Anda di halaman 1dari 3

ewat Mesin Pencari

Ya, Googling. Jawaban yang tentunya sudah diprediksi. Namun,


kebanyakan orang masih saja mengalami kesulitan. Salah satunya kata
kunci yang tidak tepat. Tetapi, masalah terbesar sebenarnya lebih
disebabkan tidak efektifnya dalam menggunakan mesin pencari. Ini
tipsnya:

Pertama, jangan hanya menggunakan kata kunci pdf. Hasilnya akan


dicampur dengan link lain yang bukan file pdf. Sebagai gantinya, gunakan
perintah "filetype:pdf" (tanpa tanda kutip dan spasi). Letakkan setelah
kata kunci yang ingin dicari. Misalnya, "small mammals distribution
filetype:pdf".

Query ini akan meminta google untuk menampilkan hasil yang hanya file
pdf. Berhubung hampir seluruh jurnal dalam format pdf. Ini akan sangat
bermanfaat. Anda juga akan mendapatkan file yang dicari dengan cepat.
Tanpa perlu banyak klik, pdf bisa langsung ditampilkan atau diunduh.

Hasil pencarian Google dengan menggunakan "filetype:"


Kedua, persempit hasil pencarian dengan "inurl:[alamat website]".
Beberapa website menyediakan akses jurnal gratis. Namun, mengakses
tanpa membuka website-nya akan lebih menghemat waktu.

Cara ini bisa digabungkan dengan tips pertama. Misalnya, ketik di google:
"small mammals distribution inurl:www.plos.org filetype:pdf" (tanpa
tanda kutip).

Daftar website penyedia jurnal gratis ada disini. Bisa juga mencari lewat
alamat website universitas, seperti U.C Barkeley, Harvard, dll.
Hasil pencarian dengan menambahkan "inurl:" dan "filetype:"
ewat Mesin Pencari

Ya, Googling. Jawaban yang tentunya sudah diprediksi. Namun,


kebanyakan orang masih saja mengalami kesulitan. Salah satunya kata
kunci yang tidak tepat. Tetapi, masalah terbesar sebenarnya lebih
disebabkan tidak efektifnya dalam menggunakan mesin pencari. Ini
tipsnya:

Pertama, jangan hanya menggunakan kata kunci pdf. Hasilnya akan


dicampur dengan link lain yang bukan file pdf. Sebagai gantinya, gunakan
perintah "filetype:pdf" (tanpa tanda kutip dan spasi). Letakkan setelah
kata kunci yang ingin dicari. Misalnya, "small mammals distribution
filetype:pdf".

Query ini akan meminta google untuk menampilkan hasil yang hanya file
pdf. Berhubung hampir seluruh jurnal dalam format pdf. Ini akan sangat
bermanfaat. Anda juga akan mendapatkan file yang dicari dengan cepat.
Tanpa perlu banyak klik, pdf bisa langsung ditampilkan atau diunduh.

Hasil pencarian Google dengan menggunakan "filetype:"


Kedua, persempit hasil pencarian dengan "inurl:[alamat website]".
Beberapa website menyediakan akses jurnal gratis. Namun, mengakses
tanpa membuka website-nya akan lebih menghemat waktu.
Cara ini bisa digabungkan dengan tips pertama. Misalnya, ketik di google:
"small mammals distribution inurl:www.plos.org filetype:pdf" (tanpa
tanda kutip).

Daftar website penyedia jurnal gratis ada disini. Bisa juga mencari lewat
alamat website universitas, seperti U.C Barkeley, Harvard, dll.

Hasil pencarian dengan menambahkan "inurl:" dan "filetype:"

Anda mungkin juga menyukai