Anda di halaman 1dari 2

11 Kesalahan Pengusaha yang Membuat Bisnis Gagal

Menjadi wirausahawan atau pebisnis saat ini adalah pekerjaan yang menjanjikan. Ada
banyak perusahaan kecil seperti startup dan umkm yang terbukti menghasilkan
income jutaan rupiah per harinya. Hanya dengan fokus pada satu bidang dan banyak
dicari masyarakat, menjadikan bisnis kecil kamu bertumbuh dan terus menghasilkan
profit yang tinggi.

Berikut kesalahan yang sering dilakukan pengusaha :

+1. Memilih partner bisnis yang tidak kompeten dan kredibel

Dalam membangun suatu bisnis, kamu tidak bisa hanya menjadi individualis dan
berbisnis secara mandiri, walaupun sebenarnya bisnis tersebut hanya bisnis kecil
yang tidak membutuhkan karyawan. Semua bisnis pada dasarnya membutuhkan
partner seperti penyuplai, agen kurir, pemilik lapak, dan para karyawan.

+2. Tidak membangun jaringan bisnis yang memadai

Membangun jaringan pertemanan adalah suatu hal yang wajib dilakukan, karena ini
akan memperluas jangkauan bisnis yang kamu punya

+3. Gagap teknologi dan informasi

Saat ini teknologi dan informasi sudah menjadi bagian terbesar dari aktifitas bisnis
modren.

+4. Memilih sumber modal yang salah

Dalam mengembangkan bisnis, adakalanya kamu harus meminjam dana untuk


berekspansi dan memperluas usaha mu demi mendapatkan omset yang semakin
besar.

+5. Tidak menganggarkan biaya pengembangan pegawai

Kesalahan yang ketiga adalah kamu tidak memasukkan aspek pengembangan


pegawai didalam rencana bisnis

+6. Tidak melakukan riset lapangan

+7. Rasa optimistis yang terlalu berlebihan

Optimis sendiri bukanlah sesuatu yang salah. Optimis itu penting, over optimis itu
menjadi problem.
+8. Mengikuti tren bisnis yang viral

Banyak pebisnis kecil memiliki kebiasaan tidak bagus untuk kesehatan bisnis nya
seperti mengikuti trend yang sedang berjalan saat ini

+9. Terlalu fokus pada orientasi profit, bukan kepuasan konsumen

+10. Suka menghindari permasalahan bisnis

Kesalahan yang kelima adalah ketika membuat planning kamu lebih fokus terhadap
menghindari problem karena ingin menutupi kelemahan.

+11. Tidak bersyukur dan bersedekah

Walaupun dalam hal ini tidak secara langsung memberikan keuntungan dalam bisnis
kamu, namun cukup berpengaruh terhadap keberkahan bisnis yang kamu
kembangkan.

Demikian postingan dari kosngosan ini, semoga membantu kamu. Kunjungi post
kosngosan disini.

Anda mungkin juga menyukai