Anda di halaman 1dari 3

PERCOBAAN 1

KONTROL NYALA LED 1-BIT

A. Tujuan

Dapat membuat proses kontrol display LED sebagai output.

B. Dasar teori

Pada papan Arduino Uno terdapat sebuah LED kecil yang terhubung ke pin digital 13. LED
ini dapat digunakan sebagai output saat user membuat sebuah program dan membutuhkan sebuah
penanda dari jalannya program tersebut.

Untuk menguji board arduino user dapat membuat program menyalakan LED pin-13
berkedip-kedip dalam jeda satu detik dengan perintah delay(1000).

C. Listing program
1. PROGRAM 1 – Kontrol Nyala LED 1-Bit
void setup() {
pinMode(13, OUTPUT);
}
void loop() {
digitalWrite(13, HIGH);
delay(1000);
digitalWrite(13, LOW);
delay(1000);
}
2. PROGRAM 2 – Kontrol Nyala LED 1-Bit Redup-Terang
int brightness=0;
int fadeAmount=5;
void setup(){
pinMode(13, OUTPUT);
}
void loop(){
analogWrite(13, brightness);
brightness=brightness+fadeAmount;
if(brightness==0||brightness==255){
fadeAmount=-fadeAmount;
}
delay(30);
}
3. LATIHAN - Penyalaan 2 LED
int LED1=13, LED2=9;
void setup(){
pinMode (LED1, OUTPUT);
pinMode (LED2, OUTPUT);
}
void loop(){
digitalWrite(LED1, HIGH);
digitalWrite(LED2, LOW);
delay(1000);
digitalWrite(LED1, LOW);
digitalWrite(LED2, HIGH);
delay(1000):
}
D. Data / hasil pengujian
Gambar 1. Kontrol Nyala LED 1 bit (Program 1) keadaan menyala & mati

PROGRAM 1

Waktu (ms) Nyala Mati


1000 V
2000 V
3000 V
4000 V

PROGRAM 2

Looping Mati-Redup-Nyala Nyala-Redup-Mati


Pertama V
Kedua V

LATIHAN

Waktu (ms) LED Pin 13 LED Pin 9


Nyala Mati Nyala Mati
1000 V V
2000 V V
3000 V V
4000 V V

Anda mungkin juga menyukai