Anda di halaman 1dari 2

Pengakuan keuntungan selisih aset non kas masyarakat pada akhir periode memiliki amortisasi, misalnya,

diakui Rp 2 juta dibuat jurnal penyesuaian sebagai berikut

31 Des 2011 Keuntungan tangguhan selisih


penilaian aset non kas
musyarakah

Keuntungan selisih
penilaian aset no kas musyarakah

2. Selama akad

Investasi musyarakah menurun diukur dan dinilai sesuai dengan PSAK 106 (2007) sebagai berikut

1) Bagian mitra pasif atas investasi musyarakah dengan pengembalian dana mitra pasif di akhir
akad dinilai sebesar :
a) Jumlah kas yang dibayarkan untuk usaha musyarakah pada awal akad dikurangi dengan
kerugian (jika ada)
b) Nilai wajar aset musyarakah nonkas pada saat penyerahan untuk usaha musyarakah setelah
dikurangi penyusutan dan kerugian (jika ada)
2) Bagian mitra pasif atas investasi musyarakah menurun (dengan pengembalian dana mitra pasif
secara bertahap) dinilai sebesar jumlah kas yang dibayarkan untuk usaha musyarakah pada awal
akad dikurangi jumlah pengembalian dari mitra aktif dan kerugian (jika ada)

Contoh

Bila selama tahun 2011 PT Maju membayar angsuran dana mitra pasif bank syariah secara tunai Rp 50
juta, dan bank syariah telah menyusutkan aset nonkas di investasi musyarakah Rp 20 juta setahun, maka
pencatatan dan penilaiannya sebagai berikut

BANK SYARIAH ABC

NERACA

PER 31 DESEMBER 2011

Investasi Musyarakah-kas

Investasi musyarakah-aset

Nonkas
Keuntungan Tangguhan

Akumulasi penyusutan

Nilai buku

Anda mungkin juga menyukai