Anda di halaman 1dari 5

KATA PENGANTAR

Assalamu‘ Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillahirabbil alamin, puji syukur penulis panjatkan kehadirat

Allah SWT atas segala berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ Identifikasi Jamur

Kontaminan Pada Karpet Mushollah AL Misbah Universitas Indonesia

Timur” ini, yang merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan

Program Studi Diploma Tiga Analis Kesehatan Universitas Indonesia

Timur Makassar.

Penulis menyadari dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini, telah

banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak yang telah membantu

secara langsung baik berupa bimbingan, arahan, dorongan, semangat

maupun material. Oleh karena itu pada kesempatan ini, dengan segala

kerendahan hat penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tak

terhingga atas kasih sayang yang tulus, tunduk sujud dan rasa hormat

serta penghargaan yang setinggi-tingginya Kepada Ayahanda Andi

Abbas dan ibunda tercinta Nursiah Tanni s,pd yang telah membesarkan

dan mendidik penulis dengan penuh kasih sayang, keikhlasan dan

tanggung jawab, serta pengorbanan tanpa pamrih demi kesuksesan hidup

sang penulis.

Dan tak lupa pula penulis mengucapkan terimakasih setinggi-

tingginya kepada

iii
Ibu Andi Indrawati,S.Si,M.Kes. Selaku pembimbing I saya

sekaligus sebagai penguji, yang telah meluangkan waktunya meski

ditengah kesibukan tugas yang begitu padat, masih berkenaan untuk

membimbing dan mengarahkan penulis sehingga berbagai kendala yang

dihadapi dalam penulisan dapat teratasi.

Bapak Al Muhtadin S,ST selaku pembimbing II Saya sekaligus

sebagai penguji, yang senantiasa menyempatkan waktunya untuk

memberikan masukan, saran dan arahan kepada penulis.

Ibu Hj Sinar, MM Selaku penguji saya, senantiasa menyempatkan

waktunya untuk memberikan masukan, saran dan arahan kepada penulis

sehingga berbagai kendala yang di hadapi dalam penulisan dapat teratasi.

1. Bapak H. Haruna MA, SE, MM, MBA, Selaku ketua Yayasan

Indonesia Timur Makassar.

2. Bapak Prof. Dr. H. Baso Amang, SE.,M.Si Selaku Rektor Universitas

Indonesia Timur Makassar.

3. Bapak Drs.H.Sukardi Pangadde. SKM.,M.Kes, selaku Dekan

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Timur

Makassar.

4. Bapak Jurnal Syarif,Ak.,SKM.,M.Kes selaku Ketua Program Studi D-

3 Analis Kesehatan Universitas Indonesia Timur Makassar.

5. Ibu Andi Indrawati.Ssi.,M.Kes Selaku Wakil Ketua Program Studi D-3

Analis Kesehatan Universitas Indonesia Timur Makassar.

iii
6. Ibu Isnawati Darwis.S,ST selaku sekertaris fakultas D-3 Analis

Kesehatan Universitas Indonesia Timur Makassar, yang telah banyak

membantu penulis dalam semua urusan administrasi.

7. Seluruh Staf dan Dosen Program Studi D-3 Analis Kesehatan

Universitas Indonesia Timur Makassar, tanpa terkecuali atas segala

bantuan yang telah diberikan kepada penulis.

8. Keluaraga besar kakanda Andi Eka jayanti,ST, Andi Ikbal, Andi

Maryam.S,ST Dan Andi Sry Yenni Hastuti serta adikku tersayang

Andi Nur Aisyah . terima kasih telah memberikan motivasi, do’a dan

semangat kepada penulis.

9. Keluarga kecil di kota Makassar yang selalu menemani penulis

disetiap suka maupun duka, Haerul, Irfan, iank, Gunawan dan Sapri

Terimah kasih yang tak terhingga penulis ucapkan.

10. Senior-seniaor yang selalu memberikan kritikan, saran, serta motivasi

yang positif kepada penulis, kakanda Harwin Amd.AK, Gomes

Amd.AK, Haeril Amd.AK, Yuel Amd.AK, Nadil Amd.AK, Dan Ani

Amd.AK

11. Sahabat-sahabatku senasib dan seperjuangan sebagai Mahasiswa

Program Studi D-3 Analis Kesehatan Universitas Indonesia Timur

Makassar, Eka, hamka, samir, dul, andre, en, ansar, wawan, Iank,

iky, dedy, edi, risna, rhara, yanti, erik dan Sahid serta teman-teman

kelas E-12. Penulis bangga bisa mengenal dan melalalui semua

iii
rintangan selama berada pada bangku perkuliahan bersama kalian

semua.

12. Keluarga besar Komunitas Mahasiswa Analis Kesehatan (KMAK)

yangn merupakan wadah terkumpulnya semua kalangan mahasiswa

D-3 Analis kesehatan universitas Indonesia timur tanpa memandang

latar belakang tertentu, Terimakasih atas dorongan semangat dan

kebersamaannya selama menuntut ilmu, mohon maaf yang sebesar-

besarnya jika selama ini ada kata dan perbuatan penulis yang tidak

berkenan dihati kalian.Terima kasih untuk semuanya, semoga cita-cita

kita tercapai Amin

Sekali lagi penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada

semua pihak yang telah berpartisipasi memberikan bantuan,

bimbingan, motivasi, serta do’a bagi penulis, mudah-mudahan Allah

SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan karunia-Nya.

Dengan rendah hati, penulis mengharapkan saran dan kritik

yang bersifat membangun dari pihak manapun, guna perbaikan dan

penyempurnaan Karya Tulis Ilmiah ini.Amin Ya Rabbal Alamin.

Makassar , Juni 2014

Penulis,

Andi erwin irwanto

iii
iii

Anda mungkin juga menyukai