Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM PENGAMATAN

SEL HEWAN DAN TUMBUHAN

Pengampu mapel : Esti Sih Rahayu, S.Pd


Disusun Oleh

Kelas : XI MIPA 1
Anggota :
1. Annisa Khoiriyatur R. (05)
2. Mildha Yunita (18)
3. Sekar Keiko Eklesia (33)
4. Thomas Kusuma Adi (36)

SMA NEGERI 1 TAYU


TAHUN PELAJARAN 2016/2017
I. JUDUL : Pengamatan Mikroskopis Sel

II.TUJUAN : Melakukan pengamatan mikroskopis sel tumbuhan dan sel hewan

III. ALAT DAN BAHAN :

Alat :
1. Mikroskop 6. Kaca benda dan kaca penutup
2. Pipet 7. Kertas Tissue
3. Tusuk gigi 8. Silet/cutter
4. Pinset 9. Gelas kimia
5. Sendok es alumunium 10. Jarum pentul baru

Bahan :
1. Air garam/Air gula 4. Air bersih
2. Daun Rhoe discolor (daun adam hawa) 5. Sel gabus
3. Lapisan bagian dalam rongga mulut 6. Kertas HVS

IV. LANDASAN TEORI :

V. CARA KERJA :

A. Pengamatan Sel Tumbuhan

1. Siapkan kaca benda.


2. Sayatlah lapisan/selaput tipis pada bagian bawah daun Rhoe discolor yang
berwarna ungu. Jika tidak ada Rhoe discolor, gunakan umbi lapis bawang merah
dan gunakan lapisan yang berwarna merah dengan menyayat lapisan dalam setipis
mungkin. 3. Letakkan di atas kaca benda, tetesi dengan 2-3 tetes air bersih
kemudian tutup dengan kaca penutup.
4. Amati di bawah mikroskop dengan perbesaran 10
X 10 kemudian gambarlah bentuk dan struktur sel-sel yang tampak pada buku
laporan. 5. Teteskan larutan garam pada sel-sel di
atas kaca benda. Caranya dengan menyerap cairan air pada satu bagian sisi kaca
penutup kemudian teteskan air garam pada sisi lainnya. Dengan cara ini, air
garam akan bergerak dengan sendirinya dan kalian tidak perlu mengangkat kaca
penutup. 6. Biarkan selama 5
menit, amati di bawah mikroskop kemudian gambarlah.
B. Pengamatan Sel Hewan

1. Lakukan hal yang sama seperti no. 1-4 dengan menggunakan sel epitel pada lapisan
rongga bagian dalam mulut (tepatnya di sebelah dalam pipi)
2. Lapisan dalam rongga pipi dapat diambil dengan cara mengeruk bagian
dalam pipi menggunakan tusuk gigi atau pinset. Lakukan dengan hati-hati dan
jangan sampai menimbulkan luka.
3. Letakkan di atas kaca benda, ratakan agar tidak terjadi tumpukan
sel kemudian tetesi dengan 1 tetes metilen blue dan tutup dengan kaca penutup.
4. Amati dibawah mikroskop dan gambarlah bentuk dan
struktur sel yang tampak.

VI. HASIL PENGAMATAN :

VII. KESIMPULAN :

VIII. DAFTAR PUSTAKA :

- Buku Kerja Siswa Biologi Kelas XI Semester Ganjil Bab 1 Stuktur dan Fungsi Sel
-

Anda mungkin juga menyukai