Anda di halaman 1dari 8

HASIL PENGAMATAN JAMINAN MUTU

PERIODE JANUARI – Desember 2017

A. HASIL KEPATUHAN PENANGANAN PENDERITA DBD :

Januari – Juni Juli – Desember

1. Petugas menyapa dengan ramah : 100 % 100 %

2. Anamnese : 80 % 82 %

3. Pemeriksaanfisik : 70 % 75 %

4. Klasifikasi diagnosis : 100 % 100 %

5. Tindakan /pengobatan : 93,9 % 95 %

6. Konselingkepadaibu/pengantar : 75 % 75 %

7. Pengetahuanibu / pengantar : 50 % 60 %

8. Petugas mempersilahkan pasien mengambil obat : 100% 100 %

9. TOTAL : 82,9 %

B. HASIL KEPATUHAN TINDAKAN PENGANGKATAN JAHITAN :

PERSIAPAN TINDAKAN

1. Petugas menyapa dengan ramah : 100 % 100 %

2. Petugas memberi penjelasan : 100 % 100 %

3. Penderita diposisikan dengan nyaman : 100 % 100 %

4. Petugas mencuci tangan dan menggunakan sarung tangan


: 100 % 100 %

PELAKSANAAN TINDAKAN

5. Petugas mencuci tangan : 80 % 82 %

6. Meletakkanalat di dekat pasien : 100 % 100 %

7. Membuka set alat secara seril : 60 % 75 %

8. Membuka balutan dengan hati2 : 80 % 80 %

9. Desinfeksi sekitar luka dg alkohol betadin : 100 % 100 %

10. Lepas jahitan satu persatu dg benar : 100% 100 %

11. Bila jahitan >6 di selang seling : 50 % 48 %

12. Olesi luka dan sekitarnya dg NaCl : 90 % 90 %

13. Tutup luka dengan kasa steril : 100 % 100 %

14. Bereskan alat-alat : 100 % 100 %


15. Memberi nasehat kepada pasien : 100 % 97 %

16. Catat dalam rekam medis : 100% 100 %

17. TOTAL : 85,3 %

C. KEPATUHAN PELAYANAN PERAWATAN LUKA :

1. Petugas menyapa dengan ramah : 100 % 100 %

2. Petugas memberi penjelasan : 100 % 100 %

3. Petugas melakukan inform consern : 100 % 100 %

4. Pasien ditidurkan dengan nyaman : 100 % 100 %

5. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan : !00 % 100 %

6. Melakukan anamnesis dengan lengkap : 95 % 97 %

7. Petugas melakukan evaluasi luka : 100 % 100 %

8. Petugas meeriksa struktur yg lebih dalam : 100 % 100 %

9. Petugas melakukan eksplorasi luka : 100 % 100 %

10. Membersihkan luka dengan NaCl 0,9 % : 100 % 100 %

11. Membersihkan luka dengan betadin : 100 % 100 %

12. Menutup luka dengan sofratul lau ditutup : 100 % 100 %

13. Alat2 diletakkan dalam bengkok : 80 % 85 %

14. Sampah dibuang ke tempat sampah medis : 100 % 100 %

15. Petugas mencuci tangan : 80 % 84 %

16. Mencatat dalam rekam medis : 100 % 100 %

17. Memberi resep obat dan edukasi tentang perawatan luka di rumah sertakontrol
lanjutan : 100 % 100 %

18. TOTAL : 98 %

D. KEPATUHAN PELAYANAN MANAJEMEN BAYI MUDA :

1. Mempersiapkan peralatan : 100 % 100 %

2. Melaksanakan anamnese dengan form : 96 % 100 %


3. Memeriksa kemungkinan penyakit sangat berat atau infeksi bakteri

: 96 % 90 %
4. Menanyakan apakah bayi diare : 92 % 100 %
5. Memeriksa ikterus : 96 % 95 %
6. Memeriksa kemungkinan berat badan rendah dan atau masalah pemberia ASI
: 96 % 100 %
7. Melakukan penilaian tentang cara menyusui: 96 % 90 %
8. Memeriksa status vitamin K : 100 % 100 %
9. Memeriksa status immunisasi : 92 % 100 %
10. Memeriksa masalah / keluhan lain : 100 % 100 %
11. Memberitahu ibu kunjungan ulang : 100 % 100 %
12. Memeriksa masalah /keluhan ibu : 92 % 90 %
13. Membereskan perlengkapan : 80 % 85 %
14. Mencatatat dalam rekam medis : 100 % 100 %
15. TOTAL : 96,2 %

E. HASIL PEMERIKSAAN KB INTRAUTERINE DEVICE ( IUD) :

1. Menjelaskan tujuan pemeriksaan : 100 % 100 %

2. Menjelaskan tentang cara melakukan tindakan pemeriksaan KB IUD /kontrol ulang


: 80 % 86 %

3. Menanyakan keluhan pasien : 100 % 100 %

4. Memeriksa vital sign : 100 % 100 %

5. Mencuci tangan dengan sabun : 92 % 100 %

6. Memakai sarung tangan : 100 % 100 %

7. Mengaturposisi pasien litotomi : 100% 100 %

8. Menyalakan lampu yg fokus ke vagina : 100 % 100 %

9. Membersihkan vagina dengan kapas DTT : 100 % 100 %

10. Memasukkan spekulum dengan benar : 100 % 100 %

11. Membersikan cevix dengan kapas DTT : 100 % 100 %

12. Memeriksa permukaan porsio : 100 % 100 %

13. Bila ada peradangan diberi albotil : 100 % 100 %

14. Meletakkan spekulun dan alat lain ke dalam ember larutan chlorine 5 % selama 10
menit / dekontaminasi : 100 % 100 %

15. Melepaskan sarung tangan dan masuk ke tempat sampah medis , membereskan
peralatan : 100 % 100 %

16. Mencuci tangan dengan sabun : 100 % 100 %

17. Menjelaskan kepada pasien hasil pemeriksaannya dan menganjurkan kontrol ulang
sesuai jadwal : 100 % 100 %

18. TOTAL : 98 % 99 %

F. HASIL KEPATUHAN PELAYANAN PEMBERSIHAN KARANG GIGI :

1. Menginstruksi pasien untuk berkumur : 100 % 100 %

2. Melakukan skalling dengan hati2 : 100 % 100 %

3. Menginstruksi pasien untuk berkumur : 92 % 95 %


4. Olesi gingiva dgn povidone yodine- kumur lagi

: 100 % 100 %

5. Olesi denga tooth mousse 15 menit lalu kumur lagi

:96 % 98 %
6. Nasehat ke pasien dan kontrol tiap 6 bln : 92 % 90 %

7. TOTAL : 96,7 % 98,2 %

G . TINGKAT KEPATUHAN PENUMPATAN DENGAN GIC :

1. Preparasi kavitas dg benar : 100 % 100 %

2. Pembersihan kavitas dengan benar : 100 % 100 %

3. Jaga agar kavitas tetap lembab : 88 % 90 %

4. Aplikasi bahan tumpatan : 100 % 100 %

5. Oleskan vaselin/cocoa : 100 % 100 %

6. Pasien dianjurkan tdk mengunyah 1 jam : 100% 100 %

7. TOTAL : 95 % 96 %

H. TINGKAT KEPATUHAN PENCABUTAN GIGI DECIDUI :

1. Menanyakan umur pasien : 92 % 95 %

2. Memestikan gigi decidui berindikasi cabut : 96 % 97 %

3. Menjelaskan teknik pencabutan dan memeriksa tensi bila pasien dewasa

: 92 % 95 %
4. Melakukan inform concern : 100 % 100 %

5. Melakukan anestesi dengan benar : 100 % 100 %

6. Melakukan pencabutan dengan benar : 100 % 100 %

7. Memberi tampon jodium pada bekas luka : 100 % 100 %

8. Menjelaskan menggigit tampon 10-30 menit: 92 % 94 %

9. TOTAL : 96,5 % 97,6 %

I. HASIL KEPATUHAN PEMBERIAN IMMUNISASI CAMPAK :

1. Melakukan anamnese dengan lengkap : 100 % 100 %

2. Melakukan inform concern : 92 % 60 %

3. Petugas mencuci tangan : 80 % 82 %

4. Melarutkan vaksin campak saat itu : 100 % 100 %


5. Melakukan penyedotan vaksin 0,5 cc : 100 % 100 %

6. Membersihkan kulit dengan kapas air : 100 % 100 %

7. Menyuntik sub kutan pada lengan kiri atas : 100 % 100 %

8. Jari tidak menyentuh jarum : 100 % 100 %

9. Melakukan aspirasi : 100 % 100 %

10. Menekan bekas suntikan dengan kapas air : 100 % 100 %

11. Membuang spuit dalam savety box : 100 % 100 %

12. Memantau reaksi KIPI : 100 % 100 %

13. Membersihkan alat-alat : 96 % 97 %

14. Mencuci tangan dan mencatat : 92 % 95 %

15. Total : 97 % 98,3 %

J .TINGKAT KEPATUHAN HASIL PENGAMATAN PADA PROSEDUR PENGGUNAAN APD :

1. Petugas menggunakan jas lengan panjang, sarung tangan dan masker

: 100 % 100 %

2. Semua yang di ruang lab menggunakan APD : 50 % 54 %

3. Setelah digunakan saarung tangan dan masker dibuang di tempat sampah medis
: 100 % 100 %

4. TOTAL : 83,3 % 84 %

K.TINGKAT KEPATUHAN HASIL PENGAMATAN PROSEDUR SEBELUM PELAYANAN :

1. Petugas memakai APD : 96 % 97 %

2. Meja kerja di lap dengan alkohol 70% : 100 % 100 %

3. Menyiapkan larutan dekontaminasi : 100 % 100 %

4. Menekan tombol on/off pada alat listrik : 100 % 100 %

5. Mempersiapkan reagensia : 97,3 % 98 %

6. Menyiapkan peralatan dan BHP : 100% 100 %

7. Menyiapkanadministrasi : 100% 100 %

8. Mengontrol suhu kulkan dan ruangan : 50% 55 %

9. TOTAL : 91 % 94 %
L.TINGKAT KEPATUHAN HASIL PENGAMATAN PADA PEMERIKSAAN ASAM URAT :

1. Menyiapkan alat UA sure dan reagen : 100 % 100 %

2. Memasang lanset pada autoklik : 100 % 100 %

3. Desinfeksi ujung jari dengan kapas alkohol 70%

: 100 % 100 %

4. Menyerap darah yang pertama keluar : 100 % 100 %

5. Memasukkan darah pada stick UA sure : 100 % 100 %

6. Menunggu hasil sampai muncul pada layar monitor : 100 % 100 %

7. TOTAL : 100 % 100 %

M . TINGKAT KEPATUHAN PENATALAKSANAAN DIIT RENDAH GARAM :

1. Petugas mempelajari diagnosa rujukan : 100 % 100 %

2. Melakukan asessmen : 100 % 100 %

3. Menghitung kebutuhan kalori : 100 % 100 %

4. Menentukan diit RG I, RG II, atau RG III : 100 % 100 %

5. Memberikan konselling dengan lengkap : 100 % 100 %

6. Melakukan cek pemahaman pasien : 100 % 100 %

7. Mencatat di lembar konselling gizi : 100 % 100 %

8. Memberikan leaflet diet kepada pasien : 80 % 85 %

9. Mencatat dalam buku register : 100 % 100 %

10. TOTAL : 97,7 % 98 %

N . TINGKAT KEPATUHAN PENATALAKSANAAN DIIT DIABETES MELLITUS :

1. Petugas mempelajari diagnosa rujukan : 100 % 100 %

2. Melakukan asessmen : 100 % 100 %

3. Menghitung kebutuhan kalori : 100 % 100 %

4. Menentukan diit DM : 100 % 100 %

5. Memberikan konselling gizi dengan benar : 100 % 100 %

6. Mengecek pemahaman pasien : 100 % 100 %

7. Mencatat di lembar konselling gizi : 100 % 100 %

8. Memberikan leaflet kepada pasien : 70 % 82%

9. Mencatat pada buku register : 100 % 100 %

10. TOTAL : 96,6 % 96,9 %


O . TINGKAT KEPATUHAN PELAYANAN PEMBERIAN OBAT KEPADA PASIEN :

1. Petugas menerima resep dari pasien : 100 % 100 %

2. Menulis nomor urut pasien : 100 % 100 %

3. Petugas meneliti penulisan resep : 100 % 100 %

4. Petugas menyiapkan obat sesuai resep : 100 % 100 %

5. Petugas menulis label dengan benar : 100 % 100 %

6. Metugas mengecek lagi kebenaran label : 80 % 82 %

7. Petugas memberi nomor urut pada pasien : 100 % 100 %

8. Mengecek kesesuaian obat, pelabelan, dan identitas pasien yang tercantum dalam resep
: 100 % 100 %

9. Petugas memberikan penjelasan tentang aturan pakai, jumlah obat, efek samping, dan
cara penyimpanan onbat : 87 % 89 %

10. Petugas menyerahkan obat kepada pasien : 100 % 100 %

11. Meminta tanda tangan bukti penerimaan obat dan menanyakan nomor telpon pasien
yang bisa dihubungi : 75 % 75 %

12. TOTAL : 87,5 % 88,4%

HAMBATAN:

1. Daftar tilik yang belum sesuai belum diperbaiki, yaitu belum


sesuai ketentuan menggunakan kalimat “ Petugas melakukan .....”
2. Jadwal yang dibuat tidak bisa efektif karena kesibukan petugas.
3. Pelaksanaan peer review , apabila dilakukan oleh petugs yang idak
seprofesi dinilai kurang optimal karena kesulitan dalam
memberikan penilaian sehingga nilai yang dihasilkan tidak valid.
4. Penanggung jawab poli belum melakukan evaluasi karena evaluasi
dimaksudkan untuk meningkatkan kepatuhan terhadap SOP. Hal
ini karena kesibukan petugas yang tidak memungkinkan petugas
membuat evaluasi .
5. Nilai kepatuhan petugas sudah melebihi target yaitu 80 % .

RTL :
1. Penilaian dilakukan dengan terencana dan terjadwal dan
dikoordinasi oleh penanggung jawab jamu ruangan, akan tetapi
penilaian dilakukan oleh petugas dengan profesi yang sama.
2. Dilakukan evaluasi oleh penanggung jawab jamu poli dan
diinformasikan hasilnya kepada teman lain yang seprofesi.
3. Apabila kepatuhan petugas sudah mencapai 100 % maka SOP
yang dinilai diganti dengan SOP yang lain .
4. Memperbaiki daftar tilik sehingga sesuai dengan ketentuan
akreditasi.
5. Melaksanakan pertemuan evaluasi bulan Januari dan Juli 2018

Penanggungjawab jamu per ruangan :


1. BP Umum : Maria Rini Y
2. R. Tindakan : Hari Mulyani
3. BP Gigi : Artinah
4. Laboratorium : Tri Mulyani
5. Ruang Gizi : Ryantina
6. Farmasi : Maya
7. Pendaftaran : Ratna
8. TU : Wawan
9. Kia : Ernawati

Anda mungkin juga menyukai