Anda di halaman 1dari 2

Analisis dan saran

1. Garis kuning sudah memudar/


terkelupas
Saran: perlunya dilakukan pengecatan
ulang
2. Adanya tempat sampah akan
menghambat proses pengambilan
APAR jika terjadi kecelakaan
Saran: Sebaiknya penyimpanan tong
sampah didekat pintu keluar

3. banyak barang barang di laboratorium


teknik energy yang tidak disimpan
dengan rapid an tidak pada tempatnya
saran : pengguna harus bisa lebih
menghargai alat

4. Panel di Meja Praktikum


Ketika kami observasi panel dalam
keadaan menyala dan tidak di bungkus
atau ditutupi kain dengan rapi. Panel
ini dapat berpotensi bahaya jika kita
tidak tahu apa panel dalam keadaan
menyala atau mati karena ditutup oleh
kain. Jika dalam keadaan menyala dan
kita tidak mengetahuinya karena
tertutup kain, ketika kita sedang dalam
meja praktikum dan memegang
terminal yang menyambung dengan
panel tersebut, tubuh kita bias
tersengat listrik.
Seharusnya jika panel dalam keadaan
menyala, jangan ditutupi kain agar
terlihat dalam keadaan On atau OFF.
Dan apabila tidak digunakan atau
dalam keadaan OFF maka panel
ditutup kain dengan baik dan rapi.
5. Terdapat kursi yang tidak rapi akan
menghambat akses jalan tersebut
saran: sebaiknya penyimpanan kursi
dirapikan, agar menghindari potensi
bahaya
6. Simbol tanda penunjuk APAR terbalik.
Bila terjadi kepanikan akn sulilt
membaca simbol terbalik
Saran: Disarankan tempat
pemasangan simbol penunjuk APAR
disimpan diatas APAR tersebut bukan
di samping alat tersebut
7. Dalam area minitatur PLTA, akses jalan
sangat kecil dan keadaan sekitarnya
banyak benda atau barang yang dapat
membahayakan seseorang yg
melewati jalan tersebut karena area
jalan yang sempit.
Seharusnya apabila memang srea jalan
kecil dan sempit, janganlah meletakan
barang-barang di sekitaran area
miniature PLTA tersebut
8. Sepeda yang kami dapati ketika
observasi ke lab praktikum energi
ternyata sudah tidak berfungsi, dan
justru disimpan bukan pada
tempatnya dan menghalangi akses
jalan dalam laboratorium. Hal ini dapat
menghambat kegiatan ketika
melewati jalan tersebut dan apabila
praktikan sedang membawa barang-
barang berat dan melewati jalan yang
dihalangi sepeda, maka hal ini dapa
berpotensi menimbulkan bahaya
Seharusnya jika memang sudah tidak
berfungsi lagi, sepeda tersebut
disimpan pada tempatnya, jangan di
lab energy tempat mahasiswa dan
dosen sering melakukan praktik
9. Crane memiliki ujung yang tajam dan
bermassa besar. Jika terkena anggota
tubuh dapat menyebabkan luka
Seharusnya crane tidak ditempatkan di
lab, tp di gudang penyimpanan

10. Pintu saat dibuka akan melewati garis


marka yang ada, menyebabkan pintu
melewati area yang telah diberi marka.
Hal ini dapat mengganggu pengguna
lab
saran: Disarankan untuk memasang
door holder pada garis marka yang dilewati
oleh pintu

Anda mungkin juga menyukai