Anda di halaman 1dari 1

PULAU BURUNG.

Acara pengukuhan dan pelantikan pejabat eselon IV di


lingkungan pemerintah kantor Pulau Burung Rabu (08/02) di hadiri unsur
pimpinan kecamatan Pulau Burung KUA, lurah, kepala UPT kepala desa tokoh
masyarakat, tokoh agama dan undangan.

Pejabat eselon IV yang dillantik tersebut ialah.


1. Ardison sinurat kepala tata pemerintahan kantor Camat Pulau Burung

2. Maudi SE.MM kepala seksi pemberdayaan masyarakat kantor Camat Pulau


Burung

3. Razali SE kepala seksi kesejahtraan sosial kantor Camat Pulau Burung

Masyon Kanedi, SE kepala seksi ketentraman dan ketertiban umum kantor Capat
Pulau Burung

Dra. Wiwik Sulatmi MM kepala seksi pelayanan terpadu kantor Camat Pulau
Burung

Budi Ahmadi S,Pd kepala sub perencanaan keuangan dan pelaporan kantor Camat
Pulau Burung.

Camat Pulau Burung M. Yusuf, S.Sos.MM dalam pengarahannya di depan para


pejabat yang baru di lantik mengatakan perpindahan tempat tugas sudah lumrah
dan biasa sebagai aparatur sipil negara untuk melaksanakan tugas sebagaimana
mestinya.
Ia mengingatkan suatu jabatan tidak akan abadi selamanya satu saat kedudukan
akan di ganti oleh orang lain, mari kita bekarja melaksanakan tugas dan tanggung
jawab sebagai aparatur sipil negara.

Kpada saudara yang di lantik tingkatkan prestasi kerja dengan kemampuan agar
program kerja dapat di laksanakan. Bekerjalah degan tulus ikhlas jangan sia siakan
amanah,
bekerjalalh sesuai topoksi masing masing tidak melanggar aturan yang telah di
tetapkan. Mari jalin rasa kerja sama untuk menyelesaikan segala permasalahan
yang ada. Ia berharap kapada para pejabat yang baru di lantik untuk meningkatkan
kedisiplinan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai