Anda di halaman 1dari 25

RPP disusun berdasarkan KD yang dilaksanakan dalam satu kali pertemuan atau lebih.

Komponen
RPP yang lengkap terdiri atas:
1) Identitas program pendidikan.
2) Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar.
3) Tujuan pembelajaran.
4) Indikator pencapaian kompetensi.
5) Materi pembelajaran memuat fakta, konsep, prosedur dan metakognitif yang relevan dengan
tuntutan KD.
6) Strategi pembelajaran.
7) Kegiatan pembelajaran.
8) Alat bahan dan Media pembelajaran.
9) Sumber belajar.
10) Penilaian hasil pembelajaran. Dibuktikan dengan menelaah isi RPP yang disusun oleh guru
mata pelajaran sesuai dengan program keahlian.

Anda mungkin juga menyukai