Anda di halaman 1dari 8

SILABUS

I. IDENTIFIKASI KULIAH
Program Studi : S1 Keperawatan
Nama Mata Kuliah : Kebutuhan Dasar Manusia
Kode Mata Kuliah : KDM II
Bobot SKS : 2 SKS
Penempatan Semester : II
Dosen Koordinator : KHOIRUL AMINSYAH

II. STANDAR KOPETENSI


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa mampu memahami Kebutuhan Dasar Manusia dan Menerapkannya sebagai metode
mengatasi masalah dalam keperawatan.

III. DISKRIPSI
Kebutuhan Dasar Manusia merupakan bagian dari kelompok ilmu Keperawatan Dasar. Fokus cabang ilmu ini pada ketrampilan dasar yang
diperlukan untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia dengan menggunakan proses keperawatan, konsep dasar dan teori model
keperawatan sebagai pendekatan. Kegiatan pembelajaran meliputi : kuliah, diskusi dan praktek laboratorium.

IV. TUJUAN
Setalah menyelesaikan cabang ilmu ini, mahasiswa mampu mengintegrasikan ilmu-ilmu yang terkait dalam melakukan ketrampilan dasar
untuk memenuhi kebutuhan manusia yang diperlukan dalam praktek keperawatan dan memodifikasinya sesuai dengan perkembangan IPTEK
keperawatan.
V. STANDAR KOPETENSI

1. Konsep Cairan dan Elektrolit


2. konsep pemenuhan kebutuhan oksigen
3. konsep pemenuhan seksualitas
4. konsep integritas kulit (luka)
5. konsep kebutuhan kenyamanan (Nyeri)
6. konsep perubahan sensori
7. konsep pemberian obat (medikasi)
8. konsep pemeriksaan fisik
9. konsep mobilisasi dan imobilisasi
10. konsep keperawatan perioperatif

PERTEMUAN KOMPETENSI INDIKATOR PENGALAMAN METODE WAKTU


MATERI POKOK DOSEN
DASAR BELAJAR
1 Memahami 1. Menjelaskan 1. Keseimba 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
konsep cairan Kesimbangan asam ngan Pelajaran Muka Aminsyah
dan elektrolit basa. cairan dan
elektrolit. 2. Tanya
2. Menjelaskan 2. Keseimba Jawab
Gangguan ngan
keseimbangan cairan asam 3. Diskusi
dan elektrolit. basa. 2. Forum Tanya
3. Keseimba Jawab
3. Menjelaskan ngan
Faktor-faktor yang cairan dan
mempengaruhi elektrolit.
keseimbangan cairan 4. Faktor-
dan elektrolit. faktor
yang
4. Menjelaskan mempeng
Proses keperawatan aruhi
dan keseimba
ketidakseimbangan ngan
cairan, elektrolit cairan dan
elektrolit.
5. Proses
keperawat
an dan
ketidaksei
mbangan
cairan,
elektrolit

2 Memahami 1.Menjelaskan 1. Integumen 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Konsep Integumen normal normal Pelajaran Muka Aminsyah
Integritas kulit
(Luka) 2. Menjelaskan 2. Klasifikasi luka 2. Tanya
Klasifikasi luka Jawab
3. Proses
3. Menjelaskan penyembuhan 3. Diskusi
Proses penyembuhan luka 2. Forum Tanya
luka Jawab
4. Komplikasi
4. Menjelaskan penyembuhan
Komplikasi luka
penyembuhan luka Faktor-faktor
Faktor-faktor yang yang
mempengaruhi mempengaruhi
penyembuhan luka penyembuhan
luka
5. Menjelaskan
Dampak psikososial 5. Dampak
luka psikososial luka

3 Memahami 1. Menjelaskan 1. Pengertian 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Konsep Pengertian kenyamanan dan Pelajaran Muka Aminsyah
Kenyamanan kenyamanan dan nyeri
(Nyeri)1 nyeri 2. Tanya
2. Fisiologi nyeri Jawab
2. Menjelaskan
Fisiologi nyeri 3. Jenis dan 3. Diskusi
bentuk nyeri 2. Forum Tanya
3. Menjelaskan Jenis Jawab
dan bentuk nyeri 4. Faktor yg
mempengaruhi
4. Menjelaskan Faktor nyeri
yg mempengaruhi
nyeri 5. Cara mengukur
intensitas nyeri
5. Cara mengukur
intensitas nyeri

4 Memahami 1. Menjelaskan 1. Asuhan 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Konsep Asuhan Keperawatan Keperawatan Pelajaran Muka Aminsyah
Kenyamanan Klien Yang Klien Yang
(Nyeri) mengalami Nyeri mengalami Nyeri 2. Tanya
Jawab

3. Diskusi
2. Forum Tanya
Jawab
5 Memahami 1. Menjelaskan 1. Sensasi normal 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Sensasi normal Pelajaran Muka Aminsyah
Perubahan 2. Perubahan
sensori 2. Menjelaskan sensori 2. Tanya
Perubahan sensori Jawab
3. Askep
3. Askep Perubahan Perubahan 3. Diskusi
sensori sensori 2. Forum Tanya
Jawab
6 Memahami 1. Menjelaskan 1. Nomenklatur 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Nomenklatur dan dan Bentu Obat Pelajaran Muka Aminsyah
Medikasi Bentu Obat
(Pengobatan) 2. Sifat Kerja 2. Tanya
2. Menjelaskan Sifat Obat Jawab
Kerja Obat
3. Berat dan 3. Diskusi
3. Menjelaskan Berat kompisisi badan 2. Forum Tanya
dan kompisisi badan Jawab
4. Dinamika
4. Dinamika sirkulsai sirkulsai

5. Menjelaskan Faktor 5. Faktor yang


yang mempengaruhi mempengaruhi
kerja obat kerja obat

7 Memahami 1. Menjelaskan 1. Pengertian 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Pemeriksaan Pengertian pemeriksaan fisik Pelajaran Muka Aminsyah
Fisik 1 pemeriksaan fisik
2. Tujuan 2. Tanya
2. Menjelaskan Pemeriksaan Jawab
Tujuan Pemeriksaan Fisik
Fisik 3. Diskusi
3. Bagian tubuh 2. Forum Tanya
3. Menjelaskan yang diperiksa Jawab
Bagian tubuh yang
diperiksa

8 2 x 45 Menit Khoirul
UTS Aminsyah
9 Memahami 1. Menjelaskan 1. Motode 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Fisik 2 Motode pemeriksaan pemeriksaan fisik Pelajaran Muka Aminsyah
fisik
2. Langkah 2. Tanya
2. Menjelaskan pemeriksaan fisik Jawab
Langkah pemeriksaan
fisik 3. Diskusi
2. Forum Tanya
Jawab
10 Memahami 1. Menjelaskan 1. Riwayat 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Riwayat keperawatan keperawatan Pelajaran Muka Aminsyah
Keperawatan bedah bedah
Perioperatif 1 2. Tanya
2. Menjelaskan 2. Klasifikasi Jawab
Klasifikasi pembedahan
pembedahan 3. Diskusi
3. Fase 2. Forum Tanya
3. Menjelaskan Fase pembedahan Jawab
pembedahan perioperatif
perioperatif
4. Tahap
4. Menjelaskan Tahap perioperatif
perioperatif
5. Tahap
5. Menjelaskan Tahap intraoperatif
intraoperatif
6. Tahap
6. Menjelaskan Tahap pascaoperatif
pascaoperatif

11 Memahami 1. Menjelaskan 1. Asuhan 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Konsep Asuhan Keperawatan Keperawatan Pelajaran Muka Aminsyah
Keperawatan Perioperatif Perioperatif
Perioperatif 2 2. Tanya
Jawab

3. Diskusi
2. Forum Tanya
Jawab
12 Memahami 1. Menjelaskan 1. Dimensi 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Dimensi seksualitas seksualitas Pelajaran Muka Aminsyah
Seksualitas
2. Menjelaskan Sikap 2. Sikap terhadap 2. Tanya
terhadap kesehatan kesehatan Jawab
seksual seksual
3. Diskusi
3. Menjelaskan 3. Anatomi 2. Forum Tanya
Anatomi fisiologi fisiologi seksual Jawab
seksual
4. Perkembangan
4. Menjelaskan seksual
Perkembangan
seksual 5. Respon
seksual
5. Menjelaskan
Respon seksual 6. Kehamilan dan
seksualitas
6. Menjelaskan
Kehamilan dan
seksualitas

13 Memahami 1. Menjelaskan 1. Anatomi 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul


Konsep Anatomi Sistem Sistem Pelajaran Muka Aminsyah
Oksigenasi 1 Pernapasan Pernapasan
2. Tanya
2. Menjelaskan 2. Fisiologi Jawab
Fisiologi Sistem Sistem
Pernapasan Pernapasan 3. Diskusi
2. Forum Tanya
3. Menjelaskan 3. Faktor yang Jawab
Faktor yang mempengaruhi
mempengaruhi Fungsi
Fungsi Pernapasan Pernapasan

4. Menjelaskan 4. Gangguan
Gangguan Pada Pada Fungsi
Fungsi Pernapasan Pernapasan
14 Memahami 1. Menjelaskan 1. Asuhan 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Asuhan Keperawatan Keperawatan Pelajaran Muka Aminsyah
Oksigenasi 2 Pada Pemenuhan Pada
Kebutuhan Pemenuhan 2. Tanya
Oksigenasi Kebutuhan Jawab
Oksigenasi
3. Diskusi
2. Forum Tanya
Jawab
15 Memahami 1. Menjelaskan 1.Pengertian 1.Mendengarkan 1. Tatap 2 X 45 Menit Khoirul
Konsep Pengertian Mobilisasi Mobilisasi Pelajaran Muka Aminsyah
Aktivitas,
Mobilisasi 2. Menjelaskan Faktor 2. Faktor yang 2. Tanya
yang mempengaruhi mempengaruhi Jawab
mobilisasi mobilisasi
3. Diskusi
3. Menjelaskan 3. Pengertian 2. Forum Tanya
Pengertian imobilitas imobilitas Jawab

4. Menjelaskan Jenis 4. Jenis imobilitas


imobilitas
5. Dampak fisik
5. Menjelaskan dan psikologis
Dampak fisik dan imobilitas
psikologis imobilitas
6. Tingkatan
6. Menjelaskan imobilitas
Tingkatan imobilitas

16 2 x 45 Menit Khoirul
UAS
Aminsyah

Anda mungkin juga menyukai