Anda di halaman 1dari 2

B.

PENGERTIAN WAWASAN NUSANTARA


Istilah wawasan berasal dari kata ‘wawas’ yang berarti pandangan, tinjauan, atau
penglihatan indrawi. Akar kata ini membentuk kata ‘mawas’ yang berarti memandang,
meninjau, atau melihat, atau cara melihat. Sedangkan istilah Nusantara berasal dari kata nusa
dan antara. Nusa artinya pulau atau kesatuan kepulauan dan Antara artinya menunjukkan
letak anatara dua unsur.
Secara konsepsional wawasan nusantara (Wasantara) merupakan wawasan nasionalnya
bangsa Indonesia. Perumusan wawasan nasional bangsa Indonesia yang selanjtnya disebut
Wawasan Nusantara itu merupakan salah satu konsepsi politik dalam ketatanegaraan
Republik Indonesia.

D. UNSUR-UNSUR DASAR WAWASAN NUSANTARA


1. Wadah
Wawasan Nusantara sebagai wadah meliputi tiga komponen :
a). Wujud wilayah
b). Tata Inti Organisasi
c). Tata Kelengkapan Organisasi
2. Isi Wawasan Nusantara
Isi Wawasan Nusantara tercermin dalam perpektif kehidupan manusia Indonesia dalam
eksistensinya yang meliputi cita – cita bangsa dan asas manunggal yang terpadu:
a). Cita – cita bangsa Indonesia tertuang dalam Pembukaan UUD 1945.
b ). Asas keterpaduan semua aspek kehidupan nasional berciri menunggal, utuh menyeluruh.
3. Tata Laku Wawasan Nusantara Mencakup Dua Segi, Batiniah dan Lahiriah
a. Tata laku batiniah berlandaskan falsafah bangsa yang membentuk sikap mental bangsa yang
memiliki kekuatan batin.
b. Tata laku lahiriah merupakan kekuatan yang utuh, dalam arti kemanunggalan kata dan karya,
keterpaduan pembicaraan dan perbuatan.
E. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI WAWASAN NUSANTARA
1. Wilayah (Geografi)
2. Geostrategi
3. Perkembangan Wilayah Indonesia dan Dasar Hukumnya
Faktor Wilayah

Wawasan Nusantara dipengaruhi oleh faktor wilayah yaitu asas kepulauan (Archipelogic
principle) yang berasal dari bahasa Italia “Archipelagos” yang berarti lautan terpenting.Istilah
Archipelago berarti wilayah lautan dengan pulau-pulau didalamnya.lahirnya asas
Archipelago mengandung pengertian bahwa pulau-pulau tersebut selalu dalam satu kesatuan
yang utuh ,sementara unsur lautan antara pulau-pulau berfungsi sebagai unsur
penghubung,bukan sebagai unsur pemisah.

2.Faktor Geopolitik dan Geostrategi

Pandangan Geopolitik bangsa Indonesia didasarkan pada nilai-nilai ketuhanan dan


kemanusiaan yang luhur dan dengan jelas dan tegas tertuang di dalam Pembukaan Undang-
undang dasar 1945, Bangsa Indonesia adalah bangsa yang menolak segala bentuk penjajahan
karena tidak sesuai dengan peri kemanusiaan dan peri keadilan.

Geostrategi yaitu upaya bagaimana mencapai tujuan atau sasaran yang ditetapkan sesuai
dengan keinginan politik.dalam melaksanakan geostrategi bangsa Indonesia adalah kenyataan
posisi silang Indonesia dari berbagai yaitu :

 Geoografi :
 Demografi :
 Ideologi :
 Politik :
 Ekonomi :
 Sosial
 Budaya
 Pertahanan dan keamanan:

3.Perkembangan wilayah Indonesia dan dasar hukumnya

Perkembangan wilayah Indonesia sejak 17 Agustus 1945 sampai 13 Desember


1957,wilayah Indonesia ketika merdeka meliputi wilayah bekas Hindia Belanda
berdasarkan ketentuan dalam “Territoriale Zee en Maritieme Kringen Ordonantie”
tahun 1939 tentang batas wilayah laut teritorial Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai