Anda di halaman 1dari 3

TUGAS BESAR DINAMIKA STRUKTUR DAN GEMPA

TAHUN 2018
KELAS INDERALAYA

1. Kelompok
Jumlah kelompok sama dengan kelompok Tugas Perbakom , yaitu 9 kelompok.
2. Data Soal

Gambar 1. Denah bangunan (atas) dan Aksonometri bangunan (bawah)


Tabel 1. Denah bangunan (atas) dan Aksonometri bangunan (bawah)

Tabel 2. Fungsi bangunan dan sitem Penahan gaya gempa

Fungsi Bangunan dan Sistem Penahan Gaya Gempa Sistem Penahan Gaya Gempa
Kelompok
Loasi Bangunan Arah X Arah Y
Gedung Perkantoran
Kelompok 1 SRPM Biasa SRPM Biasa
Kota Palembang
Gedung Pertemuan
Kelompok 2 SRPM Menengah Dinding Geser Biasa
Kota Bandar Lampung
Rumah Sakit Provinsi
Kelompok 3 SRPM Khusus Dinding Geser Khusus
Kota Bengkulu
Gedung Perkantoran
Kelompok 4 SRPM Biasa Dinding Geser Biasa
Kota Bengkulu
Gedung Pertemuan
Kelompok 5 SRPM Menengah SRPM Menengah
Kota Palembang
Rumah Sakit Provinsi
Kelompok 6 SRPM Khusus SRPM Khusus
Kota Bandar Lampung
Gedung Perkantoran
Kelompok 7 SRPM Biasa SRPM Biasa
Kota Bandar Lampung
Gedung Pertemuan
Kelompok 8 SRPM Menengah Dinding Geser Biasa
Kota Bengkulu
Rumah Sakit Provinsi
Kelompok 9 SRPM Khusus Dinding Geser Khusus
Kota Palembang

Panduan :
a. Struktur bangunan di atas adalah struktur beton bertulang
b. Pembebanan beban hidup dan beban mati bedasarkan SNI 1727-2013
c. Pembebanan Gempa dan kombinasi pembebanan bedasarkan SNI 1726-2012
d. Perhitungan dan detailing struktur beton bertulang bedasarkan SNI 2847-2013
e. Preliminary design bedasarkan SNI beton dan yang diajarkan di mata kuliah Perbakom

3. Pertanyaan
a. Pemodelan dan dimensi portal bangunan
b. Diagram Respons Spektrum
c. Gaya geser dasar gempa (V)
d. Dengan menggunakan metode Statik Ekivalen hitung distribusi gaya gempa lateral perlantai (Fx)
e. Kontrol Output simpangan dan Drift terhadap batas ijin
f. Gambarkan detail penulangan :
Pertemuan kolom-balok Interior lantai 3 (D-3)
Pertemuan kolom-balok Exterior lantai 3 (C-1)
Pertemuan kolom-Pondasi Interior (C-3)
4. Waktu Mengerjakan Tugas
Diberikan pada tanggal 15 Nopember 2018 dan dikumpul pada saat UAS tanggal 4 Desember 2018
Tugas dijilid rapi

Anda mungkin juga menyukai