Anda di halaman 1dari 1

Uraian bahan 1.

Kafein (FI ED III; 175)Nama Resmi : COFFEINUMNama Kimia : C8H10N4O2Sinonim :


KafeinaPemerian : Serbuk atau hablur berbentuk jarum mengkilatbiasanya menggumpal, putih,
tidak berbau, rasapahit.Kelartutan : Agak sukar larut dalam air, mudah larut dalametanol (95%), larut
dalam kloroform dan dalamρeter .ρStabilitas : Vial yang utuh dibersihkan, injeksi berwarnaharus
disimpan pada suhu kamar. Injeksi yangtidak mengandung pengawet atau antibakteri danbagian yang
tidak mengandung pengawet harusdibuang (Handbook On Injectabe Drugs).Incompatibility : Seperti
teofilin, kafein mengalami metabolismekstensif oleh sitokrom hati p450 mikrosomalisoenzim
CYP1A2 dan tunduk pada berbagaiinteraksi dengan obat lain dan zat yangmeningkatkan atau
mengurangi pembukaanmetabolik.

Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik.Kegunaan : Stimulasi syaraf pusat, kardiotonikum.pH : 6,92.
Asam Sitrat (FI ED III; 652)Nama Resmi : CITRIC A

Anda mungkin juga menyukai