Anda di halaman 1dari 2

Nama : SITI SYARAH

NIM : 4162321002
Kelas : EKSTENSI
Prodi : PENDIDIKAN FISIKA

1. Berdasarkan pemahaman Anda tentang psikologi pendidikan, tuliskan definisi Anda


tentang psikologi pendidikan?
Jawab :
Psikologi pendidikan adalah suatu ilmu yang mempelajari perilaku atau psikologi
peserta didik dalam proses belajar dan mempelajari perkembangan karakteristik
pembelajaran.
2. Identifikasilah minimal lima manfaat menerapkan psikologi pendidikan dalam
mengajar?
Jawab :
● Memberikan bimbingan kepada peserta didiknya terutama ketika peserta didiknya
mengalami masalah dalam bidang akademik
● Memahami bagaimana startegi pembelajaran yang dapat diterima dan diterapkan
kepada peserta didik
● Dapat berinretaksi dengan baik terhadap peserta didik dan menjadi sosok yang
menyenangkan
● Memberikan motivasi pembelajaran kepda peserta didik
● Dapat memberikan penilaian yang adil terhadap hasil kerja peserta didik
3. Identifikasilah minimal lima hambatan mengajar tanpa menerapkan psikologi
pendidikan?
Jawab :
● Kurang memahami bagaimana startegi pembelajaran yang baik yang dapat diterima
dan diterapkan kepada peserta didik
● Kurangnya interaksi kepada peserta didik sehingga membuat suasana kelas menjadi
membosankan
● Memberikan penilaian yang tidak adil terhadap hasil kerja siswa
● Kurang memahami sikap psikologi peserta didik
● Tanpa pemahaman psikologi pendidikan yang memadai, tampaknya guru akan
mengalami kesulitan untuk mewujudkan dirinya sebagai fasilitator maupun
motivator belajar siswanya.

Anda mungkin juga menyukai