Anda di halaman 1dari 1

Seorang perempuan An. A berusia 2 tahun, BB 7.

700 gram, PB 70 cm datang ke RS dengan keluhan


bengkak pada kedua punggung kaki. Tidak muntah, diare, maupun demam. Anak tampak sadar dan
tidak ada tanda-tanda rejatan (syok). Sejak 1 minggu tampak busa seperti sabun pada mata kiri.

a. Bagaimana status gizi An. A?


b. Apa penyakit penyerta An. A ?
c. Apakah perlu perawatan inap ?
d. Tindakan apa yang perlu dilakukan ?
e. Kapan perubahan frekuensi pemberian makannya ?
f. Kapan F75 diubah menjadi F100 ?
g. Bagaimana pemberian makannya sampai fase rehabilitasi ?
h. Bagaimana mengatasi dan perawatan pada penyakit penyertanya ?

Jawab

a. Menurut buku SK antropometri 2010, status gizi anak A yaitu :


Berdasarkan indeks BB/U : -3,38 (status gizi buruk)
Berdasarkan indeks PB/U : -4,18 (sangat pendek)
Berdasarkan indeks BB/PB : -1,47 (normal)
b. Penyakit penyerta anak A yaitu kurang vitamin A
c. Iya, perlu
d. Pemberian tata laksana gizi buruk
e. Pemberian porsi makanan kecil dan frekuensi sering diberikan sejak fase stabilisasi
f. F75 diubah menjadi F100 apabila sudah masuk ke tahap transisi
g. Pemberian makanan pada fase stabilisasi diberikan sering yaitu 6-12x/hari, fase transisi 6x/hari
dan , masa rehabilitasi 3x/hari ditambah dengan makanan bayi/lunak.
h. Cara mengatasi penyakit penyerta yaitu dengan pemberian 1 butir Vitamin A 200.000 IU pada
hari ke-1, ke-2, dan ke-15

Anda mungkin juga menyukai