Anda di halaman 1dari 5

Panduan Melakukan Pemantauan Aktivitas Peserta Melalui Activity Completion

dan Cara Download Activity Completion


-------------------------------------------------------------------------------------------------------------

1. Mentor masuk SIM Guru Pembelajar dengan akun mentor yang dimiliki

2 Setelah Masuk Ke SIM Guru Pembelajar Sebagai Mentor, cari Fitur Lain Untuk Anda seperti tampilan
gambar dibawah ini

3 Untuk masuk Ke LMS klik Agenda Mentoring kemudian akan muncul tampilan seperti gambar dibawah
ini

4. Setelah masuk dalam Agenda Mentoring, akan ditemui KK apa saja yang akan di Mentori. Sebelum
masuk pada LMS yang akan di Mentori, pastikan KK yg akan saudara pantau Activity Completion-nya
sudah benar. Pada h gambar di atas mentor memiliki 2 kelas KK yang di mentori. Pilih KK yang akan
dibuat Activity Completion- nya. Apabila Mentor hanya memiliki 1 kelas yang di mentori maka hanya
akan muncul 1 KK Saja. Setelah saudara klik tombol LMS maka akan muncul tampilan seperti gambar di
bawah ini
5. Selanjutnya scroll kebawah sampai menemukan Administration seperti tampilan gambar dibawah ini
selanjutnya klik Segitiga di sebelah kiri Reports sehingga muncul beberapa pilihan, pilih Activity
Completion yang diberi tanda dipanah.

6. Pilih Activity Completion, akan tampil seperti gambar dibawah ini


7. Tampilan di atas menggambarkan peserta belum ada yang menyelesaikan satupun aktivitas kegiatan.
Apabila peserta sudah menyelesaikan suatu kegiatan maka kegiatan tersebut akan tercentang seperti
tampilan gambar dibawah ini

8. Pada tampilan diatas menerangkan bahwa peserta guru2ppknsmp dan guru 1ppknsmp telah
menyelesaikan 8 aktivitas kegiatan yang tercentang.

Dengan activity completion, mentor dapat memonitor ketercapaian peserta dalam mempelajari materi
Guru Pembelajar.
Apabila Mentor memerlukan data tersebut untuk pelaporan ke Pengampu maka data tersebut dapat
diimpor ke dalam file excel. Scroll tampilan Activity Completion sampai paling bawah seperti tampilan
gambar dibawah ini.

Pilih Download in Excel-compatible format(.csv). Setelah saudara klik maka akan muncul tampilan
seperti gambar dibawah ini.

Pilih atau tandai Open With Microsoft Excel (default) kemudian klik OK maka akan terbuka sebuah file
Excel seperti tampilan dibawah ini
Untuk peserta yang ada keterangan completed maka peserta tersebut sudah menyelesaikan aktivitas
kegiatan atau pada Activity Completion sudah tercentang kotaknya. Sedangkan yang Not Completed
sama seperti kotang belum tercentang yang berarti belum menyelesaikan aktivitas kegitan tersebut.

Sehingga akan terlihat peserta siapa saja yang ketercapaiannya sudah/belum sesuai dengan target yang
diharapkan.

Anda mungkin juga menyukai