka klaster di 5 tahun 1999 dan bekerjasama
wilayah Sulawesi Selatan ini Inovatif Sistem Andalalan “Bawang merah ini bisa dengan stakeholder, yang dalam
di tandai dengan meriahnya (BISA), dan beberapa klaster dikatakan sebagai salah satu hal ini Pemerintah kabupat-
festival bawang merah yang bawang merah binaan Bank bahan pangan pokok, karena en Majene, Ketua KPPU M.
dilaksanakan di lapangan Indonesia. hampir setiap hari ibu-ibu Syarkawi Rauf menghadiri
terbuka Andi Lau Anggeraja Dalam kesempatan memasak menggunakan kegiatan Advokasi persaingan
Kecamatan Anggeraja itu, Kepala KPD Makassar, bawang merah. Untuk itu, usaha bersama Bupati Kabu-
Kabupaten Enrekang pada Ramli Simanjuntak, didaulat KPPU melakukan penelitian paten Majene, Fahmi Massiara
14 Oktober 2017. menjadi pembicara dalam bagaimana pola distribusinya dan segenap jajaran Pemerin-
Festival ini di hadiri talkshow festival bawang sampai ketangan konsumen, tah Daerah, yang diadakan di ditujukan untuk kepentingan Kabupaten Majene akan
oleh Dirjen Holtikultura merah menyampaikan bahwa karena bisa jadi ada yang Rumah Jabatan Bupati Kabu- rakyat Indonesia, agar membangun Bandar Udara.
Pertanian serta Dirjen Enrekang merupakan salah bermain di situ,” jelas Ramli. paten Majene pada tanggal 28 masyarakat dapat memetik Hal ini dilakukan untuk
Sayuran dan Tanaman Obat satu sentra bawang merah Dari hasil penelitian Oktober 2017. manfaat yang optimal dari mempermudah akses
dari Kementrian Pertanian di Wilayah Indonesia Timur. tersebut, Ramli mengatakan Syarkawi menyampaikan tumbuhnya persaingan penghubung dengan daerah
RI, Anggota DPR Komisi Untuk itu pembentukan bahwa jalur distribusi bawang bahwa KPPU sebagai lembaga usaha yang adil dan sehat di lain yang bertujuan untuk
XI, KPPU, Kapolda klaster ini sangat diharapkan merah dapat dipangkas independen selalu berupaya Indonesia. mendatangkan investor
Sulawesi Selatan, Wakil mampu menjaga stabilitas untuk mengurai ekonomi memberikan penilaian yang Menanggapi sambutan agar dapat berinvestasi di
Bupati dan jajaran Muspida/ harga bawang merah di biaya tinggi. Menurutnya, obyektif dan netral atas Ketua KPPU, Fahmi Majene. Diharapkan setelah
SKPD Pemerintah daerah wilayah Indonesia timur jalur distribusi bawang perilaku usaha dan kebijakan Massiara mengaku merasa adanya akses bandara ini,
Kabupaten Enrekang, Dinas khususnya dan seluruh merah dapat dipotong, yang dibuat oleh pelaku usaha tenang, karena menurut geliat perekonomian di
Pertanian Provinsi Sulawesi wilayah Indonesia pada dengan cara membuat maupun pemerintah pusat dan Fahmi kabupaten Majene Majene akan lebih hidup,
Selatan, Dinas Pertanian umumnya. perjanjian kemitraan antara daerah. “KPPU tidak memiliki saat ini sedang dalam tahap dan saat itu Majene sangat
Kabupaten Enrekang, Lebih jauh Ramli perusahaan besar dengan kepentingan apapun dalam pembangunan infrastruktur membutuhkan dukungan
Ketua dan Anggota DPRD juga menyampaikan bahwa Gapoktan diwilayah sentra setiap perilaku usaha maupun dan kegiatan ekonomi. KPPU untuk dapat
Kabupaten Enrekang, sampai saat ini KPPU turut bawang merah. KPPU akan kebijakan yang dibuat oleh Dimana hal ini sangat melakukan pengawasan iklim
Balai Proteksi Tanaman aktif melakukan penelitian hadir mendampingi dan pemerintah, karena KPPU itu membutuhkan dukungan usaha guna mewujudkan
Pangan dan Holtikultura bawang merah dengan melakukan pengawasan lembaga independen,” jelas dan peran serta dari kesejahteraan masyarakat
beberapa Kabupaten/Kota, memantau harga benih kemitraan yang terjalin Syarkawi. pemerintah pusat termasuk yang adil, makmur dan
Dosen Fakultas Pertanian bawang, pupuk, dan juga antara perusahaan besar Setiap penilaian atau KPPU. sejahtera.[]
Universitas Hasanuddin, pola distribusi dari petani dengan Gapoktan.[] tindakan hukum yang diambil Fahmi menyampaikan,
Konsultan dari PT Bermitra sampai di tingkat konsumen. oleh KPPU semata-mata bahwa dalam waktu dekat

24 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 25


KANAL KANAL
MERGER INTERNASIONAL
DI NEGARA SINGA Oleh Grace Suen - CCS
(Ditulis kembali oleh Intan Putri)

S ingapura adalah negara kecil dengan


konsep ekonomi terbuka. Di bawah
Undang-undang Persaingan Usaha
Singapura, kegiatan internasional yang
melibatkan persaingan usaha diatur di
memberikan persetujuan atas merger yang
dilakukan namun dengan syarat Times
Publishing/Penguin Group setuju untuk
tidak mendiskriminasi pengecer.
Pada 25 September 2017, CCS
sini. Termasuk kegiatan merger, akuisisi, memberi izin pada Times Publishing
dan peleburan saham yang terjadi di luar Limited's (TPL) untuk mengakusisi saham
Singapura, namun melibatkan negara ini. Penguin Random House Pte. Ltd. dan
Disebutkan pada bagian Larangan Penguin Books Malaysia Sdn. Bhd (Penguin
di Pasal 54 UU Hukum Persaingan Usaha Group Companies). Dengan syarat adanya
Singapura, penggabungan dan peleburan perjanjian Distribution Agreement dengan
saham (merger) dilarang jika berakibat perusahaan penerbitan.
atau mengakibatkan penurunan tingkat CCS juga memberikan perhatian
persaingan usaha yang signifikan di pada merger yang melibatkan perusahaan
Singapura. Ada 24 perkara penggabungan domestik di Singapura dengan perusahaan
dan peleburan saham (merger), di mana asing. Contohnya adalah usulan merger
74% di antaranya adalah kasus internasional, (joint venture) antara Layanan Airbus Asia
yang terjadi sejak tahun 2013 hingga 2017. Pacific dan SIA Engineering Company
Di Singapura sendiri, notifikasi Limited. Pada 14 Juni 2016, CCS
merger dilakukan secara sukarela. Tidak memberi persetujuan pada joint venture
ada aturan tertulis yang mengatur hal kedua perusahaan tersebut di atas, dan
ini. Per tanggal 31 Oktober 2017, dari menyimpulkan bahwa usulan joint venture
total 62 penggabungan dan peleburan yang diajukan secara substansi tidak
saham (merger) yang dinotifikasikan ke mengurangi adanya persaingan usaha untuk
Competition Commission of Singapore supply global pada layanan pemeliharaan
(CCS), 60 notifikasi di antaranya sudah kelas berat untuk pesawat komersil di
berhasil diselesaikan, dan 53 di antaranya Singapura.
diputuskan tidak ada dugaan pelanggaran
CCS menemukan bahwa:
merger, dan 3 notifikasi ditolak.
a. Ada cukup alternatif penyedia layanan
Sedangkan pada tahun 2017, ada 6
pemeliharaan kelas berat di Singapura
notifikasi yang diselesaikan oleh CCS, di
secara global.
mana 3 notifikasi diberikan izin bermerger.
b. Hambatan untuk masuk dan
Salah satu contoh penggabungan dan
berekspansi di Singapura dapat diatasi
peleburan saham (merger) yang terkenal
dengan investasi modal besar.
di Singapura adalah merger di antara
c. Pelanggan seperti maskapai besar
distributor buku. Di
memiliki daya tawar yang kuat.
mana CCS
d. Joint venture yang diusulkan tidak dapat
memanfaatkan status Airbus Group
sebagai produsen pesawat terbang
untuk mencegah adanya persaingan
dalam layanan pemeliharaan kelas
berat. []

26 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 27


WAWANCARA

hukum persaingan usaha?


Menghadapi tantangan
AMANDEMEN UNDANG-UNDANG ekonomi global kedepan
dan lebih khusus
PERSAINGAN USAHA lagi Pasar Ekonomi
ASEAN yang telah
terbuka, maka
1. Apa urgensi amandemen UU No yang dilakukan antar pelaku usaha ini
menjadi keharusan
5/99? biasanya dilakukan dalam bentuk tidak
pengaturan Hukum
Amandemen UU No.5/1999 sangat tertulis. Diantara para pelaku usaha juga
Persaingan Usaha di
penting untuk dilakukan dalam rangka saling menjaga rahasia karena perilaku menjadi Indonesia mengikuti
memperbaiki dan menyempunakan kartel ini sangat menguntungkan mereka. UU baru atau perkembangan dan kebutuhan hukum
Hukum Persaingan Usaha yang berlaku hanya Perubahan UU sehingga UU ekonomi regional. Dalam pasar yang
di wilayah NKRI. Hal ini mengingat 2. Bagaimana sikap Pemerintah dan No. 5/1999 masih berlaku, keduanya semakin terbuka saat ini, maka sangat
beberapa ketentuan dalam UU No. DPR selama proses amandemen UU mempunyai konsekuensi masing-masing. mungkin ekonomi nasional dipengaruhi
5/1999 dirasa sudah tidak sesuai dengan 5/99? Pemerintah akan menunggu sampai oleh aksi korporasi maupun perilaku
kebutuhan hukum dan perkembangan UU No. 5/1999 lahir atas inisiatif proses pembahasan dengan DPR RI, anti persaingan yang dilakukan pelaku
dunia usaha saat ini. Beberapa poin DPR RI, oleh karena itu amandemen namun sementara dalam DIM diusulkan usaha asing. Sebagai contoh misalnya
penting dalam amandemen ini, seperti: inipun merupakan inisiatif DPR RI. untuk dihapus dan cukup diatur dalam Merger yang dilakukan oleh perusahaan
a. Perluasan Pengertian Pelaku Usaha Berdasarkan hasil kajian dan pembahasan Peraturan Pemerintah. asing terhadap perusahaan dalam
(ektrateritorialitas); yang telah dilakukan, masukan dari
negeri, merger yang dilakukan sesame
b. Perubahan rezim notifikasi merger KPPU sebagai lembaga yang diberi 3. Bagaimana posisi KPPU saat proses perusahaan asing yang mempunyai
dari post-merger notification menjadi pre- amanat untuk mengawasi pelaksanaan amandemen UU 5/99? pemasaran di Indonesia, kartel yang
merger notification; UU No. 5/1999 serta masukan dari UU No. 5/1999 lahir atas inisiatif dilakukan antar pelaku usaha lintas batas
c. Pengaturan mengenai Leniensi Masyarakat, DPR RI menilai bahwa DPR RI, oleh karena itu amandemen yurisdiksi Indonesia namun berpengaruh
Program; UU No. 5/1999 sudah tidak sesuai lagi inipun merupakan inisiatif DPR RI. pada ekonomi nasional, dan lain
d. Penyempurnaan ketentuan mengenai dengan dinamika dan kebutuhan hukum KPPU juga bukan bagian dari wakil sebagainya. Tanpa adanya pengaturan
sanksi administratif; masyarakat sehingga perlu diganti. Pemerintah karena hanya Kementerian definisi pelaku usaha yang lebih luas,
e. Penyempurnaan ketentuan mengenai Dalam berbagai kesempatan pertemuan saja yang dapat ditunjuk sebagai wakil maka Hukum Persaingan Usaha di
penanganan perkara; dengan beberapa Kementerian yang Pemerintah dalam proses penyusunan Indonesia tidak dapat menjangkau
f. Penguatan Kelembagaan KPPU. ditunjuk Presiden mewakili Pemerintah, UU. Posisi KPPU dalam proses perilaku-perilaku tersebut. Justru dengan
Dari enam poin di atas, terdapat usulan Pemerintah setuju dan sangat mendukung amandemen ini hanya sebagai pihak yang pengaturan ini akan memberikan
pengaturan norma baru dalam Hukum dilakukannya amandemen UU No. dimintai masukan baik oleh DPR RI perlindungan dan kedudukan yang
Persaingan Usaha di Indonesia yaitu 5/1999, meskipun dalam beberapa hal maupun dari Pemerintah, karena KPPU sama dihadapan hukum (equality before
diaturnya Leniensi. Leniensi ini pada terdapat perbedaan pendapat, namun merupakan lembaga yang dibentuk untuk the law) terhadap pelaku usaha manapun
dasarnya adalah suatu program yang hal ini sangat wajar sebagai dinamika mengawasi pelaksanaan UU No.5/1999 yang melakukan praktik monopoli dan
sangat penting bagi KPPU untuk perumusan suatu Undang-Undang. ini. KPPU sangat berharap selalu persaingan usaha tidak sehat di wilayah
membongkar dan membuktikan Dalam DIM Pemerintah atas RUU dilibatkan dalam proses pembahasan NKRI serta berpengaruh negatif kepada
perilaku kartel yang dilakukan sejumlah LPMPUTS, banyak catatan atas rumusan RUU agar dalam implementasinya nanti ekonomi nasional. Dalam tataran teknis,
pelaku usaha. Sebagaimana diketahui, dan sejumlah pasal yang diusulkan untuk dapat berjalan dengan baik sesuai dengan KPPU akan menghadapi hambatan
pembuktian kartel ini sangat sulit dihapus karena cukup diatur dalam maksuk para pembentuk UU. teknis untuk melakukan kerja sama antar
dilakukan karena kesulitan untuk Peraturan Pemerintah. Bagi Pemerintah,
otoritas persaingan usaha di luar negeri
menemukan hard evidence berupa apakah amandemen ini diarahkan 4. Mengapa perlu diatur penegakan dalam mengungkap dan membuktikan
perjanjian kartel itu sendiri. Perjanjian menjadi Penggantian UU No. 5/1999 hukum lintas batas negara dalam kartel lintas batas negara.[]

28 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 29


UTAMA

MENGUKUR
KINERJA
MELALUI D
alam kurun waktu lima Pada tahun 2017 pula, KPPU telah
tahun, KPPU telah berhasil membuat direktorat baru yang
menuai sejumlah prestasi, berfungsi sebagai pengemban amanat
baik positif secara UU No.20 tahun 2008, sebagai Lembaga
internal, maupun tajam ke yang dibentuk dan bertugas untuk

PRESTASI
eksternal. KPPU sebagai Lembaga negara mengawasi persaingan usaha sebagaimana
pengawas persaingan usaha dan industri diatur dalam peraturan perundang-
di Indonesia, sejak tahun 2012 hingga undangan, untuk melakukan pengawasan
2017 telah menyelesaikan pengenaan pelaksanaan kemitraan secara tertib dan
denda kepada para pelaku usaha sebesar teratur. Direktorat Pengawasan Kemitraan
Rp2.129.560.671.404. Di mana denda namanya. Direktorat ini mengawasi
ini didapat dari total 97 perkara dari 788 perjanjian kemitraan inti plasma, sub
laporan yang masuk. Perkara yang masuk, kontrak, waralaba, perdagangan umum,
57 di antaranya merupakan perkara tender. distribusi dan keagenan, bagi hasil,
Lima tahun terakhir, KPPU juga kerjasama operasional, joint venture, dan
telah menghasilkan 76 surat saran dan outsourcing.
pertimbangan yang disampaikan langsung Di dunia otoritas persaingan usaha,
kepada pemerintah, terkait dengan kebijakan KPPU tidak hanya dikenal di dalam negeri.
ekonomi dan industri di Indonesia. Surat Sebagai yang terdepan di wilayah ASEAN,
saran pertimbangan tersebut antara lain KPPU mengungguli otoritas persaingan
pada sektor pengadan kelola, konstruksi, usaha lintas batas yang maju, dan menjadi
dan properti, sector perdagangan, benchmark bagi otoritas negara lain, dalam
elektronik, dan otomotif, sektor keuangan berbagi peran menegakkan hukum
dan perbankan, sector listrik dan air minum, persaingan usaha lintas batas, khususnya
sektor telekomunikasi, penyiaran, dan IT, dalam hal perkembangan kasus maupun
serta sektor kesehatan dan farmasi. tingkat adaptasi kebijakan persaingan di
KPPU juga telah memproses 335 kalangan masyarakat dan pemerintah.
notifikasi merger dana kuisisi, di mana KPPU juga menjadi otoritas pembelajaran
industri pengolahan, industri konstruksi dan referensi substansu, di mana lembaga
properti dan pariwisata, industri asing serupa mengembangkan hukum
pertambangan dan penggalian, industri persaingan usahanya. KPPU secara khusus
pertanian, perkebunan, dan peternakan, telah mulai mengalihkan prioritas hubungan
serta industri perbankan dan jasa keuangan internasional dari penerima menjadi pemberi
non-bank melakukan notifikasi terbanyak. manfaat dalam upaya mempengaruhi posisi

30 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 31


UTAMA

hukum dan kebijakan persaingan, dengan Indonesia di berbagai forum internasional


memfokuskan kegiatannya kepada bantuan (seperti konferensi atau lokakarya)
kepada otoritas negara lain. di luar negeri. Diharapkan berbagai
Dalam mewujudkan peran ini, keterlibatan tersebut mampu meningkatkan
KPPU juga bekerja sama dengan lembaga- kemampuan internal dan pengakuan publik
lembaga asing. KPPU bekerja sama dengan atas kelembagaan dan hukum dan kebijakan
pemerintah Jepang melalui Japan-ASEAN persaingan usaha Indonesia.
Integration Fund (JAIF) Program, dalam Menjadi center of knowledge, KPPU
meningkatkan pemahaman terhadap hukum memulainya dengan membuka program
persaingan usaha nasional yang dimiliki magang intensif persaingan usaha kepada
oleh setiap negara anggota ASEAN, dan para mahasiswa dan akademisi yang ingin
mempromosikan kerjasama lintas batas mengembangkan sayap di bidang ini. KPPU
negara-negara ASEAN serta memperkuat juga menjadi tuan rumah persaingan usaha
penegakan hukum persaingan usaha dengan bagi universitas yang hendak berkunjung
peningkatan kapasitas otoritas persaingan dan membuat penelitian mengenai dunia
usaha negara-negara ASEAN, dengan usaha melalui perspektif persaingan usaha.
mengadakan training course, sub-regional Menjadi besar, itulah yang diharapkan
workshop, dan pertukarang staf antarnegara. oleh KPPU selama ini. Melalui kerjasama
Dalam mendukung upaya peningkatan yang intensif dengan berbagai pihak, KPPU
kapasitas internal melalui praktek terbaik telah menghasilkan 67 naskah kerjasama,
internasional, KPPU secara aktif terus yakni 27 kerjasama dengan Kementerian/
meningkatkan partisipasinya pada berbagai Lembaga, 4 kerjasama dengan Penegak
kegiatan pengembangan kapasitas di luar Hukum, 12 kerjasama dengan Pemerintah
negeri. Perkuatan ini dilakukan melalui Provinsi, dan 24 kerjasama dengan
kerja sama bantuan teknis KPPU dengan Perguruan Tinggi/LSM. Dari ke semua
berbagai organisasi internasional seperti kerjasama tersebut, KPPU berfokus pada
Japan International Cooperation Agency, bidang pengaturan, pengawasan penegakan
JAIF, ASEAN-Australia-New Zealand hukum, peningkatan kepatuhan persaingan
Competition Law Implementation usaha, peningkatan pendidikan, penelitian,
Program, OECD Korea Policy Centre, dan dan pengabdian kepada masyarakat
sebagainya. Perkuatan khususnya dilakukan mengenai nilai-nilai persaingan usaha, serta
bagi investigasi, merger, analisa kebijakan, penciptaan iklim persaingan usaha yang
dan kelembagaan. Secara total, di tahun sehat di semua lini.
2017, KPPU telah berpartisipasi pada 34 Dari semua ini, misi KPPU dalam
(tiga puluh empat) kegiatan pengembangan pencegahan dan penindakan serta
kapasitas staf di internasional bagi pada internalisasi nilai-nilai persaingan usaha
stafnya. Di lain sisi, KPPU juga telah melalui prestasi yang tertoreh terlaksana
menugaskan 26 (dua puluh enam) pembicara dengan optimal, dalam rangka mewujudkan
dalam menyampaikan perspektif terkait persaingan yang sehat dan mensejahterakan
hukum dan kebijakan persaingan usaha rakyat.[]

32 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 33


Bingkai

34 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 35


PENCAPAIAN
PERSPEKTIF

Selama berkarir di KPPU, sembilan EATOP kali ini diselenggarakan atas kerja

KPPU DALAM
Komisioner KPPU ini telah menunjukan sama Komisi Pengawas Persaingan Usaha
banyak prestasi yang dirangkum sebagai (KPPU), JFTC dan Asian Development
berikut: Bank Institute(ADBI). Pertemuan EATOP
1. Mengungkap Perkara Kartel di terdiri dari sepuluh negara ASEAN, Asia
Indonesia Timur seperti Jepang, Korea, Tiongkok ,

2012-2017 Kejahatan korporasi yang melakukan


praktik monopoli dan kartel lebih berbahaya
dibanding kejahatan korupsi. Bila korupsi
yang dirugikan adalah uang Negara,
Taiwan, Hongkong dan Mongolia, kemudian
Australia yang baru saja bergabung pada
tahun 2015.
Tujuan pertemuan ini adalah untuk
sementara praktik monopoli dan kartel memperkuat networking para pimpinan
sebaliknya uang rakyat yang dikuras lewat otoritas persaingan usaha atau bertukar
harga yang harus dibayar menjadi lebih mahal pikiran tentang implementasi hukum dan
dari yang seharusnya. Sebagai Pengawal kebijakan persaingan di wilayah tersebut,
Persaingan Sehat tentu Kartel menjadi serta untuk mengkoordinasi berbagai
perhatian yang sangat serius bagi KPPU. kegiatan bantuan teknis.
Dalam Periode 2012 – 2017 ini Komisiner Fokus pertemuan kali ini adalah untuk
KPPU telah berhasil mengungkap perkara mendorong agar hukum dan kebijakan
kartel antara lain Kartel Bawang Putih, persaingan usaha di Asia Timur bisa
Kartel Penjualan Ban, Kartel Penjualan berkembang seperti di kawasan-kawasan
Daging Sapi, dan Kartel penetapan harga yang sudah jauh lebih maju, mendorong
motor skutik. Pengungkapan beberapa adanya sharing pengalaman dari negara yang
perkara kartel tersebut diharapkan dapat sudah melaksanakan kebijakan dan hukum
mendidik bangsa Indonesia untuk sadar persaingan usaha sejak lama sehingga
akan bahaya Kartel dann segera bersama memperkecil gap antara negara yang
KPPU untuk memerangi Kartel. sudah maju dengan yang baru berkembang
mengimplementasikan kebijakan dan
2. Memberikan saran pertimbangan hukum persaingan. Pada pertemuan ini juga
pada “fenomena” Transportasi KPPU berharap inisiatif dari Indonesia
online dapat dilaksanakan dengan membuat
KPPU menjadi penengah dalam regular meeting untuk diikuti oleh para
“dispute” terkait kendaraan Transportasi akademisi dari negara-negara Asia Timur.

L
online antara penngusaha penyedia aplikasi
embaga pemerintah yang baik adanya sinergi yang baik antara Presiden transprtasi online dengan Pemerintah 4. Memberikan Saran dan Pertimbangan
adalah lembaga yang senantiasa yang memilih calon Komisioner ke DPR khususnya Kementrian Perhubungan. pada Komoditas Pangan
menjalankan tugas dan fungsinya dan kemudian DPR melakukan serangkaian KPPU juga memberikan saran dan
dengan baik. KPPU merupakan kegiatan untuk memilih Anggota Komisi. 3. Menjadi Tuan rumah EATOP- pertimbangan kepada pemerintah per
Lembaga Negara yang dibentuk berdasarkan Pada Periode 2012-2017 telah terpilih EACON tahun 2015, yakni kepada Kementerian
Undang-undang Nomor 5 Tahun 1999. komisioner KPPU yaitu, Syarkawi Rauf, Setelah menjadi tuan rumah dalam Pertanian untuk membuat kebijakan yang
Kepemimpinan di KPPU sudah mengalami R. Kurnia Sya’ranie, Kamser Lumbanradja, pertemuan EATOP pertama di Bogor pada didasarkan pada pemenuhan kebutuhan
tiga kali pergantian anggota Komisioner Chandra Setiawan, Saidah Sakwan, Sukarmi, tahun 2005, KPPU kembali menjadi tuan melalui ketersediaan pasokan sapi dan
KPPU, pergantian kepemimpinan tertinggi Nawir Messi, Tresna P. Soemardi, dan rumah bagi pelaksanaan EATOP tahun ini. keterjangkauan pangan, kepada Kementerian
atau Komisioner KPPU selama tiga kali Munrokhim Misanam. Pertemuan ini dahulunya diprakarsai secara Perdagangan untuk menetapkan kebijakan
periode ini berjalan dengan mudah, karena aktif oleh JFTC dan didukung oleh KPPU. pemberian persetujuan dalam jangka

36 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 37


PERSPEKTIF

waktu satu tahun di muka kepada importir (JICF) digelar. Ajang JICF pertama
untuk menjamin kepastian distribusi, dan diselenggarakan pada tahun 2015 dan
kepada Kementerian Perdagangan untuk 2JICF diselenggarakan pada 2017. Tujuan
memeriksa adanya hubungan afiliasi di JICF adalah membangun komunikasi
antara para importir dalam pemberian antar pemangku kebijakan yang memiliki
persetujuan kuota sapi impor untuk konsentrasi sama dalam penegakan hukum
menghindari terjadinya persaingan usaha persaingan usaha, membangun kepercayaan
yang tidak sehat. masyarakat terhadap eksistensi KPPU,
Berdasarkan saran dan pertimbangan dimana selama ini KPPU memberikan
dalam putusan KPPU Nomor 10/ kontribusi maksimal dalam peningkatan
KPPU-I/2015, maka sinergi antara kesejahteraan masyarakat dan menciptakan
lembaga pemerintah untuk pemberantasan persaingan sehat, serta memberikan
kartel di ranah kewenangan Kementerian pemahaman lebih lanjut terkait UU No. 5
Pertanian, Kementerian Perdagangan, Tahun 1999 dan KPPU serta Kemitraan
maupun aparat penegak hukum sangat sebagai fungsi tambahan KPPU
dibutuhkan untuk pemberantasan kartel
di Indonesia. Melalui penegakan hukum 6. Menjadi inisiator Satuan Tugas
dalam hal ini Kementerian Perdagangan dan Kemitraan bersama Kemenkop UKM
Kementerian Pertanian dengan membuat Sinergi antara Kemenkop UKM
kebijakan untuk menstabikan harga-harga dengan KPPU sangat penting dalam
komoditas pangan berdasarkan saran pengawasan kemitraan di sektor koperasi
dan pertimbangan dalam putusan KPPU dan UMKM. Pelaksanaan pengawasan
Nomor 10/KPPU-I/2015. Selain itu, kerja kemitraan dilakukan sebagai upaya proaktif
sama yang baik antara lembaga pemerintah untuk melindungi koperasi dan UMKM.
diharapkan dapat mewujudkan swasembada Tujuan dilaksanakan pengawasan kemitraan
pangan dan menghindari berlebihnya stok adalah untuk melindungi struktur pasar dari
komoditas pangan yang berasal dari luar upaya pemusatan ekonomi oleh kelompok
negeri (impor). Presiden sebagai kepala usaha tertentu melalui pemilikan dan
pemerintahan juga dapat mengeluarkan penguasaan mitra usaha.
instruksi presiden terkait penurunan harga KPPU menyambut baik
komoditas pangan dan menjaga kualitas penandatanganan MoU tersebut, di mana
maupun kuantitas pangan sehingga ke pihaknya akan melakukan pengawasan
depannya swasembada pangan dapat kemitraan antara usaha besar dengan kecil
diwujudkan untuk menjaga kedaulatan (koperasi dan UMKM). MoU ini sangat
pangan untuk menjaga wibawa, harkat dan strategis karena kita bisa melihat dan
martabat bangsa Indonesia. menilai apakah kemitraan itu terjadi 'abuse'
atau tidak. Terlebih lagi, KPPU akan sulit
5. Menyelenggarakan 2 Kali event berjalan sendiri dalam pengawasan hingga
International Bertajuk “Jakarta ke daerah-daerah. Makanya, bersama
International Competition Forum” Kemenkop UKM, KPPU akan melakukan
Dihadiri langsung oleh pakar ilmu pengawasan kemitraan secara bersama-
persaingan usaha, event dwi-tahunan sama dalam wadah Satgas Kemitraan.[]
Jakarta International Competition Forum

38 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 39


PENEGAKAN HUKUM PENCEGAHAN

KPPU MENANG ATAS RAKSASA INDUSTRI OTOMOTIF


REGULASI

P
engajuan Keber- MERGER &
atan yang diajukan
PT Yamaha Indo-
AKUISISI DALAM
nesia Motor Man- PERSPEKTIF
ufacturing (YIMM) dan PT PERSAINGAN
Astra Honda Motor (AHM)
kepada Pengadilan Negeri USAHA DAN TREN
Jakarta Utara ditolak oleh PEREKONOMIAN
Majelis Hakim yang dipimp- GLOBAL
in oleh Titus Tandi pada Se-
lasa (5/12) di sidang Mahka-
mah Agung. KEWENANGAN KPPU unuk melakukan kewajiban untuk memberitahukan kepada
Sebelumnya KPPU pengawasan merger dan akuisisi dapat KPPU terkait aksi merger dan akuisisinya
telah memutus bersalah dilaksanakan dengan dikeluarkannya termasuk diantaranya adalah BUMN.
atas perkara dugaan Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun Denda Administrasi Keterlambatan
persekongkolan harga 2010 tentang Penggabungan atau Peleburan ini sendiri bukanlah denda akibat pelaku
motor skuter matik 110- Badan Usaha dan Pengambialihan Saham usaha melakukan praktek monopoli dan
125 CC yang dilakukan mencantumkan berita acara YIMM mengikuti penetapan Perusahaan yang dapat Mengakibatkan persaingan usaha tidak sehat dengan
oleh PT YIMM dan PT pemeriksaan. harga jual skutik dari PT Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha melakukan merger dan akuisisi, dengan
AHM dengan Nomor Namun Majelis Hakim AHM. Di Indonesia sendiri, Tidak Sehat. KPPU juga telah mengeluarkan kata lain denda administratif keterlambatan
Perkara 4/KPPU-I/2016. dalam proses persidangan PT YIMM dan PT AHM beberapa peraturan turunan terkait bukanlah substansial persaingan usaha.
Baik PT YIMM dan PT tersebut memiliki penilaian merupakan raksasa dalam pelaksanaan pengawasan merger akuisisi “Telah ada beberapa perusahaan
AHM kemudian sama-sama lain atas pengajuan penjualan motor skutik. antara lain: Peraturan Komisi Pengawas yang dikenakan denda administratif
mengajukan keberatan atas keberatan yang diajukan Akibat tindakannya ini, jika Persaingan Usaha Nomor 2 Tahun 2013 akibat terlambat memberitahukan kepada
putusan tersebut lantaran oleh para terlapor. Majelis diakumulasi PT YIMM dan tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan KPPU kegiatan merger dan akuisisi,” jelas
beberapa hal yang menurut menganggap dalam analisa PT AHM akan menguasai Komisi Pengawas Persaingan Usaha No. 13 Kurnia. Untuk itu sangatlah penting bagi
para terlapor tersebut tidak yuridisnya kesaksian Yutaka 93% market share penjualan Tahun 2010 tentang Pedoman Pelaksanaan KPPU untuk terus melakukan pengawasan
sesuai dengan proses hukum dalam tahap penyelidikan skutik di Indonesia. Hal tentang Penggabungan atau Peleburan Badan merger dan akuisisi secara mendalam dan
yang berlaku. telah dibuat dalam bentuk ini bertentang dengan UU Usaha dan Pengambialihan Saham yang menyeluruh guna menjamin bahwa merger
Salah satu yang menjadi berita acara sehingga berita No 5 Tahun 1999 tentang dapat Mengakibatkan Praktek Monopoli dan akuisisi yang terjadi menciptakan
keberatan para terlapor acara ini merupakan alat Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat. efisiensi dan memberikan manfaat sebesar-
adalah adanya keterangan bukti dokumen. Sehingga dan Persaingan Usaha Hal itu disampaikan wakil ketua KPPU, besarnya bagi perekonomian Indonesia, serta
saksi Yutaka Herada yang Titus Tandi memutuskan Tidak Sehat. Oleh sebab itu Kurnia Sya’ranie, dalam sambutannya pada tidak menciptakan pelaku usaha yang sangat
saat itu menjabat sebagai menolak pengajuan KPPU memutus bersalah kegiatan Sosialisasi KPPU dengan Tema dominan sehingga dapat menimbulkan
Direktur Marketing PT keberatan para terlapor dan ke dua terlapor tersebut “Aksi Korporasi Merger Akuisisi oleh praktek monopoli dan persaingan usaha
YIMM yang dianggap menguatkan putusan KPPU. dan menjatuhkan denda BUMN dalam Perspektif Persaingan Usaha” tidak sehat. Hal ini untuk menjamin bahwa
menyalahi prosedur karena Yutaka sendiri masing-masing sebesar Rp di Hotel Mercure Kemayoran, Jakarta, kegiatan merger akuisisi yang terjadi tidak
KPPU tidak memeriksa memegang peranan penting 25 miliar kepada PT YIMM Kamis, 26 Oktober 2017. menimbulkan hal-hal di atas dan bahwa
saksi dalam sidang komisi dalam penyelesaian perkara dan sebesar Rp 22,5 miliar Namun, dalam kurun waktu enam merger akuisisi yang dilakukan pelaku usaha
namun diuraikan dalam ini, dalam kesaksiannya kepada PT AHM.[] tahun terakhir pihaknya masih menemukan meningkatkan efisiensi dan mendorong
amar putusan dengan hanya Yutaka mengakui bahwa PT banyak pelaku usaha yang tidak mengetahui terjadinya pertumbuhan ekonomi. []

40 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 41


PENCEGAHAN KEGIATAN

Perkuat Jaringan Akademisi


dengan Menjalin Kerja Sama

UPAYA PENCEGAHAN PRAKTIK


PENGUASAAN DALAM KEMITRAAN
KPPU melaksanakan diskusi Upaya Melalui kemitraan diharapkan dapat
Pencegahan Praktik Penguasaan dalam mengatasi persoalan ketimpangan antar
Kemitraan di Ruang Market, gedung KPPU Pendapatan perkapita yang berdampak
Pusat, Jakarta. Acara dihadiri oleh para pada stabilitas perekonomian nasional.
komisioner KPPU, Direktorat Kemitraan Perekonomian tumbuh tinggi namun

K
KPPU dan perwakilan dari Kementerian/ menghasilkan ketimpangan, hal ini dapat
lembaga terkait, pelaku usaha di bidang usaha terjadi mungkin karena disebabkan tidak PPU bertandang ke kampus yang tentunya akan memberi manfaat
perdagangan, bidang usaha peternakan, adanya ‘linkage’ antara yang besar dan yang Universitas Jenderal Soedirman bagi kemajuan hukum persaingan usaha di
bidang usaha perkebunan, dan bidang usaha kecil. Sehingga yang bertumbuh adalah (Unsoed) untuk melakukan Indonesia.
pengolahan/manufacture, pada 19 Oktober skala usaha besar sedangkan unit usaha kecil penandatanganan nota kesepahaman kedua “Kami menyambut baik sekali, MoU
2017. tidak bertumbuh. idealnya, pertumbuhan belah pihak pada 17 November 2017 di kali ini dengan Unsoed. Ke depannya, kami
Ketua KPPU, M. Syarkawi Rauf, ekonomi yang tinggi tidak menciptakan auditorium Unsoed, Purwokerto. sangat berharap agar kerja sama pendidikan
menyampaikan bahwa acara ini dilaksanakan ketimpangan ekonomi karena antara yang Hadir yang menandatangani nota persaingan usaha dapat teraplikasikan
sebagai titik temu para pemangku besar dan kecil tumbuh bersama. kesepahaman tersebut Ketua KPPU, M. dengan baik oleh KPPU dan Unsoed”, jelas
kepentingan di beragam sektor industri KPPU ingin menempatkan kemitraan Syarkawi Rauf, dan Wakil Rektor IV Bidang Syarkawi. Syarkawi menambahkan, dengan
dimana didalamnya beragam pola kemitraan yang fair antara yang besar dan kecil. Umum dan Keuangan Unsoed, Drs. Nurul penandatanganan nota kesepahaman ini,
telah berjalan. Kemitraan harus dijalankan sesuai dengan Anwar, PhD. jaringan akademisi di KPPU akan semakin
KPPU bersama dengan Kementerian prinsip persaingan usaha sehat. “Kita Ruang lingkup pada nota kesepahaman kuat dan luas.
Koperasi dan UKM (Kemenkop-UKM) perlu menghidupkan kembali spirit gotong antara lain adalah kerja sama bidang Rangkaian penandatanganan nota
telah membentuk Satuan Tugas Pengawasan royong/kebersamaan dalam membangun pendidikan, penelitian, pengabdian kepada kesepahaman ini ditutup dengan kuliah
Kemitraan bahwa diharapkan proses perekonomian nasional. Harapan KPPU masyarakan, serta advokasi. Baik KPPU umum bertema Hukum Persaingan Usaha di
kemitraan yang telah berlangsung dapat setelah forum ini adalah tumbuhnya dan Unsoed akan melakukan desimenasi Indonesia oleh Komisioner KPPU, Saidah
terbentuk model bisnis baru yang dibangun komitmen bersama untuk mendorong dan implementasi nota kesepahaman Sakwan, dan Deputi Pencegahan, Taufik
berdasar sektor strategis di Indonesia. kemitraan yang fair”, pungkas Syarkawi. [] melalui kegiatan-kegiatan ke depannya, Ahmad. []

42 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 43


KEGIATAN

Tingkatkan Kualitas
dengan Lokakarya
Regional Sektor
e-Commerce

S epuluh delegasi dari Negara Anggota


ASEAN dan Japan Fair Trade
Commission (JFTC) berkumpul di
Jakarta, pada 15-16 November 2017 untuk
membahas kerjasama lintas batas yang
efektif di pasar e-commerce. Lokakarya ini
diselenggarakan oleh KPPU dan didukung
oleh Japan-ASEAN Integration Fund (JAIF)
dengan tema “Persaingan Usaha Global di
Sektor E-Commerce”.
Pada hari pertama lokakarya, Eileen
Lee (CCS Singapore) menyampaikan
bahwa lokakarya ini bertujuan untuk saling
berbagi tantangan dan pengalaman dalam isu mengenai keseimbangan laju regulasi pada kebijakan penegakan hukum di sektor
pengembangan sektor e-commerce di dan pertumbuhan persaingan dalam e-commerce. Beberapa tantangan ini
ASEAN. “Saya menyambut baik, bahwa e-commerce. Serta narasumber dari NERA berkaitan dengan pengumpulan alat bukti,
Indonesia menjadi host dalam kegiatan ini,” Economic Consulting, Dr. Naoya Kaneko, bagaimana memahami fungsi data, dan
katanya. yang mencoba mendefinisikan pasar yang berbagi data dalam menganalisis persaingan
Ahli kawasan regional ASEAN dari relevan pada ekonomi global dan menilai sektor e-commerce secara global.
ISEAS-Yusof Ishak Institute, Dr. Cassey kekuatan pasar di sektor e-commerce, Lokakarya ditutup dengan kesimpulan
Lee, juga menyatakan bahwa tren inovasi terutama saat berhadapan dengan pebisnis dari para ahli persaingan usaha regional
yang berkembang dalam sektor global pemula. tentang bagaimana otoritas persaingan usaha
e-commerce, tentu memiliki dampak positif Pada hari kedua lokakarya, dibahas dapat menemukan cara untuk membangun
terhadap pasar lintas batas di ASEAN, mengenai tantangan bagaimana membangun kerja sama lintas batas yang efektif
termasuk pada konsentrasi/struktur pasar kerja sama lintas batas yang efektif, yang meskipun ada tantangan yang terus berlanjut
dan pola persaingannya. dipusatkan pada isu-isu metodologi dalam yang dihadapi oleh kesepakatan kerjasama
Selain dihadiri oleh negara-negara menilai hambatan dan dampak persaingan di internasional dalam sektor e-commerce, dan
ASEAN, lokakarya ini juga menghadirkan sektor e-commerce, serta tantangan dalam implikasinya terhadap penegakan hukum
narasumber dari Konan University, Prof. berstrategi di sektor e-commerce termasuk persaingan usaha di regional ASEAN. []
Kazuo Tosa, yang mempresentasikan

44 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 45


LMU

Implikasi Penegakan Hukum Perjanjian Tertutup rechtsdogmatiek. Aliran-aliran (termasuk merubah peraturanperaturan
tersebut hanya melihat ke dalam hukum bila perlu) agar hukum lebih
Pasca Penetapan Peraturan KPPU Nomor 5
hukum dan membicarakan berguna, terutama dalam mengangkat
Tahun 2011 tentang Pedoman Pasal 15 serta melakukan analisis ke harga diri serta menjamin kebahagiaan
(Perjanjian Tertutup) Ditinjau dari Teori dalam, khususnya hukum dan kesejahteraan manusia.
Hukum Progresif sebagai suatu bangunan Pengaturan pendekatan rule
peraturan yangdinilai of reason melalui instrumen hukum
sebagai sistematis internal yaitu Peraturan KPPU No.5

H
al yang menarik dalam tercapainya kesesuaian
dan logis. Hukum progresif Tahun 2011, merupakan bentuk
Pengaturan Hukum Persaingan hukum dengan keadaan
bersifat responsif yang mana progresivitas hukum sebagaimana
Usaha adalah ketita Peraturan sosiologis dimasyarakat,
dalam responsif ini hukum akan selalu yang dipaparkan di dalam teori hukum
Komisi Pengawas Persaingan agar penanganan kasus
dikaitkan pada tujuan-tujuan di luar progresif.
Usaha Nomor 5 Tahun 2011 Tentang perjanjian tertutup tetap
narasi tekstual hukum itu sendiri. KPPU melakukan terobosan
Pedoman Pasal 15 (Perjanjian Tertutup) sesuai dengan tujuan
Progresifisme hukum mengajarkan terhadap pengaturan penegakan
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 dibentuknya UU Antimonopoli
bahwa hukum bukan raja,tetapi alat hukum perjanjian tertutup yang didasari
Tentang Larangan Praktek Monopoli dan tidak menimbulkan ketidakadilan
untuk menjabarkan dasar kemanusiaan oleh keadaan realitas dimasyarakat.
Dan Persaingan Usaha Tidak Sehat dimasyarakat.
yang berfungsi memberikan rahmat Paradigma tentang perjanjian tertutup
tersebut mampu mengubah pandangan Hal ini sejalan dengan teori hukum
kepada dunia dan manusia. Asumsi yang tidak sepenuhnya merugikan
atau paradigma dari jiwa Pasal 15 UU progresif yang dikemukakan oleh
yang mendasari progresifisme hukum persaingan usaha merupakan alasan
Antimonopoli. Perubahan pendekatan Satjipto Rahardjo. Hukum Progresif
adalah pertama hukum ada untuk logis perlunya rekstrukturisasi
yang dilakukan melalui instrument berarti hukum yang bersifat maju.
manusia dan tidak untuk dirinya sendiri, dalam jiwa Pasal 15 UU Antimonopoli
hukum internal yaitu Peraturan KPPU Pengertian progresif secara harfiah
kedua hukum selalu berada pada status untuk tetap mengutamakan tujuan
tidak dapat dipersalahkan, walaupun ialah, favouring new, modern ideas,
law in the making dan tidak bersifat hukum yaitu keadilan, kemanfaatan,
telah diketahui bersama bahwa happening or developing steadily
final, ketiga hukum adalah institusi dan kepastian sebagaimanya yang
Peraturan KPPU bukan merupakan (menyokong ke arah yang baru,gagasan
yang bermoral kemanusiaan. dikemukakan oleh Gustav Radbruch.
bagian dari hierarki peraturan modern, peristiwa atau perkembangan
Adapun pengertianhukum Dari ketiga aspek tujuan hukum
perundang-undangan sebagaimana yang mantap), atau berhasrat maju,
progresif itu sendiri adalah mengubah sebagaimana telah diuraikan di
yang diatur didalam Undang- selalu (lebih) maju, meningkat. Istilah
secara cepat, melakukan pembalikan atas, Radbruch berpendapat bahwa
Undang No. 12 Tahun 2011 tentang hukum progresif disini adalah istilah
yang mendasar dalam teori dan praksis tujuan hukum pertama-tama
Pembentukan Peraturan Perundang- hukum yang dilandasi asumsi dasar
hukum, serta melakukan berbagai wajibmemprioritaskan keadilan,
Undangan. Pembentukan Peraturan bahwa hukum adalah untuk manusia.
terobosan.Pembebasan tersebut selanjutnya kemanfaatan dan kepatisan
KPPU itu sendiri merupakan bentuk Hukum progresif bermakna hukum
didasarkan pada prinsip bahwa hukum hukum.teoriini dikenal dengan “asas
implementasi dari Pasal 35 huruf f yang peduli terhadap kemanusiaan
adalah untuk manusia dan bukan prioritas”.
UU Anti monopoli yang menjelaskan sehingga bukan sebatas dogmatis
sebaliknya dan hukum itu tidak ada Perubahan pendekatan dalam
bahwa tugas dari KPPU adalah belaka. Secara spesifik hukum progresif
untuk dirinya sendiri, melainkan untuk penegakan hukum yaitu dari per se
untuk menyusun pedoman dan atau antara lain bisa disebut sebagai hukum
sesuatu yang lebih luas yaitu untuk illegal menjadi rule of reason, melalui
publikasi yang berkaitan dengan UU yang pro rakyat dan hukum yang
harga diri manusia, kebahagiaan, instrumen hukum internal yaitu
Antimonopoli. Sehingga, berdasarkan berkeadilan.
kesejahteraan, dan kemuliaan manusia. Peraturan KPPU No. 5 tahun 2011,
analisis penulis penetapan Peraturan Konsep hukum progresif adalah
Pengertian sebagaimana membuktikan bahwa kekakuan di dalam
KPPU tersebut sah dihadapan hukum. hukum tidak ada untuk kepentingannya
dikemukakan oleh Satjipto Rahardjo norma hukum tidak menjadi alasan
Tindakan KPPU dalam melakukan sendiri, melainkan untuk suatu tujuan
tersebut berarti hukum progresif adalah untuk tidak ditegakkannya keadilan
penegakan hukum melalui rule of yang berada di luar dirinya. Oleh karena
serangkaian tindakan yang radikal, bagi masyarakat khususnya bagi kasus
reason merupakan bentuk progresifitas itu, hukum progresif meninggalkan
dengan mengubah sistem hukum yang terkait dengan persaingan usaha.
hukum yang mengutamakan tradisi analytical jurisprudence atau

46 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 47


KLINIK KONSULTASI KLINIK MERGER

Hal-hal apa yang menjadi pertimbangan KPPU


terkait Pengajuan Penggabungan, Peleburan, dan
Pengambilalihan dengan Alasan Pailit?
AGEN
=
Argumen mengalami kepailitan debitur pailit yang pengurusannya dan
TUNGGAL MONOPOLI? dapat diajukan oleh pelaku usaha pembahasannya dilakukan oleh kurator
yang akan melakukan penggabungan di bawah pengawasan pengawas
ASING dan pengambilalihan dengan sebagaimana diatur undang-undang ini.
menunjukkan alasan bahwa tanpa Dari rumusan yang dijelaskan
adanya penggabungan peleburan oleh pasal 1 angka 1 undang-undang
dan pengambilalihan, pelaku usaha kepailitan dapat kita ketahui bahwa
Tanya:
yang bersangkutan akan mengalami pernyataan pailit berasal dari putusan
AS (a*******o@gmail.com) kepailitan. Jadi, hanya dengan pengadilan. Ini berarti bahwa sebelum
Saya ingin mengajukan pertanyaan sebagai berikut: penggabungan, peleburan dan adanya suatu pernyataan pailit oleh
Bilamana ada perusahaan Indonesia yang menjadi agen tunggal dari pengambilalihan pelaku usaha yang pengadilan seorang Debitur tidak dapat
beberapa perusahaan sejenis dari Luar Negeri (asing) dan menguasai bersangkutan akan selamat dari dinyatakan berada dalam keadaan pailit.
pangsa pasar diatas 50 persen apakah perusahaan tersbeut dapat kepalitan. Syarat-syarat untuk dinyatakan
dikategorikan monopoli? Karena meskipun produknya berasal dari Penilaian argumen kepailitan pailit diatur sebagaimana diatur dalam
berbagai merk tetapi perusahaan tersebut yang menetapkan harga ini, Komisi Pengawas Persaingan UU Kepailitan adalah debitur yang
jualnya. Usaha (KPPU) akan memperhatikan mempunyai dua atau lebih kreditor
beberapa faktor antara lain (1) dan tidak membayar lunas sedikitnya
Demikian pertanyan saya dan terima kasih atas perhatian serta perusahaan dalam kondisi keuangan satu utang yang telah jatuh waktunya
penjelasan bapak/ ibu sekalian. Wassalam. yang tidak tertolong lagi sehingga dapat ditagih dan dinyatakan pailit
tanpa penggabungan, peleburan dan dengan putusan pengadilan, baik di
pengambilalihan akan menyebabkan atas permohonan sendiri maupun atas
Jawab: perusahaan tersebut akan keluar dari Permohonan satu atau lebih kreditornya.
Apabila ada perusahaan Indonesia menjadi agen tunggal dari beberapa pasar/industri dalam jangka waktu Sebagaimana dijelaskan pada
perusahaan sejenis dari Luar Negeri (asing) dan menguasai pangsa pasar di dekat (2) tidak dimungkinkan untuk lampiran peraturan komisi pengawas
atas 50% maka perusahaan tersebut memenuhi kriteria monopoli yang ada melakukan reorganisasi usaha untuk persaingan usaha nomor 13 tahun 2010,
dalam Pasal 17 ayat (2) huruf c. Akan tetapi sebagai informasi, yang diatur menyelamatkan kelangsungan hidup dalam hal komisi berpendapat bahwa
dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 adalah larangan terhadap pelaku usaha (3) tidak ada alternatif kondisi persaingan tidak akan berkurang
Praktek Monopoli bukan Monopoli. Untuk penetapan harga, selama harga lain yang tidak anti persaingan atau tidak mengalami perubahan
bukan penetapan hasil kerjasama antara pelaku usaha yang seharusnya selain penggabungan peleburan apabila badan usaha tersebut tidak
berkompetisi (kartel), maka belum dapat dipastikan juga melanggar Pasal dan pengambilalihan dalam upaya keluar dari pasar dibandingkan jika
5 maupun Pasal 11 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999. KPPU akan penyelamatan dari kepailitan. badan usaha tersebut keluar dari pasar
melakukan investigasi apabila nantinya ada pelaporan terhadap pelanggaran Pasal 1 angka 1 pada Undang- maka komisi kemungkinkan tidak akan
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999. Jika Saudara menemukan adanya undang Nomor 37 tahun 2004 tentang melihat adanya kekhawatiran berupa
indikasi pelanggaran terhadap Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 atau kepailitan dan penundaan kewajiban praktek monopoli dan atau persaingan
konsultasi lebih lanjut dengan data-data yang lebih komprehensif, silakan Pembayaran utang (UU Kepailitan) usaha tidak sehat yang diakibatkan
menghubungi kami (http://www.kppu.go.id/id/hubungi-kami/). Terima mengatur definisi kepailitan adalah dari penggabungan, peleburan, dan
kasih. Sita umum atas semua kekayaan pengambilalihan tersebut.[]

48 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017 49


JUANDA
36
PERSAINGAN USAHA HINGGA
MEMBELA TAPAL BATAS

D
alam mengawal tegaknya Pembela bertindak atas nama KPPU,
Hukum Persaingan Usaha guna mempertahankan putusan KPPU di
di seluruh Nusantara, Indonesia.
KPPU juga memiliki "Tim Keberatan ini mungkin saja tidak
Pembela" yang tiada henti memberikan terhenti pada Pengadilan Negeri. Jika ada
jerih payahnya, agar persaingan usaha putusan Pengadilan Negeri yang diajukan
yang sehat tetap terjaga. Tim ini berada di upaya hukum Kasasi ke Mahkamah
bawah Direktorat Litigasi, dengan tugas Agung atau hingga adanya upaya hukum
mulia: mempertahankan Putusan KPPU Peninjauan Kembali, Tim Pembela lagi-lagi
baik di tingkat Pengadilan Negeri maupun menjadi sosok terdepan atas nama KPPU.
Mahkamah Agung. Tentu suka dan duka Tim Pembela
Perkara yang ditindak oleh Tim dalam menangani perkara-perkara hingga
Pembela adalah jika adanya putusan dari ke pelosok Nusantara ini banyak. Tim
KPPU yang dilakukan upaya hukum Pembela harus paham betul dengan perkara
keberatan atas tim terlapor ke Pengadilan yang ditanganinya, serta memahami Hukum
Negeri. Kemudian KPPU melalui Persaingan Usaha dengan mafhum dan
Tim Pembela akan menerima relaas menyeluruh.
panggilan atas permohonan Dalam lima tahun terakhir, Tim
keberatan yang Pembela sudah memenangkan perkara
KPPU di Pengadilan Negeri sebanyak 23
perkara dari 39 perkara keberatan yang
masuk. Pengadilan Negerinya
pun mulai dari Sabang hingga ke
Merauke. Sedangkan Kasasi pada
Mahkamah Agung, putusan KPPU
dikuatkan sebanyak 18 perkara dari 28
perkara yang masuk Kasasi.
Upaya hukum yang masuk tingkat
keberatan maupun Kasasi tentunya
memiliki limitasi sesuai peraturan
perundan-undangan yang ada. Tim
Pembela ini harus menyiapkan segala
kebutuhan dalam proses pembelaan yang
didaftarkan tentunya dalam waktu yang sedikit pula.
kepada Pengadilan Dengan sedikitnya waktu inilah, yang
Negeri, untuk menghadiri sidang membuat Tim Pembela memiliki sayap lebih
sebagai pihak Termohon keberatan. banyak dalam membela KPPU atas nama
Berdasarkan relaas tersebutlah, Tim Hukum Persaingan Usaha di Indonesia.[]

50 EDISI 59 | 2017 EDISI 59 | 2017


0
01 511
5
021-34831563

Anda mungkin juga menyukai